Anda di halaman 1dari 5

Perhitungan Lateral Pressure Bekisting Pierhead P109

BORR Project
Perhitungan berdasarkan ACI 347R-14
faksen := 41.5MPa
Mutu Beton
Sb := 190mm
Slump Beton
kg lb
Bjbtn := 2690 = 167.931 
Berat Jenis Beton 3 3
m ft
h := 3m
Tinggi Bekisting
m
g = 9.807
Percepatan gravitasi 2
s

Bentuk Pembebanan Lateral Beton Terhadap Dinding Bekisting


Dengan menggunakan slump >175mm atau >7in dan interval vibration depth adalah any, maka
digunakan rumus:

Dengan menggunakan rumus ini, dapat mengetahui berapa


kapasitas atau tekanan (lateral) yang terjadi pada beton
terhadap bekisting yang akan menahan tekanan dari beton
tersebut.

3 kg
ρ := Bjbtn = 2.69  10
3
m

C cp := ρ g h = 79.14 kPa

C cp = 79.14 kPa Ccp adalah tekanan yang dihasilkan oleh beton

Syarat dari concrete pressure yang digunakan pada proyek adalah

C cp_syarat := 30kPa = 0.03 MPa


Ccp_syarat adalah kapasitas atau tekanan maksimum yang
ditahan oleh bekisting sendiri (ketentuan dari proyek)

Untuk mengetahui lebih rinci, maka dihitung gaya yang terjadi pada bekisting:

Tinggi bekisting h = 3000 mm

Lebar bekisting l bekisting := 3300mm

Luas penampang bekisiting yang mengalami tekanan


2
Abekisting := h  l bekisting = 9.9 m

· Gaya Pendorong (Beton)

Fbtn := Ccp Abekisting = 783.483  kN

· Gaya Penahan (Bekisting)

Fbekisting := Ccp_syarat  Abekisting = 297  kN


Maka
Gaya pendorong > Gaya penahan
C cp > C cp_syarat

Tekanan pada beton yang terjadi (Ccp) lebih besar dari tekanan
yang diisyaratkan (Ccp_syarat)
lb
167.931
3
ft
Bjbtn := = 1.159
kg
2320
3
m

lb
a := 30 Bjbtn = 5037.936
3
ft

6 2
luas := 3000mm 3300mm = 9.9  10  mm
τ := 79.14kPa
5
P := τ luas = 7.835  10 N

Anda mungkin juga menyukai