Anda di halaman 1dari 18

I.

Sekilas Tentang CCTV


CCTV (Closed Circuit Television) merupakan sebuah perangkat kamera video digital
yang digunakan untuk mengirim sinyal ke layar monitor di suatu ruang atau tempat tertentu.
Hal tersebut memiliki tujuan untuk dapat memantau situasi dan kondisi tempat tertentu,
sehingga dapat mencegah terjadinya kejahatan atau dapat dijadikan sebagai bukti tindak
kejahatan yang telah terjadi.

Sebagai sistem keamanan, CCTV terdiri dari beberapa bagian, yaitu sebagai berikut :
1. Camera
Camera CCTV berfungsi sebagai alat pengambil gambar. Camera CCTV terdiri dari
beberapa tipe yang dibedakan dari segi fungsi, kualitas dan penggunaannya. Terdapat 2
kategori utama yang meliputi:

 Camera CCTV Network


 Camera CCTV Analog

1
2. DVR

DVR kepanjangan dari (Digital Video Recorder) yaitu salah satu perangkat yang
diguanakan camera CCTV untuk merekam gambar atau yang dikirim oleh camera ke dalam
perangkat DVR. Terdapat 2 kategori penting didalamnya, yaitu:

- Stand Alone DVR


- PC Card DVR

Terdapat bayak sekali fitur dari DVR yang bisa di manfaatkan sebagai alat keamanan,
contoh salah satunya adalah merekam semua kejadian atau peristiwa dimana hasil rekaman
seringkali dipergunakan dalam kasus peradilan dalam membuktikan suatu perkara atau
kejadian. Ada berbagai jenis DVR yang dapat digunakan dengan fitur dan keunggulan yang
berbeda-beda. Keunggulan atau spesifikasi DVR inilah yang menentukan berapa banyak
kamera yang dapat dipasang dan kualitas gambar yang dihasilkan.

2
3. Hard Disk Drive (HDD)

HDD adalah singkatan dari (Hard Disk Drive) yang merupakan media penyimpanan data
dari gambar video yang telah direkam.Hard Disk Drive dipasang di dalam DVR. Semakin besar
kapasitas HDD maka semakin panjang pula proses perekaman yang dapat dilakukan oleh CCTV
tersebut.

4. Coaxial Kabel

Ini adalah kabel yang merupakan kabel penghantar signal video dari kamera CCTV ke DVR,
atau sebaliknya dari DVR ke monitor.

5. Power Cabel

3
Kabel ini diperlukan apabila kabel kamera CCTV yang disediakan tidak cukup panjang
untuk menjangkau sumber listrik terdekat.

6. BNC Connector

Adalah konektor yang dipasang pada kabel coaxial.

4
II. Tujuan dan Manfaat Pemasangan CCTV (khususnya di PT. Sagatrade Murni)

Pemasangan kamera CCTV di PT. Sagatrade Murni ini memiliki tujuan untuk
memantau situasi dan kondisi tempat tertentu, sehingga dapat mencegah terjadinya tindak
kejahatan bahkan sering sekali juga bisa dijadikan sebagai bahan bukti tindak kriminalitas atau
kejahatan yang telah terjadi.

CCTV bisa di check melalui handphone dan Notebook dan dimanapun asalkan
terkoneksi dengan internet. Dan memiliki solusi untuk dapat melakukan pemantauan dari
jarak jauh dengan menggunakan Handphone atau dengan Aplikasi yang khusus digunakan
untuk pemantauan CCTV.

CCTV dapat melihat hasil rekaman untuk waktu yang lampau (seminggu yang lalu)
sesuai dengan kapasitas penyimpanan Harddsik yang dimiliki Oleh NVR, dan hanya dapat
diakses oleh admin dan user tertentu yang diperuntukan.

Manfaat dari pemasangan CCTV tersebut adalah tentunya sebagai penambah rasa
aman bagi Perusahaan Khususnya di PT. Sagatrade Murni ini karena tentunya kegiatan
produksi dan pekerjaan selalu terpantau penuh oleh kamera, dan tentunya sebagai pembantu
untuk pihak security (keamanan) dalam menjalankan pekerjaan sehari hari.

5
III. Jumlah CCTV yang ada di PT. Sagatrade Murni terbagi dalam 2 type :
- Yang type analog dengan merk Samsung memiliki 14 kamera, sedangkan

- Yang digital (IPcam) memiliki 20 camera

6
IV.IP Address Camera CCTV

- NVR = 192.168.50.190 ( With App Smart PSS )


- CAM 1 = 192.168.50.111
- CAM 2 = 192.168.50.101
- CAM 3 = 192.168.50.109
- CAM 4 = 192.168.50.110
- CAM 5 = 192.168.50.108
- D6 = 192.168.50.107
- D7 = 192.168.50.105
- D8 = 192.168.50.102
- D9 = 192.168.50.104
- D10 = 192.168.50.103
- D11 = 192.168.50.112
- D12 = 192.168.50.113
- CAM 13 = 192.168.50.114
- CAM 14 = 192.168.50.115
- CAM 15 = 192.168.50.116
- CAM 16 = 192.168.50.117
- CAM 17 = 192.168.50.118
- CAM 18 = 192.168.50.119
- CAM 19 = 192.168.50.120
- CAM 20 = 192.168.50.121
- DVR IP analog = 192.168.10.119:81 ( with app firefox )

7
V.Posisi dan Letak CCTV di Areal PT. Sagatrade Murni

8
VI..Prosedur cara menyalakan CCTV Type Digital (IPCAM ) dan type Analog :

1. Pasanglah kabel listrik pada UPS dan tekan tombol power di tengah UPS.
2. Maka kedua server CCTV dapat menyala.
3. Jika tidak menyala atau hanya salah satu DVR yang menyala maka nyalakanlah CCTV dengan
manual yaitu dengan cara menekan tombol power di kedua CCTV tersebut.
4. Dan tunggulah hingga proses loading startup pada menu cctv selesai
5. CCTV Siap untuk di akses dan digunakan.

Prosedur cara mematikan CCTV Type Digital (IPCAM) dan Type Analog :

(Kondisi diperlukan jika akan dilakukan take over genset / Listrik PLN Mati)

Langkahnya adalah :

CCTV type DIGITAl (IPCAM)

1. Klik Kanan pada mouse di posisi sembarang tempat, kemudian pilih Main Menu dan pilih
Shutdown.
2. Maka tunggu sesaat dan NVR CCTV akan Mati.

CCTV type analog

1. Klik tombol home/gambar rumah di pojok kiri paling bawah, kemudian masukan username
admin dan password “888888” kemudian klik login.
2. Setelah itu klik tombol home / gambar rumah di pojok kiri paling bawah dan pilih shutdown

atau tombol power merah Kemudian di klik dan pilih shutdown.


3. Stelah kedua server CCTV mati kemudian matikan tombol UPS di depan dan cabut colokan
listriknya (Selesai)

INI DILAKUKAN JIKA KONDISI PLN MATI ATAU GENSET RUSAK KOSNDIDI POWER LISTRIK
MASIH LAMA UNTUK MENYALA

9
VII. Prosedur Penggunann CCTV type analog di PT. Sagatrade Murni

2. Buka mozzila firefox dengan versi 33.0 Version


3. Kemudian klik link : 192.168.10.119:81 di halama browser tersebut
4. Dan masukan username dan password
Username : posko
Password : 123456

5. Kemudian klik LOGIN, maka akan ada tampilan seperti di bawah ini, yang merupakan
panel control CCTV, yang biasanya akan di gunakan untuk memantau pergerakan dan
aktivitas di pabrik secara in-time.

10
6. Klik 2 kali di layar panel yg akan di tuju untuk memperbesar gambar yang di inginkan,
maka hasilnya seperti di bawah ini.

7. Kemudian untuk proses “playback” yang bertujuan untuk melihat kejadian yang telah
lampau ( 1,2 hari sebelumnya) maka kita akan mengklik menu playback di tab kanan
sebelah preview, maka hasilnya seperti di bawah ini.

11
8. Di sini saya akan memilih chanel 16 untuk melihat hasil rekaman sehari sebelum
waktu sekarang, maka yang saya lakukan adalah mengklik terlebih dahulu atau diberi
tanda centang chanel yang di tuju seperti gambar di atas dan ubah tanggal menjadi
tanggal 23 desember 2019 dan memilih start time yang saya inginkan sendiri, setelah
itu barulah di klik Play maka timbulah video rekaman tersebut.

9. Setelah itu mengklik 2 kali untuk melihat pembesaran layar.

12
10. Jika ingin kembali ke menu awal cukup stopkan saja video tersebut di tombol “stop”
dan klik menu “preview” maka akan kembali ke menu awal.

VIII. Prosedur Penggunann CCTV type Digital (IPCAM) di PT. Sagatrade Murni

1. Pertama – tama yang dilakukan adalah dengan membuka aplikasi windows “smart PSS”
setelah muncul tampilan tersebut maka kita harus memasukan username dan password
seperti di bawah ini :

2. Setelah itu klik LOGIN maka akan timbul tampilan menu seperti di bawah ini :

13
3. Untuk menu CCTV type digital (IPCam) menu nya sangat banyak sekali tetapi yang akan kita
coba hanya live view dan playback. Menu “Live View merupakan menu untuk melihat CCTV
yang In-time (sedang berjalan), maka yang harus di lakukan adalah klik menu “Live View” maka
tampilan seperti di bawah ini :

4. Untuk menampilkan tampilan agar seluruh camera dapat terlihat maka klik kana di folder
“SAGATRADE CCTV” kemudian klik “Main Stream” maka barulah muncul seeluruh kamera
yang sedang online

14
5. Untuk masuk ke menu “playback” (untuk kejadian sehari sebelumnya maka kita harus
mengklik tanda “+” dan pilih menu “playback”

6. Kemudian pilihlah kamera yang akan di tuju, di sini saya akan memillih CAM 1 untuk
mencobanya dan mengubah tanggal yang akan dituju lengkap dengan jam yang saya inginkan,
setelah itu klik tombol “play” maka video hasil rekaman akan terlihat.

15
7. Jika ingin kembali ke menu awal yaitu “Live View” maka stopkan terlebih dahulu video yang
sedang berjalan tadi dan klik menu “Live View” maka akan tampil menjadi tampilan untuk
menu monitoring.

16
IX.. Standard Pengoperasian yang harus dilakukan untuk posisi pemantau ( admin CCTV )

1. Memeriksa dan meyakinkan semua alat CCTV dalam kondisi baik dan normal.
2. Melaksanakan pengecekkan/pemantauan kegiatan seluruh aktifitas area
3. Mencatat setiap kegiatan/kejadian yang terpantau melalui layar CCTV dan melaporkan
kepada atasan untuk diambil tindakan preventif atau pengamanan.
4. Berkoordinasi kepada petugas IT terhadap aktivitas yang terpantau di layar CCTV (jika terjadi
kerusakan atau hal lainnya)
5. Pemeriksaan dilakukan dengan melihat monitor di control room (view actual & hasil rekaman)
dan juga patroli dilapangan untuk melihat kondisi fisik CCTV.
6. Jika terjadi ketidaksesuaian ataupun hal yang mencurigakan segera di menginformasikan ke
Pimpinan security , dibuatkan berita acara dan dilakukan tindakan
7. Mendokumentasikan seluruh barang iventaris yang berada di dalam ruangan CCTV, baik yang
bergerak maupun yang tidak bergerak.
8. Bertanggung jawab terhadap barang-barang iventaris yang terdapat diruangan CCTV baik
kondisinya maupun kelengkapannya.
9. Dilarang memberikan informasi / komentar / kesimpulan sendiri terhadap hasil rekaman
kepada pihak-pihak yang tidak berkepentingan.
10. Dilarang merubah, menghapus data/indikator yang ada pada peralatan monitor CCTV.
11. Pemutaran CCTV untuk Internal hanya dapat dilakukan oleh teknisi, Dept IT, chief security,
Danru, atas ijin dari Management.
12. Pemutaran CCTV untuk external hanya dapat dilakukan atas ijin dari Management.
13. Setiap kejadian yang tidak dapat di atasi segera laporkan pimpinan untuk langkah
penyelesaian.
14. Bertanggung jawab atas segala keamanan dan ketertiban di área tanggungjawabnya.
15. Melaksanakan serah terima tugas dan tanggung jawab berikut barang-barang inventaris
secara detail dan tertulis.

17
X. Kesimpulan dan saran

Kesimpulan

Kesimpulan dari laporan ini adalah berguna untuk memudahkan posisi pemantau (admin cctv)
agar dapat menjalankan aktivitasnya sehari hari dengan sesuai standard prosedur yang jelas, tercatat
dan lebih disiplin dalam penggunannya. Untuk menciptakan kenyamanan dan kemudahan dalam
proses inspecting bila ada kejadian yang tidak di inginkan. Dan memudahkan teknisi apabila ada terjadi
kerusakan di area CCTV tersebut, karena dapat menerima laporan yang jelas dari posisi pemantau
(admin CCTV) ke bagian Teknisi ( dept IT)

Saran

Untuk saran ke depannya saya selaku teknisi memberikan arahan untuk dibuatkan Control
Room sendiri khususnya untuk Bagian CCTV yang tentunya memiliki tempat tersendiri dan Posisi yang
lebih Pribadi (hanya orang tertentu saja yang bisa masuk di control room itu) dan memiliki tempat ber
AC (air conditioner) yang dingin karena perangkat NVR tersebut merupakan Alat Vital dalam proses
perekaman tersebut dan harus memiliki suhu ruangan yang cukup dingin agar perangkat digital dapat
lebih awet digunakan. Kemudian untuk menunjuk anggota security yang dapat dipercaya dan mampu
memahami sebagai pemantau (admin CCTV) agar dapat diberikan training singkat tentang CCTV oleh
teknisi (Dept IT) agar memudahkan dalam pengoperasiannya dan meningkatkan kinerja sehari hari.

18

Anda mungkin juga menyukai