Anda di halaman 1dari 14

CSSD dan Laundry

Pengantar

Layanan CSSD dan Laundry diselenggarakan untuk menunjang aktivitas pelayanan medik dilengkapi dengan sarana dan
prasarana yang lengkap untuk menjamin keberlangsungan kegiatan sterilisasi alat, set operasi dan pakaian. Untuk mendukung
operasional pelayanan medis di rumah sakit, pelayanan laundry menyiapkan berbagai keperluan linen dan laundry pada unit
pelayanan baik untuk kebutuhan rawat jalan, rawat inap, ICU maupun COT (Kamar Operasi).Layanan yang diselenggarakan
meliputi :

1. CSSD
2. Laundry

CSSD (Central Sterile Supply Departement) mempunyai peran memutus mata rantai infeksi dalam upaya menekan kejadian
infeksi. CSSD RSUP.Dr.WahidinSudirohusodo Makassar mempunyai tugas pokok dan fungsi menjamin tersedianya alat dan
bahan steril untuk kegiatan pelayanan pasien di rumah sakit, menjadi unit yang juga dapat menjamin mutu produk steril yang
dihasilkan.

Infeksi merupakan momok yang paling ditakuti di semua rumah sakit karena akan berdampak pada peningkatan LOS, biaya
operasional rumah sakit, bahkan peningkatan angka kematian pada pasien.

Secara umum CSSD dilihat sebagai bagian penting dari sebuah tindakan operasi di Instalasi bedah Sentral/OK dan fasyankes
yang bersentuhan langsung dengan pasien, sehingga alat-alat steril harus selalu tersedia setiap saat.
Dalam melakukan pemrosesan linen terkontaminasi menjadi hygine menjadi tanggung jawab Instalasi CSSD dan Loundry dalam
menjalankan tupoksi, hal ini sejalan dengan upaya pencegahan infeksi di rumah sakit yang menjadi standar PPI-RS.
PRODUK LAYANAN UNGGULAN

Layanan unggulan yang dimiliki CSSD adalah :

1. Sterilisasi steam sterilizer


2. Low temperature sterilizer
1. Etylen Oxide
2. Plasma

Sterilisasi steam sterilizer adalah merupakan metode sterilisasi yang direkomendasikan baik secara Nasional maupun
Internasional paling aman untuk peralatan/instrumen yang tahan panas.

Low temperature dengan menggunakan EtO dan Plasma merupakan metode sterilisasi untuk peralatan yang tidak tahan dengan
suhu tinggi.

Adapun alkes steril yang dihasilkan menggunakan bahan pengemas yang direkomendasikan yang dilengkapi dengan indikator
steril seperti: eksternal indikator, internal indikator. Dalam proses sterilisasi selalu dilakukan pemantauan dengan menggunakan
indikator biologi dan Bowie Dick tes. Semua indikator tersebut merupakan prasyarat utama dalam Sterilisasi.
TIM LAYANAN UNGGULAN

Tim kerja di CSSD dariberbagai disiplin ilmu yang sudah terlatih, berpengalaman dan menguasai sterilisasi alkes di rumah sakit.
Yang paling penting secara keseluruhan SDM telah mengikuti pelatihan 5 wajib dan tersertifikasi.
FASILITAS PERALATAN

Washer Desinfector

Pencucian instrument menggunakan Washer Desinfector menfasilitasi pekerjaan rutin dan mengurangi kontak staf pelaksana
dengan peralatan kesehatan yang terkontaminasi.

Kombinasi antara deterjen dan air panas pada suhu 93 dan deg;C dan kekuatan tekanan aliran air, menjamin pembersihan
peralatan kesehatan.Disinfeksi pada suhu 93 dan deg;C selama 10 menit dilakukan setelah pembersihan berulang dengan
deterjen dan air. Disinfeksi menjamin aksi bekterisidal, fungisidal dan tuberkolosi dalam menginaktivasi virus termasuk
Hepatitis B.

Steam Sterilizer

Pada jenis autoclave ini menggunakan 2 pilihan sumber steam: boiler sentral dan steam internal pada mesin itu sendiri, sehingga
dalam proses penyediaan alat sterilisasi tidak sepenuhnya bergantung pada boiler sentral yang terjadwal.

Alasan kami untuk memilih metode sterilisasi dengan suhu tinggi atau uap bertekanan karena pertimbangan :

 Metodesterilisasi paling, aman, efektif, bersifat non toksik


 Direkomendasikan untuk peralatan yang tahan panas dan tahan uap.
 80 % produk sterilisasi rumah sakit menggunakan metode suhu tinggi steam.
Keuntungan:

 Dapat mensterilkan bahan yang tidak dapat ditembus steam


 Tidak bersifat korosi,
 Mencapai seluruh permukaan alat

Low Temperatur Sterilizer

a. Ethylene Oxide

Metode sterilisasi Etilen Oksida merupakan metode sterilisasi suhu rendah. Etilen Oksida membunuh mikroorganisme dengan
cara bereaksi terhadap DNA mikrooganisme melalui mekanisme alkilasi. Untuk pemakaian pada fasilitas kesehatan Etilien
Oksida bisa digunakan dalam bentuk wadah pada fasilitas kesehatan Etilen Oksida biasa digunakan dalam bentuk wadah kecil
dan bekonsentrasi 100%. Etilen Oksida hanya digunakan untuk sterilisasi alat yang tidak dapat disterilkan dengan metode
sterilisasi uap. Empat elemen esensial yang perlu diperhatikan pada sterilisasi EtO adalah :

 Konsentrasi gas tidak kurang dari 400 mg/liter.


 Suhu tidak kurang dari 360C (siklus dingin), dan tidak lebih dari 600C (siklus hangat).
 Kelembaban relatif antara 40%-100%.
 Waktu, berkolerasi langsung dengan suhu dan konsentrasi gas, makin tinggi suhu dan konsentrasi gas, waktu proses
sterilisasi makin cepat.

Keuntungan:

 Non korosif terhadap plastik, metal, karet.


 Tidak membutuhkan pengemas khusus
 Daya penetrasi kuat
 Dapat mensterilkan alat berlumen sempit

b. Hydrogen Peroxide Plasma Sterilization

Pada sterilisasi plasma yang terbentuk dari arutan Hydrogen peroksida 55-58 %.

Phase prosessterilisasi plasma

 Vakum
 Injeksi
 Diffusi
 Plasma

Keuntungan:

 Proses sterilisasicepat 55 dan 75 min.


 Proses kering
 Residu tidak toksik
 Temperature rendah
 Tidak membutuhkan aerasi
 Alat alat dapat dikemas
 Instalasi mudah

Loundry

Mesin cuci barier automatic steam untuk pencucian linen infeksius


Mesin cuci automatic steam non infeksius

Mesin pengering automatic steam

Mesin setrika automatic steam

Selain fasilitas utama sarana lain seperti loket dengan system 2 pintu dan trolley yang terpisah antara kotor dan bersih semua
tersedia.

KINERJA PELAYANAN

Dimulai dari proses pencucian, packaging, sterilisasi dan penyimpanan dilakukan sesuai standar sehingga alkes steril yang
dihasilkan memiliki kualitas tinggi.
Kinerja CSSD dapatditunjukkan dengan tersedianya produk steril yang berkualitas dengan jaminan kualitas tinggi untuk
memberikan rasa aman bagi penggunanya.

Hal tersebut di atas dapat dilihat indikator-indikator yang digunakandan proses dilakukan sesuai standar yang dipersyaratkan.

Dekontaminasi dan sterilisasi dilakukan oleh SDM yang sudah terlatih dan berpengalaman di bidang sterilisasi alkes RS.

Penelitian & Publikasi

Modul pelatihan untuk pegawai di luar rumah sakit, kami bermitra dengan Diklat RSWS.
JEJARING RUMAH SAKIT MITRA

Sebagai rumah sakit yang terakreditasi KARS Paripurna dan JCI, CSSD telah membangun kerjasama dengan RS Siloam
Makassar, RS Awal Bros Makassar dan RSPTN UNHAS Makassar.

PERJANJIAN KERJASAMA SISRUTE


JANGKA WAKTU
NOKEGIATAN YANG DI KSO/KSM NAMA MITRA
PERJANJIAN
TGL DIMULAI TGL BERAKHIR
1 3 5 10 11
1 Sisrute RS. Labuang Baji 16 Des 2016 15 Des 2019
Rujukan kasus dengan sistem
2 RSUD Kabupaten Pangkep 16 Des 2016 15 Des 2019
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
3 RSUD Lamadukkelleng Kab Wajo 16 Des 2016 15 Des 2019
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
4 RSUD Sinjai 16 Des 2016 15 Des 2019
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
5 RSUD Sayang Rakyat 02 April 2018 2 April 2021
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
6 RSUD Haji 16 Des 2016 15 Des 2019
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
7 RSIA Elim Makassar 7 Sep 2017 6 Sep 2020
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
8 RSUD Tenriawaru Watampone 16 Des 2016 15 Des 2019
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
9 RSUD A. Makkasau Parepare 2 April 2018 2 April 2021
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
10 RSUD Salewangang Maros 16 Des 2016 15 Des 2019
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
11 RSIA Caterine Booth 28 Feb 2018 27 Feb 2021
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
12 RSUD Nene Mallomo Sidrap 16 Des 2016 15 Des 2019
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem
13 RSUD Polewali Mandar 19 Sep 2017 18 Sep 2020
SISRUTE
Rujukan kasus dengan sistem RSUD Prof.Dr.H.M. Anwar Makkatutu Kab
14 18 Okt 2017 17 Okt 2020
SISRUTE Bantaeng
Rujukan kasus dengan sistem
15 RSU Anutapura palu 1 Nov 2017 31 Okt 2020
SISRUTE
16 SISRUTE RS Anugerah Pangkajene 5 Juli 2018 4 Juli 2021
17 Sisrute RS. Gigi dan Mulut Unhas 20 Ags 2018 19 Ags 2021
18 Sisrute RSI Faisal 20 Ags 2018 19 Ags 2021
19 Sisrute RS Grestelina Makassar 15 Okt 2018 15 Okt 2021
20 Sisrute RSUD I Lagaligo Luwu Timur 15 Okt 2018 15 Okt 2021
21 Sisrute RS. Akademis Jaury Jusuf Putera 15 Okt 2018 15 Okt 2021
22 Sisrute Siloam Hospitals Makassar 15 Okt 2018 15 Okt 2021
23 Sisrute RSUD Andi Djemma Masamba 15 Okt 2018 15 Okt 2021
24 Sisrute RS Bhayangkara Makassar 15 Okt 2018 15 Okt 2021
25 Sisrute RS Ibnu Sina YW-UMI 15 Okt 2018 15 Okt 2021
26 Sisrute RSIA Paramount 07 Jan 2019 7 Jan 2021
27 Sisrute RS. Stella Maris 07 Jan 2019 7 Jan 2021
28 Sisrute RS TK.II.14.05.01 Pelamonia 2 Jan 2019 31 Des 2020
29 Sisrute RSIA Sentosa 18 Feb 2019 17 Feb 2021
30 Sisrute RSUD Dr. M. Haulussy Ambon 7 Jan 2019 7 Jan 2021
31 Sisrute RS Elim Gereja Toraja Rantepao 2 Jan 2019 2 Jan 2020
PERJANJIAN KERJASAMA PEMBIAYAAN / PELAYANAN KESEHATAN
NAMA JANGKA W
NO KEGIATAN YANG DI KSO/KSM NOMOR DAN TANGGAL NASKAH NAMA MITRA
KSO/KSM PERJANJIA
TGL
DIMULAI
1 2 3 4 5 10
HK.03.01/XVIII.4/5481/2018 dan 6 Mar
1 Pelayanan Kesehatan BPJS Ketenagakerjaan 6 Mar 2018
PER/031/032018 2018
813/KTR/IX-01/1218 dan 31 Des
2 Pelayanan Kesehatan BPJS Kesehatan 1 Jan 2019
HK.03.01/XVIII.1/28254/2019 2018
HK.03.01/XVIII.4/420/2018 dan
3 Pelayanan Kesehatan 2 jan 2018 Dinkes Morowali 2 Jan 2018
440/13.01/PKS/DKPP-KBD/I/2018
HK.03.01/XVIII.4/435/2018 dan
4 Pelayanan Kesehatan 4 Jan 2018 RSUD Jayapura 4 Jan 2018
445/003.1/RSUD/jpr/I/2018
HK.03.01/XVIII.4/20648/2018 dan 01 Okt
5 Pelayanan Kesehatan Yakes Telkom 01 Okt 2018
089/HK.610/YAKES-073/2018 2018
6 Pelayanan Kesehatan 4600033806 1-Apr-16 PT. Vale 01 Apr 2016
7 Pelayanan Kesehatan PT. Donggi Senoro LNG 8 Sep 2014
HK.05.01/IV/9988/2016 dan 3 Okt
8 Pelayanan Kesehatan Asuransi Bumida 3 Okt 2016
249/PKS/BPM/XIIX2016 2016
9 Pelayanan Kesehatan HK.05.01/IV/2868/2017 dan 06 Feb Dinas Transmigrasi 3 Jan 2017
595/DT/1/2017 2017 Sulawesi Barat
HK.05.01/IV/5771/2015 dan 24/124/Perj- 05 Ags
10 Pelayanan Kesehatan Yayasan Bank Indonesia 5 Ags 2015
YKKBI/2015 2015
HK.03.01/XVIII.4/7509/2017 dan 02-05 PT. Angkasa Pura I
11 Pelayanan Kesehatan 01 Mei 2017
SP.04/HK.06.03/2017-GM.UPG 2017 (Persero)
HK.03.01/XVIII.4/7447/2018 dan 2 April PT. Asih Eka Abadi
12 Pelayanan Kesehatan 2 April 2018
89/GAN/HOSP/APR/2018 2018 (International SOS)
HK.03.01/XVIII.4/4642/2018 dan 23 Feb PT. Medika Yakespen
13 Pelayanan Kesehatan 8 Des 2018
011/MEDIKA/SPK-P.3/II/2018 2018 Utama
Penanganan dan penyelesaian santunan korban
HK.03.01/XVIII.4/10914/2017 dan dan #39;2
14 kecelakaan lalu lintas dan angkutan jalan PT. Jasa Raharja 2 Juni 2017
P/106/SP/2017 Juni 2017
secara terpadu
HK.03.01/XVIII.4/2667/2017 dan 1 Nov PT. Asuransi Jiwa
15 Pelayanan Kesehatan 1 Nov 2017
1.153/AJII/KOP-MKS/KTR/1117 2017 InHealth Indonesia
16 Peratawatan peserta jaminan kecelakaan kerja HK.03.01/XVIII.4/101/2019 dan JAN- / 2 Jan 2019 PT. Taspen (Persero) 02 Jan 2019
HK.05.01/IV/3674/2016 dan 11 Apr Dinas Kesehatan Provinsi
17 Pelaksanaan program penanggulangan TB 11 Apr 2016
440/4722/DKK/IV/2016 2016 Sulawesi Selatan
HK.05.01/IV/9443/2016 dan 6 Sep OJK (Otoritas Jasa
18 Pelayanan kesehatan 3 Jan 2017
2/23a/PKS/YKP-OJK/09/2016 2016 Keuangan)
HK.05.01/IV/11/2015 dan 243/BP- 2 Feb Asuransi Bumiputera
19 Asuransi Jiwa 2 Feb 2015
RSUPDrWSM/PKS/II/2015 2015 1912
0190/UN4.27/HK.11/2019 dan
20 Pelayanan Pemulasaran Jenazah 2 Jan 2019 RS. Gigi dan Mulut 2 Jan 2019
HK03.01/XVIII.4/10/2019
Nomor :217/DIR-PKS/IV/2019 dan 15 April 15 April
21 Pelayanan Kesehatan PT Asuransi Ramayana
HK.03.01/XVIII.4/8238/2019 2019 2019
22
RUJUKAN PARSIAL
NAMA KEGIATAN YANG DI JANGKA WAKT
NO NOMOR DAN TANGGAL NASKAH NAMA MITRA
KSO/KSM KSO/KSM PERJANJIAN
TGL TG
DIMULAI BE
1 2 3 4 5 10 11
HK.03.01/XVIII.4/729/2019 dan B-523/RSUD- 10 Jan
1 Pelayanan Rujukan Parsial RS. Sayang Rakyat 10 Jan 2019 9 Ja
SR/440/2019 2019
HK.03.01/XVIII.4/436/2018 dan 4 Jan
2 Pelayanan Rujukan Parsial RS. Unhas 4 Jan 2018 31
078/UN4.26.3/LN.05/2018 2018
HK.03.01/XVIII.4/20643/2018 dan 11 Juli
3 Pelayanan Rujukan Parsial RS. Awal Bros 11 Juli 2018 10
051/DIR/RSAB/MOU/VIII/2018 2018
2 Jan
4 Pelayanan Rujukan Parsial HK.03.01/XVIII.4/100/2019 dan RS. Ibnu Sina 03 Jan 2019 31
2019
03 Jan
5 Pelayanan Rujukan Parsial HK.05.01/IV.3/915/2017 dan 445/22/RSKDP.1/I/2017 RS. Pertiwi 3 Jan 2017 31
2017
Pelayanan Rujukan HK.05.01/IV/3384/2016 dan 056/LB-01/Yanmed- 1 April
6 RS. Labuang Baji 1 April 2016 1 A
Parsial/kasus 1/IV/2016 2016
13 Nov
7 Pelayanan Rujukan Parsial HK.03.01/XVIII.4/ /2017 dan 607/2314.a/RSUD/XI/2017 RSUD Bahteramas 13 Nov 2017 13
2017
HK.03.01/XVIII.4/4998/2018 dan 28 Feb
8 Rujukan Parsial RSIA Caterine Booth 28 Feb 2018 28
112/RSIACB/DIR/PKS/II/2018 2018
HK.03.01/XVIII.4/8046/2018 dan 9 April
9 Rujukan Parsial RS Islam Faisal 9 April 2018 9 A
009/A.7/PKB/RSIF/IV/2018 2018
2 Mei RSUD A. Makkasau
10 Rujukan Parsial HK.03.01/XVIII.4/12203/2018 dan 180.3/47/PKS/RSUD 2 Mei 2018 2M
2018 Parepare
15 Okt RSUD Andi Djemma
Rujukan Parsial HK.03.01/XVIII.4/21953/2018 dan 435/1431.a/RSUD/2018 15 Okt 2018 15
2018 Masamba
HK.03.01/XVIII.4/3982/2019 dan 19 Feb
Rujukan Parsial RSIA Sentosa 19 Feb 2019 18
38/13/PKS/RSIAS/II/2019 2019
No. 092.DIR.SM.MKT dan HMS.EX.I.2019 dan 10 Jan RS Stella Maris
11 Rujukan Parsial 10 Jan 2019 9 Ja
HK.03.01/XVIII.4/730/2019 2019 Makassar
No. B.001/MOU/DIR/RSIA-P/2019 dan 07 Jan RS Ibu dan Anak
12 Rujukan Parsial 7 Jan 2019 7 Ja
HK.03.01/XVIII.4/380/2019 2019 Paramount
KERJASAMA PELAYANAN DARAH / PA
NAMA KEGIATAN YANG JANGKA WAKTU
NO NOMOR DAN TANGGAL NASKAH NAMA MITRA
KSO/KSM DI KSO/KSM PERJANJIAN
TGL TGL
DIMULAI BERAKHIR
1 2 3 4 5 10 11
Rujukan Pemeriksaan HK.03.01/XVIII.4/430/2018 dan 02 Jan PT. Prodia
1 2 Jan 2018 31 Des 2019
Laboratorium 004/MKS/SPK-RR-RS/I/2018 2018 Widyahusada
HK.03.01/XVIII.4/89/2019 dan 04 Jan Sentra Diagnostik
2 Pemeriksaan PA 2 Jan 2019 31 Des 2019
015/SDPM-MKS/IV/2019 2018 Patologia Makassar
Pelayanan Darah di HK.03.01/XVIII.4/9926/2018 dan 2 Mei
3 UPTD Prov. Sulsel 2 Mei 2018 2 Mei 2020
Bank darah 440.10/3178/Dinkes 2018
HK.03.01/XVIII.4/9244/2018 dan 23 April Palang Merah
4 Pelayanan Darah 21 Apr 2018 21 Apr 2020
131/5.5.1/UTD/PKS/IV/2018 2018 Indonesia (PMI)
PENEMPATAN ALAT DAN PEMBELIAN REAGENS
JANGKA WAKTU
NONAMA KSO NOMOR DAN TANGGAL NASKAH NAMA MITRA
PERJANJIAN
TGL TGL
DIMULAI BERAKHIR
1 2 4 5 10 11
LABORATORIUM
14 Des
1 Penempatan Alat dan Pembelian Reagens HK.03.01/XVIII.4/27281/2018 PT. Enseval 1 Jan 2017 30 Juni 2019
2018
HK.03.01/XVIII.4/27284/2018 dan 1625- 14 Des
2 Penempatan alat Pembelian Reagen. PT. Tamara 1 Jan 2017 30 Juni 2019
ADD/XII/KSO/18 2018
Penempatan Alat Lab. dan pembelian 14 Des
3 HK.03.01/XVIII.4/27280/2018 PT. Dos Ni Roha 2 April 2018 30 Juni 2019
Reagen. 2018
HK.03.01/XVIII.4/27283/2018 dan 004/MIM/S- 14 Des PT. Multi Indo
4 Penempatan Alat dan Pembelian Reagens. 3 Jan 2017 30 Juni 2019
Permohonan/XII/2018 2018 Medika
HK.03.01/XVIII.4/27282/2018 dan 015/MOU- 14 Des PT. Kristalab Surya
5 Penempatan Alat dan Pembelian Reagens. 2 April 2018 30 Juni 2019
PPA/XII/2KIB 2018 Medika
Alat Laboratorium Pemeriksaan 01 Mei
6 HK.03.01/XVIII.4/ /2019 PT. Dos Ni Roha 01 Mei 2019 30-Apr-22
Hematologi dan Pembelian Reagens 2019
ANESTESI
Peminjaman Alat Kesehatan CAAD PCA HK.03.01/XVIII.4/5110/2018 dan 01 Maret PT. IDS Medical 01 Maret
1 01 Maret 2019
dan Pembelian Consumable 007/BA/RS/SALES-CONS/IDS-MKS/III/2018 2018 Systems Indonesia 2018
HEMODIALISA
Penempatan Alat HD Set dan pembelian 03 Jan PT. Sinar Roda
1 HK.05.01/IV/1027/2017 dan 003/SRU/HD/2017 1 Jan 2017 31 Des 2019
bahan habis pakai. 2017 Utama
Penempatan Alat HD Set dan Pembelian 3 Jan
2 HK.05.01/IV/1030/2017 dan 032/PTBB/LG/I/2017 PT. B-Braun 1 Jan 2017 31 Des 2019
Consumables. 2017
PERJANJIAN KERJASAMA PONEK
NAMA KEGIATAN YANG DI JANGKA
NO NOMOR DAN TANGGAL NASKAH NAMA MITRA
KSO/KSM KSO/KSM PERJANJ
TGL DIM
1 2 3 4 5 10
20 Feb
HK.03.01/XVIII.4/4062/2019 dan RS TK.II 14.05.01
1 Ponek 20 Feb 2019
PKS/10/II/2019 Pelamonia
2019
01 April
2 Ponek HK.03.01/XVIII.4/7664/2019 dan Nomor : RS. Unhas 01 April 2
2019
2 Jan
3 Ponek HK.03.01/XVIII.4/99/2019 dan Nomor : 2 Jan 2019 RS. Ibnu Sina
2019
AGENDA KEGIATAN ILMIAH MENDATANG

Belum ada agenda kegiatan ilmiah, CSSD hanya menerima peserta magang kerjasama Diklat RSWS.
AKSESIBILITAS

Sebagai bentuk kemudahan pelayanan yang diberikan kepada custumer CSSD membuka layanan 24 jam.
CARA MERUJUK
Mengikuti Sesuai peraturan Rumah Sakit

 Pengantar
 PRODUK LAYANAN UNGGULAN
 TIM LAYANAN UNGGULAN
 FASILITAS PERALATAN
 KINERJA PELAYANAN
 Penelitian & Publikasi
 JEJARING RUMAH SAKIT MITRA
 AGENDA KEGIATAN ILMIAH MENDATANG
 AKSESIBILITAS
 CARA MERUJUK

Anda mungkin juga menyukai