Anda di halaman 1dari 19

Pendidikan Kesehatan Gigi II

POA
(Plan Of Action)
KELAS II SD NEGERI 105 KOTA JAMBI

Dosen Pembimbing:
Ervon Veriza, SKM, MKM
Slamet Riyadi, SKM, MPD
Muliadi, S.ST, M Tr GM

Disusun Oleh:
Yandi Nopriyansyah
Anggota :
Tanti Tri Wahyuni
Putri Suci Hamini
Ega Delna Sari
Siti Nurhalimah

PRODI DIV TERAPI GIGI


JURUSAN KEPERAWATAN GIGI
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAMBI
2019

1
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat
dan hidayah-Nya saya dapat menyelesaikan POA dengan baik. Tidak lupa kepada
semua pihak yang bersangkutan, saya ucapkan terimakasih karena telah membantu
dalam menyelesaikan POA ini dengan baik. Makalah ini jauh dari kata sempurna
maka dari itu kritik dan saran yang bersifat membangun dari pihak pembaca
penulis perlukan. Semoga makalah ini bermanfaat bagi pembaca untuk menambah
pengetahuan.

Untuk meningkatkan kualitas dalam makalah ini, kiranya saya membutuhkan


kritik dan saran untuk pembaca. Akhir kata, saya mengucapkan terimakasih kepada
semua pihak. Semoga makalah ini bermanfaat dan Allah meridhoi usaha kami
Amin.

BAB I

2
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Dalam Undang-Undang RI No.36 tahun 2009 tentang kesehatan, menjelaskan bahwa untuk

mewujudkan derajat kesehatan yang setinggi-tingginya bagi masyarakat, diselenggarakan upaya

kesehatan yang terpadu dan menyeluruh dalam bentuk upaya kesehatan perseorangan dan upaya

kesehatan masyarakat (Kemenkes RI, 2012).

Puskesmas merupakan suatu unit pelaksana fungsional yang bertujuan menyelenggarakan

pelayanan kesehatan dasar pada daerah tertentu, yang dilaksanakan secara menyeluruh, terpadu

dan berkesinambungan. Puskesmas merupakan suatu unit mata rantai upaya pelaksanaan

pelayanan kesehatan yang berperan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat

(Kemenkes RI, 2012).

Departemen Kesehatan melalui Usaha Kesehatan Gigi Sekolah (UKGS) mencakup

Pelayanan Asuhan Kesehatan Gigi dan Mulut pada anak-anak sekolah, telah ada dan

berkembang sebagai upaya kesehatan gigi (Kemenkes RI, 2012). Perilaku pelihara diri

masyarakat terhadap kesehatan gigi dapat diukur dengan variabel waktu menyikat gigi. Pada

umumnya, 77,2% penduduk telah melakukan sikat gigi. Dari jumlah tersebut yang melakukan

sesuai yang melakukan sesuai dengan anjuran program (sikat gigi setelah makan pagi dan

sebelum tidur malam) termasuk kriteria sangat baik sebesar 8,1% (Kemenkes RI, 2012).

Puskesmas merupakan suatu unit pelaksana fungsional yang bertujuan menyelenggarakan

pelayanan kesehatan dasar tertentu, yang dilaksanakan secara menyeluruh, terpadu dan

berkesinambungan. Puskesmas merupakan suatu unit mata rantai upaya pelaksanaan pelayanan

kesehatan yang berperan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat (Kemenkes RI,

2012).

Praktek Kerja Lapangan (PKL) merupakan sebagai sarana pengenalan lapangan kerja

bagi mahasiswa, dengan mengikuti PKL mahasiswa dapat melihat, mengetahui, menerima dan

menyerap teknologi kesehatan yang ada di masyarakat, selain itu PKL juga dapat digunakan

sebagai sarana informasi terhadap dunia pendidikan kesehatan (Kemenkes RI, 2012).

Laporan hasil Riset Kesehatan Dasar Menurut hasil Riskesdas tahun 2018 sebesar 41,4%

anak berusia 10-14 tahun di Indonesia memiliki masalah pada kesehatan gigi dan mulutnya,

sebesar 37,7% penduduk di Provinsi Jambi memiliki masalah kesehatan gigi dan mulut. Dan

96,5% anak usia 10-14 tahun di Indonesia menyikat gigi setiap harinya, dan 1,4 % yang

3
menyikat gigi dengan waktu yang tepat. Dan untuk di Provinsi Jambi menunjukan bahwa sebesar

96,4% penduduk di Provinsi Jambi menyikat gigi setiap hari dan 1,0% yang menyikat gigi di

waktu yang tepat (Riskesdas, 2018)

4
B. Tujuan Penulisan
1. Tujuan Umum
Untuk memberikan pengalaman belajar dan keterampilan kepada mahasiswa agar
memperoleh hasil yang efisien, efektif dan optimal dalam memperoleh, manganalisis
data atau informasi serta menginterprestasikan hasilnya pada saat intervensi kepada
masyarakat.
2. Tujuan Khusus
 Untuk mengetahui kegiatan mahasiswa dalam pelayanan kesehatan gigi dan mulut
yang dilaksanakan di kelas II SDN 105 Kota Jambi Tahun 2019.
 Untuk mengetahui kegiatan mahasiswa dalam upaya promotif dan preventif yang
dilaksanakan di kelas II SDN 105 Kota Jambi Tahun 2019.
 Untuk mengetahui hasil kegiatan dari POA (Plan Of Action) mahasiswa DIV
Jurusan Keperawatan Gigi di Kelas II SDN 105 Kota Jambi Tahun 2019.

5
Rekapan Hasil Penelitian Pemeriksaan OHI-S, DMF-T, dan Pengetahuan

Pada Murid Kelas II SDN 105 Kota Jambi Tahun 2019

STATUS KEBERSIHAN
DMF def
NO Nama L/P Umur D MF GIGI d e f Pengetahuan
-T -t
DI CI OHI-S
1 M. Rayhan L 8 0 0 0 0 2 0 2 0 2 0 2 Tinggi
2 Nada P 8 0 0 0 0 1.2 0 1.2 2 0 0 2 Sedang
3 Pretty P 7 0 0 0 0 1.1 0 1.1 0 3 0 3 Buruk
4 Sifa p 7 0 0 0 0 0.5 0 0.5 1 0 0 1 Sedang
5 Dino L 8 0 0 0 0 1.2 0 1.2 0 4 0 4 Rendah
6 Yopi L 9 0 0 0 0 2.1 1 3.1 5 1 0 6 Sedang
7 Putri P 7 0 0 0 0 1 0 1 1 5 0 6 Rendah
8 Intan P 8 0 0 0 0 1.3 0,8 2.1 3 1 0 4 Sedang
9 Kanaya P 7 0 0 0 0 2 0 2 3 1 0 4 Sedang
10 Piyan L 7 0 0 0 0 1.3 0 1.3 0 3 0 3 Sedang
11 Semi P 8 0 0 0 0 2 0.1 2.1 0 0 0 0 Sedang
12 Meisya P 7 0 0 0 0 1 0 1 4 0 0 4 Rendah
13 Darfes L 7 0 0 0 0 1.3 0 1.3 2 3 0 5 Rendah
14 Arya L 7 0 0 0 0 0.8 0 0.8 4 2 0 6 Sedang
15 Mutiara P 7 0 0 0 0 1 0.6 1.6 4 0 0 4 Tinggi
16 Reihan L 8 0 0 0 0 1.2 0 1.2 2 0 0 2 Sedang
17 Rangga L 9 0 0 0 0 1.2 0 1.2 4 0 0 4 Sedang
18 Vian L 7 0 0 0 0 1.1 0 2.2 7 2 0 9 Buruk
19 Felly P 8 0 0 0 0 0.5 0 0.5 7 0 0 7 Sedang
20 Celsi Ilahi P 7 0 0 0 0 3 1 4 3 3 0 6 Sedang
21 Rafael Putra L 8 0 0 0 0 1.2 0 1.2 0 0 0 0 Sedang
22 Kurniasi P 9 0 0 0 0 2.5 0 2.5 3 0 0 3 Tinggi
23 Putra L 7 0 0 0 0 1 0 1 1 0 0 1 Tinggi

JUMLAH 0 0 0 0 31.5 2.5 34 56 30 0 86

6
Data Induk Hasil Kuesioner Pengetahuan Tentang Pemeliharaan Kesehatan
Gigi dan Mulut

Pada Murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi


No Nama JK Jawaban Kuesioner Jumlah Kriteria
Reseponden L P 1 2 3 4 5 6 7 8 9 skor
1 M. Rayhan
1 0 1 0 0 1 0 0 1 4 Tinggi

2 Nada
 0 1 1 0 1 0 1 0 0 4 Sedang

3 Pretty
0 0 0 0 1 0 0 0 1 2 Buruk

4 Sifa
1 0 1 0 0 1 1 1 1 6 Sedang

5 Dino
0 0 1 0 1 0 0 0 0 2 Rendah

6 Yopi
1 0 1 0 1 0 1 1 1 6 Sedang

7 Putri
1 0 1 0 0 0 1 0 0 2 Rendah

8 Intan
1 0 1 0 1 0 1 0 1 5 Sedang

9 Kanaya
1 0 1 1 1 1 0 0 1 6 Sedang

10 Piyan
1 0 1 1 0 1 1 0 1 6 Sedang

11 Semi
1 0 0 0 1 0 1 0 1 3 Sedang

12 Meisya
0 0 1 0 1 1 0 0 0 3 Rendah

13 Darfes
0 0 1 0 0 0 0 0 0 1 Rendah

14 Arya
1 1 1 0 1 1 0 0 1 6 Sedang

15 Mutiara
1 1 1 1 1 1 0 1 1 8 Tinggi

16 Reihan
1 1 1 0 1 1 1 0 1 7 Sedang

17 Rangga
1 0 1 0 0 1 0 1 1 5 Sedang

18 Vian
1 0 1 1 0 1 1 0 1 6 Buruk

19 Felly
1 0 1 0 1 1 1 0 0 5 Sedang

20 Celsi Ilahi
1 0 1 0 1 1 0 0 1 5 Sedang

21 Rafael Putra
0 0 1 1 1 1 1 0 0 5 Sedang

22 Kurniasi
1 1 1 0 1 1 1 0 1 7 Tinggi

23 Putra
1 1 1 0 1 1 1 0 1 7 Tinggi

Jumlah

7
BAB II

DATA DAN PROSES PEMECAHAN MASALAH

A. DATA

1.Data Pemeriksaan

Tabel 2.1
Distribusi Frekuensi Jumlah Murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi
Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2019

Jenis Kelamin
Jumlah
Laki – Laki Perempuan
No Kelas Murid
N % N %
1 II 23 11 47,8 12 52,2
Jumlah 11 47,8 12 52,2

Dari tabel 2.1 diketahui bahwa murid kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi Tahun 2019 yang
paling banyak adalah perempuan yaitu sebanyak 12 siswa ( 52,2 % )

Tabel 2.2
Rata – Rata def-t Murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi
Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2019

Status Karies Gigi


Jumlah
def-t
No Jenis Kelamin Murid Rata - Rata
d e f def-t
1 Laki – Laki 11 25 17 0 42 3.8
2 Perempuan 12 21 13 0 34 2.8
Jumlah 23 56 30 0 86 3.7

Dari tabel 2.2 dapat diketahui bahwa rata – rata def-t murid kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi
pada jenis kelamin Laki – laki yaitu 3.8 dan pada jenis kelamin Perempuan yaitu 2.8 dengan total
rata – rata indeks pengalaman karies yaitu 3.7.

8
Tabel 2.3
Data Prevalensi Karies Murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi
Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2019

Prevalensi Karies
No Jenis Kelamin Jumlah Karies Gigi Tetap
Murid Karies Bebas Karies
% n %
1 Laki – Laki 11 10 91 1 9
2 Perempuan 12 11 91.6 1 8.4
Jumlah 23 21 91.3 2 8.7

Dari tabel 2.3 dapat diketahui bahwa data prevalensi karies gigi susu pada murid kelas II SD
Negeri 105 Kota Jambi tahun 2019 sebesar 91% pada laki – laki dengan jumlah siswa sebanyak
10 orang dan sebesar 91.6% pada perempuan dengan jumlah siswi sebanyak 11 orang.

KETERANGAN :

Dari jumlah siswa – siswi kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi 2 orang siswa tidak hadir pada saat
dilakukan pemeriksaan.

Tabel 2.4
Kriteria OHI-S Pada Murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi
Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2019

Kebersihan Gigi dan Mulut


Jumlah
Baik Sedang Buruk
No Jenis Kelamin Murid
N % n % n %
1 Laki – Laki 11 6 54.5 4 36.4 1 9.1
2 Perempuan 12 6 50 5 41.7 1 8.3
Jumlah 23 12 52.2 9 39.1 2 8.7

Dari tabel 2.4 dapat diketahui bahwa murid kelas II SD Negeru 105 Kota Jambi Tahun 2019
yang memiliki jumlah keadaan gigi dan mulut dengan kriteria baik sebanyak 52.2%, kriteria
sedang sebanyak 39.1%, dan buruk sebanyak 8.7%.

9
Tabel 2.5
Distribusi Frekuensi Pengetahuan Tentang Kesehatan Gigi dan Mulut
Pada Murid Kelas VI SD AL-Hikmah Kota Jambi
Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2019

Pengetahuan
Jumlah
Tinggi Sedang Rendah
No Jenis Kelamin Murid
n % n % n %
1 Laki – Laki 11 2 18.2 6 54.5 3 27.3
2 Perempuan 12 2 16.7 7 58.3 3 25
Jumlah 23 4 17.4 13 56.5 6 26.1

Dari tabel 2.5 dapat diketahui bahwa tingkat pengetahuan murid kelas II SD Negeri 105 Kota
Jambi Tahun 2019 adalah kriteria tinggi sebesar 17.4%, kriteria sedang sebesar 56.5%, dan
kriteria rendah sebesar 26.1%.

10
B. PROSES PEMECAHAN MASALAH

1. Identifikasi Masalah

Hasil pemeriksaan status derajat kesehatan gigi dan mulut pada murid kelas II SD Negeri
105 Kota Jambi 2019, dapat digambarkan bahwa :

A. Tingginya Prevalensi karies gigi tetap pada murid kelas II SD Negeri 105 Kota
Jambi Tahni 2019 sebesar 91.3%
B. Kriteria OHI-S pada murid murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jaambi dengan
kriteria baik sebanyak 52.2%
C. Pengetahuan murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi2019 dengan kriteria sedang
sebesar 56,5%
D. Rata – rata def-t pada murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi yaitu 3.7

11
2. Prioritas Masalah

Tabel 2.7
Teknik Kriteria Matriks Pemilihan Prioritas Masalah

I Jumlah
No Daftar Masalah T R
P S RI DU SB PB PC IxTxR
1 Prevalensi karies gigi tetap pada
murid kelas II SD Negeri 105
Kota Jambi Tahni 2019 sebesar
4 4 4 2 4 4 2 1 2 8.192
91.3%

2 Kriteria OHI-S pada murid murid


Kelas II SD Negeri 105 Kota
Jaambi dengan kriteria baik 2 2 3 2 3 2 2 3 4 3.456
sebanyak 52.2%
3 Pengetahuan murid Kelas II SD
Negeri 105 Kota Jambi2019
dengan kriteria sedang sebesar 4 4 4 3 4 3 2 4 4 92.160
56,5%
4 Rata – rata def-t pada murid
Kelas II SD Negeri 105 Kota
Jambi yaitu 3.7 3 3 3 3 2 3 2 1 1 972

Berdasarkan tabel ini yang menjadi prioritas masalah adalah Pengetahuan murid Kelas II
SD Negeri 105 Kota Jambi2019 dengan kriteria sedang sebesar 56,5%

KETERANGAN:

I = Pentingnya Masalah (Importancy)


P = Besarnya Masalah (Prevalence)
S = Akibat Yang Ditimbulkan (Severity)
RI = Kenaikan Besarnya Masalah (Rate Of Increase)
DU = Derajat Keinginan Masyarakat Yang Tidak Terpenuhi (Degree Of Unmeet Need)
SB = Keuntungan Sosial Karena Selesainya Masalah (Social Benefit)
PB = Rasa Perihatin Masyarakat Terhadap Masalah (Public Concern)
PC = Suasana Politik (Political Climate)
T = Kelayakan Teknologi (Technical Feasibility)
R = Sumber Daya Yang Tersedia (Resources Availability)

12
3. Penyebab Masalah
Dari data yang diperoleh diketahui bahwa penyebab masalah adalah sebagai berikut:

a. Input
 Pengetahuan kesehatan gigi dan mulut dengan kriteria sedang 56.5%
 Belum ada sosialisasi tentang kesehatan gigi dan mulut
 Motivasi dari orang tua tentang kesehatan gigi dan mulut
b. Proses
 Cara menyikat gigi yang kurang tepat
 Pemilihan sikat gigi yang kurang tepat
 Frekuensi dan waktu menyikat yang kurang tepat

c. Lingkungan
 Jajanan yang ada dilingkungan sekolah (manis dan melekat)
 Tidak adanya puskesmas dilingkungan sekolah sehingga tidak mendapatkan
sosialisasi tentang menjaga kesehatan gigi dan mulut.

4. Alternatif Pemecahan Masalah

Tabel 2.8
Alternatif Jalan Keluar

Masalah Penyebab Alternatif Jalan


Keluar
Dari hasil pengambilan data a. Input 1.Promotif
pada tahun 2019 bahwa  Pengetahuan kesehatan gigi Melakukan penyuluhan
kurangnya Pengetahuan dan mulut dengan kriteria pada murid Kelas II SD
murid Kelas II SD Negeri 105 sedang 56.5% Negeri 105 Kota Jambi
Kota Jambi 2019 dengan  Belum ada sosialisasi tentang tentang kesehatan gigi
kriteria sedang sebesar 56,5% kesehatan gigi dan mulut dan mulut
 Motivasi dari orang tua tentang Mengenai:
kesehatan gigi dan mulut  Pemeliharaan
kesehatan gigi
b. Proses dan mulut
 Cara menyikat gigi yang
kurang tepat 2.Preventif

 Pemilihan sikat gigi yang  Melakukan sikat


kurang tepat gigi bersama

 Frekuensi dan waktu menyikat pada murid

yang kurang tepat Kelas II SD


Negeri 105 Kota
Jambi

13
c. Lingkungan 3.Kuratif
 Jajanan yang ada dilingkungan  Melakukan
sekolah (manis dan melekat) rujukan untuk
 Tidak adanya puskesmas dilakukan
dilingkungan sekolah sehingga penambalan,
tidak mendapatkan sosialisasi pencabutan dan
tentang menjaga kesehatan gigi scalling.
dan mulut.

5. Prioritas Jalan Keluar

Tabel 2.9
Pemilihan Prioritas Masalah Jalan Keluar
Efektivitas Efisiensi Jumlah
No Daftar Alternatif Jalan Keluar M I V C M.I.V
C
1. Melakukan penyuluhan pada murid Kelas II 5 5 5 5 25
SD Negeri 105 Kota Jambi tahun 2019
tentang ksehatan gigi dan mulut
Mengenai:
 cara menyikat gigi yang baik
dan benar
 Karies dan akibatnya serta
pencegahannya
 Pemeliharaan kesehatan gigi
dan mulut
2. Melakukan sikat gigi bersama 5 4 4 5 20
Jumlah 45

Jadi prioritas jalan keluar yang diambil adalah melakukan penyuluhan tentang
pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut pada murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi
tahun 2019

KETERANGAN :
M = Besarnya masalah yang dapat diselesaikan (Magnitude)
I = Pentingnya jalan keluar (Importancy)
V = Sensitivitas jalan keluar (Vunerability)
C = Biaya (Cost)

14
BAB III

PERENCANAAN KEGIATAN

A. Visi dan Misi


1. Visi
Tercapainya derajat kesehatan gigi dan mulut yang optimal dan dan meningkatkan
pengetahuan dibidang kesehatan gigi dan mulut murid kelas II SD Negeri 105 Kota
Jambi tahun 2019.

2. Misi
a. Meningkatkan pengetahuan dan kesadaran pada murid kelas II SD Negeri 105 Kota
Jambi dalam pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut
b. Meningkatkan frekuensi OHI-S murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi dengan
kriteria baik

B. Rumusan Masalah
Pengetahuan murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi2019 dengan kriteria sedang
sebesar 56,5%
.
C. Tujuan
1. Tujuan Umum
Meningkatkan derajat kesehatan gigi dan mulut pada murid Kelas II SD Negeri 105
Kota Jambi Tahun 2019.
2. Tujuan Khusus
a. Meningkatkan Pengetahuan murid Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi 2019
dengan kriteria sedang sebesar 56,5% menjadi 80%
b. Meningkatkan keriteria OHI-S pada murid Kelas II SD Negeri 105 Kota
Jambi2019 dari keriteria baik 52.5% menjadi baik 90% .

D. Kegiatan

Kegiatan Pokok

- Melakukan kegiatan promotif dan preventif kesehatan gigi dan mulut pada murid
Kelas II SD Negeri 105 Kota Jamb i2019
- Penyuluhan di ruang Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi 2019
- Sikat gigi bersama di SD 105 Kota Jamb 2019.

15
E. Asumsi Perencanaan
1. Asumsi Positif
a. Adanya kerja sama yang baik antara mahasiswa pelaksana program dengan murid
Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi 2019.
b. Adanya kerja sama yang baik antara mahasiswa dengan pihak sekolah murid
Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi 2019.

F. Strategi Pendekatan
1. Pendekatan Lintas Program
Yaitu kepada murid dan guru Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi 2019.

2. Pendekatan Lintas Sektoral


Melalui pendekatan dengan Poli Gigi Dinas Kesehatan dan Dinas Pendidikan

G. Sasaran
1. Sasaran Langsung
Kelas II SD Negeri 105 Kota Jambi 2019.
2. Sasaran Tidak Langsung
Kepala sekolah, orang tua dan guru SD Negeri 105 Kota Jambi.

H. WAKTU

Jadwal Kegiatan

Februri Maret April


NO Kegiatan
I II III IV I II III IV I II III IV
1 Pengumpulan data √
2 Penyusun rencana program

kerja
3 Pelaksanaan kegiatan
A. Promotif:
- Penyuluhan √
B. Preventif
- Sikat gigi massal √
4 Evaluasi √
5 Menyusun Laporan √

16
I. ORGANISASI DAN TENAGA PELAKSANA

Dosen Pembimbing : Ervon Veriza, SKM, MKM


Slamet Riyadi, SKM, MPd.
Muliadi, SST, M. Tr,GM

Anggota : Yandi Nopriyansyah


Tanti Tri Wahyuni
Ega Delna Sari
Putri Suci Hamini
Siti Norhalimah
Riszky Pranovcha Shaeputri

Nama kegiatan kebutuhan Keterangan harga Jumlah harga


Pengumpulan data -1 bks kapas -1 Kg kapas = Rp.4.000,- 1 x Rp.4.000,-=Rp.4.000,-
pemeriksaan -1 botol alcohol -1 botol alcohol kecil 1 x Rp.50.000,-=Rp.3000,-
-2 botol sabun cair =Rp.3000 2 x Rp.9.000,-=Rp.18.000,-
-1 dus AQ-8 -1 botol sabun cair=Rp.9.000,- 1 x Rp.19.000,=Rp.19.000,-
-fotocopy -1 dus AQ-8=Rp.19.000,- 22 x Rp.150,-=Rp.-3.300,-
-print -1 lembar=Rp.150,- 4 x Rp.500,-=Rp.2.000
-1 lembar=Rp.500
Penyusunan rencana -fotocopy -1 lembar = Rp.150,- 75 x Rp.150,-=Rp.11.250,-
kerja -print -1 lembar = Rp.500,- 25 x Rp.500,-=Rp.12.000,-
-jilid -1 jilid =Rp.3.000 4 x Rp.3.000,-=Rp.12.000,-
Pelaksanaan kegiatan -18 sikat gigi kecil -18 sikat gigi kecil=Rp.55.000 18 x RP.2500,-=Rp.45.000
-1 tube pasta gigi kecil -1 tube=Rp.4.000,- 1 x Rp.4.000,-=Rp.4.000,-
-1 dus AQ-8 -1 dus AQ-8=Rp.19.000,- 1 x Rp.19.000,=Rp.19.000,-
Evaluasi -1 bungkus kapas -1 bungkus kapas =Rp.4.000,- 1 x Rp.4.000,-=Rp.4.000,-
-1 botol alcohol -1 boto lalcohol kcl=RP.3.000 1 x Rp.3.000,=Rp.3.000,-
-2 botol sabun cair -1 botol sabun cair=Rp.9.000,- 2 x Rp.9.000,-=Rp.18.000,-
-1 dus AQ-8 -1 dus AQ-8=Rp.19.000,- 1 x Rp.19.000,=Rp.19.000,-
-fotocopy -1 lemba=Rp.150,- 150 x Rp.150,=Rp.22.500,-
-print -1 lemar=Rp.500 4 x Rp.500,-=Rp.2.000,-
Menyusun laporan -Print -1 lembar=Rp.500,- 25 x Rp.500,-=Rp.12.000,-
-Potocopy -1 lembar=Rp.150,- 75 x Rp.150,-=Rp.11.250,-
-Jilid -1 rangkap=Rp.3.000,- 4 x Rp.3.000=Rp.12.000

Total biaya Rp.256.300

3. Metode Pengambilan Data


 Kuisioner
 Pemeriksaan
4. Matriks POA (Plan Of Action)
Upaya untuk menjabarkan cara penyelesaian unsur – unsur rencana yang lengkap
serta saling terkait dan terpadu sehingga di pakai sebagai pedoman dalam
melaksanakan perencanaan cara penyelesaian masalah maka di susun rencana kerja
(plan) sebagaimana tabel berikut

17
RENCANA PELAYANAN KEGIATAN (POA)

PELAYANAN ASUHAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT

Pada Murid Kelas VI SD AL-HIKMAH KOTA JAMBI TAHUN 2018

Alat Metod Waktu


Kegiatan Tujuan Sasaran Lokasi Tolak Pelaksanaa
Praga e
Ukur n
Promotif: Meningkatkan Murid Phantom Cerama kelas II Minggu Pengetahua Mahasiswa
Penyuluhan pengetahuan kelas II h. SD ke 4 n murid DIV
kesehatan gigi dan Murid kelas II SD Sikat Negeri Maret Murid kelas Jurusan
mulut tentang: SD Negeri 105 Negeri Gigi Tanya 105 Kota II SD Keperawata
 Karies dan Kota Jambi 105 Kota Jawab. Jambi Negeri 105 n Gigi:
akibatnya serta tahun 2019. Jambi Poster Kota Jambi Yandi
pencegahannya. tahun Demon tahun Tanti
 Pemeliharaan 2019. strasi. 2019.menin Ega
kesehatan gigi gkat dari Putri
dan mulut. kriteria Siti
 Makanan yang sedang Riszky
menyehatkan dan 52.5%
merusak gigi. menjadi

 Cara menyikat baik 80%

gigi yang baik


dan benar.
Preventif: 1. Mandirinya Murid Phantom Demon kelas II Meningkatk Mahasiswa:
- Menyikat gigi anak dalam kelas II strasi SD an frekuensi DIV
massal menyikat gigi SD Sikat Negeri OHI-S pada Keperawata
yang
M baik dan Negeri Gigi 105 Kota Murid kelas n Gigi:
benar.
e 105 Kota Jambi II SD Yandi
2.Meningkatn
m Jambi tahun Negeri 105 Tanti
yap tahun 2019. Kota Jambi Ega
keterampilan
e 2019. tahun 2019 Putri
anak
r dalam kriteria baik Siti
menyikat
h gigi 52.5 Riszky
yang
a baik dan menjadi
benar.
t baik 90%
i
Evaluasi Untuk Murid kuisione - Murid Mingg Tercapain Mahasiswa

mengetahui kelas II r kelas VI u ke 4 ya drajat DIV


keberhasilan SD SD AL- Maret kesehatan Jurusan
Negeri Hikmah Keperawata
program gigi yang
105 Kota Kota n Gigi:
yang telah di optimal
Jambi Jambi. Yandi
laksanakan
tahun Tanti
2019. Ega
Putri
Siti
riszky

18
Penyusunan Melaporkan Kegiata laptop - Kampus Mingg - Mahasiswa

laporan hasil n jurusan u ke 2 DIV

kegiatan penyulu keperaw April Jurusan


Keperawata
yang telah han atan gigi
n Gigi:
dilaksankan
Yandi
Tanti
Ega
Putri
Siti
riszky

19

Anda mungkin juga menyukai