Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK

“PEMISAHAN CAMPURAN”

Golongan: Q

Disusun oleh :

Felicia NRP 2443015115

Maria Putri Kirana Dewiswati NRP 2443018001

Reyner Alvin Wijaya NRP. 2443018004

Maresa Hananiel Kehie NRP. 2443018007

Sela Eveline Maximillion NRP. 2443018016

Vania Amanda NRP 2443018019

PROGRAM STUDI S1 FARMASI

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA

2019
I. Tanggal Praktikums

2 September 2019

II. Jenis Percobaan

Ekstraksi dengan alat Soxhlet

III. Teori Singkat

Ekstraksi merupakan proses yang dilakukan untuk pemisahan senyawa kimia dari pengotornya.
Prinsip dasar dari metode ini adalah perpindahan suatu solut dari fasa cair yang satu ke fasa
cair yang lain. Untuk mendapatkan hasil yang baik, perlu diketahui sifat kelarutan dari senyawa
masing – masing fasa cair tersebut agar berhasil dipisahkan secara sempurna dari campurannya.
Senyawa yang diekstrak dalam keadaan terlarut dalam pelarut tertentu dan diekstraksi dengan
pelarut lain yang tidak saling campur dari pelarut semula maka ekstraksi ini dinamakan
ekstraksi cair – cair. Teknik pemisahan dibagi menjadi dua yaitu secara tidak sinambung
dengan pengocokan menggunakan corong pisah serta sinambung dengan menggunakan
ekstraktor khusus. Ekstraksi cair – cair ini juga dapat digunakan dalam metode ekstraksi asam
– basa, prinsip yang digunakan adalah senyawa organik pada umumnya larut dalam pelarut
organik. Sebagai contoh ekstraksi antara asam benzoat dengan naftalena yang dilakukan pada
praktikum kali ini.

Anda mungkin juga menyukai