Anda di halaman 1dari 2

SATUAN ACARA PERKULIAHAN ( SAP )/

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RKPS)

1. Nama Mata Kuliah : Pembangunan Politik


2. Dosen Pembina : Novy Setya Yunas, S.IP
Phone: [+62 856 499 67841] E-mail: novysetiayunas@gmail.com
Online Course: https://independent.academia.edu/yunaszone
3. Kode/ SKS : C0028/ 2 SKS
4. Semester : Genap
5. Hari/ Waktu Perkuliahan : Selasa/ 15.00- 16.30 WIB

6. Deskripsi Mata Kuliah


Mata Kuliah Pembangunan Politik ini membahas mengenai konsep, definisi dan teori-
teori tentang pembangunan politik, pembangunan demokrasi dan isu-isu kontemporer,
yang memiliki keterkaitan dengan sistem politik serta peran-peran kelembagaan yang
memainkan sistem politik tersebut.

7. Tujuan Instruksional Umum


Tujuan diajarkannya mata kuliah Pembangunan Politik adalah agar mahasiswa
semakin memantapkan pengetahuan dan pemahaman mahasiswa tentang konsep, teori
maupun pendekatan yang lazim digunakan dalam membicarakan isu-isu kontemporer
yang berkaitan dengan pembangunan politik

8. Tujuan Instruksional khusus


Tujuan instruksinal khusus ini, diharapkan mahasiswa setelah mempelajari mata
kuliah Pembangunan Politik ini dapat memahami dan memiliki wawasan yang luas
terhadap proses pembangunan politik dan isu- isu kontemporer yang ada di lingkungan
sosialnya. Melalui teori dan pendekatan tersebut diharapkan mahasiswa dapat
mengaplikasikannya dalam penulisan, analisis dan critical review.

RENCANA JADWAL KEGIATAN PEMBELAJARAN MINGGUAN

PERT. POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN METODE


 Penyampaian Silabus/ RPKPS
mata kuliah Dasar- Dasar Logika
I Silabus Ceramah
 Pembentukan kelengkapan kelas
 Kontrak perkuliahan
 Pengantar Studi Pembangunan
Politik
Pengantar Studi  Konsep dasar pembangunan Ceramah
II
Pembangunan Politik politik Diskusi
 Makna dan hakikat
pembangunan politik
Mazhab- mazhab  Mazhab- Mazhab dalam Ceramah
III
pembangunan politik pembangunan Politik Diskusi
 Tahapan dalam proses
Tahap dan hambatan pembangunan politik Ceramah
IV
Pembangunan Politik  Hambatan dalam pembangunan Diskusi
politik
 Tipologi dan Ukuran
Pembangunan Politik
 Modernisasi
Makna dan Hakikat Ceramah
V  Globalisasi
Modernisasi Diskusi
 Hakikat Modernisasi
VI Tugas Terstruktur Tugas
VII Middle Test (UTS)
 Pembangunan Politik di Negara
Pembangunan Politik Berkembang: Tantangan dan Diskusi
VIII
di Negara Berkembang Hambatan Kelompok 1
 Hasil Pembangunan Politik
 Makna Integrasi nasional
sebagai bagian dari
Diskusi
IX Integrasi Nasional pembangunan politik
Kelompok 2
 Separatisme dan Disintegrasi
yang mengancam
 Tantangan Globalisasi
 Tantangan Globalisasi untuk
Diskusi
Indonesia dan kemajemukan bangsa
X Kelompok
tantangan Globalisasi  Glokalisasi sebagai upaya
3
proteksi budaya lokal di tengah
Globalisasi
 Demokratisasi di Indonesia Diskusi
Konsolidasi Demokrasi
XI  Demokrasi dan hasil Kelompok
di Indonesia
pembangunan politik 4
 Good Governance Diskusi
Good Governance dan
XII  Birokrasi, Komponen Birokrasi Kelompok
Birokrasi
 Birokrasi Modern 5
 Hubungan sipil dan militer di
Indonesia
Diskusi
Militer dan  Reformasi militer dan
XIII Kelompok
Pembangunan Politik hubungannya dengan
6
pembangunan politik di
Indonesia
XIV Final Test (UAS)

9. Evaluasi

Komponen Penilaian Prosentase Penilaian


Keaktifan/ Partisipasi di Kelas 15%
Penugasan dan Diskusi 25%
Middle Test (UTS) 30%
Final Test (UAS) 30%
Total 100%

Anda mungkin juga menyukai