Anda di halaman 1dari 2

RAKYAT, PENDUDUK, WARGA NEGARA, DAN BANGSA

A. RAKYAT
Pengertian Rakyat
Rakyat ialah semua orang yang berada pada suatu wilayah Negara dan taat pada kekuasaan
pemerintahan tersebut. Rakyat juga yang mulai merencanakan merintis, mengendalikan
dan menyelenggarakan pemerintahan negara. Rakyat juga merupakan salah satu unsur
yang penting dalam sebuah negara karena tanpa ada rakyat maka negara juga tidak akan
dapat terbentuk. Didalam suatu rakyat dapat dibedakan menjadi dua yakni, penduduk dan
bukan penduduk dan warga negara dan bukan warga negara (Warga Negara Asing).
Pengertian Rakyat Menurut Ahli :
Didalam suatu pemerintahan, peran orang nomor 1 sebagai kepala negara sangatlah
penting. Pasalnya, seorang kepala negara yang ditunjuk dituntut untuk dapat memimpin
Negara beserta rakyatnya.
Doed Joesoef
Pengertian rakyat menurut Doed Joesoef adalah keseluruhan individu atau perorangan
yang hidup pada wilayah nasional dan tunduk pada peraturan perundang-undangan yang
sama.

B. PENDUDUK
Pengertian Penduduk
Penduduk adalah oraang-orang yang bertempat tinggal atau berdomisili di dalam wilayah
suatu Negara.
Penduduk Merupakan orang-orang yang berdomisili di wilayah Negara tertentu,dan
penduduk belum tentu merupakan anggota dari suatu Negara,karena ada sebagian
penduduk yang merupakan orang asing/warganegara asing.
Pengertian Penduduk Menurut Para Ahli Adalah:
Menurut Jonny Purba penduduk adalah orang yang menjadi dirinya pribadi maupun
menjadi anggota keluarga, warga negara maupun anggota masyarakat yang memiliki
tempat tinggal di suatu tempat di wilayah negara tertentu dan juga pada waktu tertentu.

C. PENDUDUK
Penduduk adalah oraang-orang yang bertempat tinggal atau berdomisili di dalam wilayah
suatu Negara.
Penduduk Merupakan orang-orang yang berdomisili di wilayah Negara tertentu,dan
penduduk belum tentu merupakan anggota dari suatu Negara,karena ada sebagian
penduduk yang merupakan orang asing/warganegara asing.
Pengertian Penduduk Menurut Ahli :
Dr. Kartomo
Beliau mengungkapkan pengertian tentang penduduk adalah sejumlah orang yang
mendiami suatu daerah tertentu. Apabila di daerah didiami oleh banyak orang dan menetap
di sana, maka itu bisa diartikan sebagai penduduk terlepas warga negara atau pun bukan.

D. BANGSA
Pengertian Bangsa
Bangsa adalah suatu komunitas etnik yang cirri-cirinya adalah: memiliki nama, wilayah
tertentu, mitos leluhur bersama, kenangan bersama, satu atau beberapa budaya yang sama
dan solidaritas tertentu. Bangsa juga merupakan doktrin etika dan filsafat, dan merupakan
awal dari ideology nasionalisme.
Pengertian Bangsa Menurut Ahli :
Menurut Ernest Renant bangsa adalah suatu kelompok manusia yang merasa dirinya
bersatu karena adanya perasaan senasib dan sependeritaan di masa lalu, serta memiliki
cita-cita yang sama tentang masa depan.

Anda mungkin juga menyukai