Anda di halaman 1dari 5

PELAKSANAAN PDCA UKP

UPTD PUSKESMAS GUNUNGPATI


PROGRAM UKP : ANALISA 10 BESAR PENYAKIT
TAHUN : 2017
Capaian Rencana
Pelaksanaan
Analisa Perbaikan / Monitoring dan
No Kegiatan Masalah/ Hambatan Perbaikan / Tindak Pelaksana
Target

Penca
paian
Masalah Rencana Evaluasi
Lanjut
Tindak Lanjut
1 Analisa 10 Besar GANGGUAN VISUAL ( H53 ) 1.MANUSIA
Penyakit th 2017

1.Penggunaan 1. Penyuluhan 1.Koordinasi PJ UKP Monitoring dan 1.Penanggung


gadget,komputer. tentang dengan UKM evaluasi pada laporan Jawab P2P
kesehatan ( PROMKES ) untuk 10 besar penyakit
mata tahun 2017 yang 2.PJ UKP
menyusun jadwal
dilaksanakan pada
penyuluhan di dalam dan bulan Januari 2019
2. Screening
luar gedung
Kesehatan
Mata di 2.Koordinasi UKP
Sekolah
dengan UKM ( UKS)
untuk menyusun jadwal
Screening kesehatan
anak sekolah

2. Genetik Penyuluhan tentang Koordinasi UKP denngan


pola hidup sehat dan
pentingnya UKM ( PROMKES )
mengetahui faktor untuk menyusun jadwal
herediter penyuluhan tentang
kesehatan mata
3.Kesadaran Petugas kesehatan Koordinasi UKP dengan
masyarakat masih menambahkan UKM ( PROMKES )
kurang materi kesehatan untuk menyusun
mata di PHBS jadwal dan membuat
materi tentang mata di
dalam PHBS

3. Jarak baca Penyuluhan Koordinasi UKP


terlalu masyarakat tentang dengan UKM
dekat
cara membaca yang ( PROMKES )untuk
benar menyusun jadwal
penyuluhan

5. Meningkatnya kasus 1. Meningkatkan 1.-Koordinasi UKP


penyakit degeneratif
screening penyakit antar Ruang Pelayanan
degeneratif di dalam
pasien untuk menyusun
dan luar gedung
2. Rujukan ke poli jadwal screening mata
mata apabila ada
-Koordinasi UKP dengan
gangguan mata
Koordinator
pembina wilayah untuk
menyusun jadwal
screening mata

2. Koordinasi UKP antar


ruang pelayanan untuk
menyususn jadwal
rujukan mata

METODE :

1. Media 1. Membuat Koordinasi UKP dengan


running
informasi masih text UKM ( PROMKES ) dan
kurang. tentang Divisi umum untuk
kesehatan
menyusun jadwal
mata
2. Menyebarluas pembuatan running
kan tex,medsos dan
informasi leaflet/stikcer
melalui
sosial
media
3. Membuat
leaflet dan
stikcer
2.Pengetahuan 1.Memberikan Koordinasi UKP dengan
masy tentang penyuluhan UKM (PROMKES )
Gangguan Visual penyuluhan pada untuk menyusun jadwal
masih rendah kegiatan pertemuan penyuluhan mata pada
masyarakat dan masyarakat dan sekolah
sekolah

SARANA :

1. Akses thd yankes 1.Mengoptimalkan 1.Koordinasi UKP


masih kurang Pusling untuk petugas PUSLING untuk
terjangkau
menjangkau akses menyusun jadwal
masy yg masih sulit pusling

2. Mengaktifkan 2.Koordinasi PJ UKP


sarana ambulance dengan Tim Ambulance
transport siaga transport Siaga untuk
menyusun jadwal
homevisite

2.Terbatasnya 2.Screening mata di Koordinasi UKP dengan


sarana untuk Pustu untuk
pemerksaan mata dilanjutkan Jejaring (pustu)
pemeriksaan di pusk
Induk

DANA :

1 Belum semua Sosialisasi UHC di Koordinasi UKP


memiliki Jaminan dalam dan luar dengan UKM
Kesehatan gedung (PROMKES ) untuk
menyusun jadwal
soaialisasi UHC di
dalam gedung dan luar
gedung

2. Sosial ekonomi
masih kurang

LINGKUNGAN :

1.Pencahayaan 1.Penyuluhan Koordinasi UKP dengan


kurang masyarakat tentang UKM ( PROMKES )
pentingnya untuk menyusun jadwal
kesehatan mata penyuluhan ttg kesehatan
mata pada pertemuan
kader kesehatan dan FKK

2.Kurang 2.Rujukan internal ke Koordinai PJ UKP


mengkonsumsi ruang konsultasi Gizi dengan nutrionis untuk
sayuran dan buah.
menyusun jadwal
konsultasi gizi

Anda mungkin juga menyukai