Anda di halaman 1dari 9

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

2020
PROGRAM STUDI KEBIDANAN
KARAWANG
2019

GALANG DANA

POLITEKNIK KESEHATAN
KEMENKES BANDUNG
PRODI KEBIDANAN
KARAWANG
Jl. Kertabumi No.74 Karawang
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


KARAWANG

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Sudah sekitar beberapa hari ini Karawang dan sekitarnya dilanda bencana
banjir. Banjir terjadi di daerah yang sudah langganan terlanda banjir. Banjir
disebabkan adanya kiriman air sungai dari bendungan, sertaadanya curah
hujan yang sangat tinggi akhir-akhir ini yang menyebabkan saluran air yang
telah ada, tidak mampu menampung dan mengalirkannya ke laut, Akibatnya
wilayah-wilayah yang berdataran rendah di Karawang dan sekitarnya terkena
banjir.
Kondisi dari wilayah yang terkena banjir bervariasi. Banjir juga
memnyebabkan infrastruktur dan sarana publik mengalami kelumpuhan, maka
kami selaku mahasiswa dan seluruh civitas akademik hendak mengadakan
penggalangan dana guna membantu para korban banjir tersebut.

1.2 Dasar Hukum

Dasar Hukum dari kegiatan ini berpacu pada AD-ART Keluarga Mahasiswa
Program Studi Kebidanan Karawang Poltekkes Kemenkes Bandung.

1.3 Tujuan Kegiatan

Dalam kegiatan ini kami bermaksud :


 Mengabarkan kepada Teman-teman mengenai keadaan yang terjadi
sekarang di Karawang dan sekitarnya berkenaan dengan bencana banjir
sekarang.
 Mengadakan penggalangan dana dari Teman-teman dipergunakan untuk
membantu saudara-saudara kita yang tempatnya sedang dilanda banjir.
 Menyampaikan dana yang telah terkumpul kepada pihak yang berwenang
dalam kegiatan penanggulangan bencana banjir (posko-posko banjir)
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


KARAWANG

BAB II

RENCANA KEGIATAN

2.1 Nama Program:


Galang Dana

2.2 Pelaksanaan Kegiatan


Kegiatan ini akan dilaksanakan dimulai dari hari ini dan seterusnya dengan
menyesuaikan dengan keadaan.
Tempat : Depan Kampus Poltekkes Bandung Prodi Kebidanan
Karawang

2.3 Peserta/sasaran
Oleh karena luasnya dampak yang terkena bencana banjir di daerah
Karawang dan sekitarnya, maka sasaran kegiatan ini adalah diseluruh
masyarakat yang tinggal di daerah yang terkena bencana banjir maka akan
berupaya menggalang dana untuk memperluas lingkup bantuan sampai
kesetiap KK di RT setempat.

2.4 Susunan Acara


Terlampir

2.5 Susunan Kepanitiaan


Terlampir.

2.6 Rancangan Anggaran Dana


Terlampir.
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


KARAWANG

BAB III
PENUTUP

Demikianlah proposal ini kami susun untuk mendapatkan dukungan dari


berbagai pihak demi suksesnya kegiatan ini. Harapan kami semoga kegiatan ini
dapat berjalan lancar dan terlaksana sesuai dengan tujuan yang telah dicanangkan.

Karawang, 25 Februari 2020


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


KARAWANG

LEMBAR PENGESAHAN

Karawang, 25 Februari 2020

Ketua Pelaksana
Ketua HIMA

Kevin Merdayanti Sophie Yasmin


NIM.P173244180 NIM. P17324419041

Mengetahui,
Kemahasiswaan

Drs. Herry Sugiri, M.Kes.

NIP : 196304201983011001
Menyetujui,
Ketua Program Studi Kebidanan Karawang

Eneng Sholihah, SST.,M.Keb


NIP. 197505012001122001
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


KARAWANG

Lampiran 1

SUSUNAN ACARA GALANG DANA POLTEKKES KEMENKES


BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN KARAWANG

2020

No. Waktu Acara Pengisi Acara

1. 08.00 – 08.15 Pembukaan MC

2. 08.15 – 08.30 Pembacaan Doa Mahasiswa

3. 08.30 – 08.45 Sambutan-sambutan 1. 1. Ketua Pelaksana


2. 2. Kaprodi Poltekkes Bandung Prodi
Kebidanan Karawang
3. 3. Kemahasiswaan Prodi Kebidanan
Karawang
4. 08.45 – 09.45 Donor darah 1. PMI
2. Peserta donor darah
3. Panitia
5. 09.45 – 10.00 Doorprize MC

6. 10.00 – 10.45 Donor darah 1. PMI


2. Peserta donor darah
3. Panitia
7. 10.45 – 11.00 Doorprize MC

8. 11.00 – 11.45 Donor darah 1. PMI


2. Peserta donor darah
3. Panitia
9. 11.45 – 12. 00 Penutupan MC
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


KARAWANG

Lampiran 2

SUSUNAN KEPANITIAAN

GALANG DANA

Penasehat : Eneng Sholihah,SST, M.Keb

Pembina : Drs. Herry Sugiri, M.Kes

Ketua Pelaksana : Sophie Yasmine

Sekretaris : Rosa Salsabila

Inayyah Rahmawati

Bendahara : Wulan Dari

Denisa Rizky Waluyo

Sie. Acara : Khopipah (koor)

Astri

Nabila

Melly

Siska Nur

Sie. Logistik : Ida (koor)

Anisa Nurul

Hayatun Nisa

Silvia Handayani

Chika Amelia
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


KARAWANG

Sie. Humas : Nevy Fitria (koor)

Nia

Faurisa

Novi

Sie. Dekdok : Kevin (koor)

Azmi

Herlina Putri
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES BANDUNG

PROGRAM STUDI KEBIDANAN


KARAWANG

Lampiran 3

RANCANGAN ANGGARAN BELANJA

GALANG DANA

KODE URAIAN URAIAN BIAYA JUMLAH BIAYA

BANYAK X (per) X HARGA


SATUAN

Spanduk 1 buah X 1 X

TOTAL BIAYA Rp 561.000,00

Bendahara,

Wulan Dari Denisa Rizky Waluyo


NIM. P173244180 NIM. P17324419008

Anda mungkin juga menyukai