Anda di halaman 1dari 27

BAB I

GAMBARAN UMUM APLIKASI E-KINERJA SIKAWAN (SISTEM INFORMASI KINERJA KARYAWAN)

1.1. Definisi Aplikasi E-Kinerja Sikawan

Aplikasi e-kinerja Sikawan adalah sistem informasi manajemen kinerja berbasis web yang dapat
melakukan penilaian kinerja pegawai yang lebih objektif, terukur, akuntabel, partisipatif, dan
transparan, sehingga terwujud manajemen pegawai berdasarkan kinerja dan sistem karier kerja
Pegawai Negeri Sipil (PNS) dilingkungan Pemerintahan Kabupaten Bekasi.

Penilaian kinerja bertujuan agar Pegawai Negeri Sipil dilingkungan Pemerintah Kabupaten Bekasi
selaras dengan visi, misi, sasaran dan tujuan Kabupaten Bekasi, sehingga kontribusi pegawai dapat
menunjang capaian kinerja unit kerjanya.

1.2. Manfaat Aplikasi E-Kinerja Sikawan


1. Memberikan informasi data Pegawai Negeri Sipil Daerah (PNSD) dilingkungan Pemerintah
Kabupaten Bekasi.
2. Memonitoring aktivitas Pegawai Negeri Sipil Daerah (PNSD) dilingkungan Pemerintah
Kabupaten Bekasi.
3. Mengukur kinerja Pegawai Negeri Sipil Daerah (PNSD) dilingkungan pemerintah Kabupaten
Bekasi.
4. Sebagai dasar pemberian Tunjangan Kinerja bagi Pegawai Negeri Sipil Daerah (PNSD)
dilingkungan Pemerintah Kabupaten Bekasi.

1.3. User Pengguna Aplikasi E-Kinerja Sikawan


1. Admin PD
2. Pegawai TK I
3. Pegawai TK II
4. Pegawai TK III
5. Pegawai TK IV
6. Super Admin

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
BAB II

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI E-KINERJA SIKAWAN UNTUK STAFF

1. Buka aplikasi web browser (google chrome, mozilla firefox, internet explorer, dll.)

2. Search/ cari domain atau masukan ip address e-kinerja (http://103.105.197.117:44463/)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
3. Setelah masuk ke halaman utama aplikasi e-kinerja, login menggunakan Nomor Induk
Pegawai (username) dan “bekasikab19” (password(dapat diganti jika sudah login)

4. Anda langsung dapat melihat tampilan “Dashboard” dengan target, realisasi, dan capaian
kinerja yang masih kosong (karena belum mengentry)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
BAB III

CARA ENTRY DATA RENCANA KERJA DAN TUGAS TAMBAHAN

1. Masuk ke “Pengaturan Kinerja” (tombol sebelah kiri)

2. Pilih bulan untuk entry “Rencana Kerja dan Tugas Tambahan”

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
3. Pilih tahun untuk entry “Rencana Kerja dan Tugas Tambahan”, setelah itu buka “Pilih
Rencana Kerja”.

4. Cari dan pilih uraian tugas yg sesuai

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
5. Ceklis uraian tugas yg sesuai jabatan dan klik tombol “Simpan” yang ada di bagian bawah
(untuk beberapa uraian tugas, proses dilakukan satu persatu)

6. Setelah disimpan, akan muncul tombol tutup seperti di bawah ini jika berhasil disimpan.

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
7. Masuk ke menu “Buat Rencana Kerja/Tugas Tambahan” jika tidak ada di uraian pilih
“Rencana Kerja”

8. Isi “Rencana Kerja/Tugas Tambahan”

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
9. Setelah mengisi “Buat Rencana Kerja/Tugas Tambahan” klik “Simpan”, jika berhasil akan
muncul tombol seperti dibawah.

10. Masuk ke “Pengaturan Kinerja”(tombol sebelah kiri), akan muncul detail uraian tugas yg tadi
sudah di entry

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
11. Masuk ke “Pelaporan Kinerja” (tombol sebelah kiri bawah) akan muncul detail uraian tugas
yg tadi sudah di entry beserta tombol “Upload” dokumen

12. Setelah klik tombol “Upload” akan ada tampilan seperti dibawah. isi uraian, pilih jenis
laporan, dan upload laporan pekerjaan melalui tombol “choose file” (file wajib pdf)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
13. Cari directory file pelaporan pekerjaan klik “Open”, setelah itu tekan tombol “Simpan”

14. Setelah file di upload (format pdf) dan tersimpan, akan ada tombol seperti dibawah ini

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
15. Kembali ke halaman “Dashboard”, untuk melihat hasil entry (belum terverifikasi atasan)

16. Nilai akan muncul seperti gambar dibawah ini, jika sudah terverifikasi oleh atasan

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
BAB IV

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI E-KINERJA SIKAWAN UNTUK PEJABAT ESELON 4

1. Buka aplikasi web browser (google chrome, mozilla firefox, internet explorer, dll.)

2. Search/ cari domain atau masukan ip address e-kinerja (http://103.105.197.117:44463/)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
3. Setelah masuk ke halaman utama aplikasi e-kinerja, login menggunakan Nomor Induk
Pegawai (username) dan “bekasikab19” (password(dapat diganti jika sudah login)

4. Anda langsung dapat melihat tampilan “Dashboard” dengan target, realisasi, dan capaian
kinerja yang masih kosong (karena belum mengentry)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
BAB V

ENTRY DATA

1. Masuk ke halaman “Pengaturan Kinerja”

2. Pilih “Rencana Kinerja”, ceklis uraian tugas yg sesuai lalu klik simpan

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
3. Kemudian jika uraian sudah tersimpan, akan muncul tombol seperti dibawah ini.

4. Kembali ke “Dashboard” untuk melihat hasil penilaian (belum terverifikasi atasan)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
BAB VI

VERIFIKASI PENILAIAN UNTUK PEGAWAI

1. Kembali kehalaman “Pengaturan Kinerja” untuk memverifikasi hasil pekerjaan pegawai, pilih
tahun, bulan, dan nama pegawai yg ingin diverifikasi hasil pekerjaan nya.

2. Setelah semua kolom telah dipilih, akan otomatis terbuka data pengajuan verifikasi
pekerjaan Pegawai

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
3. Buka halaman “Pelaporan Kinerja”, untuk memverifikasi hasil pekerjaan atau melihat
rencana kerja

4. Klik ceklis untuk memverifikasi hasil pekerjaan pegawai

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
5. Verifikasi hasil capaian, di halaman “Pelaporan Kinerja” pilih tahun, bulan, dan nama
pegawai lalu klik tombol ceklis di sisi kanan (status masih proses)

6. Lalu verifikasi uraian tugas pegawai tersebut, lalu klik “Simpan”

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
7. Kemudian muncul tombol seperti gambar dibawah ini (status berubah menjadi verifikasi)

8. Tugas telah terverifikasi

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
9. Tugas telah pegawai sudah terverifikasi dan mendapat capaian kinerja

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
BAB VII

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI E-KINERJA SIKAWAN UNTUK PEJABAT ESELON 3

1. Buka aplikasi web browser (google chrome, mozilla firefox, internet explorer, dll.)

2. Search/ cari domain atau masukan ip address e-kinerja (http://103.105.197.117:44463/)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
3. Setelah masuk ke halaman utama aplikasi e-kinerja, login menggunakan Nomor Induk
Pegawai (username) dan “bekasikab19” (password(dapat diganti jika sudah login)

4. Anda langsung dapat melihat tampilan “Dashboard” dengan target, realisasi, dan capaian
kinerja yang masih kosong (karena belum mengentry)/terisi (karena target kinerja pegawai
sudah dientry)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
BAB VIII

ENTRY DATA

5. Masuk ke halaman “Pengaturan Kinerja”, pilih tahun, bulan , dan nama pegawai

6. Pilih rencana kinerja, ceklis uraian tugas yg sesuai lalu klik “Simpan”

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
7. Kemuadian jika uraian sudah tersimpan, akan muncul tombol seperti dibawah ini.

BAB IX

VERIFIKASI PENILAIAN UNTUK PEGAWAI

1. Kembali kehalaman “pengaturan kinerja” untuk memverifikasi hasil pekerjaan pegawai, pilih
tahun, bulan, dan nama pegawai yg ingin diverifikasi hasil pekerjaan nya.

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
2. Klik ceklis untuk memverifikasi hasil pekerjaan pegawai

3. Verifikasi hasil capaian, di halaman “Pelaporan Kinerja” pilih tahun, bulan, dan nama
pegawai lalu klik tombol ceklis di sisi kanan (status masih proses)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
4. Lalu verifikasi uraian tugas pegawai tersebut, lalu klik “Simpan”

5. Kemudian muncul tombol seperti gambar dibawah ini (status berubah menjadi verifikasi)

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN
6. Tugas telah terverifikasi

7. Tugas telah pegawai sudah terverifikasi dan mendapat capaian kinerja

Tim Evaluasi Bidang Disiplin BKPPD Kabupaten Bekasi


Aplikasi E-Kinerja SIKAWAN

Anda mungkin juga menyukai