Anda di halaman 1dari 25

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM

PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN


HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa, Karena atas
rahmat dan hidayah Nya sehingga kami dapat menyelesaikan penyusunan
Laporan Pertanggung jawaban penyuluhan tentang Pemenuhan Kebutuhan
Nutrisi Remaja Putri untuk Tumbuh Kembang yang Optimal di SMA
NEGERI 6 di Balikpapan.
Laporan ini bertujuan untuk menyampaikan hasil kegiatan penyuluhan di
SMA NEGERI 6 di Balikpapan agar diketahui oleh Ketua Jurusan,
Koordinator Kemahasiswaan, Dosen dan semua pihak.
Besar harapan kami Laporan Penanggung Jawaban Kegiatan Penyuluhan
Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Kalimantan Timur Prodi D-III
Kebidanan Balikpapan di SMA NEGERI 6 di Balikpapan, semoga dapat
menjadi bahan evaluasi dan tolok ukur dalam pelaksanaan kegiatan
selanjutnya.

Hormat Kami,

Panitia
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

BAB I

PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Kalimantan Timur atau
yang dikenal dengan Poltekkes Kemenkes Kalimantan Timur memiliki
beberapa organisasi kemahasiswaan, salah satunya HMP atau Himpunan
Mahasiswa Prodi D-III Kebidanan yang merupakan organisasi khusus
mahasiswa D-III Prodi Kebidanan.
Divisi Pendidikan Prodi Kebidanan Balikpapan merupakan salah satu
bagian dari himpunan mahasiswa yang berada di bawah naungan Himpunan
Mahasiswa Prodi (HMP) yang merupakan wadah dan sarana pengembangan
mahasiswa ke arah perluasan wawasan dan integritas kepribadian mahasiswa.
Kepengurusan Divisi Hubungan Masyarakat periode 2019/2020 melanjutkan
visi dan misi yang telah disepakati pada periode sebelumnya untuk membuat
suatu kemajuan dan perubahan ke arah yang lebih baik.
Dalam rangka memperingati Hari Gizi Nasional , Himpunan Mahasiswa
Prodi (HMP) yang dipelopori Divisi Pendidikan Politeknik Kesehatan
Kementerian Kesehatan Kalimantan Timur Jurusan Kebidanan Prodi D-III
Kebidanan Balikpapan, akan menyelenggarakan kegiatan pengabdian
masyarakat dalam rangka memperingati Hari Gizi Nasional , Dengan
bertemakan “Gizi optimal untuk generasi milenial”
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

B. TUJUAN
Laporan Pertanggung Jawaban ini dibuat setelah kegiatan Sosialisasi oleh
Himpunan Mahasiswa Prodi (HMP) D-III Kebidanan Balikpapan Politeknik
Kesehatan Kementerian Kesehatan Kalimantan Timur tahun 2020 adalah
sebagai wujud pengabdian masyarakat dengan memberikan penyuluhan di
SMA 6 tentang “Gizi Optimal Untuk Generasi MILENIAL 4.0”.
Terciptanya remaja yang sehat akan berkembang menjadi manusia yang
sehat. Dengan gizi seimbang, maka akan menumbuhkan anak-anak yang
sehat, cerdas dan tumbuh kembang yang optimal sehingga menjadi generasi
penerus bangsa yang gemilang dan remaja telah mengetahui akan pentingnya
gizi seimbang,
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

BAB II
HASIL KEGIATAN
A. HASIL KEGIATAN
Melakukan usulan pengabdian masyarakat dalam rangka Hari Gizi
Nasional (HGN), HMP mengadakan penyuluhan tentang Pemenuhan
Kebutuhan Nutrisi Remaja Putri untuk Tumbuh Kembang yang Optimal.
Dan Tema dalam kegiatan ini adalah “Gizi Optimal Untuk Generasi
MILENIAL 4.0”, serta sasaran kegiatan HMP Sosialisasi ini ditujukan
kepada Siswi Sekolah Menengah Atas di SMA 6, serta Pendanaan dalam
kegiatan HMP ini dana didapatkan dari Iuran Pengembangan Kegiatan
Kemahasiswaan (IPK2).
Acara dimulai pada pukul 08.30 wita dibuka oleh MC dari saudari
Triyana Dirgantari, kemudian dilanjutkan oleh moderator Rayi Ilma
Heroika, dan sambutan ketua oleh Karina Eka Ariani, setelah itu sambutan
oleh dosen Ibu Yona Palin T., setelah itu penyampaian materi dari saudari
Rizky Yusiani Putri, penyampaian materi berlangsung selama 10 menit,
dan dilanjutkan dengan sesi tanya jawab oleh pemateri yang dipandu oleh
moderator untuk mempersilahkan ke audiens untuk menyampaikan
pertanyaannya.
Pertanyaan yang diberikan dijawab oleh pemateri dan di beri
tambahan oleh moderator. Acarapun ditutup dengan foto bersama Guru
SMA 6 dan Dosen Poltekkes Kemenkes Kalimantan Timur serta Panitia
Hari Gizi Nasional (HGN).
Setelah acara selesai panitia membereskan tempat acara secara
bersama-sama.
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

BAB III
EVALUASI

A. GAMBARAN UMUM
Kegiatan Hari Gizi Nasional dalam Rangka Hari Gizi Nasional yang
dilaksanakan pada tanggal 31 Januari Tahun 2020 di SMA 6 oleh Himpunan
Mahasiswa Prodi (HMP).
Patut kami syukuri bahwa kegiatan ini dapat berjalan sebagaimana
mestinya dengan peran dan keikutsertaan semua pihak terutama panitia yang
telah bekerja keras mencurahkan segenap tenaga dan pikirannya. Oleh karena
itu, terima kasih yang sebesar-besarnya kepada pihak yang telah mendukung
terlaksananya kegiatan Hari Gizi Nasional dalam Rangka Hari Gizi Nasional
Tahun 2020 oleh HMP.

B. LAPORAN EVALUASI
Kegiatan Hari Gizi Nasional Dalam Rangka memperingati Hari Gizi
Nasional oleh HMP Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Kalimantan
Timur Prodi D-III Kebidanan Balikpapan pun berjalan dengan lancar.
Adapun laporan evaluasi yaitu :
1. Evaluasi Kepanitiaan
a. Ketua panitia
1) Faktor pendukung
 Panitia dibentuk melalui proses rekrutmen oleh ketua panitia.
 Adanya respon yang baik dari dosen, guru, panitia, serta
peserta kegiatan.
2) Faktor penghambat
 Kesulitan dalam mengkoordinir kepanitiaan.
 Terjadinya miss komunikasi.
b. Sekretaris
1) Faktor pendukung
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

 Mempunyai rasa tanggung jawab terhadap tugas yang telah


diberikan agar mempercepat proposal.
2) Faktor penghambat
 Kesulitan waktu konsul dengan dosen karena kegiatan
akademik.
 Terjadi miss komunikasi
c. Bendahara
1) Faktor pendukung
 Adanya rasa tanggung jawab terhadap tugas yang telah
diberikan.
2) Faktor penghambat
 Kesulitan dalam merekap rincian pengeluaran keuangan dari
panitia.
d. Seksi Acara
1) Faktor pendukung
 Adanya rasa tanggung jawab terhadap tugas yang diberikan.
2) Faktor penghambat
 Terjadi keterlambatan acara karena dari pihak peserta yang
datang terlambat.
 Lupa membagikan leaflet yang sudah dibuat
 Membuat spanduk yang tanggalnya salah
e. Seksi Humas
1) Faktor pendukung
 Didukung oleh pihak-pihak yang terkait.
 Mendapat persetujuan dari pihak yang dituju.
2) Faktor penghambat
 Surat pada tanggalnya salah
 Kurang surat korwil
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

f. Seksi Konsumsi
1) Faktor pendukung
 Mempunyai rasa tanggung jawab terhadap tugas yang
diberikan.
2) Faktor penghambat
 Pada saat acara berlangsung tidak ada hambatan

g. Seksi Perlengkapan
1) Faktor pendukung
 Adanya rasa tanggung jawab terhadap tugas yang telah
diberikan.
2) Faktor penghambat
 Pada saat acara berlangsung keterlambatan mempersiapkan
mic,lcd,remote ac,sound.
 Pada saat survey tempat Seksi Perlengkapan tidak diajak
h. Seksi Keamanan
1) Faktor pendukung
 Adanya rasa tanggung jawab terhadap tugas yang telah
diberikan.
2) Faktor penghambat
 Kesulitan dalam waktu karena terjadi penguluran waktu pada
saat HMP Hari Gizi Nasional.
i. Seksi Dokumentasi
1) Faktor pendukung
 Adanya rasa tanggung jawab terhadap tugas yang telah
diberikan.
2) Faktor penghambat
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

 Kesulitan dalam mengambil gambar dikarenakan ruangan yang


sempit sehingga sulit untuk mengambil gambar dari sisi yang
lain.

2. Evaluasi Peserta
Kegiatan Hari Gizi Nasional dalam Rangka Hari Gizi Nasional
Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Kalimantan Timur Prodi D-III
Kebidanan Balikpapan Tahun 2020, dihadiri oleh Para siswa atau siswa dan
telah aktif mengikuti demontrasi yang disampaikan oleh panitia.

C. LAPORAN KEUANGAN
Adapun rincian keuangan baik pemasukan maupun pengeluaran
dari kegiatan “ Hari Gizi Nasional (HGN) ” dalam rangka Hari Gizi Nasional
tahun 2020 oleh HMP adalah sebagai berikut.
Rincian terlampir.
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

BAB IV
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Demikian laporan pertanggung jawaban Hari Gizi Nasional,
Himpunan Mahasiswa Prodi (HMP) ini kami sampaikan. Semoga dapat
memberi gambaran yang jelas mengenai kegiatan yang sudah
dilaksanakan. Besar harapan kegiatan tersebut dapat berjalan lancar sesuai
tujuan. Dan kami atas nama Panitia mohon maaf apabila terdapat
kekurangan dalam penyampaian laporan pertanggung jawaban, serta tak
lupa kami ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah
membantu, baik secara moral maupun material sehingga terlaksananya
kegiatan ini.

B. SARAN
1. Kegiatan harus dipersiapkan secara matang dengan koordinasi yang baik
antar panitia.
2. Pada saat pelaksanaan kegiatan, setiap anggota seksi harus bertanggung
jawab terhadap peran dan tugas yang diberikan.
3. Tumbuhkan sikap koordinasi yang aktif dan efektif, sehingga tidak terjadi
kesalahan dalam bekerja serta hindari terjadinya kesalahpahaman antar
panitia.
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

Lampiran I
SUSUNAN PANITIA

Penasehat : Ernani Setyawati, M.Keb


Pembina : Novi Pasiriani, S.S.T., M.Pd
Steering Committe : Widya Lestari
Penanggung Jawab : Rayi Ilma Heroika
Ketua Pantia : Karina Eka Ariani
Sekretaris : Triyana Dirgantari
Bendahara : Noor Azizah
Seksi Acara : 1. Dwi Ratna Mutiara Sari
2. Frizka Ramadhani
Seksi Humas : 1. Anggi Mardania
2. Utami Naa’fiu Rahmah
Seksi Konsumsi : 1. Puput Novitasari
2. Erica Ade Wahyuni
Seksi Perlengkapan : 1. Finorika Andriani
2. Rizky Yusiani Putri
3. Helda Sugianto
Seksi Dokumentasi : 1. Putri Oktania Maharani
2. Elfrida Rahmawati
Seksi Keamanan : 1. Irma Ningsih
2. Resty Lolo Tangkelangi
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

Lampiran II

SUSUNAN ACARA
Hari/
Waktu Kegiatan Penanggung Jawab
Tanggal

Jum’at, 06.30-
24 Januari 07.00 Absen Panitia Sie. Keamanan
2020

07.15-
Registrasi Peserta Sie. Keamanan
07.30

07.30- Pembukaan dan Sambutan


08.00 dari :
Sie. Acara
1. Ketua Panitia
2. Dosen
3. Kepala Sekolah
08.10- Penyampaian Materi dan
Sie. Acara
09.00 Sesi Tanya Jawab

09.10-
Doorprize Sie. Acara
09.30

09.35- Foto Bersama dan


10.00 Penyerahan Kenang- Sie. Acara dan Dokumentasi
Kenangan

10.00 Penutup Sie. Acara

Lampiran III
RINCIAN ANGARAN BELANJA
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

A. RINCIAN DANA SEKSI ACARA

HARGA
NO NAMA JUMLAH SATUAN TOTAL
BARANG
1 Bingkai 1 Buah Rp. 21.900 Rp. 21.900
2 Botol Minuman 3 Buah Rp. 7.500 Rp. 22.400
Kertas Sampul
3 1 Lebar Rp. 2.000 Rp. 2.000
Coklat
4 Map Batik 2 Buah Rp. 3.500 Rp. 7.000
5 Foto Copy 58 Lembar Rp. 150 Rp.8.700
6 Tas gandeng 1 buah Rp.3.500 Rp.3.500
Total Rp. 65.500

B. RINCIAN DANA SEKRETARIS

N JUMLA HARGA
NAMA SATUAN TOTAL
O H BARANG
1 Amplop 10 Lembar Rp. 500 Rp. 5.000
2 Print warna 28 Lembar Rp.1.500 Rp.42.000
Total Rp. 47.000

C. RINCIAN DANA PERLENGKAPAN

HARGA
NO NAMA JUMLAH SATUAN TOTAL
BARANG
1 Spanduk 3x1 1 Buah Rp. 60.000 Rp. 60.000
Total Rp. 60.000

D. RINCIAN DANA SEKSI KOMSUMSI

NO NAMA JUMLAH SATUAN HARGA TOTAL


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

BARANG
1 Nasi Kotak 10 Kotak Rp. 20.000 Rp. 200.000
2 Kue Peserta 100 Buah Rp. 1.000 Rp. 100.000
Air Mineral
3 1 Kotak Rp. 26.000 Rp. 26.000
Gelas + Parkir
4 Plastik 4 Pack Rp. 3.250 Rp. 13.000
5 Permen 2 Pack Rp. 5.500 Rp. 11.000
6 Santan Kelapa 2 Kg Rp. 20.000 Rp. 40.000
7 Gelas Plastik 1 Pack Rp. 13.000 Rp. 13.000
Air Mineral
8 4 Buah Rp. 2.000 Rp. 8.000
Botol
9 Gula Merah 2 Kilogram Rp. 20.000 Rp. 40.000
10 Gas Elpiji 3 kg 1 Buah Rp. 28.000 Rp. 28.000
11 Gula Pasir 1 Kilogram Rp.14.000 Rp. 14.000
12 Kacang Ijo 3 Kilogram Rp.20.000 Rp. 60.000
Total Rp. 553.000

E. SISA DANA
Jumlah pemasukan = Rp 900.000
Jumlah pengeluaran = Rp 725.500

= Rp. 174.500

Balikpapan, 31 Januari 2020

Ketua, Bendahara,

Karina Eka Ariani Noor Azizah


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

NIM. P072241180017 NIM. P07224118020

Penanggung Jawab,
KETUA HMP D-III KEBIDANAN BALIKPAPAN

Rayi’ Ilma Heroika


NIM. P07224118029

Lampiran IV
Hasil Dokumentasi
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

Lampiran V
Bukti Nota

A. RINCIAN NOTA SEKERTARIS


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

B. RINCIAN NOTA SEKSI ACARA


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

C. RINCIAN NOTA SEKSI PERLENGKAPAN

D. RINCIAN NOTA SEKSI KONSUMSI


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

Lampiran VI
Daftar Hadir Panitia
Jumlah
Rapat ke- HARI H
No Nama Kepanitiaan S I A
1 2 3 E
1. Rayi’ Ilma Heroika Penanggung jawab . . . . Hadir - - -
2. Widya Lestari Steering Comitee . . . . Hadir - - -
3. Karina Eka Ariani Ketua . . . . Hadir - - -
4. Triyana Dirgantari Sekertaris . . . . Hadir - - -
5. Noor Azizah Bendahara . . . . Hadir - - -
6. Dwi Ratna Mutiara Koor. Sekcar . . . . Hadir - - -
Sari
7. Frizka Ramadhani Agt. Sekcar . . . . Hadir - - -
8. Anggi Mardania Koor. Humas . . . . Hadir - - -
9. Utami Naa’fiu Agt. Humas . . . . Hadir - - -
Rahmah
10. Puput Novitasari Koor. Konsumsi . . . . Hadir - - -
11. Erica Ade Wahyuni Agt. Konsumsi . . . . Hadir - - -
12. Finorika Andriani Koor. Perkap . . . . Hadir - - -
13. Rizky Yusiani Putri Agt. Perkap . . . . Hadir - - -
14. Helda Sugianto Agt. Perkap . . . . Hadir - - -
15. Putri Oktania Koor. Dokumentasi . . . . Hadir - - -
Maharani
16. Elfrida Rahmawati Agt. Dokumentasi . . . . Hadir - - -
17. Irma Ningsih Koor.Keamanan . 1 . . Hadir - 1 -
18. Resty Lolo Agt.Keamanan 1 . . . Hadir 1
Tangkelangi

Keterangan :
Rapat Ke-1 : 24 november 2019
Rapat Ke-2 : 23 januari 2020
Rapat Ke- 3 : 30 januari 2020
Rapat Evaluasi : 31 januari 2020
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KALTIM
PROGRAM STUDI KEBIDANAN BALIKPAPAN
HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI
Sekretariat : Jln. MT Haryono No. 30 Graha Indah. Balikpapan, Kaltim Telp: (0542)-424704

Anda mungkin juga menyukai