Anda di halaman 1dari 1

Tema

Tema Tari Tema merupakan hal terpenting dalam sebuah pertunjukan seni tari ,
karena tema merupakan sebuah pokok pikiran yang mendari dari pertunjukan seni tari ini
sehingga hal ini dapat tercipta. Tema dalam sebuah karya yaitu ide atau gagasan berisi
muatan yang ingin disampaikan dan ditampilkan yang pada akhirnya akan menjadi
batasanbatasan penata dalam menciptakan karya. Tema dalam pertunjukan seni tari ini
adalah “perjuangan”. Hal ini didasarkan pada pengggalan cerita Roro Jonggrang yang di
lamar oleh Bandung Bondowoso , sehingga Roro jongrang bingung karna memenci Bandung
Bondooso yang telah membunuh ayah tercintanya namun disisi lain iya takut sehingga ia
memerika syarat 1000 candi dan 2 sumur dalam waktu semlam. Akibatnya Roro jonggrang
menjadi candi keseribu dikarnakan Bandung Bondowoso gagal sehingga dimarah lalu
mengutuk Roro Jongrang mendadi Candi ke Seribu.

Anda mungkin juga menyukai