Anda di halaman 1dari 1

LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM

SD Plus NURUL HIKMAH PAMEKASAN


Tahun Pelajaran 2019/2020

Hari/Tanggal : Selasa, 24 Maret 2020 Tema : 8. Daerah Tempat Tinggalku


Nama : ....................................... Sub Tema : 3. Bangga terhadap daerah Tempat Tinggalku
Kelas/No : ....................................... Pembelajaran: 2 dan 3

FORMAT PENILAIAN HASIL PENUGASAN (Individu)

Pembelajaran 2
KD 3.4  Hubungan gaya dan gerak
Perhatikan setiap gambar berikut, kemudian tuliskan hubungan gerak dan gaya sesuai
peristiwa pada gambar tersebut ! (hubungan gerak dan gaya bisa mencari di buku tema 8 hal:
124-125 atau rangkuman materi kemarin)
1.
Hubungan gaya dan gerak pada peristiwa bermain ketapel
adalah

2. Hubungan gaya dan gerak pada peristiwa menimba air adalah

Hubungan gaya dan gerak pada peristiwa membuat


3.
adalah

Pembelajaran 3
KD 4.3  Laporan hasil pengamatan Jenis-jenis pekerjaan (tema 8 halaman 148-149)
- Lakukan pengamatan terhadap lingkungan tempat tinggalmu
- Tuliskan jenis-jenis pekerjaan yang ditekuni masyarakat tempat tinggalmu
- Kelompokkan jenis pekerjaan tersebut dalam dua kelompok yaitu pekerjaan yang menghasilkan
barang dan pekerjaan yang menghasilkan jasa.
- Tuliskan laporan hasil pengamatan tersebut pada tabel berikut, dengan memberi tanda centang (v).
No Pekerjaan yang Kelompok jenis pekerjaan
Pekerjaan menghasilkan barang Pekerjaan menghasilkan jasa
ditekuni masyarakat
1
2
3
4
5

Anda mungkin juga menyukai