Anda di halaman 1dari 1

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Kognitif

Sistem Kontrol Terpogram


Lembar Kerja Peserta Didik Nama :
Tanggal : Kelas :
Waktu : Jurusan :
A. Kompetensi Dasar.
3.8 Menganalisis hubungan digital I/O PLC dengan komponen eksternal

B. Tujuan Pembelajaran
1. Menguraikan hubungan digital I/O PLC dengan komponen eksternal secara detail.
2. Menganalisis hubungan digital I/O PLC dengan komponen eksternal secara tepat.

TES KOGNITIF
Kerjakan soal-soal berikut dengan baik dan benar!
1. Jelaskan pengertian dari sistem kontrol ?
2. Tuliskan perbedaan dari kontrol loop terbuka dengan kontrol loop tertutup?
3. Sebutkan empat bagian pokok dari PLC?
4. Gambarkan diagram blok dari PLC dan jelaskan fungsi masing-masing setiap bagian
blok-nya terebut?
5. Berilah beberapa contoh kelebihan dan kekurangan aplikasi kontrol PLC?

Tanggal Pemberian Tugas Tanggal Penyerahan Tugas Tanggal Penilaian Tugas


(...............................................) (...................................................) (...................................................)
Ttd. Orang Tua Siswa SKOR/NILAI Ttd. Guru instalasi penerangan

(...............................................) (.............................................)
NIP.

Anda mungkin juga menyukai