Anda di halaman 1dari 2

1.

Fifi Rimelda 17130022


Dengan adanya pembangunan wisata cafe sawah tersebut apa dampak positif yang di dapat
penduduk yang bertempat tinggal di daerah tersebut ?

2. M Chusaini Alfin 17130123


hambatan dalam study kasus kelompok kalian dalam program pemberdayaan dan
pembangunan desa itu apakah ada terus kalau ada apa saja dan bagaimana solusi mengatasi
hambatan tersebut?

3. Septiani Aisyah 17130106.


Tujuan pemberdayaan masyarakat disana apa saja?

4. Ajeng Anggela 17130077


Selama lima tahun kepengurusan BUMdes, apakah ada perubahan yang signifikan pada desa
Pujon kidul? Dari segi pembangunan desanya.

5. Nurinda Putri Lestari (1730167)


Berapa omset unit usaha yg didapat selama sebulan?

6. Lailatul Badriyah 17130003


Cafe sawah sebagai ladang penghasilan bagi warga pujon, lalu menurut kelompok kalian
bagaimana cara mengelola Cafe sawah ini agar semakin hari semakin baik lagi dan Cafe
sawah ini masih tetap berjalan seperti sekarang?

7. Rizka Isro'atul Mufidah 17130042


Pada pembangunan cafe sawah tersebut apakah ada masalah atau hambatan dalam
pembangunan dan pengembangan cafe sawah tersebut, dan mengapa hal itu bisa terjadi serta
kebijakan apa yang diambil kepala desa dalam mengatasi masalah atau hambatan tersebut ?
Jawaban: ya ada. Permasalahan mengenai konsep penataan, penunjukan orang orang yang
mengelola. Hal itu bisa terjadi karena banyaknya masukan dari masyarakat sehingga mereka
para pengelola terus melakukan resufle serta memperbaiki tata penataan.

8. Ainun Husna 17130111


Kan di ppt dijelaskan bahwa pengelolaan SDM mempunyai tujuan akhir untuk memenuhi
kebutuhan manusia, melestarikan lingkungan dan sebagainya, apakah pembangunan cafe
sawah ini juga bertujuan untuk melestarikan lingkungan di Pujon? Ya, dengan pembangunan
cafe, lingkungan menjadi lebih nyaman karena bisa menikmati alam yang dikelola dengan
baik dan tidak dirusak.

9. Ramitha Arahma Maulidya 17130088


Apakah unit mulai dari pertanian-cafe sdh cukup efisien untuk pemberdayaan masyarakat
Pujon? dan mengapa semakin tinggi tingkat pendidikan disana semakin rendah? Efisiensi bisa
dilihat dari data yang nenunjukkan bahwa penghasilanndari kafe ini mencapai 1 miliar dalam
1 tahun. Hal ini bisa menopang perekonomian masyarakat desa. Angka tingginya pendidikan
rendah karena mereka saat muda rata” tidak sekolah. Dan banyak pengangguran

10. Nafaul Nursafitri 17130174


Dari data jumlah penduduk berdasarkan pendidikan di ppt anda menyatakan bahwa penduduk
yg blm tamat sd dan yg tamat sd itu lebih tinggi, apakah dari peduduk tsb semua direkrut mjd
karyawan dibumdes tsb? Tidak. Banyak pekerjaan dari penduduk desa ini. Banyak yang
memiliki unit usaha, kuli, petani, buruh dan lain lain.

11. Krisna Wati 17130031.


Setelah dibentuknya BUMDes dalam suatu daerah. Apakah ada negatifnya ? Lalu berikan
contohnya jika bumdes itu meraup banyak untung di khwatirkan adanya korupsi dari pengelola
bumdes.

Anda mungkin juga menyukai