Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN PENYELESAIAN KASUS

PERKULIAHAN PERTEMUAN 9
MATA KULIAH MANAJEMEN SISTEM DATABASE
MATERI : NORMALISASI DATA (LANJUTAN)

Kasus :
Diberikan sebuah data terkait Formulir Kelahiran dari kantor kelurahan. Anda sebagai seorang analisis
database diminta untuk merancang database kelahiran dengan membuatkan proses normalisasi data
dari bukti fisik yang diberikan kepada anda. Adapun bukti fisik sebagai pendukung dalam proses
pembuatan normalisasi data adalah sebagai berikut :

Diminta :
1. Buatlah proses normalisasi data berdasarkan contoh di atas. Buatkan proses normalisasi data dari
bentuk tidak normal, bentuk normal pertama (1NF), bentuk normal kedua (2NF), bentuk normal
ketiga (3NF), bentuk normal keempat (4NF) jika memungkinkan.
2. Untuk memudahkan anda dalam proses penyusunan normalisasi silahkan gunakan aplikasi
Microsoft Excel dalam pembuatan tabel-tabel data.
3. Waktu penyelesaian tugas diberi waktu 3 hari dan dikumpulkan paling lambat pada tanggal 11
April 2020 pada jam 12.00 WIB
4. Tugas yang dikumpulkan berupa file yang dikerjakan di Excel. Beri nama dengan : Tugas MSD-
Normalisasi-NamaAnda.xls
5. . Perhatikan aturan-aturan pada setiap tahapan normalisasi agar anda tidak salah dalam
pembuatan normalisasi data.

Anda mungkin juga menyukai