Anda di halaman 1dari 11

Peledakan Pada Tambang Bawah Tanah

Danu Mirza Rezky


212190012
Outline
Pendahuluan
Rincian dan Gambar

Ilustrasi Peledakan Tamka dan TBT


Video

Pola Pengeboran Tambang Bawah Tanah


Rincian dan Gambar

Studi Kasus
Rincian dan Gambar
Pendahuluan

Peledakan tambang terbuka secara umum lebih Peledakan tambang bawah tanah memerlukan lubang
mudah dibanding tambang bawah tanah, karena lebih bebas kedua (Cut) mengingat tambang bawah tanah
leluasa dan ketersediaan free face (bidang bebas) yang hanya terdapat satu bidang bebas.
memadai (2 atau lebih).
Ilustrasi Peledakan Tambang Terbuka dan Tambang Bawah Tanah

Tambang Terbuka Tambang Bawah Tanah


Pola Pemboran Tambang Bawah Tanah

Perbedaan peledakan tambang terbuka dan tambang bawah tanah

Faktor Tambang Terbuka Tambang Bawah Tanah


Lebih luas karena terdapat Terbatas, sesuai dimensi bukaan yang
Luas area dipermukaan bumi dan dapat luasnya dipengaruhi oleh kestabilan
memilih area yang cocok bukaan tersebut.
Lebih besar, bisa mencampai Terbatas, karena dibatasi oleh luas
ratusan ribu meterkubik per permukaan bukaan, diameter mata bor
Volume hasil peledakan
peledakan, sehingga dapat di- dan kedalaman pengeboran, sehingga
rencanakan target yang besar. produksi kecil.
Tidak bermasalah karena dila-kukan Tergantung pada jaminan sistem ventilasi
Suplai udara segar
pada udara terbuka yang baik.
Relatif lebih aman karena selu-ruh Kritis, diakibatkan oleh: ruang yang
Keselamatan kerja pekerjaan dilakukan pada area terbatas, guguran batu dari atap, tempat
terbuka. untuk penyelamatan diri terbatas.

Pada bukaan bawah tanah umumnya hanya terdapat satu bidang bebas, yaitu permuka kerja atau face.
Untuk itu perlu dibuat tambahan bidang bebas yang dinamakan cut.
Pola Pemboran Tambang Bawah Tanah

Center cut Wedge Cut

Center cut disebut juga pyramid atau diamond cut. Empat Wedge cut disebut juga V‐cut, cut berbentuk baji: Setiap
atau enam lubang dengan diameter yang sama dibor ke pasang dari empat atau enam lubang dengan diameter yang
arah satu titik, sehingga berbentuk piramid. Pada bagian sama dibor ke arah satu titik, tetapi lubang bor antar pasangan
puncak piramid terkonsentrasi bahan peledak kuat. Dengan sejajar, sehingga terbentuk baji. Cara mengebor tipe ini lebih
meledakkan center cut ini secara serentak akan terbentuk mudah disbanding pyramid cut, tetapi kurang efektif untuk
bidang bebas baru bagi lubang ‐lubang ledak disekitarnya. meledakkan batuan yang keras.
Center cut sangat efektif untuk betuan kuat, tetapi
konsumsi bahan peledak banyak dan mempunyai efek
gegaran tinggi yang disertai oleh lemparan batu ‐batu kecil.
Pola Pemboran Tambang Bawah Tanah

Drag Cut Burn Cut

Drag cut atau pola kipas: Bentuknya mirip dengan wedge Pola burn cut cocok untuk batuan keras serta regas seperti
cut, yaitu berbentuk baji. Perbedaannya terletak pada posisi contohnya batu pasir (Sandstone) atau batuan beku, tetapi
bajinya tidak ditengah ‐ tengan bukaan, tetapi terletak pada tidak cocok untuk batuan yang berlapis. Lubang ledak dan
bagian lantai atau dinding bukaan. Cara membuatnya lubang kosong pada pola burn cut dibor searah sejajar tegak
adalah lubang dibor miring untuk membentuk rongga di lurus front bukaan
lantai atau dinding. Pengeboran untuk membuat rongga
dari bagian dinding disebut juga dengan fan cut atau cut
kipas.
Studi Kasus (Hazzaliandiah et al, 2017)
Analisis Peledakan Dan Kemajuan Front Bukaan Pada Tambang Bawah Tanah Bijih Emas Pt Cibaliung
Sumberdaya, Pandeglang-banten.

Hasil Pengamatan dilokasi penelitian

Dimana : D2 = diameter lubang samaran (mm), Dimana: I = liniel charging concentration


D′1 = diameter lubang kosong (mm), dan (Kg/m),
N = lubang kosong (buah) d = drilling diameter (m),
∅ = diameter empty hole (m)

Loading Density Powder Factor


Studi Kasus (Hazzaliandiah et al, 2017)
Analisis Peledakan Dan Kemajuan Front Bukaan Pada Tambang Bawah Tanah Bijih Emas Pt Cibaliung
Sumberdaya, Pandeglang-banten.

Geometri peledakan rekomendasi peneliti


Studi Kasus (Hazzaliandiah et al, 2017)
Analisis Peledakan Dan Kemajuan Front Bukaan Pada Tambang Bawah Tanah Bijih Emas Pt Cibaliung
Sumberdaya, Pandeglang-banten.

Hasil pengamatan dengan geometri rekomendasi


Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai