Anda di halaman 1dari 2

TUGAS KE-2 MATA KULIAH PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN

PRODUKSI
SEMESTER GENAP 2019-2020
PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI
FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI

Nama : Risna Febriani


NPM : 201844500537
Kelas : S4G
SELAMAT MENGERJAKAN

1. Gambarkan dan jelaskan tentang sebuah sistem perencanaan dan pengendalian di perusahaan!
2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan proses disageregasi! Apa tujuan proses disagregasi?
3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Master Production Schedule (MPS)! Sebutkan fungsi dan
tujuannya!
4. Sebutkan komponen apa saja yang dibutuhkan dalam menyusun MPS!

Jawaban

1. Gambarkan dan jelaskan tentang sebuah sistem perencanaan dan pengendalian di perusahaan!
a. Customer fore cast : Perencanaan yang akan dikeluarkan oleh pelanggan terhadap unit
produksi yang akan dibuat
b. Part Requirement List : Proses pengorderan bahan baku ke supplier
c. Production Planning : Pengaturan unit produksi yang akan dibuat oleh produksi
d. Junbiki system : Penarikan produk sesuai dengan basic/perencanaan yang dibuat
2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan proses disageregasi! Apa tujuan proses disagregasi?
a. Proses disagregasi adalah proses memecah perencanaan agregat menjadi produk-produk yang
spesifik, yaitu dari produk agregat menjadi produk spesifik berdasarkan kebutuhan produk
spesifik tersebut dengan memperhitungkan secara detail kebutuhan pekerja, material dan
kebutuhan inventori.
b. Tujuannya, untuk menyusun Master Production Schedule (MPS) atau jadwal Induk produksi
setelah diketahui jadwal produksi agregatnya.
3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Master Production Schedule (MPS)! Sebutkan fungsi dan
tujuannya!
a. MPS adalah jadwal induk produksi (JIP) atau Rencana Induk Produksi (RIP), menunjukkan
kapan produk akan tersedia untuk periode mendatang yang dirancang berdasarkan pesanan
pelanggan atau ramalan permintaan.
b. Fungsinya
- Menjadwalkan produksi dan pembelian material untuk produk jadi
- Menyatakan jumlah yang harus diproduksi, kapan mulai diproduksi dan kapan due
datenya.
- Mebagai dasar untuk menentukan kebutuhan sumber daya (Pekerja, jam kerja, mesin,
energi)
- Sebagai dasar untuk membuat janji pengiriman produk ke pelanggan
4. Sebutkan komponen apa saja yang dibutuhkan dalam menyusun MPS!
a. Peramalan permintaan (demand proses)
b. Biaya produksi (production cost)
c. Biaya Inventori (inventory cost)
d. Pesanan pelanggan (customer orders)
e. Level inventory (inventory levels)
f. persediaan ( Supply )
g. satuan produksi ( lot size )
h. waktu penyelesaian ( production lead time)
i. kapasitas (Capacity)

Anda mungkin juga menyukai