Anda di halaman 1dari 13

ABOUTCONTACTDISCLAIMERSITEMAP

Cari artikel

INPUTSOAL.COM

Media Seputar Pendidikan

MENU

Home Farmasi Contoh Soal UAS Undang-Undang Kesehatan Kelas 10 Semester 1

Contoh Soal UAS Undang-Undang Kesehatan Kelas 10 Semester 1

Contoh Soal UAS Undang-Undang Kesehatan Kelas 10 Semester 1

Inputsoal.com Oleh Inputsoal.com | Pada July 01, 2019

Berikut adalah contoh soal pilihan ganda undang undang kesehatan smk farmasi untuk kelas 10
semester 1 beserta kunci jawabannya. Mudah - mudahan dengan adanya materi dan kumpulan soal
undang - undang kesehatan ini, dapat membantu anda belajar untuk menghadapi uas atau ujian akhir
semester gasal/ganjil dan dapat juga sebagai bahan mengajar untuk guru. Baiklah langsung saja berikut
contoh Soal UAS Undang-Undang Kesehatan Kelas 10 Semester 1.

A.PILIHLAH JAWABAN DI BAWAH INI YANG PALING BENAR

1. Undang – Undang NO:36 Tahun 2009 mengatur tentang .....

a. Bahan Berbahaya

b. Bahan Tambahan Pangan


c. Kesehatan

d. Narkotika

2. Keadaan sehat secara fisik, mental, spiritual maupun sosial yang memungkinkan setiap orang hidup
produktifsecara sosial dan ekonomi adalah definsi .....

a. Obat

b. Kesehatan

c. Tenaga Kesehatan

d. Upaya Kesehatan

3. Upaya Kesehatan yang bersifat pencegahan adalah.......

a. Promotif

b. Kuratif

c. Preventif

d. Rehabilitatif

4. Semua bahan dan peralatan yang diperlukan untuk menyelenggarakan upaya kesehatan adalah......

a. Perbekalan Kesehatan

b. Teknologi Kesehatan

c. Fasilitas Kesehatan

d. Sumber daya kesehatan

5. Serangkaian kegiatan pelayanan kesehatan yng lebih mengutamakan pelayanan yang bersifat promosi
Kesehatan ..........

a. Pelayanan Kesehatan Preventif

b. Pelayanan Kesehatan Kuratif


c. Pelayanan Kesehatan Rehabilitatif

d. Pelayanan Kesehatan Promotif

6. Serangkaian kegiatan yang dilakukan secara terpadu , terintegrasi, dan berkesinambungan untuk
memelihara dan meningkatkan derajat Kesehatan masyarakat dalam bentuk pencegahan penyakit
peningkatan kesehatan, pengobatan penyakit dan pemulihan kesehatan oleh pemerintah atau
masyarakat......

a. Kesehatan

b. Perbekalan kesehatan

c. Obat

d. Upaya Kesehatan

7. Sediaan farmasi ...........

a. Obat, Bahan Obat

b. Obat, Bahan Obat, Obat Tradisional dan Kosmetik

c. Obat, Bahan Obat, Kosmetik

d. Obat

8. Undang – Undang No:36 Tahun 2014 menyebutkan tenaga Kesehatan di bidang Kesehatan terdiri
dari.......

a. Tenaga Kesehatan dan Asisten Tenaga Apoteker

b.Tenaga Kesehatan dan Tenaga Teknis Kefarmasian

c. Tenaga Kesehatan dan Asisten tenaga Kesehatan

d. Tenaga Kesehatan dan Tenaga Gizi

9. Berikut ini yang bukan merupak tempat pelayanan kefarmasian ........

a. Apotek
b. Instalasi Farmasi RS

c. Puskesmas

d. Industri farmasi

10. Undang – Undang Kesehatan yang baru menyebutkan tenaga kesehatan harus memiliki kualifikasi ....

a. Minimum sarjana Kesehatan

b. Minimum specialis di bidang Kesehatan

c. Minimum pendidikan menengan di bidang Kesehatan

d. Minimum diploma tiga, kecuali tenaga medis

11. Surat izin kerja untuk tenaga Teknis Kefarmasian yaitu.......

a. STRTTK

b. SIKTTK

c. SIKA

d. SIPA

12. Tenaga Kefarmasian terdiri atas .....

a. Apoteker

b. Apoteker dan tenaga kesehatan

c. Apoteker dan TTK

d. TTK dan Asisten tenaga Kesehatan

13. Tenaga teknis kefarmasian termasuk tenaga kesehatan .....

a. Medis

b. Keperawatan
c. Kesehatan Masyarakat

d. Kefarmasian

14. Surat Tanda Registrasi Apoteker......

a. STRTTK

b. STRA

c. SIPA

d. SIKA

15. Surat izin yang diberikan kepada Apoteker untuk dapat melaksanakan pekerjaan di kefarmasian pada
fasilitas produksi atau fasilitas distribusi atau penyaluran........

a. SIKTTK

b. STRA

c. SIKA

d. SIPA

16. Obat yang serng disebut juga OTC ( Over The Counter ) adalah........

a. Obat Bebas

b. Obat Bebas terbatas

c. Narkotika

d. Keras

17. P.No :1, AWAS OBAT KERAS BACALAH ATURAN MEMAKAINYA. Obat ini terdapat dalam obat......

a. Obat Bebas

b. Obat Bebas Terbatas

c. Narkotika
d. Keras

18. Semua Obat Baru kecuali dinyatakan oleh kementrian Kesehatan telah dinyatakan secara tertulis
bahwa obat tersebutt tidak berbahaya, adalah salah satu kriteria dari........

a. Obat Bebas

b. Obat Bebas Terbatas

c. Narkotika

d. Keras

19. Gevaarlijk adalah istilah dalam bahasa belanda yang berarti.........

a. Tertentu

b. Parenteral

c. Berbahaya

d. Peringatan

20. Zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman, baik sintesis maupun semi sintesis
yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi /
menghilangkan rasanyeri, halusinasi dan ketergantungan adalah pengertian dari......

a. Obat Bebas

b. Obat Bebas Terbatas

c. Narkotika

d. Keras

21. Dibawah ini yang termasuk obat Tradisional dalam SEDIAAN OBAT DALAM adalah.........

a. Rajangan, Simplisia, Pil, Tablet

b. Rajangan, Tapel, Salep

c. Rajangan, Cairan Obat Luar


d. Rajangan, Koyok, Sari jamu

22. Lingkaran Bulat berwarna Biru dengan garis tepi berwarna hitam adalah penandaan dari .....

a. Obat Bebas

b. Obat Bebas Terbatas

c. Narkotika

d. Keras

23. Palang Medali merah adalah penandaan dari ...............

a. Obat Bebas

b. Obat Bebas Terbatas

c. Narkotika

d. Keras

24. Yang di perbolehkan menulis Resep adalah .......

a. Para Medis

b. Medis

c. Dokter, Dokter Hewan, Dokter gigi

d. Apoteker, sarjana Farmasi , Dokter

25. Penggolongan Obat dibawah ini yang dapat di beli tanpa Resep Dokter adalah .....

a. Obat Bebas, Narkotika

b. Obat Bebas, Obat Bebas terbatas

c. Obat Keras , Obat Psikotropika

d. OWA, Narkotika
26. Obat bebas terbatas adalah .........

a. Obat yang dapat di serahkan tanpa resep Dokter

b. Obat Keras yang dapat di serahkan tanpa Resep Dokter

c. Obat Keras yang dapat di serahkan tanpa Resep Dokter serta dalam bungkus aslinya dan ada tanda
peringatan

d. Obat Keras yang dapat di serahkan dengan Resep Dokter serta dalam bungkus aslinya dan ada tanda
peringatan

27. Bahan atau ramuan bahan yang berupa bahan tumbuhan, bahan hewan, bahan mineral, sediaan
sarian ( Galenik ) atau campuran dari bahan tersebut yang secara turun temurun telah digunakan untuk
pengobatan dan dapat diterapkan sesuai dengan norma yang berlaku di masyarakat...............

a. Obat Tradisional

b. Narkotika

c. Psikotropika

d. Obat

28. Pemusnahan Narkotika, Psikotropika dan prekursor farmasi dilakukan apabila terjadi hal – hal
berikut, kecuali.........

a. Diproduksi tanpa memenuhi standar dan persyaratan yang berlaku dan/ atau tidak dapat di olah
kembali

b. Telah Kedaluwarsa

c. Memenuhi syarat untuk digunakan pada pelayanan kesehatan dan / atau untuk pengembangan ilmu
pengetahuan

d. Dibatalkan izin edarnya


29. Di Indonesia Industri farmasi yanng telah di beri izin untuk memproduksi Narkotika dan Psikotropika
Adalah........

a. PT Phapros

b. PT Kimia Farma

c. PT Tempo

d. PBF

30. UU RI tentang Narkotika ..................

a. UU NO : 35 Tahun 2009

b. UU NO : 34 Tahun 2009

c. UU NO : 33 Tahun 2009

d. UU NO : 30 Tahun 2009

31.UU RI tentang Psikotropika.................

a. UU NO: 50 tahun 1997

b. UU NO: 5 tahun 1997

c. UU NO: 25 tahun 1997

d. UU NO: 35 tahun 1997

32. LPLPO adalah........

a. Lembar Pemakaian dan Lembar Pemakaian Obat

b. Lembar Permakaian dan Lembar Pemusnahan Obat

c. Lembar Pemakaian dan Lembar Permintaan Obat

d. Lembar Pemakaian dan Lembar Penggunaan Obat


33.BPOM adalah...............

a. Badan Pengawas Obat dan Makanan

b. Badan Pembuat Obat dan Makanan

c. Badan Pengawas Obat dan Minuman

d. Badan Pembuat Obat dan Minuman

34. STR berlaku selama ...........

a. 2 Tahun

b. 3 Tahun

c. 4 Tahun

d. 5 Tahun

35. Izin Produksi Kosmetik berlaku selama.......Tahun

a. 1 tahun

b. 3 tahun

c. 4 tahun

d. 5 Tahun

36. CPKB.......

a. Cara Produksi Obat yang Baik

b. Cara Pembuatan Obat yang Baik

c. Cara Produksi Obat yang Benar

d. Cara Pembuatan Obat yang Benar

37. Pendistribusian Kosmetik dilakukan oleh ......


a. Pedagang asongan

b. Pedagang Besar farmasi

c. Pedagang Besar

d. Pedagang pasar

38. Zat yang dapat mencegah kerusakan kosmetik oleh microorganisme adalah .............

a. Zat Pengawet

b. Tabir Surya

c. Zat warna

d. Substratum

39. PKRT ......

a. Perbekalan Kesehatan Rumah Sakit

b. Perbekalan Kesehatan Orang Sakit

c. Perbekalan Rumah Tangga

d. Perbekalan Kesehatan Rumah Tangga

40. Klasifikasi kelas PKRT yang memiliki resiko rendah termasuk kelas.................

a. I

b. II

c. III

d. IV

Share Tweet WhatsApp


Artikel Terkait

Contoh Soal Farmakologi Kelas 12 SMT 1 dan Jawabanya

Contoh Soal IKM Kelas 11 Semester 1 Beserta Jawabanya

Contoh Soal UAS Farmakologi Kelas 11 SMT 1 Beserta Jawabanya

Contoh Soal Farmakologi Kelas 11 Semester 2 Kurikulum 2013

Contoh Soal Undang-Undang Kesehatan Kelas 10 Semester 2

Contoh Soal UAS Ilmu Resep Kelas 11 Beserta Jawabannya

Contoh Soal Tanaman Obat Indonesia Kelas 10 Semester 1

10 Manfaat Kopi untuk Kesehatan Tubuh Anda

Emoticon

Cari artikel...

Artikel Terbaru

Contoh Soal Kimia Farmasi Kelas 11 Semester 2 Kurikulum 2013

Contoh Soal Farmakologi Kelas 11 Semester 2 Kurikulum 2013


Contoh Soal Dasar-Dasar Kefarmasian Kelas 10 Semester 2

Contoh Soal Undang-Undang Kesehatan Kelas 10 Semester 2

Contoh Soal Ilmu Resep Kelas 10 Semester 2 Beserta Jawabanya

Copyright © 2020 Inputsoal.com All Right Reserved

Powered byBlogger

Anda mungkin juga menyukai