Anda di halaman 1dari 5

TUGAS

PENGANTAR BANGUNAN GEDUNG


PERATURAN DESAIN DAN KONSTRUKSI
BANGUNAN GEDUNG
Semester 1 - 2017/2018

Oleh
NAUFAL ZUHDI HIDAYAT
NIM 171111024
Kelas 1A-KGE

PROGRAM STUDI TEKNIK KONTRUKSi GEDUNG


JURUSAN TEKNIK SIPIL
POLITEKNIK NEGERI BANDUNG
2017
KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas segala limpahan
rahmat dan karunia-Nya, saya dapat menyusun karya ilmiah singkat ini yang
berjudul “Peraturan Desain dan Konstruksi Bangunan Gedung” dengan baik.

Adapun maksud dan tujuan saya menyusun karya ilmiah singkat ini untuk
memenuhi tugas mata kuliah Pengantar Bangunan Gedung. Saya menyadari masih
terdapat banyak kekurangan yang terdapat dalam karya ilmiah singkat ini. Oleh
karena itu saya mengharapkan kritik dan saran kepada berbagai pihak untuk kami
jadikan sebagai bahan evaluasi guna meningkatkan kinerja untuk kedepannya.

Bandung, Oktober 2017


 

Penyusun
DAFTAR ISI

Kata Pengantar……………………………………………….……………………… i

BAB 1 PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah……………………………………………………. 1


B. Tujuan Penulisan……………………………………………………………. 1
C. Manfaat Penulisan………………………………………………………….. 1

BAB 2 LANDASAN TEORI


BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Perencanaan bangunan gedung meliputi desain dan konstruksi dengan


mempertimbangkan faktor keamanan, kekakuan, kestabilan, kekuatan, dan fungsi
dari suatu bangunan gedung sehingga memenuhi kriteria perancangan.

Peraturan desain dan konstruksi bangunan gedung merupakan suatu wujud


untuk menyelaraskan antara ide yang dimiliki perencana dengan ketentuan-
ketentuan yang telah disepakati dalam lingkup nasional. Yang mana peraturan
tersebut dibuat agar pemakai merasa aman dengan bangunan gedung yang akan
dibuat dengan mempertimbangkan berbagai faktor yang telah disebutkan. Selain
itu, dalam desain dan konstruksi bangunan gedung juga harus mempertimbangkan
keadaan alam, seperti gempa dan angin kencang agar konstruksi bangunan gedung
yang dibuat dapat tahan terhadap situasi tersebut dan juga dari segi estetika/desain
tampak menarik.

B. Rumusan Masalah

Apa saja peraturan yang dibuat dalam mendesian bangunan gedung ?

Apa saja peraturan yang dibuat dalam konstruksi bangunan gednung?

C. Tujuan

Untuk mengetahui peraturan-peraturan dalam membuat desain dan konstuksi


bangunangedung.
BAB II

PEMBAHASAN

A. Ruang lingkup persyaratan tata bangunan


1. Persyaratan peruntukkan dan intensitas bangunan gedung, yaitu
berhubungan dengan persyaratan peruntukkan lokasi bangunan gedung
yang tidak boleh menggangu keseimbangan lingkungan, fungsi lindung
kawasan, dan/atau fungsi prasarana dan sarana umum, serta ketinggian
gedung.
2. Arsitektur bangunan gedung
3. Persyaratan pengendalian dampak lingkungan, yaitu persyaratan
pengendalian dampak lingkungan yang hanya berlaku bagi bangunan
gedung yang dapat

Anda mungkin juga menyukai