Anda di halaman 1dari 8

OPEN RECRUITMENT

PENGURUS OSIS , MPS DAN SATKAMTIB SMA N 4 SINGARAJA


PERIODE 2020/2021

A. Syarat Menjadi Pengurus OSIS, MPS & SATKAMTIB Periode 2020/2021


1. Merupakan siswa kelas X dan XI di SMA N 4 SINGARAJA
2. Sehat lahir dan batin
3. Memiliki keinginan dan komitmen yang kuat dalam mematuhi dan melaksanakan
tugas sebagai pengurus OSIS , MPS & SATKAMTIB SMA N 4 SINGARAJA

B. Calon pengurus wajib mendaftar melalui google form yang ada dibio
@foursma_singaraja paling lambat tanggal 2 September 2020 pada pukul 16.00 WITA

C. Persyaratan Administrasi Open Recruitment Pengurus OSIS, MPS &


SATKAMTIB SMA N 4 SINGARAJA PERIODE 2020/2021
1. Surat pengajuan diri sebagai calon pengurus OSIS, MPS & SATKAMTIB SMA N 4
SINGARAJA PERIODE 2020/2021
2. Surat persetujuan dari Orang Tua / Wali (form terlampir)
3. Memilih SEKBID (OSIS), KOMISI (MPS) dan DIVISI (SATKAMTIB) yang
diinginkan (form terlampir)
4. Wajib mengisi pasfoto diri berwarna menggunakan pakaian SMP lengkap dan rapi
dengan ukuran 3x4 pada formulir pendaftaran

D. Ketentuan Pengumpulan Berkas


1. Seluruh berkas Persyaratan Administrasi Open Recruitment Calon Pengurus OSIS,
MPS dan SATKAMTIB PERIODE 2020/2021 dikumpul dalam 1 file berbentuk Pdf
2. Nama filePdf dengan format Nama_kelas.
3. Berkas dikumpul oleh calon pengurus via email paling lambat tanggal “3 September
2020” ke email Satgasfoursmasingaraja@gmail.com
E. Selanjutnya konfirmasi kembali bahwa telah mengirimkan berkas persyaratan
administratif ke WA
082 119 496 080 Ayunisha

+62 812-4600-2995 Putri Nadia


F. Pengumuman
+62 878-4982-4509 Ghea
peserta yang lolos seleksi
+62 857-3895-7269 Tissa
administrasi akan diunggah pada instagram @satgasfoursma_singaraja pada tanggal 4
September 2020

G. Bagi calon pengurus yang sudah mengisi berkas – berkas administrasi


diwajibakan untuk masuk ke link tersebut
https://chat.whatsapp.com/LD98E4y6gehKS7aDrwfSv8

Nb : surat pernyataan dan surat persetujuan orangtua diketik dan diprint, bertanda
tangan materai Rp 6000 Kemudian difoto.
FORMULIR PENGAJUAN DIRI
CALON PENGURUS OSIS, MPS & SATKAMTIB SMA N 4 SINGARAJA
PERIODE 2020/2021

A. Biodata
1. Nama : I Komang Yuda Wiratama
2. Tempat Tanggal Lahir : Tigawasa, 27 Maret 2004
3. Jenis Kelamin : Laki-laki
4. Agama : Hindu
5. Alamat Sekarang :Dusun Wanasari, Desa Tigawasa
6. Kelas : XI MIPA 1
7. Nomor HP/WA : 081238530262
8. Riwayat penyakit :-
9. Hobi : Voli
10. Motto Hidup : Bagus sopan terpelajar

B. Pengalaman Organisasi
1. Menjadi pengurus SATKAMTIB periode 2019/2020
2. Dst.

Pas foto berwarna


(formal
menggunakan
pakaian SMP
lengkap dan rapi)
ukuran 3x4

Dengan ini,saya menyatakan bahwa saya bersungguh – sungguh ingin menjadi Pengurus
OSIS, MPS & SATKAMTIB SMA N 4 SINGARAJA,dan beredia,megikuti pendidikan
karakter tradisi di ORGANISASI INI jika bersangkutan
terpilih menjadi Pengurus OSIS, MPS & SATKAMTIB Singaraja, 2 September 2020
SMA N 4 SINGARAJA PERIODE 2020/2021.
Calon Pengurus

MATE-
RAI
6000
Surat Persetujuan Orang tua
(I Komang Yuda Wiratama)
Saya yang bertanda tangan dibawah ini,
Nama : I Putu Suartana
Tempat / Tanggal Lahir : Tigawasa, 31 Desember 1968
Pekerjaan : Petani
Alamat : Dusun Wanasari, Desa Tigawasa

Orang Tua / Wali dari,


Nama : I Komang Yuda Wiratama
Tempat tanggal lahir : Tigawasa, 27 Maret 2004
Kelas : XI MIPA 1
Alamat : Dusun Wanasari, Desa Tigawasa

Dengan ini saya menyatakan, menyetujui dan memberikan izin kepada anak saya untuk
mengikuti seluruh kegiatan Pendaftaran Seleksi calon pengurus, serta ikut menjadi Pengurus
OSIS, MPS & SATKAMTIB PERIODE 2020/2021.

Demikian surat persetujuan ini saya buat dengan benar untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya dalam rangka melengkapi persyaratan administrasi pendaftaran.

Singaraja, 2 September 2020


Orang Tua / Wali

( I Putu Suarsana)
FORMULIR PEMINATAN KEPENGURUSAN
CALON PENGURUS OSIS MPS & SAKTAMTIB SMA N 4 SINGARAJA
PERIODE 2020/2021

Nama : I Komang Yuda Wiratama


Kelas : XI MIPA 1
Peminatan Kepengurusan : SATKAMTIB
Peminatan Jabatan : Devisi 5
Alasan :Karena ingin menciptakan lingkungan belajar di
sekolah menjadi bersih

“Pilihan Kepengurusan”
 OSIS
1. SEKBID 1 : Pembinaan Ketakwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa
2. SEKBID 2 : Pembinaan Budi Pekerti Luhur dan Akhlak Mulia
3. SEKBID 3 : Pembinaan Kepribadian Unggul, Wawasan Kebangsaan dan Bela
Negara
4. SEKBID 4 : Pembinaan Prestasi Akademik dan Non Akademik Seni dan
Olahraga sesuai
dengan Minat dan Bakat
5. SEKBID 5 : Pembinaan Demokrasi Hak, Asasi Manusia, Pendidikan Politik,
Lingkungan
Hidup, Kepekaan dan Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat
Plural
6. SEKBID 6 : Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan
7. SEKBID 7 : Pembinaan Kualitas Jasmani Kesehatan dan Gizi yang
Terdiversifikasi
8. SEKBID 8 : Pembinaan Sastra dan Budaya
9. SEKBID 9 : Pembinaan Teknologi, Informasi dan Komunikasi
10. SEKBID 10 : Pembinaan Komunikasi dalam Bahasa Inggris

 MPS
1. KOMISI 1: Pembinaan Ketakwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan
Jasmani
Kesehatan dan Gizi yang Terdiversifikasi
2. KOMISI 2: Pembinaan Budi Pekerti Luhur dan Akhlak Mulia dan Kepribadian
Unggul,
Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara
3. KOMISI 3: Pembinaan Prestasi Akademik dan Non Akademik Seni dan
Olahraga
sesuai dengan Minat dan Bakat dan Demokrasi Hak, Asasi Manusia,
Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan Toleransi
Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural
4. KOMISI 4: Pembinaan Sastra dan Budaya dan Teknologi, Informasi dan
Komunikasi
5. KOMISI 5: Pembinaan Kreativitas, Keterampilan dan Kewirausahaan dan
Komunikasi
dalam Bahasa Inggris

 SATKAMTIB

1. DIVISI 1: Razia
2. DIVISI 2: PKS
3. DIVISI 3: Upacara Bendera
4. DIVISI 4: Jaga Telat
5. DIVISI 5: Keamanan, Kebersihan dan Ketertiban
6. DIVISI 6: Patroli

Anda mungkin juga menyukai