Anda di halaman 1dari 17

Seorang ibu berusia 32 tahun berobat ke poliklinik UISU dengan keluhan utama berupa bercak

merah berbentuk kupu-kupu pada wajah. Keluhan ini timbul bila pasien beraktivitas di luar
rumah dan terpajan sinar matahari. Pada pemeriksaan fisik selain wajah dijumpai juga makula
eritem pada kulit kepala, dahi dan telinga. RPT: tidak dijumpai penyakit yang sama. Riwayat
pribadi: tidak merokok dan tidak minum alkohol. Kemungkinan diagnosis sementara pasien :

Select one:

a. Psoriasis

b. Tinea facialis

c. Parapsoriasis

d. Dermatitis seborrhoik

e. Lupus eritematosus

Dibawah ini adalah diagnosis banding tinea kruris, kecuali :

Select one:

a. Eritrasma

b. Herpes genitalis

c. Kandidiasis inguinalis

d. Pitiriasis rosea

e. Psoriasis vulgaris

Reaksi urtikaria yang tebal mengenai lapisan kulit yang lebih dalam yaitu di submukosa atau
subkutis disebut

Select one:

a. Urtikaria kolinergik

b. Urtikaria anafilaksis

c. Urtikaria pigmentosa

d. Angiodema

e. Urtikaria idiopatik
Faktor predsisposisi tinea pedis yang paling dominan adalah:

Select one:

a. Atlit

b. Lama memakai sepatu

c. Lembab

d. Alat mandi

e. Suhu panas

Seorang bayi laki-laki usia 1 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan bercak merah di pipi,
leher, lengan dan tungkai. Hasil pemeriksaan dijumpai makula eritema, papulo vesikel, eksudatif
dan krusta. RPT (-), RPK: ibu bayi menderita asma brokhiale. Diagnosa dari bayi tersebut adalah

Select one:

a. Dermatitis numularis

b. Dermatitis Seboroik

c. Sindrom hiperIgG

d. Dermatitis Kontak

e. Dermatitis Atopi

eorang pasien datang ke poli umum sebuah rumah sakit dengan keluhan bengkak disertai nyeri
pada ibu jari kaki sejak 5 hari yang lalu. Awalnya pasien memotong kuku sambil mencongkel
pinggir kuku karena terdapat banyak kotoran. Pada pemeriksaan dijumpai jaringan sekitar kuku
oedem, eritem dan terdapat pus. Penatalaksanaan pada kasus diatas adalah :

Select one:

a. Mikonazole

b. Hidrokortison

c. Insisi

d. Metronidazole

e. Kompres dengan larutan NaCl


Lesi ekskoriasi dapat dijumpai pada keadaan di bawah ini, kecuali :

Select one:

a. Hodgkin disease

b. Melanoma

c. Eczema

d. Liver disease

e. Scabies

Kulit adalah organ terbesar yang menutupi permukaan luar tubuh manusia. Kulit terdiri atas
beberapa lapisan. Salah satunya adalah lapisan nonvaskular yang mengandung epitel berlapis
gepeng dengan keratin. Lapisan apakah yang dimaksud?

Select one:

a. Eksodermis

b. Hipodermis

c. Subkutan

d. Dermis

e. Epidermis

Seorang perempuan berusia 26 tahun datang ke rumah sakit dengan keluhan gatal pada lengan
bagian atas sejak 1 bulan yang lalu disertai timbul garis merah yang tiap hari bertambah panjang.
Dari anamnesa diketahui bahwa paien berdomisili di daerah pesisir dan bekerja sebagai
pedagang keliling. Dari pemeriksaan fisik didapat bintil-bintil kecil berdiameter 0,5-1 cm dengan
garis merah sepanjang 2 cm. Penatalaksanaan yang sesuai :

Select one:

a. Itrakonazole

b. Fungitrazole

c. Metronidazole

d. Ketoconazole

e. Albendazole
Penebalan kulit sehingga garis-garis lipatan kulit tampak lebih jelas, dan terjadi karena
perubahan kolagen pada bagian superficial dermis sehingga menyebabkan penebalan kulit,
disebut

Select one:

a. Excoriation

b. Telangiectasia

c. Maculo-papular lesion

d. Xanthelasma

e. Licenification

Seorang anak laki-laki, berusia 8 tahun, dibawa ibunya berobat ke puskesmas dengan keluhan
beruntus-beruntus kemerahan di hampir seluruh tubuh yang terasa gatal. Gatal terutama malam
hari. Teman-teman sekolah pasien juga mengalami hal yang sama. Penatalaksanaan yang tepat

Select one:

a. Permenthrin 5% cream

b. Emulsi benzyl benzoate 5%

c. Crotamiton 5% cream

d. Lindane 5% lotion

e. Sulfur precipitatum 1% zalf

Terapi lini pertama yang tepat pada pioderma yang menyerang anak-anak adalah :

Select one:

a. Dikloksasilin 25-50 mg/kgbb/hari terbagi 4 dosis

b. Dikloksasilin 5-15mg/kgbb/hari terbagi 4 dosis

c. Dikloksasilin 75-100 mg/kgbb/hari terbagi 4 dosis

d. Dikloksasilin 50-100 mg/kgbb/hari terbagi 4 dosis

e. Dikloksasilin 50-75 mg/kgbb/hari terbagi 4 dosis


Pasien datang dengan keluhan terasa sakit pada telapak kaki kiri dan kulit terasa tebal sejak 2
minggu yang lalu. Pada pemeriksaan tampak plak berwarna kekuningan dengan permukaan yang
kasar dan likenifikasi. Diagnosis yang memungkinkan pada pasien tersebut adalah :

Select one:

a. Liken simpleks

b. Klavus

c. Veruka vulgaris

d. Kalus

e. Liken planus

Seorang ibu usia 35 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan rasa gatal disertai rasa terbakar
yang munculnya hilang timbul hampir seluruh tubuh yang sudah terjadi kurang lebih 2 minggu
terakhir. Dari hasil pemeriksaan dijumpai ruam eritema dan edema setempat yang berbatas tegas
dengan bentuk ruam papular, numular, dan plakat. Pemeriksaan penunjang pada pasien diatas
yang perlu dilakukan :

Select one:

a. Uji Tusuk kulit terhadap berbagai makanan dan inhalan & Uji Tempel

b. Uji Serum Autolock, Uji Tempel kulit & Uji Dermografisme

c. Uji Tempel kulit, pemeriksaan kadar IgE total dan Uji Dermografisme

d. Uji Tusuk kulit, Uji Dermografisme & Uji Tempel kulit

e. Pemeriksaan kadar IgE total dan eosinofil , usapan genitalia & Uji Tusuk

Histologi kulit pada dasarnya serupa pada berbagai bagian tubuh; namun, ketebalan
epidermisnya bervariasi. Telapak tangan dan telapak kaki sering terpajan gesekan, tarikan dan
abrasi sehingga memliki jenis kulit yang lebih tebal. Sedangkan sisa permukaan tubuh lain
ditutupi oleh kulit yang lebih tipis. Berikut adalah karakteristik mikroskopis kulit tebal,
KECUALI:

Select one:

a. Stratum lucidum dapat terlihat pada gambaran mikroskopisnya

b. Memiliki banyak folikel rambut dan kelenjar sebasea

c. Memiliki epidermis yang tebal dan kompleks


d. Memiliki banyak kelenjar keringat

e. Stratum korneum terlihat sel-sel gepeng yang tidak berinti

Seorang pria, usia 27 tahun, datang berobat ke poliklinik dengan bercak-bercak kemerahan
bersisik di hampir seluruh tubuh disertai rasa gatal. Keluhan ini timbul setelah minum obat sakit
gigi, pasien merasakan demam namun tidak mengigil. Pada pemeriksaan fisik ditemukan lesi
yang tersebar diseluruh bagian tubuh berupa bercak kemerahan bersisik halus. Gambaran ruam
kasus di atas :

Select one:

a. Makula eritema, papula eritema, generalisata

b. Makula eritema, skuama halus, universal

c. Makula eritema, urtika, universal

d. Makula eritema, skuama halus, regional

e. Makula depigmentasi, skuama halus, generalisata

Seorang ibu usia 45 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan gatal di pergelangan kaki bagian
depan dan punggung kaki. Gatal timbul terkadang saat malam hari atau ketika pasien
beristirahat, rasa gatal tidak terus-menerus. Jika muncul gatal, sulit ditahan dan pasien merasa
enak jika mengaruknya, dan setelah luka rasa gatal hilang, dan terasa nyeri. Hal ini sudah
berulang-ulang terjadi selama 1 tahun ini. Dari hasil pemeriksaan didapati ruam plak eritematosa,
likenifikasi, ekskoriasi, skuama, dan di sekitarnya hiperpigmentasi, batas dengan kulit normal
tidak jelas. Diagnosis dari pasien tersebut adalah :

Select one:

a. Dermatitis Kontak Iritan

b. Neurodermatitis sirkumskripta

c. Dermatitis Kontak Alergi

d. Dermatitis Numularis

e. Psoriasis Vulgaris

Seorang anak umur 5 tahun datang bersama dengan ibunya ke RS Swasta dengan keluhan bintil-
bintil pada tangan dan kaki sejak 1 minggu yang lalu tanpa disertai gatal dan demam. Menurut
pengakuan ibu, anak tersebut sering bermain bersama temannya dan gejala yang sama juga
dijumpai pada teman sepermainannya. Pemeriksaan dermatologi dijumpai: papul miliar,
lentikuler berwarna putih seperti lilin, berbentuk kubah, delle (+), apabila ditekan terdapat masa
putih seperti nasi. Diagnosis yang tepat pada kasus diatas adalah :

Select one:

a. Chicken pox

b. Acne juvenile

c. Moloscum contiginosum

d. Scabies

e. Condyloma acuminta

Pemberian terapi yang tepat pada erysipelas adalah:

Select one:

a. Kompres terbuka, istirahat tungkai bawah, antiinflamasi

b. Kompres terbuka, istirahat tungkai bawah, antibiotik

c. Kompres terbuka, istirahat tungkai bawah, anti histamine

d. Kompres terbuka, istirahat tungkai bawah, analgesic

e. Kompres terbuka, istirahat tungkai bawah, kortikostreroid

perempuan usia 20 tahun, datang ke Poli Umum sebuah rumah sakit dengan keluhan utama kuku
ibu jari, jari tengah dan jari manis tangan kanan dan kiri berlekuk-lekuk, berubah warna menjadi
putih kekuningan, dan tepi bebasnya sebagian rusak sudah berlangsung sejak 6 bulan yang lalu.
Pasien bekerja sebagai asisten rumah tangga dengan pekerjaan utama mencuci pakaian dan
membersihkan rumah. Pada pemeriksaan kuku dijumpai discoloration, kuku berlekuk-lekuk,
onycholysis, dan onychodystrophy pada tepi lateral dan distal kuku. Diagnosis yang
memungkinkan untuk pasien tersebut adalah

Select one:

a. Paronikia

b. Dermatofitosis

c. Kuku psoriasis

d. Dermatitis kontak alergik

e. Onikomikosis ………..
Seorang laki-laki usia 40 tahun datang dengan keluhan bercak kebotakan pada kepala sejak 1
tahun yang lalu. Pada tepi daerah yang botak ada rambut yang terputus. Keluhan ini tidak disertai
rasa gatal. Pengobatan yang tepat untuk pasien ini adalah :

Select one:

a. Solusio gentian violet 1%

b. Injeksi triamsinolon asetonid.

c. Krim mikonazol dioleskan 2x/hari

d. Itrakonazol 400 mg/hari

e. Prednisone 2 x 5 mg

seorang mahasiswa berusia 23 tahun datang ke praktek dokter dengan keluhan sering gatal pada
hampir seluruh tubuh terutama lengan bawah, tangan, sela jari, tungkai bawah, kaki dan sekitar
perut sejak dua minggu terakhir. Gatal lebih sering pada malam hari dibandingkan siang hari.
Dari anamnesa diketahui pasien tinggal di rumah kontrakan bersama temannya. Pada
pemeriksaan fisik ditemukan bintil- bintil kecil, bintil berisi air berwarna merah dan bintil berisi
nanah. Pemeriksaan yang mendukung diagnosis kelainan diatas:

Select one:

a. Pemeriksaan tes tempel

b. Tzank test

c. Pemeriksaan KOH 10%

d. Kuretasi terowongan

e. Pemeriksaan serologis

Seorang perempuan berusia 26 tahun datang ke rumah sakit dengan keluhan gatal pada lengan
bagian atas sejak 1 bulan yang lalu disertai timbul garis merah yang tiap hari bertambah panjang.
Dari anamnesa diketahui bahwa pasien berdomisili di daerah pesisir dan bekerja sebagai
pedagang keliling. Dari pemeriksaan fisik didapat bintil-bintil kecil berdiameter 0,5-1 cm dengan
garis merah sepanjang 2 cm. Diagnosis yang tepat :

Select one:

a. Creeping eruption

b. Dermatitis kontak
c. Skabies

d. Pediculosis

e. Varicella

Seorang wanita usia 22 tahun datang ke poliklinik kulit dengan keluhan gatal dan bercak merah
di lengan atas dan bawah sejak 2 minggu yang lalu. Dari hasil pemeriksaan dijumpai ruam plak
eritematosa berbentuk koin (numular) dengan batas tegas yang diatasnya dijumpai papul dan
papulovesikel yang berkonfluens disertai eksudasi. Kulit disekitar ruam tampak kering. Diagnosa
dari pasien tersebut adalah :

Select one:

a. Dermatitis Numularis

b. Neurodermatitis sirkumskrip

c. Dermatitis Kontak Alergi

d. Dermattis Atopi

e. Dermatitis Kontak Iritan

eorang pria berusia 35 tahun datang berobat ke poliklinik dengan keluhan bercak merah di
bagian siku dan lutut disertai rasa gatal dan nyeri sejak 2 tahun ini. Dari anamnesis diketahui
bahwa ayah pasien juga menderita penyakit yang sama. Pasien juga didiagnosis Diabetes melitus
sejak setahun ini sehingga sering mengalami stress akibat penyakitnya. Pada pemeriksaan fisik
dijumpai skuama tebal berlapis-lapis dengan batas tegas dan berwarna putih mengkilap.
Diagnosis yang tepat untuk kasus ini

Select one:

a. Ptiriasis sika

b. Psoriasis

c. Rosacea

d. Ptiriasis Rosea

e. Parapsoriasis

Seorang wanita usia 25 tahun, hamil 2 bulan, mengeluh gatal-gatal terutama malam hari dan
suami penderita mengeluh hal yang serupa. Pada pemeriksa didapatkan bintil merah disertai
beruntusan di sela-sela jari tangan, ketiak, perut, dan bokong. Pemeriksaan penunjang diagnosis :
Select one:

a. Pemeriksaan KOH 10%

b. Pemeriksaan patch

c. Pemeriksaan biopsi irisan

d. Pemeriksaan pinsil gunawan

e. Pemeriksaan prick

Seorang wanita usia 25 tahun datang berobat ke poliklinik dengan keluhan gatal dan bercak
merah di leher sejak 1 minggu yang lalu. Dari hasil pemeriksaan didapati ruam macula
eritematosa, berbatas tegas, edema, papulovesikel, erosi, dan eksudasi. Riwayat penggunaan
parfum (+). Untuk menegakkan diagnosis pada kasus di atas berdasarkan :

Select one:

a. Uji Tempel & Kriteri UK Working Party

b. Uji Tusuk & Kriteria Hanifin Rajka

c. Uji Tempel & Uji Tusuk

d. Uji Tusuk & Kriteria William

e. Uji Tempel & Kriteria William

Seorang pasien, anak laki-laki usia 4 tahun datang ke poliklinik dibawa ibunya dengan keluhan
botak di kepala. Dari alloanamnesa: keadaan botak sudah dialami lebih kurang 2 bulan, pada
awalnya timbul bercak putih dan melebar disertai bersisik, kadang disertai gatal, dari hasil
pemeriksaan dokter dijumpai ruam makula hipopigmentasi, skuama, alopecia setempat di vertex,
rambut hitam keabuan, rambut juga mudah terlepas dai akarnya. Apa yang dialami pasien?

Select one:

a. Tinea Favosa

b. Tinea kapitis tipe kerion

c. Dermatitis Seboroiik

d. Tinea kapitis tipe gray patch ringworm

e. Tinea kapitis tipe blackdot ringworm


Kondisi kulit dengan lesi Maculo-papular, dijumpai pada penyakit

Select one:

a. Monocytic leukemia

b. Gardner Diamond syndrome

c. Squamous cell carcinoma

d. Sarcoidosis

e. Ehler's Danlos syndrome.

Seorang remaja wanita berusia 18 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan bercak kemerahan
pada wajah dirasakan sejak 6 tahun bulan lalu. Pada pemeriksan fisik didapatkan bintil-bintil
merah pada wajah dan lengan disertai oleh komedo, beberapa bintil berisi nanah, dan terdapat
banyak jaringan parut. Tipe berdasarkan gambaran klinis kasus di atas

Select one:

a. Ringan

b. Sedang

c. Ringan-sedang

d. Berat

e. Sedang-berat

Pertumbuhan kuku yang lambat, kuku cembung dan tebal, lunula tidak tampak dan badan kuku
menjadi kuning, adanya edema pada kuku, muka dan efusi pleura merupakan sindrom dari :

Select one:

a. Penyakit darier

b. Shell nail syndrome

c. Yellow nails syndrome

d. Liken planus kuku

e. Nail patella elbow syndrome


Salah satu ciri khas kuku psoriasis adalah :

Select one:

a. Black nails

b. Spoon nails

c. Beau's line

d. Anonikia

e. Pterygium

Seorang anak laki-laki, berusia 8 tahun, dibawa ibunya berobat ke puskesmas dengan keluhan
beruntus-beruntus kemerahan di hampir seluruh tubuh yang terasa gatal. Gatal terutama malam
hari. Teman-teman sekolah pasien juga mengalami hal yang sama. Penyebab kasus di atas :

Select one:

a. Pediculosis varian humanus

b. Sarcoptes Scabiei

c. Ankylostoma braziliense

d. Cimex Lectularius

e. Fleas

spesifikasi jamur yang hanya dijumpai pada bagian kulit tanpa menyerang bagian kuku dan
rambut adalah :

Select one:

a. Microsporum

b. Piedra

c. Epidermophyton

d. Trichophyton

Seorang ibu berusia 62 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan bercak putih pada waajah
sejak 2 tahun ini. Awalnya bercak ini hanya di sekitar mulut sebesar koin kemudian semakin
melebar dan muncul bercak putih baru pada pangkal hidung sebesar biji jagung. Tidak ada rasa
gatal, nyeri, trauma dan belum pernah diobati. Riwayat alergi (-). Efloresensi ruam kasus di atas :

Select one:

a. Makula depigmentasi ukuran lentikular dan numular, bentuk tidak teratur, diskret,
sirkumskripta

b. Makula depigmentasi ukuran lentikular dan numular, bentuk teratur, generalisata

c. Makula hipopigmentasi ukuran miliar dan numular, bentuk teratur, diskret, sirkumskripta

d. Makula hipopigmentasi ukuran miliar dan lenticular, bentuk teratur, diskret, sirkumskripta

e. Makula depigmentasi ukuran miliar dan lentikular, bentuk tidak teratur, soliter, sirkumskripta

Di bawah ini yang temasuk mikosis profunda subkutis adalah

Select one:

a. Nokardiosis

b. Kriptokokis

c. Otomikosis

d. Sporotrikosis

e. Histoplasmosis

Dermatitis Atopi merupakan perdangan kulit berupa dermatitis kronik residif yang kejadiannya
berkaitan erat dengan penyakit Atopi. Yang termasuk penyakit Atopi adalah :

Select one:

a. Asma Bronkhiale, Konjungtivitis Alergi dan Urtikaria

b. Asma Bronkhiale, Rhinitis Alergi, Urtikaria dan High Fever

c. Asma Bronkhiale, Konjungtivitis Alergi dan Angioedema

d. Asma Bronkhiale, Konjungtivitis Alergi, Urtikaria dan High Fever

e. Asma Bronkhiale, Konjungtivitis Alergi, Angioedema & Urtikaria


Kelainan kulit seperti sisik ikan (fish skin disease) merupakan gambaran klinis :

Select one:

a. Dermatitis atopic

b. Xeroderma pigmentosum

c. Psoriasis vulgaris

d. Pitiriasis rosea

e. Iktiosis vulgaris

Seorang wanita 41 tahun datang berobat ke poliklinik dengan keluhan utama bercak coklat gelap
dengan pinggir lesi yang tidak teratur pada daerah pipi kanan, pipi kiri dan dagu tanpa disertai
rasa gatal dan nyeri sejak 1 tahun ini. Diketahui pasien memiliki riwayat memakai kontrasepsi
suntik setahun ini. Pasien tidak dalam keadaan hamil dan tidak menggunakan kosmetik. Tipe
kasus di atas secara histopatologik :

Select one:

a. Tipe subdermal

b. Tipe epidermal

c. Tipe dermal

d. Tipe cutis

e. Tipe subkutan

Seorang remaja laki-laki berusia 15 tahun datang ke poliklinik kulit dan kelamin dengan bercak-
bercak kemerahan bersisik pada tubuh yang terasa gatal. Bercak tersebut sebesar tetesan air dan
timbul setelah penderita nyeri tenggorokan dan tidak ada riwayat minum obat. Pada pemeriksaan
fisik ditemukan bintil merah bersisik dengan berdiameter 0,5 cm - 1,0 cm pada dada, perut,
punggung serta bokong. Diagnosis kasus di atas

Select one:

a. Varicella

b. Dermatitis atopi

c. Eritroderma

d. Psoriasis gutata
e. Herpes zoster

Seorang perempuan berusia 20 tahun datang berobat ke klinik dengan keluhan adanya bintil-
bintil pada wajah yang terkadang disertai nanah sejak 1 tahun ini. Pada awalnya keluhan ini
hanya di wajah, namun semakin bertambah di punggung, rasa gatal (-), demam (+). Berdasarkan
anamnesa diketahui pasien sebelumnya pernah mendapat perawatan di rumah sakit karena alergi
obat. Diagnosis yang tepat untuk kasus di atas :

Select one:

a. Rosacea

b. Akne vulgaris

c. Erupsi akneiformis

d. Dermatitis perioral

e. Folikulitis

Laki-laki berusia 12 tahun, berdasarkan auto dan alloanamnesa didapati keluhan berupa bercak
putih pada kedua pipi sejak 1 bulan ini. Awalnya bercak putih di sebelah mulut saja, kemudian
menyebar kedua pipi. Pasien sebelumnya habis berenang pada pagi hari tanpa mengguunakan
lotion pelembab. Lesi terkadang terasa gatal, pasien belum pernah berobat. Selama ini pasien
selau mandi 2 kali sehari. RPT (-), RPK (-). Pemeriksaan penunjang yang mendukung kasus di
atas :

Select one:

a. Pemeriksaan Dermographisme

b. Pemeriksaan KOH 10 %

c. Pemeriksaan nikolsky

d. Pemeriksaan Aupitzh

e. Pemeriksaan LE test

Seorang pasien laki-laki, usia 50 tahun, datang ke poliklinik dengan keluhan rambut rontok di
kepala bagian depan dan tengah disertai gatal di dahi, alis, belakang telinga. Hal ini dialaminya
kurang lebih 6 bulan terakhir. Pada pemeriksaan dermatologi dijumpai elopecia (+) di daerah
vertex, skuama berminyak kekuningan dan tebal di kepala, makula eritema dengan skuama halus
di dahi, alis, dan belakang telinga. Apa yang dialami pasien?

Select one:
a. Tinea kapitis.

b. Dermatitis kontak akibat cat rambut.

c. Dermatitis seboroik dan blefaritis.

d. Psoriasis kepala.

e. Dermatitis seboroik.

ada tinea pedis sangat berhubungan dengan jamur. Manakah jamur yang berhubungan erat
dengan tinea pedis?

Select one:

a. Scopulariopsis brevicaulis, Acremonium, Fusarium, Aspergillus, dan Candida albicans

b. T. rubrum, T. mentagrophyte, dan E. floccosum

c. T. tonsuran, T. violaceum dan T. schoenleini

d. T. rubrum, T. mentagrophyte dan dan Candida albicans

e. T. tonsuran, T. violaceum dan Candida albicans

Diagnosis banding yang tepat untuk Hidra Adenitis adalah :

Select one:

a. Rosasea

b. Karbunkel

c. Acne vulgaris

d. Varisela

e. Skufuloderma

seorang pasien, laki-laki usia 48 tahun, datang dengan keluhan bercak merah sebesar uang logam
di sekitar mulut, tungkai atas disertai rasa panas setempat. Setelah dilakukan anamnesa bapak
tersebut sebelumnya mengkonsumsi obat analgetik. Apa yg dialami pasien tersebut?

Select one:

a. Urtikaria & angioedema


b. Purpura

c. Fixed drug eruption

d. Eritoderma

e. Erupso makula papular

Epidermis kulit mengandung sel melanosit. Melanosit adalah sel yang menghasilkan pigmen
melanin dan memberikan warna gelap pada kulit. Pada lapisan apakah sel tersebut dapat
ditemukan?

Select one:

a. Stratum granulosum

b. Stratum basal

c. Stratum corneum

d. Stratum lucidum

e. Stratum spinosum

Anda mungkin juga menyukai