Anda di halaman 1dari 9

TUGAS PILIHAN GANDA

C1 Mengukur proses berpikir ingatan

1. Seorang pemain bola basket dinyatakan salah dalam melakukan drible,


ketika dia membuat drible bola ….
a. dengan berpindah tangan
b. gunakan 2 tangan bersamaan
c. Bola terlalu rendah
d. tanpa berlari
e. sambil berjalan
Jawab: b. gunakan 2 tangan bersamaan
2. Ssepak bola merupakan olahraga beregu yang terdiri dari……Pemaian
a. 8 pemain
b. 9 pemain
c. 10 pemain
d. 11 pemain
e. 12 pemain
Jawab: d. 11 pemain
3. Permainan basket dimainkan oleh …
a. 3
b. 2
c. 4
d. 5
e. 6
Jawab: e. 6
4. Teknik yang digunakan mengoper bola jarak dekat dalam permainan bola
basket adalah …
a. chest pass
b. Jeveline Pass
c. side pass
d. bound pass
e. Overhead lulus
Jawab: a. chest pass
5. Organisasi induk dari bola basket internasional adalah …
a. PBSI
b. Perbasi
c. PBVSI
d. FIBA
e. IBF
Jawab: d. FIBA

C2 Mengukur proses berpikir pemahaman

1. Teknik pukulan dengan tujuan melambungkan shootlecock setinggi


mungkin mengarah jauh ke garis belakang adalah pukulan …
a. servis
b. lop
c. dropshot
d. smash
e. drive
Jawab: c. dropshot
2. Pukulan yang jatuhnya dekat net disebut pukulan …
a. servis
b. lop
c. smash
d. dropshot
e. drive
Jawab: c. smash
3. Seorang pemain dinyatakan menang dalam satu set permainan bulu tangkis
apa bila telah mencapai angka?
a. 11
b. 25
c. 15
d. 20
e. 21
Jawab: e. 21
4. Pukulan servis bulu tangkis yang melambung tinggi ke belakang disebut …
a. shot service
b. dropshot
c. service
d. lop service
e. topspin
Jawab: d. lop service
5. Pukulan Smash dilakukan saat bola …
a. meluncur ke bawah
b. setinggi langkah
c. sebelum tergelincir
d. untuk melambung di depan atas kepala
e. dada
Jawab: d. untuk melambung di depan atas kepala

C3 Mengukur proses berpikir penerapan

1. Macam-macam pukulan dalam permainan bulu tangkis, antara lain,…


a. smash, backhand, lurus
b. drive, dropshot, horizontal
c. vertikal, lurus, lob
d. smash, vertikal, lob
e. forehand, melambung, datar
Jawab: a. smash, backhand, lurus
2. Berapa gaya dalam lompat jauh …
a. 2 jenis
b. 3 jenis
c. 4 jenis
d. 5 jenis
e. 6 jenis
Jawab: b. 3 jenis
3. Gerakan larijarak menengah sedikit berbeda dengan gerak lari cepat.
Perbedaan itu terutama pada …
a. cara kaki melangkah
b. cara kaki menapak
c. pengambilan start
d. cara memasuki finish
e. pencepatan waktu
Jawab: b. cara kaki menapak
4. Seorang pelari dianggap masuk finish apabila …. Telah memasuki finish
a. kakinya
b. tangannya
c. punggungnya
d. kepalanya
e. tubuhnya
Jawab: d. kepalanya
5. Nomor lari jarak menengah adalah …
a. 100 m, 200 m dan 400 m
b. 200 m, 400 m dan 800 m
c. 400 m, 800 m, 1.500 m
d. 800 m, 1.500 m, 3.000 m
e. 1.500 m 3.000 m dan 5.000 m
Jawab: d. 800 m, 1.500 m, 3.000 m

C4 Mengukur proses berpikir analisis

1. Hal yang Harus Dihindari dalam Lompat Jauh adalah …


a. latihan pendaratan
b. Memperpendek atau memperpanjang langkah terakhir sebelum
keberangkatan
c. Kuasai langkah dan ayunan
d. Mencapai kebebasan bergerak yang baik
e. Pertahankan kecepatan sampai saat penolakan
Jawab: b. Memperpendek atau memperpanjang langkah terakhir
sebelum keberangkatan
2. Cara yang tepat untuk mendarat dengan benar pada lompat jauh adalah …
a. kaki diluruskan
b. Kaki terlipat ke belakang
c. Kaki dilipat ke depan
d. kaki bengkok
e. lutut tertekuk
Jawab: a. kaki diluruskan
3. Jika peserta lompat jauh kurang dari 8 orang maka setiap orang berhak
melakukan lompatan sebanyak …
a. 3 kali
b. 4 kali
c. 5 kali
d. 6 kali
e. 7 kali
Jawab: d. 6 kali
4. Batas jarak awalan pada lompat jauh adalah …
a. 25-40 m
b. 30-45 m
c. 50-55 m
d. 55-60 m
e. 65-70 m
Jawab: b. 30-45 m
5. Rentangkan tangan selebar bahu sehingga jari dan ibu jari Anda terbalik. Ini
adalah awal dari squat kata kunciLetakan tangan selebar bahu jari-jari dan
ibu jari membentuk huruf V terbalik. Hal ini merupakan start jongkok aba-
aba…
a. persiapan awal
b. bersedia
c. siap
d. ya
e. gerakan lari
Jawab: b. bersedia

C5 Mengukur proses berpikir evaluasi

1. Penggantian tongkat dengan penglihatan disebut ….


a. visual
b. tidak secara visual
c. melempar
d. a dan b benar
e. a, b dan c benar
Jawab: a
2. Pemain yang memiliki kemampuan untuk memberi makan pukulan keras
dalam bola voli disebut …
a. menghancurkan
b. stand
c. blocker
d. universal
e. pembela
Jawab: b
3. Semua pemain memiliki tugas menerima layanan yang ditawarkan oleh
pemain lawan. Sistem ini untuk permainan bola voli disebut ….
a. 6: 0 sistem penerimaan layanan
b. Sistem penerimaan layanan 0: 6
c. Sistem Penerimaan Layanan 1: 5
d. Sistem penerimaan layanan 2: 4
e. 3: 3 sistem penerimaan layanan
Jawab: b
4. Pola serangan dengan formasi 1: 3: 1 dalam permainan bola basket disebut
….
a. berlian
b. pria ault
c. Manusia ke manusia
d. zona pertahanan
e. istirahat cepat
Jawab: a
5. Berikut ini adalah formasi dalam bola basket, kecuali ….
a. 3-2
b. 1-2-2
c. 2-2-1
d. 2-4
e. 1-3-1
Jawab: d

C6 Mengukur proses berpikir komplek

1. Latihan jogging juga disebut sebagai latihan.


a. anaerobik
b. aerobik
c. ketahanan
d. kekuatan
e. Interval training
Jawab: c
2. Dalam lomba estafet 4 × 400 meter, pelari pertama memulai ….
a. berjongkok
b. melayang
c. bangun
d. bungkuk
e. berjinjit
Jawab: a
3. Panjang dasar selama letusan adalah ….
a. 2,75 meter
b. 1,22 meter
c. 2,22 meter
d. 4, 25 meter
e. 1,25 meter
Jawab: b
4. Salah satu gerakan yang harus dilakukan oleh pelompat adalah gerakan
lompat. Gerakan hop adalah ….
a. melompat dengan kedua kaki
b. Kaki melompat bergantian
c. menolak untuk mendaratkan satu kaki dengan kaki lainnya
d. menolak untuk menonton kaki lainnya dengan satu kaki
e. tekan sekuat yang Anda bisa
Jawab: d
5. Sebutkan langkah-langkah teknis dasar lompatan dalam urutan yang
diberikan.
a. bangkit, tendang dan lompat
b. Langkah, lompat dan lompat
c. lompat, lompat dan tendang
d. Langkah, lompat dan lompat
e. lompat, lompat dan tendang
Jawab: a
TUGAS ESSAY

C1 Mengukur proses berpikir ingatan

1. Permainan bola voli dapat melatih ....


Jawaban: kekompakan
2. Permainan bola voli dimainkan secara ....
Jawaban:  beregu atau berkelompok
3. Tenik passing dalam bola voli terdiri atas ....  dan ....
Jawaban: passing atas dan passing bawah

C2 Mengukur proses berpikir pemahaman

1. Suatu regu atau tim dalam bola permainan bola voli basket berjumlah ....
Jawaban: lima orang
2. Menembak bola dengan sikap melayang disebut ....
Jawaban: jump shoot
3. Penemu dan pencipta permainan bola basket ialah ....
Jawaban: James A. Naismith

C3 Mengukur proses berpikir penerapan

1. Ikatan tenis meja diseluruh Indonesia adalah....


Jawaban: PTMSI.
2. Pemukul pada tenis meja terbuat dari....
Jawaban:  kayu dan karet untuk kedua sisi bet.
3. Pegangan bet jabat tangan dalam permainan tenis meja sering disebut....
Jawaban: shakehand grip.

C4 Mengukur proses berpikir analisis

1. Peraturan bulu tangkis ditetepkan oleh....


Jawaban: BWF.
2. Berat kok dalam permainan bulu tangkis adalah....
Jawaban: 4,74-5,50 gram.
3. Pegangan raket bagian atas untuk melakukan pukulan....
Jawaban: cepat.

C5 Mengukur proses berpikir evaluasi

1. Upaya mengubah posisi tubuh dengan gerak kaki disebut....


Jawaban: footwork.
2. Apa tujuan permainan bulu tangkis....
Jawaban: menyebarangkan kok melalui net dan mejatuhkan di daerah
lawan agar mendapatkan poin.
3. Sebutkan dua cara memegang raket....
Jawaban: Cara forehand dan cara backhand

C6 Mengukur proses berpikir komplek

1. Narkoba dibagi menjadi tiga jenis, yaitu....


Jawaban: narkotika, psikotropika, zat adiktif
2. sebutkan jenis-jenis dari bahan adiktif....
Jawaban: alkohol, inhalis, atau solven, dan nikotin
3. Apa saja ciri-ciri dari pengguna narkoba....
Jawaban:
a. Mata merah
b. bau badan yang menyengat
c. pernapasan lambat atau dangkal

Anda mungkin juga menyukai