Anda di halaman 1dari 6

DATA OBSERVASI PRBT

TEMA : PENANAMAN DAN SISTEM TANAM

1. Nama Responden : Puji Nurhadi


2. Alamat: Garongan 1,Panjatan, Kulon Progo
3. Komoditi : Melon merah atau red melon saat itu baru berumur sekitar 1
bulan atau 30 harian, 1 kg 11000
4. Luas area penanaman ; 3000 m2
5. Teknolog iBudidaya :
a. Penyiapan lahan/ Pengolahan
1] Pembersihan lahan :dengan cara manual
- cara dan alat
2] pengolahan tanah
- Cara dan alat : di beri nokson dahulu, lalu di traktor sebelumnya di
beri Pupuk dasar nya adalah kompos yaitu dari kotorn ayam asal
daerah sleman, dan di tambah dengan kapus pertanian juga agar
tanaman tidak mudah layu
b. Bahan tanam
- Cara perbanyakan : generatif
- Jenis (varietas/ klon) : red melon
- Asal/Sumberbenih : Dari membeli dengan merk cap kapal terbang
dari pt BISI
- Seed treatment (perlakuan benih) : sebelumnya di beri realisit
peroduk dari booster, bibit akan disemai di polibek kecil kecil setelah
berumur sekitar 8 hari baru di tanam di lahan
c. Penanaman dan Sistem Tanam
- Jarak tanam 50 x35 cm- lebih bagus 50x50 sebaiknya karena
terhindar dari jamur dan melon tumbuh maksimal.
- Waktu tanam (pagi/siang/sore : musim hujan/kemarau) ; kapan
saja bisa pagi siang atau sore tanpa melihat musim.
- Cara dan alat : penanaman dilakukan dengan cara manual. Pada
bagian pinggiran melon di beri ajir dengan tali di sekelilingnya
untuk menggantung buahnya agar buah akan tumbuh dengan baik .
dengan system semi ( digantung ) agar buahnya bagus
- Sistem tanam (monokultul/polikultur) ; monokultur
- pola tanam (pergiliran tanaman); cabai rawit hibrida (untung 80 jt)
dan jagung ( rencana selanjutnya )

d. Pemeliharaan
- Pengairan
 Cara dan alat ;dengan menggunakan mesin diesel lalu di salurkan
ke selang dan diberikan ke tanaman melon dengan cara
mengairinya dari bawah mulsa ( system infus)
 Waktu/frekuensi ; sehari sekali
- Pemupukan
 Jenis ; NPK mutiara 16 (paling banyak 1;2), KNO3 cap tani, dan
Za/BASF?
 Dosis ; 3 kwintal pupuk selama penanaman/ha. Itu masih
dikatakan sedikit karean menggunakan system infus ini lebih efetif
dan pupuk tidak mudah menguap.
 Waktu/ frekuensi ; 5 hari sekali
 Cara dan alat; pemupukan dilalukan dengan menggunakan selang
yang tadi untuk mengairi yaitu dengan cara pupuk di cairkan di
penampungan baru dialirkan ke selang dan di alirkan ke melon
dengan metode infus.
- Pemangkasan ; dilakukan pemangkasan, yang di tumbhkan hanya 3
batang ( ranting air ) melon saja yang diarahkan ke bagian pinggir
semua setiap jalur melonnya, bila ada batang melon yang tumbuh
selain 3 yang utama tadi dilakukan pemangkasan
 Waktu ; pagi hari agar cepat sembuh
 Cara dan alat; dengan menggunakan tangan alatnya adalah gunting
 Tujuan; agar menghindari pada tanaman melon ini terjadi
peningkatan kelembaban yang menyebabkan jamur tadi serta agar
bah dapat tumbuh dengan maksimal nantinya
- Pengendalian OPT : dilakukan 2 hari sekali
 Jenis; jamur peyek dan ulat ( yang paling ditakuti adalah ulat,
memakan buahnya hingga berlubang )
 Cara dan alat pengendalian; dengan penyemprotan fungisida dan
insektisida setiap 2 hari sekali baik yang sistemik ( BASF, SIGENTA )
maupun kontak. Dengan menggunakan mesin.
e. Panen
 Waktu/kriteria panen; panen baiknya sore karena tidak ada
kegiatan fotosintesi, saat umur 55 hari dengan bobot 2,5 -3 kgan.
Paling laku melon dengan ukuran 2,5 kg
 Cara dan alat panen ; manual yaitu dengan menggunakan tangan
tinggal petik saja 2 hari sebelum panen di beri ethrel merk
iciphon dipagi harinya agar buah matangnya seragam.
 Hasil (ton/h) ; kalo baik 40 ton/ha kalau musim tidak baik ya 30
ton/ha
f. Pasca panen /pengolahan ; tidak ada pengolahan pasca panen karena
narasumber sudah memiliki partner dagang di daerah Jakarta dan
bandung. Jadibegitu panen akan langsung dimasukan ke truk dengan
pemberian jerami untuk melapisi agar buah tidak saling bergesekan
dan berbenturan dan mudah busuk dan kemudian di kirim ke lapak.
 Cara dan alat
 Hasil olahan (ton/h)
Cuaca panas sekali lalu hujan itu sangat buruk untuk tanaman akan
mengkibatkan hasil panen turun, kalau ga ada hujan dang dingin dingin biasanya
maret atau akhir akhir februari 1 truk 750 rb/2,5 ton bila tanam 1 ha 2 truk di
suplai dari peternak ayam sleman. Kompos paling bagus itu limbah dari btung
puyuh 1 truk 2 juta. Masalah kualitas tanah= pemupukan dan musim= pestisida
dan pemupukan banyak.

Anda mungkin juga menyukai