Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SD NEGERI 2 KESUMADADI
Tahun Pelajaran 2019/2020

Komponen Wajib
Mata Tematik
Pelajaran/Tema
Kelas/Semester 1B/Genap
Topik/Sub topik Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku/ Hewan di Sekitarku/PB 2
Alokasi Waktu 2 x 35 Menit
Tujuan Indikator Pencapaian Indikator Pencapaian
Pembelajaran Kompetensi-3 Kompetensi-4
Model: 2.3.8.65 Siswa mampu 2.4.8.65 Siswa mampu
Discovery learning mengenal tempat tinggal hewan. menyebutkan hewan yang hidup
2.3.8.66 Siswa mampu di darat dan di air.
Metode: mengenal alat gerak pada hewan
Verification darat dan air

Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan
Tanya jawab atau dialog harian yang mengarah pada materi, atau bisa juga dalam bentuk
yang lain, misalnya menyanyi atau dengan doa-doa

Mendengarkan cerita guru tentang ikal hiu yang telah diambil siripnya yang kemudian
dimasukkan kembali ke laut yang seingga tidak bisa berenang dan gak bisa cari makan dan
akhirnya mati

B. Inti

1. Siswa mengamati gambar yang ditunjukkan oleh guru didepan kelas


2. Siswa menyimak bacaan yeng dibaca oleh guru beberapa kali
3. Siswa menyebutkan berbagai macam hewan yang hidup didarat dan di
air
4. Siswa menyebutkan tempat tinggal hewan darat dan air
5. Siswa menyebutkan alat gerak yang digunakan oleh mahluk hidup
yang ada di darat dan di air
6. Siswa menirukan gerak beberapa benda(mahluk) hidup seperti
kelinci,burung terbang.kuda, ikan, ular,dll.
7. Siswa membuat kalimat sederhan dengan menggunakan kosa kata
lari, terbang, berenang, merayap dan lain lain.

C. Penutup

1. Refleksi :Siswa menyimpulkan tentang pembelajaran yang telah


dilakukan tentang hewan hidup di darat dan di air serta berbagai macam
gerak mahluk hidup.
2. Siswa diminta untuk memberikan kesan dalam pembelajaran ini

Penilaian
Indikator Teknik Penilaian Instrumen Penilaian
2.3.8.65 Tes tulis Soal isian
2.3.8.66
2.4.8.65 Tes kinerja Daftar cek

Komponen Pelengkap

Materi Tempat tinggal hewan dan alat gerak hewan


Pembelajaran
Alat/Bahan Boneka hewan
Pembelajaran

Media Gambar dan video gerak hewan https://www.youtube.com/watch?v=oeR0dPE5xJg


Pembelajaran

Sumber Saptorini, Dhiah dan Agus Wahyudi. 2013. Buku Tematik 1H. Peristiwa alam,
Belajar Bogor. Quadra
Lingkungan kelas dan sekitar

Goras Jaya, 16 Januari 2020


Mengetahui
Kepala SD N2 Kesumadadi Guru Kelas 1B

HERI SUGIANTO, S.Pd.SD SRI RAHAYU NINGSIH, S.Pd


NIP. 196510291986031005 NIP. 196501162014102001
Catatan:
Format yang digunakan terdiri atas komponen wajib, dan dapat dikembangkan dengan
menambahkan komponen pelengkap.

Anda mungkin juga menyukai