Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL

PERMOHONAN PENCAIRAN DANA HIBAH


ORMAS ISLAM MUI DESA MANGGUNGHARJA
KECAMATAN CIPARAY KABUPATEN BANDUNG
TAHUN ANGGARAN 2020

MAJLIS ULAMA INDONESIA (MUI)


DESA MANGGUNGHARJA
KECAMATAN CIPARAY KABUPATEN BANDUNG
2020
MAJLIS ULAMA INDONESIA (MUI)
DESA MANGGUNGHARJA
KECAMATAN CIPARAY KABUPATEN BANDUNG
Sekretariat : Kp. Sukaharja Desa Manggungharja Kec. Ciparay Kabupaten Bandung

Nomor : 17/MUI/DS/MGHJ/V/2020 Manggungharja, 05 Mei 2020


Lampiran : 1 Bundel
Sifat :- Kepada,
Perihal :Permohonan Pencairan Yth. Bapak Bupati Kabupaten
Dana Operasional MUI Bandung
Desa Manggungharja Kec. Ciparay
Melalui Kepala Dinas Pendapatan Dan
Pengelolaan Keuangan (DPPK)
Kabupaten Bandung
Di Tempat

Bismillahirrohmanirrohim
Assalamualaikum Wr. Wb.
Dipermaklumkan dengan ini kami pengurus MUI Desa Manggungharja Kecamatan
Ciparay Kabupaten Bandung, bermaksud untuk mengajukan Pencairan dana hibah
operasional MUI sebesar Rp. 5000.000- (Lima Juta Rupiah) kepada Bapak Bupati Bandung
melalui MUI Kabupaten Bandung.
Adapun rencana anggaran dana hibah tersebut akan kami pergunakan untuk :
1. Insentif Pengurus MUI Desa Manggungharja
2. Kegiatan pengajian-pengajian bersama
3. Transport kunjungan silaturahmi ke DKM-DKM
4. Pembelian ATK/perlengkapan sarana administrasi
5. Transportasi pembelanjaan ATK dan pengiriman surat menyurat kegiatan MUI
Demikianlah proposal pengajuan dana hibah ini kami buat, atas perhatian dan
bantuannya kami ucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Ketua MUI Desa Manggungharja Sekretaris

Sobana
Asep Tata

Tembusan disampaikan kepada :


1. Yth. Bag. Korsos MUI Kecamatan dan Desa
RENCANA ANGGARAN BIAYA
PENGGUNAAN DANA HIBAH ORMAS ISLAM
MUI DESA MANGGUNGHARJA
KABUPATEN BANDUNG
TAHUN ANGGARAN 2020

Yang bertandatangan dibawah ini :


Nama lengkap : Ust. Sobana
Jabatan : Ketua Umum
Nama Ormas Islam : MUI Desa Manggungharja
Alamat Lengkap : Kp. Bandir RT 01 RW 02 Desa Manggungharja
Kec. Ciparay Kab. Bandung 40381 Provinsi Jawa Barat.

Jumlah hibah yang di ajukan : Rp. 5.000.000,-(Lima Juta Rupiah)

Uraian Rencana Penggunaan Dana Hibah


Pemda Kabupaten Bandung
Tahun Anggaran 2020

HARGA RENCANA
NO URAIAN JENIS BELANJA VOL SAT
SATUAN ANGGARAN
1 Penerimaan dari APBD Kab. Bandung
Rp. 5.000.000,-
Tahun Anggaran 2020
2 Insentif Pengurus MUI Desa
Rp. 2.000.000,- Rp. 3.000.000,-
Manggungharja
3 Kegiatan pengajian-pengajian bersama Rp. 1.000.000,- Rp. 2.000.000,-
4 Transport kunjungan silaturahmi ke
Rp. 1.000.000,- Rp. 1.000.000,-
DKM-DKM
5 Pembelian ATK/perlengkapan sarana
Rp. 750.000,- Rp. 250.000,-
administrasi
6 Transportasi pembelanjaan ATK dan
pengiriman surat menyurat kegiatan Rp. 250.000,- 0
MUI
Jumlah Rp. 5.000.000,- Rp. 5.000.000,-
Demikianlah rencana realisasi anggaran pertahun dana operasional MUI Desa
manggungharja Kecamatan Ciparay dan semoga atas segala perhatianya kami ucapkan
banyak terimakasih. Semoga Alloh SWT, membalas segala amal sholeh kita semua. Amiin.
Ketu
MUI Desa Manggungharja

Ust. Sobana

TANDA TERIMA INSENTIF PENGURUS MUI DESA MANGGUNGHARJA


KECAMATAN CIPARAY KABUPATEN BANDUNG
TAHUN ANGGARAN 2020

No. Nama Jabatan Jumlah (Rp) Tanda Tangan


1 Sobana Ketua 500.000
2 Agus Munawar Wakil Ketua 450.000
3 Asep Tata Sekretaris 450.000
4 Undanng Hidayatulloh Bendahara 450.000
5 Atep Anggota 325.000
6 Solahudin Anggota 325.000
Jumlah 2.500.000

Manggungharja, 2020
Ketua Bendahara

Sobana Undang Hidayatulloh


LAPORAN PENGELUARAN KEUANGAN
MUI DESA MANGGUNGHARJA KECAMATAN CIPARAY
BULAN : JANUARI S/D DESEMBER 2020
OPERASION KEGIATAN/ NO.
TANGGAL URAIAN PENERIMAAN NO. BUKTI URAIAN ATK DIKLAT SOSIAL SALDO KAS
AL SYI’AR BUKTI
Diterima
dana hibah 7.500.000 Diterima Dana Hibah MUI
MUI
Dibayarkan insentif
26/02/2020 B.1.1 Pengurus MUI Desa 2.500.000 5.000.000
Manggungharja
Dibayarkan kegiatan
28/03/2020 B.2.1 pengajian-pengajian 2.000.000 3.000.000
bersama
Dibayarkan transport
13/07/2020 B.3.1 kunjungan silaturahmi ke 1.500.000 1.500.000
DKM-DKM
Dibayarkan pembelian
02/08/2020 B.4.1 ATK/perlengkapan sarana 1.000.000 500.000
administrasi
Dibayarkan transportasi
05/08/2020 B.5.1 pembelanjaan ATK 500.000 0
Jumlah
7.500.000 1.000.000 4.500.000 2.000.000 7.500.000
penerima
Bukti-bukti realisasi penggunaan asli yang tercantum dalam laporanini disampaikanoleh penerima hibah untuk kelengkapan administrasi dan keperluan pemeriksaan,
sedangkan foto copy diserahkan kepada DPPK tembusan kepada bagian koordinasi sosial.

Ketua Bendahara

Sobana Undang Hidayatulloh


BUKU KAS HARIAN
MUI DESA MANGGUNGHARJA KECAMATAN CIPARAY
BULAN : JANUARI S/D DESEMBER 2020

TANGGAL URAIAN NO. BUKTI URAIAN DEBET KREDIT SALDO


Diterima dana hibah
Diterima Dana Hibah MUI Rp. 7.500.000,-
MUI
Dibayarkan insentif
26/02/2020 B.1.1 Pengurus MUI Desa Rp. 2.500.000,- Rp. 7.500.000,-
Manggungharja
Dibayarkan kegiatan
28/03/2020 B.2.1 pengajian-pengajian Rp. 2000.000,- Rp. 5000.000,-
bersama
Dibayarkan transport
13/07/2020 B.3.1 kunjungan silaturahmi ke Rp. 1500.000,- Rp. 3000.000,-
DKM-DKM
Dibayarkan pembelian
02/08/2020 B.4.1 ATK/perlengkapan sarana Rp. 1.000.000,- Rp. 1.500.000,-
administrasi
Dibayarkan transportasi
05/08/2020 B.5.1 pembelanjaan ATK Rp. 500.000,- Rp. 500.000,-
Jumlah Rp. 7.500.000,- Rp. 7.500.000,-

Ketua Bendahara

Sobana Undang Hidayatulloh

Anda mungkin juga menyukai