Anda di halaman 1dari 1

Nama : Annisa Usafier

Nim : 19/fam/149

1. Dalam sejarah farmakologi banyak peneliti asal muasal khasiat tanaman tsb,
tugas kalian mencari data tentang nama" peneliti dari tahun penelitian,asal,
jenis penelitian dll.

Jawaban:

1. Dalam sejarah obat-obatan terkenal nama-nama:


 Hippocrates (460–370 SM)  sebagai Bapak pengobatan dan banyak
karangannya mengenai anatomi, fisiologi manusia.
 Aristoteles (370–322 SM) murid Plato, berusaha memisahkan tahayul
dari kenyataan dalam tulisannya mengenai dunia hewan
 Theophrastus (370–287 SM) murid Aristoteles  mengenai dunia
tanaman.
 Dioscorides seorang dokter Yunani (78 SM) menulis “ De Materia
Medica “. Di dalamnya di tulis 600 tumbuh-tumbuhan yang
mengandung obat. Hal ini sangat menakjubkan dan penting bagi
pengobatan modern.
 Galen (131–200 M) seorang dokter dan juga farmasis Yunani menulis
tentang cara-cara penyediaan dari bahan obat yang berasal dari
tumbuh-tumbuhan dan hewan. Sebagai penghormatan atas jasa-
jasanya penyelidikannya  disebut Galenika. Dari sini ilmu farmasi
di mulai dan di pisahkan dari tugas dokter. Dokter mendiagnosa dan
menulis obat-obat farmasis/apoteker mengkoleksi, menyediakan dan
mencampur bahan-bahan obat.
 C. A Seydler (1815) Pharmacognosy mulai di kembangkan oleh
Seydler. Pharmacognosi memegang peranan penting sebagai
penghubung antara farmakologi, kimia farmasi, farmasetika.

Anda mungkin juga menyukai