Anda di halaman 1dari 36

LAPORAN RENCANA TINDAK LANJUT TINDAKAN KEPADA

KELUARGA, KADER POSLANSIA YANG ADA DI MALANG, TULUNG


AGUNG, BLITAR, KEDIRI, NGANJUK

Oleh :

1. Dise Fahdiana A.N


2. Evi Aprilia Kartika W
3. Elia Dewi Saputri
4. Kiki Riska Nuraeni
5. Muhammad Putra H
6. Paulus Defi C
7. Putri Kartika
8. Risma Auliya
9. Sintia Indarwati
10. Usfatun Khasanah

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS


STIKES KARYA HUSADA KEDIRI
2020/2021
LAPORAN ELIA RENCANA TINDAK LANJUT
TINDAKAN KEPADA KELUARGA, KADER
POSLANSIA DAN BAPAK RT/RW DI DUSUN BEDREK
SELATAN RT/RW: 02/02
DI DESA GROGOL

1. Masalah kesehatan lansia (Hipertensi)

Pada Tn. S , Ny. K, Ny. H di Dsn. Bedrek Selatan , RT/RW:02/02, Ds.


Grogol.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Dilakukan monitoring setiap minggu atau setiap pertemuan di
posyandu lansia oleh kader.
2. Keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa mampu
menerapkan upaya hidup sehat dengan patuh terhadap diet
hipertensi.
3. Keluarga yang telah dilatih mampu berkoordinasi secara
mandiri kepada penyedia pelayanan kesehatan (Puskesmas)
dan kader posyandu lansia di desa.
4. Keluarga mampu mendukung dan memberikan motivasi
terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap penyakit
hipertensi.
5. Keluarga mampu mendukung dalam peningkatan kesehatan
keluarganya

2. Masalah kesehatan komunitas (covid-19)


Pada Tn. S , Ny. K, Ny. H di Dsn. Bedrek Selatan , RT/RW:02/02, Ds.
Grogol.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Dilakukan monitoring oleh kader terhadap penerapan dan
kepatuhan tentang pencegahan penyakit covid-19 dan
hipertensi saat perkumpulan di posyandu lansia.
2. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh
mahasiswa mampu menerapkan gaya hidup sehat dengan
penuh terhadap mempraktikkan cuci tangan, sosial distancing,
pemakaian masker dan tetap jaga jarak minimal 1 meter
3. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih
mampu berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia
pelayanan kesehatan (Puskesmas).
4. Diharapkan keluarga mampu mendukung dan memberikan
motivasi terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap
pencegahan penyakit covid-19 dan penanggulangan penyakit
hipertensi
5. Diharapankan keluarga saling menberikan dukungan untuk
kesehatan anggota keluarganya untuk mencegah terpaparnya
covid 19

3. Masalah kesehatan lingkungan


Pada Tn. S , Ny. K, Ny. H di Dsn. Bedrek Selatan , RT/RW:02/02, Ds.
Grogol.

Rencana Tindak Lanjut (RTL)


1. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih
oleh mahasiswa mampu menerapkan pengelolaan limbah
kandang ternak dengan tepat
2. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih
mampu berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat
3. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi
terkait pengelolaan limbah kandang ternak
4. Dilakukan monitoring oleh Bapak RT/RW Dusun
Tanggunggunung terhadap penerapan pengelolaan limbah
kandang ternak dan gotong royong pembersihan
lingkungan.
DOKUMENTASI:
LAPORAN DISE RENCANA TINDAK LANJUT TINDAKAN KEPADA
KELUARGA, KADER POSLANSIA, BAPAK RT/RW, DAN PETUGAS
PUSKESMAS
DI DUSUN GROMPOL DESA NGEBRAK RT/RW: 04/01 KECAMATAN
GAMPENGREJO

1. Masalah Kesehatan Lansia (Hipertensi)

Pada Ny. Wahyuningsih, Tn. Sukaji, Tn. Agus di Dusun Grompol, Desa

Ngebrak RT/RW : 04/01, Kecamatan Gampengrejo.

Rencana Tindak Lanjut (RTL)

1. Dilakukan monitoring setiap minggu atau setiap pertemuan di

posyandu lansia oleh petugas Puskesmas atau survey keliling oleh

kader.

2. Pasien dan keluarga menerapkan pola hidup sehat dengan rajin

olahraga, patuh diit hipertensi.

3. Keluarga yang telah dilatih mampu berkoordinasi secara mandiri

kepada penyedia pelayanan kesehatan (posyandu lansia,

puskesmas) dan kader posyandu lansia.

4. Keluarga mampu mendukung, memonitoring, dan memberikan

motivasi terkait kesehatan anggota kleuarganya (lansia) terhadap

penyakit hipertensi.

2. Masalah Kesehatan Komunitas (Covid-19)

Pada Ny. Wahyuningsih, Tn. Sukaji, Tn. Agus di Dusun Grompol, Desa

Ngebrak RT/RW : 04/01, Kecamatan Gampengrejo.

Rencana Tindak Lanjut (RTL)


1. Dilakukan monitoring oleh kader, petugas puskesmas terhadap

penerapan dan kepatuhan mengenai upaya pencegahan penyakit

covid-19 dan hipertensi saat perkumpulan posyandu lansia,

pengajian, dll.

2. Diharapakn masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh

mahasiswa mampu menerapkan gaya hidup sehat dengan penuh

terhadap mempraktikkan cuci tangan, pemakaian masker, sosial

distancing, tetap jaga jarak 1 meter.

3. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu

berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia layanan kesehatan

(puskesmas).

4. Diharapkan keluarga mampu mendukung memonitoring, dan

memberikan motivasi terkait kesehatan anggota keluarganya

terhadap upaya pencegahan penyakit covid-19 dan penanggulangan

penyakit hipertensi.

5. Diharapkan kepada Pemerintah Desa dan masyarakat untuk

meninjau kembali terkait sarana prasarana penunjang seperti

tempat cuci tangan disetiap rumah.

6. Diharapkan kepada Pemerintah Desa dan masyarakat untuk

meninjau kembali terkait acara perkumpulan pengajian dan rapat

yang telah diijinkan saat pandemi apakah sudah sesuai protokol

kesehatan apa belum.


3. Masalah Kesehatan Lingkungan

Pada Ny. Wahyuningsih, Tn. Sukaji, Tn. Agus di Dusun Grompol, Desa

Ngebrak RT/RW : 04/01, Kecamatan Gampengrejo.

Rencana Tindak Lanjut (RTL)

1. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh

mahasiswa mampu menerapkan pengelolaan limbah kandang

ternak dengan tepat.

2. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu

berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat dengan.

3. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi dan

memonitoring terkait pengelolaan limbah kandang terrnak.

4. Dilakukan monitoring oleh Perangkat Pemerintah Desa setempat

Dusun Grompol Desa Ngebrak terhadap penerapan pengelolaan

limbah kandang ternak dan gotong-royong terhadap pembersihan

lingkungan.
DOKUMENTASI
LAPORAN KIKI RISKA RENCANA TINDAK LANJUT TINDAKAN
KEPADA KELUARGA, KADER POSLANSIA DAN BAPAK RT/RW DI
DUSUN TANGGUNGGUNUNG RT/RW: 01/01
DI DESA TANGGUNGGUNUNG

1. Masalah kesehatan lansia (Hipertensi)

Pada Tn. Mujali, Ny. Sumini, Ny. Maki, Tn. Wagiman di Dsn.
Tanggunggunung, RT/RW:01/01, Ds. Tanggunggunung.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Dilakukan monitoring setiap minggu atau setiap pertemuan di
poslansia oleh kader.
2. Keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa mampu menerapkan upaya
hidup sehat dengan patuh terhadap diet hipertensi.
3. Keluarga yang telah dilatih mampu berkoordinasi secara mandiri
kepada penyedia pelayanan kesehatan (Puskesmas) dan kader
posyandu lansia di desa.
4. Keluarga mampu mendukung dan memberikan motivasi terkait
kesehatan anggota keluarganya terhadap penyakit hipertensi.

2. Masalah kesehatan komunitas (covid-19)

Pada Tn. Mujali, Tn. Wagiman, Ny. Sumini, Ny. Maki di Dsn.
Tanggunggunung, RT/RW;01/01, Ds. Tanggunggunung.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Dilakukan monitoring oleh kader terhadap penerapan dan kepatuhan
tentang pencegahan penyakit covid-19 dan hipertensi saat
perkumpulan di poslansia.
2. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh
mahasiswa mampu menerapkan gaya hidup sehat dengan penuh
terhadap mempraktikkan cuci tangan, sosial distancing, pemakaian
masker dan tetap jaga jarak minimal 1 meter
3. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu
berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia pelayanan kesehatan
(Puskesmas).
4. Diharapkan keluarga mampu mendukung dan memberikan motivasi
terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap pencegahan penyakit
covid-19 dan penanggulangan penyakit hipertensi

3. Masalah kesehatan lingkungan

Pada Tn. Mujali, Tn. Wagiman, Ny. Sumini, Ny. Maki di Dsn.
Tanggunggunung, RT/RW;01/01, Ds. Tanggunggunung.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh
mahasiswa mampu menerapkan pengelolaan limbah kandang
ternak dengan tepat
2. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu
berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat
3. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi terkait
pengelolaan limbah kandang ternak
4. Dilakukan monitoring oleh Bapak RT/RW Dusun
Tanggunggunung terhadap penerapan pengelolaan limbah kandang
ternak dan gotong royong pembersihan lingkungan.
DOKUMENTASI:
LAPORAN USFATUN RENCANA TINDAK LANJUT TINDAKAN
KEPADA KELUARGA, KADER POSLANSIA DAN BAPAK RT/RW DI
DUSUN MANGGISAN RT/RW: 002/003
DI DESA PLOSOKANDANG

1. Masalah kesehatan lansia (Hipertensi)

Pada Tn. Kabid, Tn. Erwin, Ny. Sri, di Dsn. Manggisan, RT/RW:002/003, Ds.
Plosokandang.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Dilakukan monitoring 2 kali seminggu atau setiap pertemuan di
poslansia oleh kader.
2. Keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa mampu menerapkan upaya
hidup sehat dengan patuh terhadap diet hipertensi.
3. Keluarga yang telah dilatih mampu berkoordinasi secara mandiri
kepada penyedia pelayanan kesehatan (Puskesmas) dan kader
posyandu lansia di desa.
4. Keluarga mampu mendukung dan memberikan motivasi dan semangat
terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap penyakit hipertensi.

5. Memastikan dalam tempo 2 bulan, memodifikasi pola hidup evaluasi


atau rujuk dalam tempo 1 bulan
6. Bila tekanan >180/110 mmHg evaluasi dan terapi segera atau rujuk
dalam tempo 1 minggu tergantung situasi dan komplikasi

2. Masalah kesehatan komunitas (covid-19)

Pada Tn. Kabid, Tn. Erwin, Ny. Sri, di Dsn. Manggisan, RT/RW:002/003, Ds.
Plosokandang.

Rencana Tindak Lanjut (RTL)


2. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu
berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia pelayanan kesehatan
(Puskesmas).
1. Diharapkan keluarga mampu mendukung dan memberikan motivasi
terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap pencegahan penyakit
covid-19 dan penanggulangan penyakit hipertensi
3. Dilakukan monitoring oleh kader terhadap penerapan dan kepatuhan
tentang pencegahan penyakit covid-19 dan hipertensi saat perkumpulan di
poslansia dan tetap mematuhi protocol kesehatan.
1.

4. Masalah kesehatan lingkungan

Pada Tn. Kabid, Tn. Erwin, Ny. Sri, di Dsn. Manggisan, RT/RW:002/003, Ds.
Plosokandang.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
5. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh
mahasiswa mampu menerapkan pengelolaan limbah kandang
ternak dengan tepat.
6. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu
berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat
7. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi terkait
pengelolaan limbah kandang ternak
8. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih atau
diajarkan cara membersihkan kandang dan merawat ternak mampu
menerpakan dengan tepat
9. Dilakukan monitoring oleh Bapak RT/RW Dusun
Tanggunggunung terhadap penerapan pengelolaan limbah kandang
ternak dan gotong royong pembersihan lingkungan.
DOKUMENTASI
LAPORAN PAULUS RENCANA TINDAK LANJUT
TINDAKAN KEPADA KELUARGA, KADER POSLANSIA
DAN BAPAK RT/RW
DI RT 09/RW 03 DUSUN WONOREJO DI DESA KAMPUNG
BARU

1. Masalah kesehatan lansia (Hipertensi)

Pada Tn. Purwanto, Ny.Wiji, Tn. Suwarno di RT 09/RW 03,


Dsn.Wonorejo, Ds. Kampung Baru
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Keluarga mampu mendukung dan memberikan motivasi terkait
kesehatan anggota keluarganya terhadap penyakit hipertensi.
2. Keluarga mampu memberi keyakinan tentang pengobatan rutin
penyakit hipertensi
3. Keluarga mampu meningkatkan pembinaan terhadap
Pengobatan dan pencegahan penyakit hipertensi.
4. Dilakukan monitoring setiap minggu atau setiap pertemuan di
poslansia oleh kader.
5. Keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa mampu
menerapkan upaya hidup sehat dengan patuh terhadap diet
hipertensi.
6. Keluarga yang telah dilatih mampu berkoordinasi secara mandiri
kepada penyedia pelayanan kesehatan (Puskesmas) dan kader
posyandu lansia di desa.
2. Masalah kesehatan komunitas (covid-19)

Pada Tn. Purwanto, Ny.Wiji, Tn. Suwarno di RT 09/RW 03,


Dsn.Wonorejo, Ds. Kampung Baru
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Diharapkan keluarga mampu mendukung dan memberikan
motivasi terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap
pencegahan penyakit covid-19 dan penanggulangan penyakit
hipertensi.
2. Kelurga dan masyarakat sudah paham tentang bahaya covid-19.
3. Keluarga dan masyarakat mampu mendukung program dari
pemerintah tentang pentingnya protokol kesehatan (covid-19).
4. Keluarga dan masyarakat mendukung penuh adanya SATGAS
covid-19 demi terciptanya program sehat yang maju.
5. Dilakukan monitoring oleh kader terhadap penerapan dan
kepatuhan tentang pencegahan penyakit covid-19 dan
hipertensi saat perkumpulan di poslansia.
6. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh
mahasiswa mampu menerapkan gaya hidup sehat dengan penuh
terhadap mempraktikkan cuci tangan, social distancing,
pemakaian masker dan tetapa jaga jarak (physical distancing)
minimal 1 meter.
7. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu
berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia pelayanan
kesehatan (Puskesmas).
3. Masalah kesehatan lingkungan
Pada Tn. Purwanto, Ny.Wiji, Tn. Suwarno di RT 09/RW 03,
Dsn.Wonorejo, Ds. Kampung Baru
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh
mahasiswa mampu menerapkan pengelolaan limbah
kandang ternak dengan tepat
2. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih
mampu berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat
3. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi
terkait pengelolaan limbah kandang ternak
4. Dilakukan monitoring oleh Bapak RT 09/RW 03 Dusun
Wonorejo terhadap penerapan pengelolaan limbah kandang
ternak dan gotong royong pembersihan lingkungan.
5. Keluarga dan masyarakat mampu berkomitmen dalam
hidup sehat dan bersih di lingkungan khususnya dalam
pengolahan kandang ternak.
6. Keluarga dan masyarakat mendukung penuh tentang
kebiasaan dan pola hidup yang sehat sehari-hari.
DOKUMENTASI:
LAPORAN SINTIA RENCANA TINDAK LANJUT TINDAKAN KEPADA
KELUARGA, KADER POS LANSIA DI DESA MBALAPAN RT 02 RW 12
KECAMATAN SUKOREJO BLITAR

1. Masalah kesehatan lansia – Hipertensi

Pada Tn K, Ny H, Tn, S , Tn I. Di desa mbalapan rt 02

Rencana Tindak Lanjut (RTL)

1. Keluarga mampu menerapkan upaya hidup sehat dan membantu lansia


untuk patuh terhadap diet hipertensi.
2. Keluarga mampu memanfaatkan penyedia pelayanan kesehatan
(Puskesmas) dan kader posyandu lansia yang ada di desa.
3. Keluarga dapat memberikan motivasi terkait kesehatan lansia terhadap
penyakit hipertensi.
4. Dilakukan monitoring setiap bulan di poslansia oleh kader.

2. Masalah kesehatan komunitas (covid-19)

Pada Tn K, Ny H, Tn, S , Tn I. Di desa mbalapan rt 02

Rencana Tindak Lanjut (RTL)


1. Diharapkan keluarga mampu menjaga anggota keluarga dan memberikan
pencegahan penyakit covid-19
2. Diharapkan masyarakat dan keluarga mahasiswa mampu menerapkan hidup
sehat dan mampu mempraktikkan, sosial distancing, cuci tangan yang benar,
pemakaian masker yang benar dan tetap jaga jarak minimal 1 meter.
3. Diharap masyarakat dan keluarga yang telah dilatih dapat menghindari hal hal
yang dapat ditularkan oleh Covid-19
4. Diharpkan masyarakat mampu berkoordinasi dengan Puskesmas dalam
penanganan Covid- 19
3. Masalah kesehatan lingkungan
Pada Tn K, Ny H, Tn, S , Tn I. Di desa mbalapan rt 02

Rencana Tindak Lanjut (RTL)


1. Diharapkan masyarakat dan keluarga mampu berkoordinasi membuat
lingkungan yang sehat dan bersih.
2. Diharapkan masyarakat dan keluarga mampu menerapkan pengelolaan
limbah kandang ternak dengan baik.
3. Diharapkan masyarakat dan keluarga saling berkontribusi dengan
kesehatan lingkungan sekitar.
4. Dilakukan monitor oleh ketua RT untuk kebersihan lingkungan Rt 02

DOKUMENTASI:
LAPORAN RISMA RENCANA TINDAK LANJUT TINDAKAN KEPADA
KELUARGA, KADER POSLANSIA, BAPAK RT/RW, DAN PETUGAS
PUSKESMAS
DI DUSUN SEMANDING DESA KAWEDUSAN RT/RW: 02/06
KECAMATAN PONGGOK KABUPATEN BLITAR

1. Masalah Kesehatan Lansia (Hipertensi)

Pada Tn J, Ny. W dan Ny. M di Dusun Semanding, Desa Kawedusan RT/RW

: 02/06, Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar.

Rencana Tindak Lanjut (RTL) :

a. Dilakukan monitoring setiap minggu atau setiap pertemuan di posyandu

lansia oleh petugas puskesmas atau survey keliling oleh kader.

b. Pasien dan keluarga menerapkan pola hidup sehat dengan rajin olahraga,

patuh diet hipertensi.

c. Keluarga yang telah dilatih mampu berkoordinasi secara mandiri kepada

penyedia pelayanan kesehatan (posyandu lansia, puskesmas) dan kader

posyandu lansia.

d. Keluarga mampu mendukung, memonitoring, dan memberikan motivasi

terkait kesehatan anggota keluarganya (lansia) terhadap penyakit

hipertensi.

2. Masalah Kesehatan Komunitas (Covid-19)

Pada Tn J, Ny. W dan Ny. M di Dusun Semanding, Desa Kawedusan RT/RW

: 02/06, Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar.

Rencana Tindak Lanjut (RTL) :


a. Dilakukan monitoring oleh kader, petugas puskesmas terhadap penerapan

dan kepatuhan mengenai upaya pencegahan penyakit covid-19 dan

hipertensi saat perkumpulan posyandu lansia, pengajian, dll.

b. Diharapakn masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa

mampu menerapkan gaya hidup sehat dengan penuh terhadap

mempraktikkan cuci tangan, pemakaian masker, sosial distancing, tetap

jaga jarak 1 meter.

c. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu

berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia layanan kesehatan

(puskesmas).

d. Diharapkan keluarga mampu mendukung memonitoring, dan memberikan

motivasi terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap upaya

pencegahan penyakit covid-19 dan penanggulangan penyakit hipertensi.

e. Diharapkan kepada Pemerintah Desa dan masyarakat untuk meninjau

kembali terkait sarana prasarana penunjang seperti tempat cuci tangan

disetiap rumah.

f. Diharapkan kepada Pemerintah Desa dan masyarakat untuk meninjau

kembali terkait acara perkumpulan pengajian dan rapat yang telah

diijinkan saat pandemi apakah sudah sesuai protokol kesehatan apa belum.

3. Masalah Kesehatan Lingkungan (Pemeliharaan Kandang Ternak)

Pada Tn J, Ny. W dan Ny. M di Dusun Semanding, Desa Kawedusan RT/RW

: 02/06, Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar.

Rencana Tindak Lanjut (RTL) :


a. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa

mampu menerapkan pengelolaan limbah kandang ternak dengan tepat.

b. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu

berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat dengan.

c. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi dan

memonitoring terkait pengelolaan limbah kandang terrnak.

d. Dilakukan monitoring oleh Perangkat Pemerintah Desa setempat Dusun

Semanding Desa Kawedusan terhadap penerapan pengelolaan limbah

kandang ternak dan gotong-royong terhadap pembersihan lingkungan.


DOKUMENTASI
LAPORAN EVI RENCANA TINDAK LANJUT ASUHAN KEPERAWATAN
KEPADA KELUARGA, KADER POSYANDU LANSIA KETUA RT/RW 17/06
DAN TENAGA KESEHAAN/ PUSKESMAS DI DUSUN RUKEM DESA
BAYEM KECAMATAN KASEMBON KABUPATEN MALANG

1. Masalah kesehatan lansia (Hipertensi)

Pada Tn. Suudi, Tn. Sutrisno dan Ny. Suratun di Dsn. Rukem, RT/RW:17/06, Ds.
Bayem Kecamatan Kasembon Kab Malang.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Proses monitoring dilakukan setiap setiap bulan di posyandu lansia oleh
kader.
2. Keluarga pasien yang telah diberikan intervensi mampu menerapkan dan
megajarkan kpada keluarga dan masyarakat sekitar tentang upaya hidup
sehat dengan patuh terhadap diet hipertensi.
3. Keluarga pasien yang telah diberikan intervensi mampu berkoordinasi
mandiri terhadap pihak penyedia pelayanan kesehatan
(Puskesmas/Polindes) dan kader posyandu lansia di desa Bayem.
4. Keluarga pasien diharapkan mampu mendukung dan memberikan
motivasi terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap penyakit
hipertensi.

2. Masalah kesehatan komunitas (covid-19)

Pada Tn. Suudi, Tn. Sutrisno dan Ny. Suratun di Dsn. Rukem, RT/RW:17/06, Ds.
Bayem Kecamatan Kasembon Kab Malang.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
2. Proses monitoring dilakukan setiap posyandu lansia oleh kader terhadap
penerapan dan kepatuhan protokol kesehatan tentang pencegahan penyakit
covid-19 dan hipertensi.
3. Masyarakat dan keluarga yang telah diberikan intervensi diharapkan
mampu menerapkan gaya hidup sehat, mempraktikkan cuci tangan, sosial
distancing, pemakaian masker dan tetap jaga jarak minimal 1 meter
4. Masyarakat dan keluarga yang telah diberikan intervensi diharapkan
mampu berkoordinasi mandiri kepada penyedia pelayanan kesehatan
(Puskesmas/Polindes).
5. Keluarga pasien diharapkan mampu mendukung dan memberikan
motivasi terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap pencegahan
penyakit covid-19 dan penanggulangan penyakit hipertensi

3. Masalah kesehatan lingkungan

Pada Tn. Suudi, Tn. Sutrisno dan Ny. Suratun di Dsn. Rukem, RT/RW:17/06, Ds.
Bayem Kecamatan Kasembon Kab Malang.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
1. Masyarakat dan keluarga yang telah diberikan intervensi diharapkan
mampu menerapkan pengelolaan limbah kandang ternak sapi dengan
tepat
2. Masyarakat dan keluarga yang telah diberikan intervensi diharapkan
mampu berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat
3. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi terkait
pengelolaan limbah kandang ternak sapi.
4. Bapak Ketua RT/RW, Kader Posyandu dan Tenaga Kesahatan Desa atau
pihak Puskesmas Dusun Rukem Desa Bayem melakukan monitoring
terhadap penerapan pengelolaan limbah kandang ternak sapi dan gotong
royong pembersihan lingkungan.
DOKUMENTASI :
LAPORAN PUTRA RENCANA TINDAK LANJUT TINDAKAN KEPADA
KELUARGA, KADER POSLANSIA DAN BAPAK RT/RW DI DUSUN SULUR
RT/RW : 01/01 DESA JOGOMERTO, KECAMATAN TANJUNGANOM, KAB
NGANJUK

4. Masalah kesehatan lansia (Hipertensi)

Pada Ny. Aminah, Ny. Siti, Ny. Zul, di Dsn. Sulur RT/RW:01/01, Ds. Jogomerto.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
5. Dilakukan monitoring setiap minggu atau setiap pertemuan di poslansia oleh
kader.
6. Keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa mampu menerapkan upaya hidup
sehat dengan patuh terhadap diet hipertensi.
7. Keluarga yang telah dilatih mampu berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia
pelayanan kesehatan (Puskesmas) dan kader posyandu lansia di desa.
8. Keluarga mampu mendukung dan memberikan motivasi terkait kesehatan anggota
keluarganya terhadap penyakit hipertensi.

9. Masalah kesehatan komunitas (covid-19)

Pada Ny. Aminah, Ny. Siti, Ny. Zul, di Dsn. Sulur RT/RW:01/01, Ds. Jogomerto.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
6. Dilakukan monitoring oleh kader terhadap penerapan dan kepatuhan
tentang pencegahan penyakit covid-19 dan hipertensi saat perkumpulan di
poslansia.
7. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa
mampu menerapkan gaya hidup sehat dengan penuh terhadap
mempraktikkan cuci tangan, sosial distancing, pemakaian masker dan
tetap jaga jarak minimal 1 meter
8. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu
berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia pelayanan kesehatan
(Puskesmas).
9. Diharapkan keluarga mampu mendukung dan memberikan motivasi
terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap pencegahan penyakit
covid-19 dan penanggulangan penyakit hipertensi

10. Masalah kesehatan lingkungan

Pada Ny. Aminah, Ny. Siti, Ny. Zul, di Dsn. Sulur RT/RW:01/01, Ds. Jogomerto.
Rencana Tindak Lanjut (RTL)
5. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh
mahasiswa mampu menerapkan pengelolaan limbah kandang ternak
dengan tepat
6. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu
berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat
7. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi terkait
pengelolaan limbah kandang ternak
8. Dilakukan monitoring oleh Bapak RT/RW Dusun Sulur terhadap
penerapan pengelolaan limbah kandang ternak dan gotong royong
pembersihan lingkungan.

DOKUMENTASI:
LAPORAN PUTRI RENCANA TINDAK LANJUT TINDAKAN KEPADA
KELUARGA, KADER POSLANSIA, BAPAK RT/RW, DAN PETUGAS
PUSKESMAS
DI DUSUN SIDOMAKMUR DESA BANGUNMULYO RT/RW: 02/02
KECAMATAN PAKEL KABUPATEN TULUNGAGUNG

4. Masalah Kesehatan Lansia (Hipertensi)

Pada Tn. M, Tn. K dan Ny. J di Dusun Sidomakmur, Desa Bangunmulyo

RT/RW : 02/02, Kecamatan Pakel Kabupaten Tulungagung.

Rencana Tindak Lanjut (RTL) :

e. Dilakukan monitoring setiap minggu atau setiap pertemuan di posyandu

lansia oleh petugas puskesmas atau survey keliling oleh kader.

f. Pasien dan keluarga menerapkan pola hidup sehat dengan rajin olahraga,

patuh diet hipertensi.

g. Keluarga yang telah dilatih mampu berkoordinasi secara mandiri kepada

penyedia pelayanan kesehatan (posyandu lansia, puskesmas) dan kader

posyandu lansia.

h. Keluarga mampu mendukung, memonitoring, dan memberikan motivasi

terkait kesehatan anggota keluarganya (lansia) terhadap penyakit

hipertensi.

5. Masalah Kesehatan Komunitas (Covid-19)

Pada Tn. M, Tn. K dan Ny. J di Dusun Sidomakmur, Desa Bangunmulyo

RT/RW : 02/02, Kecamatan Pakel Kabupaten Tulungagung Rencana Tindak

Lanjut (RTL) :
g. Dilakukan monitoring oleh kader, petugas puskesmas terhadap penerapan

dan kepatuhan mengenai upaya pencegahan penyakit covid-19 dan

hipertensi saat perkumpulan posyandu lansia, pengajian, dll.

h. Diharapakn masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa

mampu menerapkan gaya hidup sehat dengan penuh terhadap

mempraktikkan cuci tangan, pemakaian masker, sosial distancing, tetap

jaga jarak 1 meter.

i. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu

berkoordinasi secara mandiri kepada penyedia layanan kesehatan

(puskesmas).

j. Diharapkan keluarga mampu mendukung memonitoring, dan memberikan

motivasi terkait kesehatan anggota keluarganya terhadap upaya

pencegahan penyakit covid-19 dan penanggulangan penyakit hipertensi.

k. Diharapkan kepada Pemerintah Desa dan masyarakat untuk meninjau

kembali terkait sarana prasarana penunjang seperti tempat cuci tangan

disetiap rumah.

l. Diharapkan kepada Pemerintah Desa dan masyarakat untuk meninjau

kembali terkait acara perkumpulan pengajian dan rapat yang telah

diijinkan saat pandemi apakah sudah sesuai protokol kesehatan apa belum.

6. Masalah Kesehatan Lingkungan (Pemeliharaan Kandang Ternak)


Pada Tn. M, Tn. K dan Ny. J di Dusun Sidomakmur, Desa Bangunmulyo

RT/RW : 02/02, Kecamatan Pakel Kabupaten Tulungagung Rencana Tindak

Lanjut (RTL) :

e. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih oleh mahasiswa

mampu menerapkan pengelolaan limbah kandang ternak dengan tepat.

f. Diharapkan masyarakat dan keluarga yang telah dilatih mampu

berkoordinasi membangun lingkungan yang sehat dengan.

g. Diharapkan masyarakat dapat saling memberikan motivasi dan

memonitoring terkait pengelolaan limbah kandang terrnak.

h. Dilakukan monitoring oleh Perangkat Pemerintah Desa setempat Dusun

Sidomakmur Desa Bangunmulyo terhadap penerapan pengelolaan limbah

kandang ternak dan gotong-royong terhadap pembersihan lingkungan.


DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai