Anda di halaman 1dari 11

BAHAN AJAR SMESTER 7

SHIP ELECTRICAL SYSTEM


SISTIM KELISTRIKAN KAPAL
cable
kabel

Ship power cable.


Cables as electrical conductors used for shipboard installations are made of copper except
in the case of thermocouple cables for instrument equipment where special metal and alloy
materials such as Cupper-nickel are used in some cables.
Welding cables used in ship repair and work in off-shore drilling rigs, and others use
aluminum as the conductor wire.
Kabel listrik kapal.
Kabel sebagai bahan penghantar aliran listrik yang digunakan untuk instalasi di kapal
terbuat dari bahan tembaga kecuali pada kasus kabel termokopel untuk peralatan instrumen
dimana bahan logam khusus dan campuran seperti Cupper-nikel digunakan pada beberapa
kabel.
Kabel las yang digunakan pada reparasi kapal dan pekerjaan pada bangunan pengeboran
minyak lepas pantai (off-shore drilling rig), dan lain-lain menggunakan aluminium sebagai
kawat konduktornya.

Cables made from copper (cable wire) usually use PVC or some other material as insulation
material.
Cable insulation is very important because the cable insulation must be able to protect
conductor from damage caused by adverse conditions of the cable environment such as sea
water, mechanical loads, temperature changes and others.
In addition, the cable insulation must be in accordance with the electrical electrical
characteristics of the conductor and also the electric current will depend on the condition of
the conductor.
Kabel dari bahan tembaga (kawat kabel) biasanya menggunakan bahan PVC atau beberapa
bahan lainnya sebagai bahan isolasi.
Isolasi kabel sangatlah penting karena isolasi kabel tersebut harus mampu melindungi
konduktor dari kerusakan yang disebabkan oleh kondisi buruk dari lingkungan kabel seperti
air laut, beban mekanis, perubahan suhu dan lain-lain.
Selain itu isolasi kabel harus sesuai dengan karakteristik listrik listrik dari konduktor dan juga
arus listrik akan tergantung pada kondisi dari konduktor.

Briefly some damage to the conductor will reduce the area of the conductor cross section so
that it will cause the electrical resistance of the conductor will increase. Furthermore, the
conductor temperature will be higher than planned. Damage to the cable insulation will result
in an overall insulation resistance approaching zero which in turn will result in a short circuit.
So clearly, it is necessary to identify the conditions that exist on the ship and around the
location where the cable will be placed before considering the quality standard (type) of
cable that is able to protect the cable from damaging situations.
Secara singkat beberapa kerusakan pada konduktor akan mengurangi area luasan dari
penampang konduktor sehingga akan meyebabkan tahanan listrik dari konduktor akan
meningkat. Selanjutnya akan menyebabkan suhu konduktor akan menjadi lebih tinggi dari
yang direncanakan. Kerusakan pada isolasi kabel akan berakibat pada tahanan isolasi yang
keseluruhan mendekati nol yang selanjutnya akan berakibat terjadinya short sirkuit. Jadi
jelaslah, perlu identifikasi kondisi yang ada di kapal dan di sekitar lokasi dimana kabel akan
ditempatkan sebelum mempertimbangkan standar mutu (tipe) kabel yang mampu
melindungi kabel dari situasi yang bersifat dapat merusak.
In addition, the cable insulation must be in accordance with the electrical electrical
characteristics of the conductor and also the electric current will depend on the condition of
the conductor. Briefly some damage to the conductor will reduce the area of the conductor
cross section so that it will cause the electrical resistance of the conductor will increase.
Selain itu isolasi kabel harus sesuai dengan karakteristik listrik listrik dari konduktor dan juga
arus listrik akan tergantung pada kondisi dari konduktor. Secara singkat beberapa
kerusakan pada konduktor akan mengurangi area luasan dari penampang konduktor
sehingga akan meyebabkan tahanan listrik dari konduktor akan meningkat.

Electric Conductor. (Conductor)


Conductor (conductor) is a material or substance, be it solid, gas, liquid, which can be
properly passed or conduct voltage or electric current.
A good electrical conductor is one that has the smallest type of resistance (Rho).
Materials which are normally used as conductors can be grouped into 3 physical forms:
- metal conductors; like copper, aluminum, bronze, and tungsten.
- Liquid conductors are often referred to as electrolytes such as mercury, sulphonamide acid,
And argentum nitrite.
- gas conductor; commonly used for lighting lamps such as argon, krypton, neon, and
helium.
Apart from being a conductor it also functions as a dye from light.
Penghantar Listrik.( Konduktor )
Penghantar (Konduktor) adalah suatu bahan atau zat , baik itu padat, gas, cair, yang dapat
dengan baik untuk dilewati atau menghantarkan tegangan atau arus listrik.
Bahan penghantar listrik yang baik adalah yang memiliki hambatan jenis (Rho) sekecil
mungkin.
Bahan-bahan yang biasanya dipakai sebagai konduktor dapat dikelompokkan dalam 3
bentuk fisik :
- Konduktor logam; seperti tembaga, aluminium, bronze, dan wolfram.
- Konduktor cair sering disebut dengan elektrolit seperti air raksa, sulphonamide acid, dan
nitrit argentum.
- Konduktor gas; biasa digunakan untuk lampu penerangan seperti argon, kripton, neon, dan
helium.
Selain sebagai konduktor juga berfungsi sebagai pewarna dari cahaya.

Electric Insulator
Isolator is an ingredient or substance, be it solid, liquid or gas that cannot or is difficult to
make a transfer of electric charge.
Isolator Listrik
Isolator adalah Suatu bahan atau zat, baik itu padat, cair atau gas yang tidak dapat atau
sulit untuk melakukan perpindahan muatan listrik.

The function of the insulator (insulation) on the conduit / electrical cable:


Each conductor cable is equipped with insulating material which aims to prevent the
occurrence of unwanted electric current flow. So that it can cause interference with an
electrical installation or can even lead to other more dangerous hazards.
Fungsi isolator (isolasi) pada penghantar / kabel listrik:
Setiap kabel penghantar dilengkapi dengan bahan isolator yang bertujuan untuk mencegah
terjadinya perpindahan aliran muatan listrik yang tidak diinginkan. Sehingga dapat
menimbulkan gangguan pada suatu instalasi listrik atau bahkan dapat menimbulkan resiko-
resiko bahaya yang lebih fatal lainnya.

1. Electrical Installation
Electric installation cable is used as a conduit for the delivery of electric power from
electric power sources to electric power consumption equipment. Cable wire used on
ships must be in accordance with the provisions of the Indonesian Classification
Bureau (BKI). In the distribution of electrical installations of ships, the use of cables
as a conduit is classified as:
1. Power installation cable
2. Lighting installation cable
3. Control and signal installation cable
4. Telephone and instrument installation cable.
Kabel intalasi listrik digunakan sebagai saluran penghantar daya listrik darisumber
tenaga listrik ke peralatan pemakaian daya listrik. Kawat kabel yangdigunakan di
kapal haruslah sesuai dengan ketentuan dari Biro Klasifikasi Indonesia(BKI).Pada
distribusi intalasi listrik kapal, penggunaan kabel sebagai penghantar diklasifikasikan
atas:
1. Kabel intalasi tenaga
2. Kabel intalasi penerangan
3. Kabel intalasi control dan sinyal
4. Kabel intalasi telepon dan instrument.

2. Cable Line
Cable lines are stretched cables that are joined together in a cable support groove
(cable hanger) and arranged so as to facilitate the repair and maintenance work.
Cable lines consist of:
Jalur Kabel
Jalur kabel adalah kabel-kabel terentang yang disatukan dalam suatu alur
penyangga kabel (kabel hanger) dan diatur sedemikian rupa sehingga
memudahkandalam pengerjaan perbaikan dan pemeliharaan. Jalur kabel terdiri dari:
1. Cable support, which is made of galvanized steel material shaped like the letter U
with various types and nominal sizes of cable buffering supports and their
construction.
Penyangga kabel, yang terbuat dari material baja galvanis yang berbentuk
seperti huruf U dengan berbagai tipe dan ukuran nominal penyanggapenyangga
kabel serta kontruksinya.
2. Cable ties, which serve to unite the cables placed in the cable path. This cable tie
consists of fastening tape and fastening buttons. This cable fastener material is
made of galvanized steel material whose width is 14mm. the determination of the
distance between the binders must be in accordance with the provisions
stipulated by the Indonesian Classification Bureau (BKI).
Pengikat kabel, yang berfungsi menyatukan kabel-kabel yang diletakkan pada
jalur kabel. Pengikat kabel ini terdiri dari pita pengikat dan kancing
pengikat.Bahan pengikat kabel ini terbuat dari bahan baja galvanis yang lebarnya
14mm. penentuan jarak antara pengikat harus sesuai ketentuan yang
telahditetapkan oleh Biro Klasifikasi Indonesia (BKI).
3. A copy of the cable, this is used to install the cable that requires a copy of the
cable used on the cable,
Tembusan kabel, ini digunakan untuk intalasi kabel yang menghendaki adanya
tembusan kabel yang digunakan pada kabel.
4. Cable protector pipe, which aims to protect the cable installation from possible
physical damage to the cable. Types of cable protectors used; among others:
Pipa pelindung kabel, yang bertujuan untuk melindungi intalasi kabel
darikemungkinan terjadinya kerusakan fisik kabel. Jenis pelindung kabel
yangdigunakan; antara lain:
a. Non-metallic (non-metallic) protective pipes, used in accommodations and
lighting installations that have working voltages up to 250 volts.
Pipa pelindung non metalik (bukan logam), digunakan di ruangakomodasi
dan intalasi penerangan yang mempunyai tegangan kerjasampai 250 volt.
b. Non-metallic protective pipe (plice tube PA-2), used under the grating floor or
the like in the engine room.
Pipa pelindung non metalik (plice tube PA-2), digunakan di bawahlantai
grating atau sejenisnya dalam kamar mesin.
c. A protective pipe for translucent cables is used when the cable installation
requires a blow so that it is called the coming pipe. The dimensions of this
protective pipe are given the symbol PV.
The Indonesian Classification Bureau (BKI) requires charging cables in the
protective pipe to a maximum of 40% of the sectional area of the protective
pipe. Cable cross-sectional area is the sum of each cable cross-sectional
area calculated from the outer diameter of the cable.
Pipa pelindung untuk tembusan kabel, digunakan bila intalasi kabel
menghendaki adanya.tembusan sehingga dinamakan pipa coming. Tiped an
dimensi pipa pelindung ini diberi symbol PV.
Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) mensyaratkan pengisian kabel dalam pipa
pelindung maksimum 40% luas penampang pipa pelindung. Luas penampang
kabeladalah jumlah dari masing-masing luas penampang kabel yang dihitung
dari garis tengah luar kabel.

The minimum resistance value of an insulation


Good insulation is determined from the resistance value. The greater the value of insulation
resistance, the better the isolation function.
Therefore, it is necessary to check and measure each isolation of an electrical conductor,
whether it still has a good resistance value or not.
Nilai resistan minimum suatu isolasi
Isolasi yang baik ditentukan dari nilai resistansinya. Semakin besar nilai resistan isolasi
semakin baik pula fungsi isolasi tersebut.
Oleh karena itu, perlu dilakukan pemeriksaan dan pengukuran setiap isolasi suatu
penghantar listrik, apakah masih memiliki nilai resistansi yang baik atau tidak.

The value of insulation resistance in a cable or electrical conductor has a minimum value,
namely:
1000 ohms x the mains voltage that is delivered by the conductor.
Example:
If an electrical conductor is insulated, it carries an electrical voltage of 380 volts, then the
minimum value of insulation resistance is: 1000 ohms x 380 volts = 380,000 ohms (380 kilo
ohms).
Nilai resistansi isolasi pada suatu kabel atau penghantar listrik memiliki nilai minimum yaitu :
1000 ohm x tegangan listrik yang dialiri penghantar tersebut.
Contoh :
Jika suatu penghantar listrik berisolasi, mengalirkan tegangan listrik sebesar 380 volt, maka
nilai minimum resistan isolasinya adalah : 1000 ohm x 380 volt = 380.000 ohm (380 kilo
ohm).

The importance of insulation testing (Insulation Test).


Why is it necessary to test the value of resistance or insulation resistance (insulation test) on
an electrical conductor cable?
Measurement of cable insulation resistance needs to be done, because:
Pentingnya Pengujian isolasi (Insulation Test).
Kenapa perlu dilakukan pengujian nilai tahanan atau resistan isolasi (Insulation test) pada
suatu kabel penghantar listrik?
Pengukuran tahanan isolasi kabel perlu dilakukan, karena :

The insulation resistance value of an electric conductor cable is the most basic electrical
performance parameter.
A cable that has insulation with a resistance value below the minimum value, will cause
various electrical disturbances, such as electric leakage, short circuit (fire), fire and even
other fatal accidents
Therefore it is necessary to test / measure the value of insulation resistance, and it is carried
out periodically.
Nilai resistan isolasi suatu kabel penghantar listrik adalah parameter performa kelistrikan
yang paling dasar.
Kabel yang memiliki isolasi dengan nilai resistan dibawah nilai minimum, akan
menyebabkan berbagai gangguan listrik, seperti kebocoran arus listrik, hubungan singkat
(Short Circuit), kebakaran dan bahkan kecelakan lain yang lebih fatal
Oleh karena itulah perlu dilakukan pengujian /pengukuran nilai resistan isolasi, dan
dilakukan secara berkala.

How do you measure the insulation resistance of electric cables?


Method or method of measuring insulation (Insulation Test)
Testing the value of resistance or insulation resistance is something that must be done to
determine the level of degradation of the resistance ability of an insulation system.
Bagaimana cara mengukur tahanan isolasi kabel listrik?
Metode atau cara pegukuran isolasi (Insulation Test)
Pengujian nilai resistan atau tahanan isolasi merupakan hal yang harus dilakukan untuk
mengetahui tingkat degradasi dari kemampuan resistansi suatu sistem isolasi.

The method or method that is generally carried out to carry out this insulation test, is to
provide a voltage that has a higher value than the voltage that normally flows through the
conductor.
Metode atau cara yang umumnya dilakukan untuk melakukan pengujian isolasi ini, adalah
dengan memberikan tegangan yang memiliki nilai yang lebih tinggi dari tegangan yang biasa
mengaliri penghantar tersebut.

Before making measurements, ensure the condition of the cable to be measured:


Sebelum melakukan pengukuran, Pastikan Kondisi Kabel yang akan diukur:
a. Make sure the power source has been cut off (Off).
Pastikan sumber listrik sudah terputus (Off)
b. Disconnect the cable from the terminal or connection.
Lepaskan Kabel dari terminal atau sambungan.
c. Separate cables one by one.
Pisahkan Kabel satu persatu.
d. Make sure the cable to be measured is not in contact with other material.
Pastikan Kabel yang akan diukur tidak bersentuhan dengan material lainnya.

Factors causing decreased insulation resistance value


The value of resistance or insulation resistance of an electric conductor will decrease over
time, depending on environmental conditions, humidity, humidity, dust, temperature, water,
pressure disturbances, and other factors.
Faktor penyebab menurunnya nilai resistan isolasi
Nilai resistan atau tahanan isolasi suatu penghantar listrik akan mengalami penurunan dari
waktu ke waktu, tergantung dari kondisi lingkungan, kelembaban, humidity, debu, suhu, air,
gangguan tekanan, dan faktor lainnya.

Therefore it is necessary to do regular testing. Failure isolation resistance value


indicated by leakage of electric current that occurs.
Physically, the form of an insulator can be classified into 3 groups:
Oleh karena itu perlu dilakukan pengujian secara berkala. Kegagalan nilai resistan isolasi
diindikasikan oleh kebocoran arus listrik yang terjadi.
Secara fisik bentuk isolator dapat digolongkan dalam 3 kelompok yaitu :
- solid form; this material can be obtained from mining materials, fibrous materials,
porcelain ceramics, plastics, ebonite rubber, and bakelite and all materials which are
compacted and coated with paraffin. Mining materials are dolmite (CaCO3), asbestos
(high temperature resistance), mica (elastic and hard), mikanite, fibrous materials
(textile, cotton, or wood), ceramics and porcelain (good character because they have
good mechanical strength) high, well insulated, can be loaded with compressive
loads, Weather resistant, rust resistant, waterproof, but not resistant to blow loads).
Thermoplastic (plastic materials that melt at higher temperatures). Solidified
materials such as wax, paraffin, bitumen, pernish, compound (asphalt-like material)
are used to connect cables to prevent corrosion of cables.
Bentuk padat; bahan ini dapat diperoleh dari bahan tambang, bahan berserat,
keramik porselen, plastik, karet ebonit, dan bakelit dan semua bahan yang
dipadatkan dan dilapisi dengan parafin. Bahan tambang adalah batu dolmite
(CaCO3), asbes (tahan terhadap suhu tinggi), mika (elastis dan keras), mikanit,
bahan-bahan berserat (tekstile, cotton, atau kayu), keramik dan porselin (karakternya
bagus sebab mempunyai kekuatan mekanik yang tinggi, diisolasi dengan baik, dapat
dibebani dengan beban tekan, tahan Cuaca, tahan karat, tahan air, tapi tidak tahan
terhadap beban pukulan). Thermoplastic (bahan-bahan plastik yang meleleh pada
suhu lebih tinggi). Bahan-bahan yang dibuat memadat seperti lilin, parafin, bitumen,
pernish, compound (material sejenis aspal) digunakan untuk menyambung kabel
untuk mencegah korosi pada kabel.
- liquid form; liquid isolators include transformer oil, cable oil and switch oil (OCB).
Bentuk cair; isolator cair meliputi oli trafo, oli kabel, dan oli switch (OCB).
- gas form; Oaling is a lightweight insulator such as nitrogen, hydrogen, CO2, SF, etc.
Cables used for marine use and other installations, mostly using insulation or
protective materials made from materials such as:
Bentuk gas; merupakan isolator yang paling ringan seperti nitrogen, hidrogen, CO2,
SF, dan sebagainya Kabel yang digunakan untuk marine use dan instalasi lainnya,
sebagian besar menggunakan bahan isolasi atau pelindung yang terbuat dari bahan
berupa :
- Polyvinil Chloride (pvc).
- Butyl rubber.
- Ethylene Propylene Rubber (epr)
- Polythene
- Cross-linked Polyethylene (xlpe)
- Silicone Rubber
- Mineral insulation (mi).

Sheating
Sheating is used to provide protection against electrical cables. Sheating or
protection is simply a protective cable against mechanical strength or protect the
cable against fire, steam, chemicals, oil and other materials or a combination of one
of these factors.
In the use of cables in the field of shipping or marine used, sheating consists of:
Pelindung/Penyekat
Sheating digunakan untuk memberikan perlindungan terhadap kabel listrik. Sheating
atau pelindung ini secara sederhana berupa pelindung kabel terhadap kekuatan
mekanik atau melindungi kabel terhadap kebakaran, uap, bahan kimia, minyak dan
bahan lainnya ataupun kombinasi dari salah satu faktor tersebut.
Pada penggunaan kabel dalam bidang perkapalan atau marine used, sheating terdiri
dari :
- Polyvinyl Chloride (PVC).
- PolyChloropene (Neophene)
- Chloro Sulphonat Polyethelene (Csp, Hypalon)
- Silicone Rubber
- Lead
- Copper.

CABLE IMAGE
GAMBAR KABEL

Electric wires used on board must:


1. Fire resistant.
2. Fire resistance.
3. Low halogen content is therefore a low smoke emission.
4. Oil resistant
Kabel listrik yang digunakan di atas kapal harus:
1. Tahan kebakaran.
2. Tahan api.
3. Konten halogen rendah karena itu emisi asapnya rendah.
4. Tahan minyak.

Ampacity: This is a current that can be carried continuously without a conductor exceeding
80 ° C with an ambient temperature of about 45 ° C (ie an increase of 35 ° C).
Ampacity: Ini adalah arus yang dapat dibawa kabel terus menerus tanpa konduktor
melebihi 80 °C dengan suhu udara sekitar 45 °C (yaitu kenaikan 35 °C).

Environment on the Ship


The environment in a ship is very varied compared to the environment in land buildings.
Because the rooms on the ship are affected by many variables such as temperature,
humidity, the influence of sea air, the risk of being exposed to mechanical loads, and others.
Which is the damage to the function of the cable as a conductor of electricity. This condition
causes regulations on electrical cables on ships to be stricter than on shore.
Lingkungan di Kapal
Lingkungan yang ada pada sebuah kapal sangatlah bervariasi dibandingkan lingkungan
yang ada di bangunan darat. Karena ruangan-ruangan yang ada di kapal dipengaruhi oleh
banyak variabel seperti suhu, kelembaban udara, pengaruh udara laut, resiko terkena beban
mekanis, dan lain-lain. Yang mana hal tersebut bersifat merusak fungsi kabel sebagai
penghantar tenaga listrik. Kondisi ini menyebabkan peraturan tentang kabel listrik di kapal
lebih ketat dibandingkan di darat.

Cables as electrical conductors used for shipboard installations are made of copper except
in the case of thermocouple cables for instrument equipment where special metal and alloy
materials such as Cupro-nickel are used in some cables. Welding cables used in ship
repairs and work in offshore oil drilling buildings and others using aluminum as their
conductor wire (cable wire)
Kabel sebagai bahan penghantar aliran listrik yang digunakan untuk instalasi di kapal
terbuat dari bahan tembaga kecuali pada kasus kabel termokopel untuk peralatan instrumen
dimana bahan logam khusus dan campuran seperti Cupro-nikel digunakan pada beberapa
kabel. Kabel las yang digunakan pada reparasi kapal dan pekerjaan pada bangunan
pengeboran minyak lepas pantai dan lain-lain menggunakan aluminium sebagai kawat
konduktornya (kawat kabel).

Cables made from copper (cable wire) usually use PVC or some other material as insulation
material. Cable insulation is very important because the cable insulation must be able to
protect conductors from damage caused by adverse conditions of the cable environment
such as sea water, mechanical loads, temperature changes and others. In addition, the
cable insulation must be in accordance with the electrical electrical characteristics of the
conductor and also the electric current will depend on the condition of the conductor. Briefly
some damage to the conductor will reduce the area of the conductor cross section so that it
will cause the electrical resistance of the conductor will increase. Furthermore, the conductor
temperature will be higher than planned. Damage to the cable insulation will result in an
overall insulation resistance close to zero which in turn will result in a short circuit.
Kabel dari bahan tembaga (kawat kabel) biasanya menggunakan bahan PVC atau beberapa
bahan lainnya sebagai bahan isolasi. Isolasi kabel sangatlah penting karena isolasi kabel
tersebut harus mampu melindungi konduktor dari kerusakan yang disebabkan oleh kondisi
buruk dari lingkungan kabel seperti air laut, beban mekanis, perubahan suhu dan lain-lain.
Selain itu isolasi kabel harus sesuai dengan karakteristik listrik listrik dari konduktor dan juga
arus listrik akan tergantung pada kondisi dari konduktor. Secara singkat beberapa
kerusakan pada konduktor akan mengurangi area luasan dari penampang konduktor
sehingga akan meyebabkan tahanan listrik dari konduktor akan meningkat. Selanjutnya
akan menyebabkan suhu konduktor akan menjadi lebih tinggi dari yang direncanakan.
Kerusakan pada isolasi kabel akan berakibat pada tahanan isolasi yang keseluruhan
mendekati nol yang selanjutnya akan berakibat terjadinya hubungan pendek.

So clearly, it is necessary to identify the conditions that exist on the ship and around the
location where the cable will be placed before considering the quality standard (type) of
cable that is able to protect the cable from situations that can damage
The condition of the rooms and decks on the ship varies greatly but basically can be
grouped in 3 main conditions namely:
Jadi jelaslah, perlu identifikasi kondisi yang ada di kapal dan di sekitar lokasi dimana kabel
akan ditempatkan sebelum mempertimbangkan standar mutu (tipe) kabel yang mampu
melindungi kabel dari situasi yang bersifat dapat merusak
Kondisi dari ruangan-ruangan dan deck-deck yang ada di kapal sangatlah bervariasi tetapi
pada dasarnya dapat dikelompokkan dalam 3 kondisi utama yaitu :
- Enclosed rooms for machining or work space that have the following character traits:
oily atmosphere, high or low temperature, possible damage due to mechanical loads
or a combination of several conditions together.
Ruangan-ruangan tertutup untuk permesinan atau ruangan kerja yang mempunyai
ciri-ciri karakter sebagai berikut : suasana yang berminyak, suhu tinggi atau rendah,
kemungkinan kerusakan akibat beban mekanis atau kombinasi dari beberapa kondisi
tersebut secara bersamaan.
- Open spaces or decks which have the character of an oily environment, the
possibility of damage due to mechanical loads, or sea air which is high in salt and
wet due to sea water.
Ruangan-ruangan terbuka atau deck-deck yang mana mempunyai karakter
lingkungan berminyak, kemungkinan kerusakan akibat beban mekanis, atau udara
laut yang berkadar garam tinggi serta basah akibat air laut.
- Semi-enclosed rooms such as office space, accommodation room and room
other crew members with character influenced by sea air and mechanical loads.
Ruangan-ruangan semi tertutup seperti ruang kantor, ruang akomodasi, dan ruangan
kru/ABK lainnya dengan karakter dipengaruhi oleh udara laut dan beban mekanis.
Different conditions of the room as stated above will affect the specifications of the
equipment to be installed on the ship as well as the electric cable to be used.
Kondisi-kondisi yang berbeda dari ruangan seperti yang dinyatakan diatas akan
berpengaruh terhadap spesifikasi peralatan yang akan dipasang di kapal seperti halnya
kabel listrik yang akan digunakan.

As a result of the damaging environment on the ship


What is meant by a destructive environment is environmental conditions that contribute a lot
to the damage to equipment on board. This environment has characteristics such as: high
temperature, low temperature, oily working conditions, the occurrence of mechanical loads
at work, sea air, sea water. The effects of these conditions can be seen in the table below:
Akibat dari lingkungan yang merusak di kapal
Yang dimaksud dengan lingkungan yang bersifat merusak adalah kondisi lingkungan yang
banyak memberikan andil terhadap terjadinya kerusakan peralatan-peralatan di kapal.
Lingkungan ini mempunyai karakter seperti : suhu tinggi, suhu rendah, kondisi kerja
berminyak, terjadinya beban mekanis pada saat bekerja, udara laut, air laut. Adapun efek
dari kondisi tersebut dapat dilihat pada tabel dibawah ini :
Environmental Effects on Cables
High Temperature Insulation melts or hardened insulation surface
Low Temperature Insulation and copper conductors are easily broken
Seawater or sea air Corrosion to insulating material armor / degradation,
corrosion to support.
Oil / chemical Destruction in the chemical composition of the insulator
Mechanical load Insulator and conductor break.
Lingkungan Efek Pada Kabel
Suhu Tinggi Isolasi meleleh atau permukaan isolasi mengeras
Suhu Rendah Isolasi dan konduktor tembaga mudah patah
Air laut atau udara laut Korosi pada armour/degradasi material isolator, korosi
pada support
Minyak/kimia Destruksi pada susunan kimia isolator
Beban mekanis Isolator dan konduktor pecah.

CABLE INSTALLATION
All cables may continue from the terminal up to their use but must avoid areas where there is
high temperature, humidity and oil. Cables should not pass through an oil tank or pump room
unless water-resistant pipe protection is provided. In addition, it should not be attached to a
heat insulating wall. If it is unavoidable, it must be protected with continuous pipes. Cables
through the cargo hold must be protected against mechanical load hazards when loading
and unloading. For loading space, the advantage is that it can be protected with a beam,
girder and stiffener. Cable lines must be located within a 15 ft radius of magnetic compass.

INSTALASI KABEL
Semua kabel boleh menerus dari terminal sampai dengan ke penggunaannya tetapi harus
menghendari daerah-daerah dimana bersuhu tinggi, lembab dan yang mengandung minyak.
Kabel tidak boleh melewati tangki minyak atau ruang pompa kecuali diberikan perlindungan
pipa kedap air. Selain itu tidak boleh dilekatkan pada dinding penyekat panas. Jika tidak
dapat dihindarkan maka harus diberi perlindungan dengan pipa menerus. Kabel yang
melalui ruang muat harus dilindungi terhadap bahaya beban mekanik pada saat bongkar
muat. Untuk ruang muat kelebihannya adalah dapat terlindungi dengan adanya beam, girder
dan stiffener. Jalur kabel harus terletak dalam radius 15 ft dari magnetic compass.

On tanker cable lines connecting the front and rear of the ship must be by:
Pada kapal tanker jalur kabel yang menghubungkan bagian depan dan belakang kapal
harus dengan cara antara lain :
Located under the road / bridge that connects the back of the ship (main building) to the fore
castle and is given protection through steel tunnels or pipes.
Attached to a steel plate which is supported by a fixer on the handrail of the bridge.
Located on a type structure cable line on a weather deck that is protected by a steel tunnel
with a lid and is located inside to protect it from the influence of the marine environment.
Terletak dibawah jalan/jembatan yang menghubungkan bagian belakang kapal (bagunan
utama) ke fore castle dan diberikan perlindungan melalui terowongan baja atau pipa.
Melekat pada plat baja yang ditopang oleh penegar pada pegangan jembatan (handrail).
Terletak pada jalur kabel type structure pada geladak cuaca yang dilindungi dengan
terowongan baja berpenutup dan terletak didalamnya agar terlindungi dari pengaruh
lingkungan laut.

The environment on the ship.


The environment in a ship is very varied compared to the environment in land buildings.
Because the rooms on the ship are affected by many variables such as temperature,
humidity, the influence of sea air, the risk of being exposed to mechanical loads, and others.
Which is the damage to the function of the cable as a conductor of electricity. This condition
causes regulations on electrical cables on ships to be stricter than on land.
Lingkungan di kapal.
Lingkungan yang ada pada sebuah kapal sangatlah bervariasi dibandingkan lingkungan
yang ada di bangunan darat. Karena ruangan-ruangan yang ada di kapal dipengaruhi oleh
banyak variabel seperti suhu, kelembaban udara, pengaruh udara laut, resiko terkena beban
mekanis, dan lain-lain. Yang mana hal tersebut bersifat merusak fungsi kabel sebagai
penghantar tenaga listrik. Kondisi ini menyebabkan peraturan tentang kabel listrik di kapal
lebih ketat dibandingkan di darat.

CABLE INSTALLATION
All cables may continue from the terminal up to their use but must avoid areas where there is
high temperature, humidity and oil. Cables should not pass through an oil tank or pump room
unless water-resistant pipe protection is provided. In addition, it should not be attached to a
heat insulating wall. If it is unavoidable, it must be protected with continuous pipes. Cables
through the cargo hold must be protected against mechanical load hazards when loading
and unloading. For loading space, the advantage is that it can be protected with a beam,
girder and stiffener. Cable lines must be located within a 15 ft radius of magnetic compass.
INSTALASI KABEL
Semua kabel boleh menerus dari terminal sampai dengan ke penggunaannya tetapi harus
menghendari daerah-daerah dimana bersuhu tinggi, lembab dan yang mengandung minyak.
Kabel tidak boleh melewati tangki minyak atau ruang pompa kecuali diberikan perlindungan
pipa kedap air. Selain itu tidak boleh dilekatkan pada dinding penyekat panas. Jika tidak
dapat dihindarkan maka harus diberi perlindungan dengan pipa menerus. Kabel yang
melalui ruang muat harus dilindungi terhadap bahaya beban mekanik pada saat bongkar
muat. Untuk ruang muat kelebihannya adalah dapat terlindungi dengan adanya beam, girder
dan stiffener. Jalur kabel harus terletak dalam radius 15 ft dari magnetic compass.

CABLE TYPE
The use of cables on the ship adjusted to its function, namely as a conductor of power for
electricity needs on the ship. Power installation systems on ships are divided into several
groups, namely:
TYPE KABEL
Penggunaan kabel di kapal disesuaikan dengan fungsinya yaitu sebagai penghantar daya
untuk kebutuhan listrik di kapal. Sistem instalasi daya di kapal dibagi dalam beberapa
kelompok yaitu :
1. Power and Light System
The cable types used are S, SO, and ST for large power systems.
As for portable lighting equipment, workshop tools and other assistive devices.
Sistem Daya dan Penerangan
Type kabel yang digunakan adalah S, SO, dan ST untuk sistem daya yang besar.
Sedangkan untuk peralatan lampu portable, alat-alat bengkel dan alat-alat bantu
lainnya.
2. Communication System (Interior Communication System)
For SGA type cable ships are used for power and lighting systems. MSCA type is
used for all multiconductors except in temperature inductor systems. While for certain
cases PBJX and PBTX cable types are used.
Sistem Komunikasi (Interior Communication System)
Untuk kapal barang kabel type SGA digunakan untuk sistem daya dan penerangan.
Type MSCA digunakan untuk semua multikonduktor kecuali pada sistem indukator
suhu.sedangkan untuk kasus-kasus tertentu digunakan kabel type PBJX dan PBTX.
3. Telephone System
SGA and MSCA types are the same in IC systems. Whereas the TTHFWA type is
used on twisted twisted cables.
Sistem Telepon (Telephone System)
Type SGA dan MSCA penggunaannya sama pada IC system. Sedangkan type
TTHFWA digunakan pada kabel ganda yang berpilin.
4. Electronic System (Electronic System)
The SGA and MSCA types are the same as the IC system. As for the type of TTRSA
and coaxial RG used for uses that require protection, namely in electronic circuits
and antenna connections.
Sistem Elektronika (Electronic System)
Type SGA dan MSCA penggunaannya sama dengan IC system. Sedangkan untuk
type TTRSA dan RG coaxial dipakai untuk penggunaan yang memerlukan
perlindungan yaitu pada sirkuit elektronik dan hubungan antena.

Anda mungkin juga menyukai