Anda di halaman 1dari 5

FORMAT RESUME ASUHAN KEPERAWATAN

IBU HAMILTRIMESTER I-III

1. PENGKAJIAN
Hari/Tanggal :16-01-2021
Oleh :SUMIYATI HATFUAN
1. Data Subjektif
a. Identitas pasien dan penanggungjawab
 Identitas pasien
Nama: Ny, M P
Umur: 36 thn
Jenis kelamin: perempuan
Agama: Kristen protestan
Pendidikan: SMA
Alamat: ISU
Suku: indonesia
 Identitas penanggung jawab
Nama: Tn,Y
Umur: 37 thn
Jenis kelamin: laki-laki
Agama: Kristen protestan
Pendidikan: SMA
Alamat: ISU
Suku: indonesia

b. Keluhan utama
Ibu mengatakan perutnya sering sakit
c. Riwayat Haid (HPHT, Siklus, Lama, Banyaknya, Sifat Darah, Menarche,
Hari Perkiraan Lahir (HPL), Usia kehamilan
 HPHT: 16/7/2020
 Siklus: 28 hari
 Lama: 5-7 hari
 Banyaknya: 2-3/ hari mengantikan pembalut
 Sifat darah: encer
 Menarche:12 thn
 HPL( hari perkiraan lahir):23/04/2021
 Usia kehamilan: minggu
d. Riwayat kehamilan, persalinan dan nifas lalu
GII PII A0
No L/p Usia BB Cara Penolon Asi Komplikasi
lahir g
1. L 5 3 kg normal NAKES ASI Tidak ada

e. Riwayat kehamilan sekarang


1) Gangguan yang dialami: kurang makan
2) Tempat pemeriksaan dan berapa kali: 1x di puskesmas layeni
3) Pergerakan anak : baik
4) Nafsu makan selama hamil: baik
5) Imunisasi TT: -
f. Riwayat Keluarga
1) Penyakit keluarga yang menular/meurun: tidak ada
2) Anak Kembar: tidak ada

1. Data Objektif
a. Keadaan umum: Baik
b. BB: 46 kg
c. TB: 146 cm,
d. TTV (TD: 110/70 MmHg
e. Nadi: 80x/m
f. Pernapasan:20x/m
g. Suhu: 36,5 derajat celcius)
h. Kesadaran: composmentis
i. Pemeriksaan Obstetri
1) Muka : agak pucat
2) Mata : konjungtiva: pucat , sklera:putih bersih odema:tidak ada
3) Dada : Pembesaran payudara:, bentuk putting: menonjol
hiperpigmentasi

4) Abdomen
a) Bentuk pembesaran: normal
b) Strie gravidarum: tidak ada
c) Tinggi Fundus uteri : ½ pst simpis cm
d) Leopold (menyesuaikan usia kehamilan)
Leopold I : TFU ½ pst simpisis UK 28
Leopold II : punggung kanan
Leopold III :kepala
Leopold IV :belum masuk pintu atas panggul
e) DJJ : frekuensi 136 x/menit, teratur/tidak
5) Ekstremitas bawah
 Varises: tidak ada
 Edema: tidak ada
 refleks patella: baik
2. DIAGNOSA KEPERAWATAN
Nyeri akut berhubungan dengan agen pencedera fisik

3. RENCANA KEPERAWATAN
 Identifikasi skala nyeri
 Berikan teknik nonfarmakologi untuk mengurangi rasa nyeri
 Kolaborasi pemberian analgetik, jika perlu

4. IMPLEMENTASI KEPERAWATAN
 Mengidentifikasi skala nyeri
 Memberikan teknik nonfarmakologi untuk mengurangi rasa nyeri dengan
cara massage dan relaksasi napas dalam
 Melakukan kolaborasi pemberian analgetik, jika perlu

5. EVALUASI KEPERAWATAN
S: klien mengatakan nyerinya sedikit berkurang
O: klien tampak senang
A: masalah belum teratasi
P: intervensi dilanjutkan
LEMBARAN PENGESAHAN

RESUME / ASUHAN KEPERAWATAN

KEPERAWATAN MATERNITAS

PADA KLIEN N A DENGAN “KELUHAN PERUT SERING SAKIT”

DIRUANG POLI KIA PUSKESMAS LAYENI

DISUSUN OLEH :

NAMA : SUMIYATI HATFUAN

NIM : P07120318027

Mengesahkan,

CI. Lahan CI. Institusi

(……………………………..) (……………………………)

NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai