Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

PENGURUS HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM


(HMI) CABANG JAYAPURA KOMISARIAT
EKONOMI

BIDAG PENELITIAN, PENGEMBANGA DAN


PEMBINAAN ANGGOTA (PPPA)

PERIODE 2017-2018

Assalamualaikumwarahmatullahiwabarakatuh.

I. PENDAHULUAN

Dengannama Allah SWT yang mahapengasihdanmahapenyayangsegalapujibagi Allah


SWT tuhanserusekalianalam, sholawatdansalamtercurahkanterhadaphamba-Nya, kekasih-Nya,
jungjungankitanabi Muhammad SAW besertakeluargatercintanyadanpadaparasahabatnya yang
selalusetiamembantubeliaudalambentukcintadanperdamaian

Presidium siding danpeserta RAK yang kamihormati

Himpunanmahasiswaislam (HMI) merupakanorganisasimahasisatertuadalamsejarahbangsa


Indonesia. Sejaklahirtanggal 5 februari 1947, HMI telahmencetakkader-kaderbangsa yang
berkualitasdankompeten di bidangnya. Hal initidakterlepasdariadanyakader-kader yang
berfikirrasionalsepertiapa yang dimaksudkandalamtujuan HMI sendiri.

“ Terbinanyainsanakademis, pencipta, pengabdi yang


bernafaskanislamdanbertanggungjawabatasterwujudnyamasyarakatadilmakmur yang di ridhoi
Allah SWT” Untukitupadahakekatnya HMI
bukanlahorganisasimassadalampengertianfisikdankuantitatif, sebaliknya HMI
secarakualitatifmerupakanlembagapengabdiandanpengembangan ide, bakatdanpotensiyang
mendidik, memimpindanmembimbinganggota-anggotanyauntukmencapaitujuandengancara-
caraperjuangan yang benardanefektif.

HMI merupakanoraganisasikader yang


sesungguhnyaakanmembentukinvestasimanusiayakni yang berkualitasilmudaniman yang
mampumelaksanakantugas-tugasmanusia yang akanmenjaminadahnyakehidupan yang sejahtera
material, spiritual danadilmakmursertabahagia. Selainitu, HMI
jugamemberikankebebasanluarkepadakader-kadernyauntukberprosesdalamwadah yang
sangatdinamisakantetapitetapdalamkoridor yang adadalamkonsitusi agar menjadikadermuslim,
intelektualdan professional.

Saudara-saudarapeserta forum RAK yang berbahagia

Layaknyasebuah jam waktuterusberputar, periodekepengurusan pun


akansegeraberakhirber-regenerasisepertilayaknyaorganisasi yang eksisuntukdapatberubah. Kami
tidakdapatmemberikansesuatu yang sempurna, hanyalahsemacamtinta yang dapat kami
tuliskankedalamsejarahpanjangkomisariatekonomitercinta.Baikdanburuk,
adalahmerupakanupayadanusaha kami yang paling maksimaldandidukungsepenuhnyaolehkader-
kader yang luarbiasa yang dimilikiolehkomisariat demi kokohnyaperkaderan yang ada di
komisariatkhususnyadan HMI padaumumnya.

Dekrispsikerja yang kami perolehuntukmenjadipengurustidakterlepasdaripengalaman-


pengalaman yang kami dapatkandariperiode-
periodeterdahulu.Tentusajaatasbimbingandanpemahaman yang kami perolehdari orang-orang
yang telahterlebihdahuluberproses di komisariatsertadikoridoriolehkonsitusi, sehingga kami
mencobauntukdapatmemahamitugasdanpengabdian kami sesungguhnyauntukkomisariat.

Bidangpenelitian, pengembangandanpembinaananggotamerupakanbidang yang


memilikitanggungjawabmelaksanakanpembinaananggotadenganmelaksanakanpengawasanterhad
ap training-training yang dilakukanolehkomisariat.Perkaderan yang dilakukan di
komisariatdimotoriolehbidang PPPA danselanjutnyaakandiprosesolehbidang-
bidanglainnyasetelahmangetahuipotensikaderdenganmelakukanpenelitianterhadapanggotanya.Un
tukitulah, perkenankan kami bidangpenelitian, pengembangandanpembinaananggota (PPPA)
untukmenyampaikanlaporanpertanggungjawabandalam forum RAK
ini.sistematikapenyusunanlaporanpertanggungjawaban yang kami susunadalahsebgaiberikut :

I. Pendahulu
II. Kondisiobjektif
1. Kondisi internal
2. Kondisieksternal
III. Program kerja
IV. Evaluasi
V. Penutup

II. KONDISI OBJEKTIF


1. Internal

Sebuah himpunan atau system akan terjaga dengan baik dan benarketikaorganisasiatauaturan
di dalamhimpunansudahsesuaisebagaimanaadahnyadansebagaimanamestinnya,
sehinggakondisi internal
himpunantercintainiselamasatupriodeperlunamapenguatadanpengawalansehinggaorganisasi
yang ada di himpunaninibisasesuaisebagaimanaadanyadansebagaimanamestinya.

Kader komisariatekonomidikenal paling kritisdandinamis. Modal kader yang


sangatbesarinilah yang menjadipendorongdanpenyemangatbagi kami bidang PPPA
untukdapatmewujudkanapa yang kami sebutsebagaitujuan HMI. Kader
komisariatekonomiinisangatpotensi di berbagaibidangbaik internal HMI
maupuneksternalHMI. Kader-kader
yangdimilikiinihanyamemerlukanpengawasandanpengawal agar tidakkeluardarikoridor HMI
yakni Islam danKeIndonesiaan.Meskibeberapahalterjadidalamkomisariat

2. Eksternal
Perkembanganpola piker mahasiswamenjadikanbanyakperubahanterjadi,
mahasiswasebagaisasaranutama HMI telahterpengaruholehbudaya-
budayahedonismemerupakanajaranataupandanganbahwakenenaganataukenikmatanmerupa
kantujuanhidupdantindakanmanusia.
III. PROGRAM KERJA
Semester pertama :
 Kajiankerangkaberfikir : Terealisasi
 Kajiannilaidasarperjuagan (NDP) : Terealisasi
 KajianKonsitusi : Terealisasi

Semester kedua :

 Kajiansejarah HMI : Terealisasi


 Kajian mission HMI : Terealisasi
 Kajiankepemimpinanmanajemendanorganisasi (KMO) : Terealisasi

Melaksanakanrekruitmenanggota

Pelaksanaanrekruitmenanggotadiwujudkanpelaksanaanlatihankader 1 (LK-1)
komisariatekonomimaupundengancaramelaluipengirimandelegasipada LK-1 yang
dilaksanakanolehkomisariat lain di lingkungan HMI cabangjayapura.
Selamasatuperiodekepengurusan, kami bidang PPPA
telahberhasilmerekrutkadersebagaianggotabiasasebanyak 19 orang padabulanagustus 2018.

Pendataananggota (terbaru)

IV. EVALUASI

Program-program yang kami rencanakan,


tidaksepenuhnyaterselenggarakandenganbaikkhususnyalimamateriwajib HMI. Hal
initerjadidikarenakanadanyabeberapahambatan yang
menjadifaktorpenyebabtidakterselenggaranyakegiatan-
kegiatandenganbaik.Sepertiuntukmendalamilimamateriwajibtersebutmembutuhkanwaktudankon
sistenterhadapkajiantersebut, berbenturandengan agenda kampus, pemateridll.

V. PENUTUP
Demikianlaporanpertanggungjawabanini kami buatdengansungguh-
sungguhdansesuaidengankondisilapanganpadabidang
kami.Kekurangandankekhilafanmerupaknhal yang sangatmanusiai yang mengiringiusaha.

Tidaklupa kami menyampaikanterimahkasih yang sebesaresarnyakepada HMI


danseluruhentitas yang ada di dalamnya Karen telahmemberikankesempatankepada kami
untukmenjalankanamanahorganisasidanberprosesmaksimal di kepengurusanbidangpenelitian,
pengembangandanpembinaananggota.Pengalamanberhargainitidakakan kami
siasiakanmanfaatnyakarenapenuhdenganilmudanhikmah yang sangatbermanfaatbagi kami
dalammenghadapikenyataanpadakomunitassosial yang lebihkompleksyaknimasyarakat.

Padakesempatanini pula kami pengurusbidang PPPA


dengansegalakerendahanhatimemohonmaafkepadasaudara-
saudarasekaliankaderkomisariatekonomisemogasegalakeberkahandapatmenyertaikitasemua.
Amin

Billahittaufiqwalhidayah

Wassalamualaikumwarahmatullahiwabarakatuh.
LAMPIRAN

Kajiankerangkaberfikir
Kajiannilaidasarperjuangan (NDP)
KAJIAN KONSITUSI

KAJIAN MISSION HMI


KAJIAN SEJARAH HMI
Kajiankepemimpinanmanajemendanorganisasi (KMO)

Anda mungkin juga menyukai