Anda di halaman 1dari 2

KOP SURAT Sekolah

SURAT PERNYATAAN KOMITMEN

Dalam rangka melaksanakan Gerakan PANDAI yang diinisiasi oleh komunitas Bebras
Indonesia didukung oleh Google.Org dalam rangka menyebarluaskan kemampuan
computational thinking kepada para siswa Indonesia melalui guru-guru, yang bertanda
tangan sebagaimana tercantum pada daftar lampiran di bawah surat ini, menyatakan:
berkomitmen melaksanakan kegiatan PANDAI
dengan:
1. Mengikuti seluruh rangkaian kegiatan Pelatihan (training for trainer) yang diberikan
oleh para Dosen Pembimbing kepada guru-guru tentang materi computational
thinking yang akan diajarkan/dilatihkan oleh guru-guru kepada peserta didiknya.
2. Mengajarkan/melatihkan materi computational thinking kepada para peserta didik
yang mengikuti mata pelajaran yang diampunya
3. Melaporkan materi computational thinking yang diajarkan/dilatihkan setidaknya 2
kali tatap muka dalam satu semester, selama setidaknya dua semester kepada Dosen
Pembimbingnya, dilengkapi dengan copy daftar hadir peserta didik.
Kegiatan ini dilaksanakan dengan sepenuh hati tanpa paksaan dalam rangka membekali
para guru agar menguasai kemampuan computational thinking dan mampu mengajarkan
dan melatihkannya kepada para peserta didik.

Demikian pernyataan komitmen ini dibuat dengan sesungguhnya dan untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Bandung, XX Februari 2021


Menyetujui Perwakilan Guru
Kepala Sekolah ......................

tanda tangan
disertai cap sekolah

( ) ( )

Mengetahui
Bebras Biro Universitas Kristen Maranatha

(Dr.Ir. Mewati Ayub, M.T.)


Lampiran
Daftar Guru Peserta Gerakan PANDAI
Sekolah ...................................
(alamat sekolah)

NIP/ Guru Kelas/


No Nama Guru No. Identitas Mata Pelajaran Tanda Tangan

1 Nama1 Mapel1

Anda mungkin juga menyukai