Anda di halaman 1dari 43

LAPORAN KEUANGAN

DAN
ANALISIS ALIRAN KAS
OUTLINE PEMBAHASAN

• PENGERTIAN LAPORAN KEUANGAN


• JENIS-JENIS LAPORAN KEUANGAN DASAR
• MODIFIKASI DATA AKUNTANSI UNTUK PENGAMBILAN
KEPUTUSAN
• PAJAK PENGHASILAN
PENDAHULUAN
• Setiap periode (misal setahun) perusahaan umumnya
menyusun laporan tahunan (annual report) yang berisi:
• Verbal section: perkembangan historis dan rencana ke depan
• Ikhtisar laporan keuangan

• Laporan keuangan menjawab kebutuhan informasi tentang


kondisi dan kinerja keuangan perusahaan selama suatu
periode tertentu.

• Melalui analisis laporan keuangan manajemen bisa


melakukan evaluasi dan menentukan langkah-langkah
untuk perbaikan kinerja perusahaan
SIAPA SAJA PENGGUNA
LAPORAN KEUANGAN???
Ada dua kelompok besar pengguna laporan
keuangan:
1. Pengguna internal (internal users):
para manajer, CEO, CFO maupun auditor
internal dalam perusahaan
2. Penggguna eksternal (external users):
Kreditor (bank maupun bondholders),
pemegang saham (stockholders) - baik
existing maupun potential stockholders, analis
merger dan akuisisi, pemerintah, wakil tenaga
kerja, pemasok, konsumen
AKTIVITAS BISNIS &
LAPORAN KEUANGAN
Ada empat aktivitas bisnis yang tercermin dalam
informasi laporan keuangan perusahaan:
1. Aktivitas perencanaan (planning activities):
menyusun business plan perusahaan
2. Aktivitas pendanaan (financing activities):
mencari sumber dana: kewajiban & ekuitas
3. Aktivitas investasi (investment activities):
akuisisi dan pemeliharaan aset
4. Aktivitas operasi (operating activities):
berbagai aktivitas operasional
KAITAN ANTARA AKTIVITAS
BISNIS & LAPORAN KEUANGAN
Aktivitas bisnis Waktu Pelaporan

Investasi Pendanaan Awal Periode

Perencanaan

Operasi

Perencanaan

Investasi Pendanaan Akhir Periode


EMPAT JENIS
LAPORAN KEUANGAN
▪ Ada empat jenis laporan keuangan utama perusahaan:

1. Neraca (balance sheets)


2. Laporan laba rugi(income statement)
3. Laporan perubahan ekuitas (statement of equity):
4. Laporan arus kas (cash flow statement):
NERACA
▪ Neraca adalah jenis laporan keuangan yang memuat
informasi tentang posisi finansial sebuah perusahaan
pada waktu tertentu (misalnya satu tahun) – snap shot..
▪ Dalam neraca, terdapat dua komponen utama, yaitu:
(1) bagian aset di sisi kiri dan (2) bagian kewajiban &
ekuitas di sisi kanan neraca.
▪ Prinsip keseimbangan dalam neraca:
Aktivitas investasi = Aktivitas pendanaan
Total Asset = Kewajiban + Modal sendiri
Aset Lancar + Aset Tetap
= Kewajiban lancar + hutang jangka panjang + modal
sendiri
THE BALANCE SHEET


The Main Balance Sheet Items
Current Liabilities
Current Assets
Payables Short-term Debt
Cash & Securities
Receivables
Inventories +

+ = Long-term Liabilities

Fixed Assets +
Tangible Assets
Intangible Assets Shareholders’ Equity
PAMPLIN, INC : BALANCE-SHEET ($000)
ASSETS 2018 2019
Cash $ 200 $ 150
Account Receivable 450 425
Inventories 550 625
Total Current Assets 1,200 1,200
Plant and Equipment 2,200 2,600
Less: accumulated depreciation (1,000) (1,200)
Net plant and equipment 1,200 1,400
TOTAL ASSETS $2,400 $2,600
LIABILITIES AND EQUITY
Account Payable $ 200 $ 150
Notes payable- current (9%) 0 150
Total current liabilities $ 200 $ 300
Long-term debt 600 600
Common Stock 300 300
Paid-in capital 600 600
Retained earnings 700 800
Total owners’ Equity 1,600 1,700

TOTAL LIABILITIES AND EQUITY $ 2,400 $ 2,600


LAPORAN LABA RUGI

▪ Laporan laba rugi merupakan rangkuman kinerja


operasional perusahaan dalam satu periode waktu
(misalkan setahun).
▪ Dalam laporan laba rugi, bisa diperoleh informasi
mengenai semua pendapatan (revenues), biaya
(expenses), serta laba ataupun rugi perusahaan pada
suatu periode akuntansi.
▪ Dalam laporan laba rugi ini juga dicantumkan
informasi lain seperti laba per lembar saham (EPS).
PAMPLIN, INC. INCOME STATEMENT ($000)
2018 2019
Sales $1,200 $1,450
Cost of good sold (700) (850)
Gross profit $ 500 $ 600
Operating expense (30) (40) Income from
Operating
Depreciation (220) (200) Activities
Net operating income 250 360
Interest (50) (60)
Cost of debt
Net income before taxes 200 300 financing
Taxes (40%) (80) (120)
Net Income $ 120 $ 180

Also called : Earning Income Resulting


Before interest and from operating
taxes, or EBIT and financing
activities
LAPORAN PERUBAHAN
EKUITAS
▪ Laporan perubahan ekuitas berisi informasi tentang
perubahan yang terjadi pada pos-pos akuntansi yang
membentuk ekuitas perusahaan.
▪ Jenis laporan ini sangat berguna bagi para pengguna
informasi laporan keuangan untuk mengetahui alasan
terjadinya perubahan pada ekuitas perusahaan.
PAMPLIN INC.
RECONCILIATION OF RETAINED EARNING
($000)

Retained Earnings, December 31,2018 $700


Add: Net Income 2019 180
Less: Dividends paid 2019 (80)
Retained Earnings, December 31, 2019 $800
LAPORAN ARUS KAS

▪ Laporan arus kas adalah suatu laporan yang


menunjukkan arus kas yang terjadi sebagai akibat dari
tiga aktivitas perusahaan pada suatu periode akuntansi
yaitu:
1. Aktivitas operasi (After-tax cash flows from day-to-
day operations)
2. Aktivitas investasi (Cash flows related to long-term
investments)
3. Aktivitas pendanaan perusahaan (Cash flows from
financing activities)
PAMPLIN, INC : BALANCE-SHEET ($000)
ASSETS 2018 2019 CHANGE
Cash $ 200 $ 150 (50)
Account Receivable 450 425 (25)
Inventories 550 625 75
Total Current Assets 1,200 1,200 0
Plant and Equipment 2,200 2,600 400
Less: accumulated depreciation (1,000) (1,200) 200
Net plant and equipment 1,200 1,400 200
TOTAL ASSETS $2,400 $2,600 200
LIABILITIES AND EQUITY
Account Payable $ 200 $ 150 (50)
Notes payable- current (9%) 0 150 150
Total current liabilities $ 200 $ 300 100
Long-term debt 600 600 0
Common Stock 300 300 0
Paid-in capital 600 600 0
Retained earnings 700 800 100
Total owners’ Equity 1,600 1,700 100

TOTAL LIABILITIES AND EQUITY $ 2,400 $ 2,600 200


PAMPLIN CASH FLOW STATEMENT 2019 ($ 000)
Net Income 180
Depreciation and amortization 200
Increase (Decrease) in operating assets:
Change in account receivables 25
Change in inventories (75)
Increase (Decrease) in operating liabilities:
Change in accounts payables (50)
Cash provided by operating activities 280
Investing Activities:
Increase in plants and equipment (400)
Cash flows from investing activities (400)
Financing Activities:
Dividend paid (80)
Increase (Decrease) in notes payable 150
Increase (Decrease) in long term debt 0
Increase (Decrease) in common stock 0
Cash Flows from Financing Activities 70
Change in cash (50)
Beginning cash (Dec,31,2018) 200
Ending Cash (Dec,31,2019) 150
LAPORAN ARUS KAS PAMPLIN
TAHUN 2019

• Arus kas dari aktifitas operasi:


Laba bersih : 180
Penyusutan : 200
Penurunan piutang dagang : 25
Peningkatan persediaan : (75)
Penurunan hutang dagang : (50) +
Arus kas yang dihasilkan : (280)
LAPORAN ARUS KAS PAMPLIN
TAHUN 2019

• Arus kas dari aktifitas investasi:


Peningkatan pabrik dan peralatan : (400)
Arus kas investasi yang dihasilkan : (400)
• Arus kas dari aktifitas pendanaan:
Pembayaran dividen : (80)
Peningkatan hutang wesel : 150 +
Arus kas pendanaan yang dihasilkan : 70
• Perubahan kas : (50)
HUBUNGAN ANTARA BERBAGAI
JENIS LAPORAN KEUANGAN
Laporan Arus Kas 31 Desember 2019

Arus kas bersih dari aktivitas operasi


Arus kas bersih dari aktivitas investasi
Arus kas bersih dari aktivitas pendanaan
Penurunan arus kas bersih
Kas, 31 Des 2018
Kas, 31 Des 20019

NERACA NERACA,
31 Desember 2018 31 Desember 2019
Aset: Aset:
Kas Kas
Aset nonkas Laporan Laba Rugi, 31 Desember 2019 Aset nonkas
Total aset Total aset
Penjualan
Kewajiban dan modal sendiri: Total biaya Kewajiban dan modal sendiri:
Total kewajiban Laba bersih Total kewajiban
Saham Saham
Laba ditahan Laba ditahan
Total kewajiban & modal sendiri Laporan Laba Ditahan, 31 Desember 2019 Total kewajiban & modal sendiri

Laba ditahan 31 Desember 2018


Ditambah: Laba bersih 2019
Dikurangi: Dividen 2019
Laba ditahan: 31 Desember 2019

Desember, 2018
Desember, 2019
KELEMAHAN DALAM
LAPORAN KEUANGAN
▪ Beberapa kelemahan laporan keuangan:
1. Kelemahan dalam eskpresi moneter
2. Faktor inflasi
3. Penyederhanaan dan peringkasan
4. Perbenturan kepentingan dalam pelaporan informasi
laporan keuangan
5. Perbedaan asumsi-asumsi dalam pelaporan
akuntansi.
MODIFIKASI DATA AKUNTANSI:
FREE CASH FLOWS (FCF)
• Laba (profit) tidak sama dengan Aliran kas
• Aliran kas dapat dilihat pada laporan arus kas
• Dari sudut pandang manajemen keuangan, aliran kas
yang lebih diperhatikan bukan aliran kas dari data
akuntansi, tapi aliran kas yang disebut free cash flows.
• Free cash flows atau aliran kas bebas merupakan aliran
kas yang bebas digunakan perusahaan atau tersedia
untuk didistribusikan bagi seluruh investor (kreditur
dan pemegang saham)
• Aliran kas bebas yang dihasilkan dari aktivitas operasi
dan investasi (dari sisi aset) akan selalu sama dengan
aliran kas yang dibayarkan atau diterima dari investor
perusahaan (dari sisi pendanaan)
MENGHITUNG FREE CASH FLOWS:
AN ASSET PERSPECTIVE

1. Free cash flows (FCF) atau arus kas bebas


FCF = Arus kas operasi setelah pajak -
Investasi pada asset

Investasi pada asset =


Investasi (peningkatan) modal kerja operasi +
investasi pada asset tetap dan asset lain-lain.
2.After-tax cash flows from operations as follows:

Laba operasi (Earnings Before Interest and Taxes= EBIT)


+ Depreciation (D) + Amortization (A)
= Earnings before interest, taxes, depreciation and
amortization (EBITDA) - cash tax payments (T)
= After-tax cash flows from operations

3. The increase in net operating working capital is equal to the:

 change in  change in noninterest bearing 


current assets -  
 current liabilities 

4. Investments in fixed assets includes the change in


gross fixed assets and any other balance sheet assets
not already considered
CALCULATING FREE CASH FLOWS:
A FINANCING PERSPECTIVE
2. Free cash flow from a financing perspective are equal to =
Pembayaran bunga pada kreditur
+
Pembayaran Dividen pada pemegang saham
+

Penurunan hutang ( atau – Kenaikan hutang) yang berbunga


+
Kenaikan saham (atau – Penurunan saham)

Free cash flow from an asset perspective must equal free cash flow
from a financing perspective.
FREE CASH FLOW (FCF)

1. FCF Perspektif asset


FCF = OCF – (Investasi pada Aktiva Tetap & Modal Kerja)
Operating income (EBIT) 360
Ditambah: Depresiasi 200 +
EBITDA 560
Dikurangi: Pajak 120 _
Operating Cash Flow (OCF) 440
FREE CASH FLOW
Peningkatan Aktiva Tetap (AT) = 400

Investasi pada Modal Kerja = ∆ AL - ∆ HL.tanpa bunga


- Perubahan Aktiva Lancar (AL) 0
- Perubahan HL tanpa bunga (50) _
Investasi pada Modal Kerja (MK) 50 +
Investasi pada AT dan MK = 450
FCF = OCF – (Inv pada AT dan MK)
FCF Perspektif Asset = 440 – (450) = (10)
FREE CASH FLOW
2. FCF Perspektif pendanaan
- Pembayaran bunga : (60)
- Pembayaran dividen : (80)
- Bertambahnya wesel bayar : 150 +
FCF perspektif Pendanaan : 10
TAXES

• Taxes have a major impact on financial decisions

• Marginal Tax Rate is the tax that the individual pays


on each extra dollar of income.

• Average Tax Rate is the total tax bill divided by total


income.
CORPORATE TAX RATES (2005)

Rates Income Level


15% $0 - $50,000
25% $50,001 - $75,000
34% $75,001 - $100,000
39% $100,001 - $335,000
34% $335,001 - $10,000,000
35% $10,000,001 - $15,000,000
38% $15,000,001 - $18,333,333
35% Over $18,333,333
J&S CORPORATION TAXABLE INCOME
Sales $50,000,000
Cost of goods sold (23,000,000)
Gross profit $27,000,000
Operating expenses
Administrative expenses: $4,000,000
Depreciation expenses : 1,500,000
Marketing expenses : 4,500,000
Total Operating expenses 10,000,000)
Operating Income (EBIT) 17,000,000

Interest expense 1,000,000)


Taxable income 16,000,000
TAX CALCULATIONS FOR J&S CORPORATION

Earning x Marginal Tax rate = Taxes


$50,000 x 15% = $ 7,500
$25,000 x 25% = 6,250
$25,000 x 34% = 8,500
$235,000 x 39% = 91,650
$9,665,000 x 34% = 3,286,100
$5,000,000 x 35% = 1,750,000
$1,000,000 x 38% = 380,000
$16,000,000 $ 5,530,000
PERSONAL TAX RATES (2005)

Single Taxable Married Taxable


Income ($) Income ($) Tax Rate (%)
0-7,300 0-14,000 10
7,300-29,700 14,600-59,400 15
29,700-71,950 59,400-119,950 25
71,950-150,150 119,950-182,800 28
150,150-623,450 182,800-326,450 33
over 326,450 over 326,450 35
PAJAK DI INDONESIA:
TARIF WP BADAN
UU No. 17 tahun 2000 Keputusan Perubahan
Lapisan Tarif Tarif Tunggal 30%
Penghasilan (Rp)
0- 50 juta 10% Diturunkan menjadi 28% pada tahun 2009 dan
menjadi 25% pada tahun 2010

> 50 juta- 100 juta 15% Untuk WP badan masuk bursa diberikan tarif 5%
lebih rendah dari tarif yang berlaku

> 100 juta 30%


PAJAK DI INDONESIA:
TARIF WP ORANG PRIBADI
UU No. 17 tahun 2000 Keputusan Perubahan
Lapisan Tarif Lapisan Tarif
Penghasilan (Rp) Penghasilan (Rp)
0- 25 juta 5% 0- 50 juta 5%
>25 juta- 50 juta 10% > 50 juta -250 juta 15%
> 50 juta -100 juta 15% > 250 juta – 500 juta 25%
> 100 juta- 200 juta 25% > 500 juta 30%

> 200 juta 35%


Contoh Soal

Neraca PT. Untung Melulu


Per 31 Desember 2005 dan 2006 (Dalam Jutaan Rupiah)

2005 2006 Passiva 2005 2006


Aktiva
Kas 32 45 Hutang Dagang 205 285
Piutang Dagang 338 495 Hutang Pajak 75 90
Persediaan 475 585 Hutang bank 160 190
Aktiva Lancar 845 1125 Hutang lancar 440 565
Aktiva Tetap (Bruto) 2125 2580 Hutang jangka panjang 795 1234
Akumulasi Penyusutan (500) (625) Modal Saham (100.000 lbr) 800 800
Aktiva tetap netto 1625 1955 Laba Ditahan 435 481
Total Aktiva 2470 3080 Modal sendiri 1235 1281
Total Passiva 2470 3080
Laporan Laba Rugi PT. Untung Melulu
1 Jan sd 31 Des 2006 (dalam jutaan Rupiah)

Penjualan bersih Rp 3000


Harga Pokok Penjualan 2250
Laba Kotor 750
Biaya Operasi tunai 360
Biaya Penyusutan 125
Laba Operasi 265
Biaya Bunga 115
Laba sebelum Pajak 150
Pajak 35
Laba Bersih 115

Dividen tahun 2006 sebesar 60% dari laba bersih, semua penjualan adalah penjualan kredit.

Pertanyaan: Buatlah analisis arus kas dan hitunglah free cash flow.
JAWAB
Laporan perubahan modal PT Untung Melulu (dalam jutaan rupiah):
Laba ditahan 31/12/05 435
Laba bersih tahun 2006 115 +
Total 550
Dividen 69 -
Laba ditahan 31/12/06 481
LAPORAN ARUS KAS PT UNTUNG MELULU
TAHUN 2006
AKTIFITAS OPERASI
Laba bersih 115
Depresiasi 125
Peningkatan(penurunan) aktiva operasi
- Perubahan piutang dgg (157)
- Perubahan persediaan (110)
Peningkatan(penurunan) htg operasi
- Perubahan hutang dagang 80
- Perubahan hutang pajak 15
Arus kas yang dihasilkan dari aktivitas operasi 68
LAPORAN ARUS KAS PT UNTUNG MELULU
TAHUN 2006
AKTIFITAS INVESTASI
- Peningkatan aktiva tetap (455)
Arus Kas yang dihasilkan dari aktifitas invts (455)
AKTIFITAS PENDANAAN
- Pembayaran dividen (69)
- Peningkatan hutang bank 30
- Peningkatan hutang jangka panjang 439
Arus kas yang dihasilkan dari akt.pendn 400
Perubahan Kas 13
Kas awal 31/12/05 32
Kas akhir 31/12/06 45
FREE CASH FLOW (FCF) PT UNTUNG MELULU
1. Perspektif Asset:
FCF = OCF – (investasi pada AT&MK)
Operating income (EBIT) 265
Depresiasi 125 +
EBITDA 390
Pajak 35 _
Operating Cash Flow (OCF) 355
FREE CASH FLOW PT UNTUNG MELULU
CONT’…
Peningkatan aktiva tetap 455
Investasi pada modal kerja
- Perubahan aktiva lancar 280
- Perubahan HL tanpa bunga 95 _
Investasi pada Modal kerja 185 +
Investasi pada AT dan MK 640

FCF Perspektif Asset = 355 – 640 = (285)


FREE CASH FLOW PT UNTUNG MELULU
CONT’…
2. FCF Perspektif Financing
Biaya bunga (115)
Dividen (69)
Perubahan pada hutang:
- naiknya hutang bank 30
- naiknya hutang jk.panjang 439 +
285

Anda mungkin juga menyukai