Anda di halaman 1dari 2

LKS KEBAHASAAN KARYA TULIS ILMIAH

Kerjakan soal Latihan berikut dengan jelas dan tepat!

No. Kalimat tidak baku Kesalahan Perbaikan menjadi kalimat baku


1 Ayah naik ke atas untuk melihat ke atas Ayah naik untuk melihat
genteng yang bocor.
genteng yang bocor

2 Mereka saling dorong mendorong mendorong Mereka saling dorong dalam


dalam keramaian pameran. keramaian pameran.

3 Dalam masyarakat Jawa Dalam Masyarakat Jawa mengenal tradisi


mengenal tradisi mitoni untuk mitoni untuk kehamilan.
kehamilan.

4 Linda membantu Ratna kemudian diantarkannya Linda membantu Ratna


diantarkannya pulang.  kemudian mengantarkannya
pulang.

5 Bagi peserta SBMPTN harap


mencetak kartu ujian.

6 Banyak kosa kata serapan dari bahasa Banyak Ada banyak kosa kata
asing sehingga peran bahasa
serapan dari bahasa asing
Indonesia masih diragukan.
sehingga peran bahasa
Indonesia masih diragukan.

7 Namun, sebaliknya ponsel sangat Tanda baca koma Namun sebaliknya, ponsel
bermanfaat bagi kehidupan manusia.
sangat bermanfaat bagi
kehidupan manusia

8 Hal ini menyebabkan mereka menjadi Anti-sosial Hal ini menyebabkan


acuh tak acuh atau anti-sosial. mereka menjadi acuh tak
acuh atau antisosial.

9 Kiriman Ayah sudah diterima oleh diterima Kiriman dari ayah sudah saya terima
saya.

10 Dia yang pergi meninggalkan saya. yang Dia pergi meninggalkan saya
11 Hal yang mesti diperhatikan soal mesti Hal yang harus
sampah adalah cara membuang,
diperhatikan soal sampah
memilah, dan pengolahannya. 
adalah cara membuang,
memilah dan
pengolahannya
12 Masakan ibumu sungguh enak sungguh Masakan Ibumu enak banget
banget.

13 Ayah membelikan tas adik pas ulang pas Ayah membelikan adik tas saat ulang
tahunnya. tahunnya

14 Dino ke Bandung minggu depan. pergi,minggu depan Minggu depan, Dino pergi ke
Bandung

15 Buat karya tulis itu nggak nggak gampang Buat Karya tulis itu tidak
gampang,butuh keseriusan dan mudah,butuh keseriusan dan
ketelitian. ketelitian

Anda mungkin juga menyukai