Anda di halaman 1dari 5

Perhatikan pernyataan di bawah ini!

Penurunan Presiden Soekarno


Pembubaran Konstituante
Berlakunya kembali UUD 1945
Berlakunya kembali UUDS 1950
Pembentukan MPRS dan DPAS
Yang merupakan isi Dekrit Presiden 5 Juli 1959 ditunjukkan pada nomor ....
(1), (2), dan (3)
(1), (3), dan (4)
(2), (3), dan (4)
(2), (3), dan (5)
(3), (4), dan (5)
Pada masa Demokrasi Terpimpin dibentuk Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara (MPRS) yang
anggota-anggotanya ditunjuk dan diangkat oleh ....
Konstituante
Mahkamah Agung (MA)
Menteri
Perdana Menteri
Presiden
Tugas utama MPRS pada masa Demokrasi Terpimpin adalah ....
menentukan anggota DPR
membuat Rancangan Undang-Undang
menetapkan GBHN
mengevaluasi kerja partai
membentuk Front Nasional

Perhatikan pernyataan di bawah ini!


1. evaluasi tentang pemilihan umum tahun 1955
2. penjelasan dan pertanggungjawaban Dekrit Presiden 5 Juli 1959
3. rancangan Soekarno tentang kerjasama luar negeri serta konfrontasi dengan Negara lain
4. garis kebijakan Soekarno pada sistem Demokrasi Terpimpin
Pada tanggal 17 Agustus 1959 Presiden Soekarno menyampaikan pidato berjudul “penemuan
kembali Revolusi Kita”. Isi pidatonya ditunjukkan pada nomor ....
(1) dan (2)
(1) dan (3)
(1) dan (4)
(2) dan (3)
(2) dan (4)

Organisasi pada masa Demokrasi Terpimpin yang memperjuangkan cita-cita proklamasi dan cita-
cita yang terkandung dalam UUD 1945 dikenal dengan istilah ....
Front Pancasila
Front Nasional
GANEFO
OLDEFO
Nasakom

Pada masa Demokrasi Terpimpin, peranan PKI sangat kuat karena faktor-faktor di bawah ini, kecuali
....
ajaran Presiden Soekarno tentang Nasakom
PKI menjadi bagian sah dalam konstelasi politik Indonesia
banyaknya kader-kader PKI yang duduk dalam DPR-GR
TNI-AD diuntungkan dengan berdirinya angkatan V buatan PKI
anggota PKI banyak yang terlibat dalam kepengurusan Front Nasional Daerah
Hubungan Indonesia dengan Negara-negara Barat renggang pada masa Demokrasi Terpimpin
dikarenakan ....
Indonesia terlibat dalam perang di Kongo
negara-negara Barat pasif terhadap perjuangan pembebasan Irian Barat
terjadinya Perang Dingin antara Uni Soviet dan Amerika
negara-negara Asia Tenggara sepakat untuk tidak membela blok Barat maupun Blok Timur
masuknya CIA secara diam-diam ke Indonesia

Alasan utama Indonesia keluar dari PBB pada tanggal 7 Januari 1965 adalah ....
Australia mendukung perjuangan Timor Leste lepas dari Indonesia
Malaysia diangkat sebagai anggota tidak tetap Dewan Keamanan PBB
Amerika Serikat mendukung upaya Belanda untuk kembali menjajah Indonesia
serangan Uni Soviet terhadap Kongo tahun 1962
PBB menolak usul Indonesia atas kasus konflik di Kamboja

Perhatikan data di bawah ini!


1. santri
2. priyayi
3. abangan
4. keraton
5. budak
Pembagian masyarakat pada masa Demokrasi Terpimpin ditunjukkan pada nomor ....
(1), (2), dan (3)
(1), (3), dan (4)
(2), (3), dan (4)
(2), (4), dan (5)
(3), (4), dan (5)

Upaya pemerintah untuk mengatasi keadaan ekonomi yang semakin suram pada masa Demokrasi
Terpimpin adalah sebagai berikut, kecuali ….
melakukan devaluasi
membekukan semua simpanan di bank yang melebihi Rp. 25.000
mengeluarkan Deklarasi Ekonomi
menjadikan uang senilai Rp. 1000 menjadi Rp. 1
pembangunan proyek Ganefo dan Conefo

Upaya pembebasan Irian Barat melalui jalan diplomasi telah dimulai oleh pemerintah RI sejak tahun
1950 pada masa kabinet ….
Natsir
Sukiman
Wilopo
Ali Sastroamijoyo
Burhanuddin Harahap

Belanda tidak berniat untuk menyelesaikan permasalahaan Irian Barat. Hal itu terlihat pada salah
satu kebijakannya, yakni ….
memutuskan hubungan bilateral dengan Indonesia
mendirikan Negara Papua di Belanda
memasukkan Irian Barat sebagai bagian dari wilayahnya
menaturalisasi penduduk asli Irian Barat
mengusir pengusaha dan mahasiswa Indonesia yang berada di Belanda

Pemerintah Indonesia melakukan konfrontasi ekonomi untuk mengembalikan Irian Barat. langkah
pemerintah Indonesia adalah sebagai berikut, kecuali ….
menasionalisasi perusahaan-perusahaan Belanda di Indonesia
mengalihkan pusat pemasaran komoditi RI dari Rotterdam, Belanda ke Bremen, Jerman
membatalkan hutang-hutang Indonesia kepada Belanda
melarang film-film berbahasa Belanda
membentuk front nasional pembebasan Irian Barat

Perhatikan pernyataan di bawah ini!


dibentuk provinsi Irian Barat
pemutusan hubungan diplomatik dengan Belanda
mengadakan operasi Jayawijaya
pemogokan buruh di perusahaan Belanda
Upaya konfrontasi politik untuk membebaskan Irian Barat ditunjukkan pada nomor ....
(1) dan (2)
(1) dan (3)
(1) dan (4)
(2) dan (3)
(2) dan (4)

Berbagai kesatuan aksi demonstrasi mahasiswa menuntut pembubaran PKI tergabung dalam sebuah
barisan dikenal dengan istilah ....
Ekaprasetia Pancakarsa
Front Pancasila
Nawaksara
Supersemar
Tritura

Perdana Menteri Pemerintahan Revolusioner Republik Indonesia dijabat oleh …


M. Natsir
Syarifuddin Prawiranegara
Syahrir
Ventje Sumual
Dachlan Jambek
Daerah yang akan dijadikan wild west oleh PKI guna mengalihkan perhatian masyarakat dan
menghalangi penyerbuan Madiun oleh TNI pada tahun 1948 adalah …
Yogyakarta
Surakarta
Boyolali
Magetan
Klaten
Berikut ini yang bukan upaya PKI untuk meraih kekuasaan pada masa Demokrasi Terpimpin
adalah …
melancarkan Gerakan 30 September 1965
mendukung berbagai kebijakan dan ajaran Presiden Soekarno
mendukung kampanye Ganyang Malaysia dengan membentuk sukarelawan
berpartisipasi aktif dalam pembentukan politik poros
mengambil alih pimpinan TNI-AD
Salah satu penyebab terjadinya pemberontakan DI/TII di Aceh adalah …
ingin menjalin hubungan dagang dengan Belanda
diturunkannya Aceh dan daerah istimewa menjadi karesidenan
mendukung poros nasionalisme, agama dan komunisme
khawatir pengaruh PKI akan meluas hingga ke Aceh
diturunkan Daud Beureuh sebagai bupati Aceh
Tujuan sistem ekonomi Gerakan Benteng adalah ….
Meningkatkan kegiatan ekspor dan impor di bidang pertanian
Menambah dan meningkatkan devisa negara setinggi-tingginya
Menciptakan lapangan pekerjaan bagi masyarakat Indonesia
Meningkatkan kemampuan pengusaha Indonesia agar mampu bersaing dengan negara
lain
Memberikan pinjaman kepada para pengusaha besar untuk modal usaha
Salah satu alasan utama dukungan Amerika Serikat terhadap pemberontakan PRRI di
Sumatera Barat dan Sulawesi Utara pada tahun 1958 adalah ….
Kebijakan nasionalisasi mengancam perusahaan minyak Amerika
Para pemimpin PRRI mempunyai kedekatan dengan Amerika
Ditembaknya seorang pilot sipil Amerika di Ambon
Amerika cemas terhadap kedekatan Soekarno dengan PKI
Amerika ingin melindungi warganya yang bekerja di perusahaan minyak
Permasalahan utama dalam politik pemerintahan di dalam parlemen sehingga sering berganti
kabinet dikarenakan oleh faktor ….
Kekuatan Islam mendominasi suara di Perlemen
Campur tangan Presiden yang terlalu besar dalam era Demokrasi Liberal
Tidak adanya single majority rule di dalam parlemen
Konflik yang terjadi di daerah dimanfaatkan oleh politisi parlemen sebagai bom waktu
untuk menggulingkan pemerintahan yang sedang berkuasa
Politik dagang sapi yang dipraktekkan oleh partai politik berkuasa tidak mendapat
dukungan dari parlemen
. Dalam pelaksanaan Demokrasi Terpimpin tahun 1959-1966, terjadi pelanggaran terhadap
UUD 1945, yaitu …
Pengangkatan Presiden sebagai Panglima Tertinggi ABRI
Presiden mendirikan Depernas dan mencanangkan Dekon
Pembubaran DPR hasil Pemilu 1955 yang digantikan dengan DPR-GR
Pemberlakuan ideologi Nasakom sebagai pandangan hidup bangsa Indonesia
Pemutusan hubungan diplomatic dengan pemerintah Belanda akibat dari masalah Irian
Barat
Kegagalan perekonomian Indonesia yang utama pada masa Orde Lama disebabkan oleh ...
Defisit dalam neraca perdagangan Indonesia
Ketidakjelasan penerapan sistem ekonomi terpimpin
Penolakan bantuan keuangan untuk Indonesia oleh IMF
Keluarnya Indonesia sebagai anggota PBB
Instabilitas politik Orde Lama
Jatuhnya kabinet Natsir disebabkan karena….
Semakin maraknya gerakan separatism di berbagai daerah
Kegagalan dalam menyelenggarakan pemilu
Akibat mosi tidak percaya terkait masalah pengembalian Irian Barat
Terjadinya permasalahan dalam tubuh angakatan perang
Kegagalan dalam mempertahankan bentuk negara kesatuan
Sistem Ali Baba merupakan sistem ekonomi baru yang diperkenalkan oleh….
Ali Sastroamijoyo
Burhanuddin Harahap
Soemitro Djojohasikoesoemo
Syarifudin Prawinegara
Ishaq Tjokrohadisurjo
Latar belakang pemberontakan Andi Azis di Sulawesi Selatan adalah….
Rasa tidak puas terhadap pemerintah RI
Menolak masuknya pasukan APRIS dan TNI kewilayahannya
Keinginan untuk mendirikan negara sendiri
Adanya dukungan dari pihak luar negeri
Rakyat menghendaki datangnya ratu adil
Pernyataan berikut yang tidak terkait dengan gerakan DI/TII di Jawa Barat adalah….
Gerakan DI/TII di Jawa Barat dipimpin oleh Kartowiryo
Gerakan DI/TII di Jawa Barat dilatarbelakangi oleh ketidakpuasan terhadap hasil perundagian
renville
Gerakan DI/TII di Jawa Barat ditumpas dengan menerapkan operasi Pagar Betis
Tujuan dari gerakan adalah mendirikan negara islam indonesia
DI/TII bersedia hijrah ke wilayah RI
Dalam upaya menumpas G 30 S/PKI khususnya di Jakarta langkah koordinatif dilakukan untuk
menguasai keadaan dimpin pangkostrad pada saat itu dijabat oleh….
Mayjen Suharto
Brigjen Basuki Rachmat
Letjen AH. Nasution
Letkol latief
Kolonel untug
Tokoh ekonomi yang mempelopori program gerakan benteng ialah….
Kasman Singodimejo
Kasimo
Margono
Soemitro Djojohadikoesoemo
Moh. Hatta
Pada tanggal 17 Agustus 1950 adalah hari yang sangat penting bagi bangsa indonesia sebab….
Telah berhasil menandatangani KMB
Terjadi perjanjian damai dengan Belanda
Indonesia kembali ke UUD 1945
Indonesia kembali ke NKRI
Pemerintah RIS dengan persetujuan parlemen menggunakan UUD 1945
Prestasi gemilang yang dicapai cabinet Ali Sastroamidjojo I adalah….
Menasionalisasi de Javasche Bank
Menyelenggarakan pemilu 1955
Melakukan kerjasama ekonomi dengan negara-negara Eropq
menjalin kerjasama ekonomi dengan negara-negara asia
menyelenggarakan KAA di Bandung
Pemilu 1955 diselenggarakan pada masa kabinet….
Natsir
Wilopo
Gotong royong
Burhanuddin Harahap
Djuanda
Tujuan diselenggarakan pemilu 1955 adalah untuk memilih anggota….
DPR dan MPR
DPR dan Badan Konstituante
DPR tingkat I dan II
DPR tingkat I dan MPR
Badan Konstituante dan DPRD
Terbentuknya negara RIS merupakan konsekuensi dari perjanjian….
Linggarjati
Roem Royen
Renville
Konferansi Inter Indonesia
KMB

Anda mungkin juga menyukai