Anda di halaman 1dari 15

ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN By.Ny.

K
DENGAN DIAGNOSA MEDIS BBSLR+ASFIKSIA BERAT, HMD GRADE 1
DI RUANG PERAWATAN PICU/NICU
RSUD. H. DAMANHURI
BARABAI

I. PENGKAJIAN
A. Identitas Anak
Nama : By Ny.K
Tanggallahir : 07 Agustus 2016 :
Jenis kelamin : Perempuan
BB : 1,2 kg
PB : 35 cm
Agama : Islam
Suku/ Bangsa : Banjar/ Indonesia
Alamat : Telaga Jingah
Tanggal masuk RS : 07 Agustus2016 jam 11.00 wita
Nomor register : 0326xx
Tanggal pengkajian : 07 Agustus2016 jam 14.00 wita
Diagnosa medis : BBLSR+ASFIKSIA BERAT,HMD GRADE 1

B. Identitas Penanggung Jawab


Nama lengkap : Tn. M.A
Umur : 22 tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : Swasta
Suku/ Bangsa : Banjar/ Indonesia
Alamat : Telaga Jingah
Hubungan dengan klien : Ayah kandung

C. Riwayat Kesehatan Pasien


1. Keluhan Utama
Beratbadanbadanbayilahirsangatrendah dan gagalnafas.
2. Riwayat Kesehatan Sekarang
Setelah lahir kondisi bayi lemah, gerak tidak terlalu aktif dan
adanya gangguan pola napas bayi lahir diklinik bidan dan langsung
dibawa kerumah sakit melihat kondisi bayi dengan nafas megap-
megap..
3. Riwayat Kesehatan Dahulu
Pada saat bayi lahir tidak langsung menangis, kondisi tubuh
lemah dangerak tubuh tidak aktif.
4. Riwayat Kesehatan Keluarga
` keluargan klien ada juga melahirkan dengan BBLR dan tidak
mempunyai penyakit keturunan.

D. Riwayat Anak
1. Masa Prenatal
Ibu klien saat hamil selalu memeriksa kehamilannya di
posyandu, mendapat imunisasi TT 3x dan tidak ada mengalami
peyakit keturunan.
2. Masa Intranatal
Klien lahir normal ditolong oleh dokter SPOG di rumah sakit
lewat persalinan normal. Masa kehamilan 7 bulan, tidak ada
kelainan/cacat fisik..
3. Masa Postnatal
Lahir spontan, tidaklangsung menangis, gerak tidak aktif,
BeratBadan 1,2 kg, PanjangBadan 35 cm.

E. Pengetahuan Orang Tua


1. Tentang Makanan Pokok
Ibu klien mengetahui tentang mekanan sehat.
2. Tentang Personal Hygiene
Personal hygiene klien secara umum baik , badan klien terlihat bersih
3. Riwayat Imunisasi: -

F. Pertumbuhan dan Perkembangan (sesuai pencapaian anak)


Usia Pertumbuhan Perkembnagan

0 hari BB : 1,2 kg -
PB : 35 cm

G. Pemeriksaan Fisik
1. Keadaan Umun
Klien tampak lemah
Kesadaran : Sopor
TD :-
RR : 50 x/ menit
Suhu : 36, 3 oc
Nadi : 115x/menit
Spo2 : 72%
BB : 1,2 kg
2. Kebersihan Anak
Bayimasihadasisadarahdikepalabayi
3. Suara anak sewaktu menangis
Sewaktu menangis suara anak terdegar lemah.
4. Keadaan Gizi Anak
Kurang baik dilihat dari berat badan anak 1,2 kg dan panjang badan 35
cm dan umur kehamilan < 7 bulan.
5. Aktivitas
Anak lemah dengan geak tidak aktif.
6. Kepala dan Leher
Bentuk simetris, rambut berwarna hitam, terdapat adanya kotoran yang
menempelsetelahmelahirkan , gerakan leher lemah.
7. Mata
Bentuk simetris, tidak ada kotoran yang menempelpadamata
8. Telinga
Bentuk simetris tidak mengeluarkan sekret.
9. Hidung
Bentuk simetris, tidak ada kotoran yag menempel, terpasang NGT
ukuran 5, 100 cm.
10. Mulut
Bibirterlihatkebiruan, refleks isap lemah.Bayiterpasang ETT
denganukuran 3,5kedalam 7,5 cm sertaSelang OGT ukuran 5

11. Dada (pernapasan)

Bentuk simetris, bayiterpasang ETT denganukuran 3,5 kedalam 7,5


cm, retraksidalam, .
12. Kulit
Kuit klien tampak bersih, tidak terdapat luka, tekstur kulit lembut,
terdapat lanugo.
13. Abdomen
Menggunaka pernapasan perut, tidak terdapat benjolan.
14. Ekstremitas
Tidak terdapat edema, kuku belum mencapai ujung jari.
15. Genetalia
Alat kelaminperempuan, tidak terdapat lesi dan peradangan pada
daerah genetalia, bokongnya tidak terdapat lesi.

H. Pola Makan
- Di rumah : -
- Di RS : klien hanya diberi ASI lewat selang
NGT 2 cc/2jam
I. Pola Eliminasi
- Di rumah :-
- Di RS : frekuensi BAB 1x sehari, berbau khas
dan berwarna kuning dan BAK ±3-4 sehari.

J. Terapi yang didapatkan di RS


Tanggal 07 Agustus 2016
- IVFD D 7,5 200 ml/24 jam
- Asam Amino 6 % 60 ml/24 jam
- Ceftriaxon 2 x 120 mg
- Gentamicin 1x 12 mg
- Aminophilin 2 x 6 mg

Terpasang Ventilator Mode Invasif VC-AC


Peep 7, RR 50, Fio2 100 % Vt. 2,5, Slope 0,008
K. Prosedur diagnostic :
PemeriksaanLaboratoriumTanggal 07 Agustus2016
Pemeriksaan Hasil NilaiRujukan

Hematologi

Hemoglobin 13,1 14..00-24.00

Hematokrit 46,5 42.00-62.00

Lekosit 45,7 4.00-19.55

Trombosit 327 220.00-490.000

Eritrosit 4.19 4.80-7.10

GulaDarah

GulaDarahSewaktu 95 <200

Elektrolit

Natrium 130.7 135-145

Kalium 4.75 3.6-5.5

Chlorida 97.6 95-100

PemeriksaanRadiologi
Pemeriksaan Baby Gram Tanggal 07 Agustus2016
Hasil: Bronchopneumonia + HMD Grade 1
II. ANALISA DATA

No Data Subyektif dan Obyektif Etiologi Masalah

1 DS : orang tua klien mangatakan Pertumbuhan Gangguan pola


bayinyaterlihat sulit bernafas dan napas
DO : perkembangan
- Terpasang paru yang belum
O2via ventilator sempurna

o Mv 0,13
o Vt 2,7
o RR. 50

- Warna kulit
pucat
- Gerakan tidak
ada

o Kesadaran : Sopor
o RR : 12x/ menit
o Suhu : 36, 3 oc
o Nadi : 115x/menit
o Spo2 : 72%
o BB : 1,2 kg
2 DS :- Kurangnya Resiko
DO : jaringanlemak gangguan
- Suhu 36,3 o c dibawah kulit regulasi suhu
- Keadaan tubuh
umum lemah
- BB : 1,2 kg
- PB : 35 cm

3 DS :- Reflek isap yang Resiko tinggi


DO : lemah nutrisi kurang
- Reflek isap dari kebuthan
tidakada tubuh
- Klien tampak
lemah
- BB 1,2 kg

III. DAFTAR MASALAH


No Dx Keperawatan Tgl Muncul Tgl Teratasi

1 Pola napastidakefektif berhubungan dengan 7


perkembngan paru yang belum sempurna Agustus2016
ditandai dengan :
DS : orang tua klien mangatakan
bayinyaterlihat sulit bernafas
DO :
- Terpasang O2via
ventilator

o Mv 0,13
o Vt 2,7
o RR. 50

- Warna kulit pucat


- Gerakan tidak ada
- Tanda-Tanda Vital

o Kesadaran : Sopor
o RR : 12x/ menit
o Suhu : 36, 3 oc
o Nadi : 115x/menit
o Spo2 : 72%
o BB : 1,2 kg
-
2 Resiko tinggi gangguanregulasi tubuh 7
berhubungan dengan kurangnya jaringan Agustus2016
lemak di baeah kutit ditandai dengan :
DS :-
DO :
- Suhu 36,3 o c
- Keadaan umum
lemah
- BB : 1,2 kg
- PB : 35 cm
3 Resiko tinggi kurang dari kebutuhan tubuh 7
berhubungan dengan reflek isap yag belum
sempurna ditandai dengan : Agustus2016
DS :-
DO :
- Reflek isap lemah
- Klien tampak
lemah
- BB 1,2 kg
IV. INTERVENSI
No Hari/ Tanggal Diagnosa Tujuan Rencana Keperawatan Rasional
1 Selasa Ganguan pola napas dapat 1. Observasi 1. M
7 Agustus2016 terpenuhi secara adekuat pernapasan dalam setiap 1 engetahui frekuensi napas
15.00 I dalam 3 hari dengan jam 2. M
kriteria hasil : 2. atur posisi bayi emudahkan bernapas
- Be dengan kepala ekstensi 3. M
napas dengan bebas 3. terapi embantu bernapas
dan lancar O2Sesuaiintruksi DPJP
- Ti
dak ada sianosis, warna
kulit merah
- Ti
dak ada apnea ataupun
takipnue
- Fre
kuensi napas dalam
batas normal 40-
60x/mnt
2 Selasa Setelah dilakukan 1. Letakk 1. A
7 Agustus2016 tindakan keperawatan an bayi pada inkubator gar suhu tubuh tetap stabil
15.00 II termoregulasi optimal dengan suhu dalam rentang 2. A
dengan krtiteria hasil : waktu yang sudah gar tidak terjadi kehilangan
- Su ditentukan. panas yang berlebihan
hu tubuh normal 2. Pertah 3. M
- Kli ankan suhu lingkungan empertahankan suhu tubuh
en tampak segar yang adekuat
- Re 3. Kaji
flek isap kuat tanda vital dan keadaan
- Be umum klilen
rgerak aktif
3 Selasa Setelah dilakukan 1. A 1. Observasi
7 Agustus2016 III tindakan perawatan njurkan ibu untuk dan mengetahui
15.00 kebutuhan nutrisi memberikan ASI sesering pertumbuhan klien
terpenuhi dengan kriteria mungkin 2. Mengetah
hasil : 2. O dapat merencanakan jumlah
- Re bservasi intake dan output makanan
flek isap kuat dalam 24 jam 3. Mengetah
- Kli 3. T berat badan
en tampak segar imbang berat badan tiap
- Be hari dalam skala dan waktu
rgerak aktif yang sama
- Be
rat badan naik
V. IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

No Hari/ Tanggal Dx Implementasi Evaluasi


1 Selasa a. Observasi S : orang tua klien
7 Agustus2016 pernapasan mangatakan bayinyaterlihat
15.00 I dalam setiap 1 sulit bernafas
jam O :
b. Atur posisi bayi - Terpas
dengan kepala ang O2via ventilator
ekstensi
o Mv 0,13
c. Terapi
o Vt 2,7
O2Sesuaiintruks
o RR. 50
i DPJP

- Warna
kulit pucat
- Gerak
an tidak ada
- Tanda-
Tanda Vital

o Kesadaran: Sopor
o RR : 12x/ menit
o Suhu : 36, 3 oc
o Nadi : 115x/menit
o Spo2 : 72%
o BB : 1,2 kg
A : Masalah belum teratasi
P : Intervensi dilanjutkan
(1,2,3)
2 Selasa 1. Meletakkan
DS : - bayi
7 Agustus2016 pada inkubator DO :
15.00 dengan suhu dalam - Suhu
II rentang waktu yang 36,3 o c
sudah ditentukan. - Keada
2. Mempertahankan an umum lemah
suhu lingkungan - BB :
yang adekuat 1,2 kg
3. Mengkaji tanda - PB :
vital dan keadaan 35 cm
umum klien A : Masalah belim teratasi
P : Intervensi lanjutkan (1,2,3)

3 Selasa 1. DS :-
7 Agustus2016 III untuk memberikan DO :
15.00 ASI sesering - Klien
mungkin tampak lemah
2. - BB 1,2
intake dan output kg
dalam 24 jam A : masalah belum teratasi
3. P : intervensi lanjutkan (1,2,3)
badan tiap hari
dalam skala dan
waktu yang sama

Anda mungkin juga menyukai