Anda di halaman 1dari 4

Nama : Ulwan Abdul Muiz

NIM : P17410194144
Kelas : 2B RMIK

1. Pasien perempuan usia 30 tahun, pasien datang ke RS kelas C dengan


keluhan panas 3 hari tidak turun-turun, hasil lab trombosit 55.000, Widal tes
ST O= 1/160; STAO= 1/160, tidak dilakukan tes Ig G dan ig M. Dokter
mendiagosis, dengue fever, thypoid fever dan gastroenteritis. Tentukan kode
main dan other condition?
Diagnosa yang Dokter mendiagosis, dengue fever, thypoid fever
ditetapkan dokter dan gastroenteritis.
Diagnosa yang akan dengue fever
dikode
BTM dengue fever
Laed Term Fever
Identasi - dengue (virus)
Kode ICD 10 Vol. 3 A90
Kode ICD 10 Vol. 1 A90

Diagnosa yang Dokter mendiagosis, dengue fever, thypoid fever


ditetapkan dokter dan gastroenteritis.
Diagnosa yang akan thypoid fever
dikode
BTM thypoid fever
Laed Term Fever
Identasi - typhoid (abortive) (hemorrhagic)
(intermittent) (malignant)
Kode ICD 10 Vol. 3 A01.0
Kode ICD 10 Vol. 1 A01.0

Diagnosa yang Dokter mendiagosis, dengue fever, thypoid fever


ditetapkan dokter dan gastroenteritis.
Diagnosa yang akan gastroenteritis
dikode
BTM gastroenteritis
Laed Term gastroenteritis
Identasi - salmonella
Kode ICD 10 Vol. 3 A02.0
Kode ICD 10 Vol. 1 A02.0

Diagnosa yang hasil lab trombosit 55.000, Widal tes ST O= 1/160;


ditetapkan dokter STAO= 1/160
Diagnosa yang akan hasil lab trombosit 55.000
dikode
BTM Examination blood for thrombocytes
Laed Term Examination
Identasi - microscopic (specimen) (of)
- - blood
Kode ICD 9CM Index 90.5
Kode ICD 9CM 90.59

Diagnosa yang hasil lab trombosit 55.000, Widal tes ST O= 1/160;


ditetapkan dokter STAO= 1/160
Diagnosa yang akan Widal tes ST O= 1/160; STAO= 1/160
dikode
BTM Examination blood for bacterial smear
Laed Term Examination
Identasi - microscopic (specimen) (of)
- - blood
Kode ICD 9CM Index 90.5
Kode ICD 9CM 90.51

Jadi
Kode ICD 10 Main Condition : A01.0
Kode ICD 10 Other Condition : A02.0 dan A90
Kode ICD 9CM Main : 90.51 dan 90.59
Kode ICD 9CM Other : -

2. Psien perempuan datang ke RS karena keluar cairan dijalan lahir pada pukul
13.00. Pemeriksanaan dokter adalah G2P1001Ab0 UK 38-39 minggu dengan
KPD dan tebuan sedikit. Psien dilakukan SC emergency. Bayi yang dilahirkan
hidup dan mengalami asfiksia. Tentukan Kode ICD 10 main condition dan
other condition ibu serta main dan other condition bayi?
IBU
Diagnosa yang Ketuban Pecah Dini
ditetapkan dokter
Diagnosa yang akan Ketuban Pecah Dini
dikode
BTM Premature Rupture of Membranes
Laed Term Rupture
Identasi - membrane
- - premature
Kode ICD 10 Vol. 3 O42.9
Kode ICD 10 Vol. 1 O42.9

Diagnosa yang SC Emergency


ditetapkan dokter
Diagnosa yang akan SC Emergency
dikode
BTM Cesarean Section
Laed Term Cesarean Section
Identasi - classical
Kode ICD 9CM Index 74.0
Kode ICD 9CM 74.0

Jadi
Kode ICD 10 Main Condition : O42.9
Kode ICD 10 Other Condition : -
Kode ICD 9CM Main : 74.0
Kode ICD 9CM Other : -
BAYI
Diagnosa yang Asfiksia
ditetapkan dokter
Diagnosa yang akan Asfiksia
dikode
BTM Asphyxia, asphyxiation
Laed Term Asphyxia, asphyxiation
Identasi - newborn
Kode ICD 10 Vol. 3 P21.9
Kode ICD 10 Vol. 1 P21.9

Diagnosa yang KPD mempengaruhi bayi


ditetapkan dokter
Diagnosa yang akan KPD mempengaruhi nayi
dikode
BTM Fetus and newborn affected by premature rupture
of membranes
Laed Term Rupture
Identasi - membranes
- - premature
- - - affecting fetus or newborn
Kode ICD 10 Vol. 3 P01.1
Kode ICD 10 Vol. 1 P01.1

Jadi
Kode ICD 10 Main Condition : P21.9
Kode ICD 10 Other Condition : P01.1
Kode ICD 9CM Main : -
Kode ICD 9CM Other : -

Anda mungkin juga menyukai