Anda di halaman 1dari 13

IX/H2-2

UJIAN SEKOLAH
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Satuan Pendidikan : SMP
Kelas : IX
Hari/Tanggal : ……………, ……………… 2020
Alokasi Waktu : 90 Menit

PETUNJUK UMUM
1. Gunakan pensil 2B untuk menghitamkan bulatan pada Lembar Jawaban Komputer (LJK).
Contoh cara menghitamkan :

a c d Benar a b c d Salah
d
a b c d Salah a b c Salah

2. Tulislah Nomor Peserta pada kolom yang disediakan, kemudian hitamkan bulatan di
bawahnya yang sesuai !
3. Hitamkan bulatan kecil pada kolom Mata Pelajaran yang sesuai !
4. Tulislah Tanggal US dan Nama Peserta serta bubuhkan Tanda Tangan pada kotak yang
disediakan !
5. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya !
6. Laporkan kepada Pengawas Ruangan kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau
jumlah soal kurang !
7. Jumlah soal sebanyak 45 yang terdiri dari 40 butir soal Pilihan Ganda, setiap butir soal
terdiri atas 4 (empat) pilihan jawaban semuanya harus dijawab, 5 butir soal Essay;
8. Dahulukan soal-soal yang Anda anggap mudah
9. Penilaian diatur sebagai berikut : Nilai minimal: 0,00 dan Nilai maksimal=100,00;
10. Mintalah kertas buram kepada Pengawas Ruangan, bila diperlukan;
11. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada Pengawas Ruangan;
12. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, kamus, HP, tabel matematika, atau alat bantu
lainnya.

SELAMAT BEKERJA
A. PILIHAN GANDA

1. Menggambar bentuk tidak hanya mengandalkan imajinasi tetapi juga memerlukan eksplorasi
terhadap objek. Alam semesta merupakan objek yang tidak akan pernah habis untuk
dieksplorasi sebagai bahan rancangan untuk gambar bentuk. Objek untuk gambar bentuk
yang bersumber pada alam semesta ini diantaranya adalah…
A flora, fauna, alam benda
B fauna, manusia, alam benda
C flora, manusia, alam benda
D flora, fauna, alam benda, manusia

2. Jika kalian amati dan pelajari ternyata ragam hias atau ornamen merupakan bentuk karya seni
rupa yang sudah berkembang sejak zaman prasejarah. Indonesia sebagai negara kepulauan
memiliki banyak ragam hias. Ragam hias di Indonesia dipengaruhi oleh faktor…
A Lingkungan alam masing-masing daerah
B Lingkungan alam, flora, fauna, budaya
C budaya masing-masing daerah.
D Flora dan fauna

Amati gambar di atas, gambar tersebut menggunakan komposisi ....


A Simetri
B a simetris
C sentral
D terpusat

Coba kalian amati ragam hias di atas ini. Ragam hias di atas dapat dijumpai di seluruh daerah
di Indonesia, seperti Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua. Ragam hias ini
merupakan ragam hias…
A Flora
B Fauna
C Figuratif
D Geometris

5. Teknik yang sering dilakukan oleh seorang perupa agar hasil yang dicapai sesuai dengan
objek yang digambar, disebut ….
A Gambar Dekorasi
B Gambar Ilustrasi
C Gambar Vignette
D Gambar Model

6. Menggambar ilustrasi dengan teknik kering tidak perlu meng-gunakan pengencer air atau
minyak. Ilustrasi dibuat langsung pada bidang dua dimensi berupa kertas gambar. Kemudian,
dibuat sketsa untuk selanjutnya diberi aksen garis atau warna sesuai dengan media kering
yang digunakan. Beberapa media kering di bawah ini adalah...
A charcoal, pulpen, cat air, cat minyak, tinta
B pensil, arang, krayon atau pastel colour, charcoal, pulpen
C pastel colour, charcoal, pulpen, cat air, cat minyak, tinta
D pensil, arang, charcoal, pulpen, cat air, cat minyak, tinta

7. Gambar model dapat diperoleh dengan cara:


1. Membuat sekala
2. Member efek prespektif pada obje gambar
3. Sudut pandang penggambar
4. Warna yang sesuai
Pernyataan di atas manakah yang termasuk dalam cara menggambar model…
A 1, 2, 3
B 2, 3, 4
C 1, 2, 4
D 1, 2, 3, 4

8. Karya sastra berupa cerita pendek, puisi, sajak, akan nampak lebih menarik minat orang
membacanya apabila disertai dengan gambar ilustrasi. Fungsi gambar ilustrasi di sini
bertujuan….
A memberikan penguatan dan mempertegas isi atau narasi pada materinya
B hiasan dan mempertegas isi atau narasi pada materinya
C dekorasi dan memberikan penguatan pada materi
D hiasan dan memberikan penguatan pada materi

9. Apabila kita akan menggambar model, biasakan memulai menggambar dengan mem buat
proporsi, bentuk dan gesture secara global menggunakan ...
A pensil Hb,B atau 2B
B pensil 2H atau H
C pensil warna
D Spidol

10. Coba kalian amati gambar di bawah ini :


1 2 3 4
Gambar ilustrasi di atas manakah yang menggunakan teknik digital (computer) ….
A Gambar 1 dan 2
B Gambar 1 dan 3
C Gambar 2 dan 3
D Gambar 2 dan 4

11. Ketika kalian membuat lukisan, kalian telah melakukan kegiatan “curhat” ke bidang lukis.
Berdasarkan fungsinya, karya seni rupa lukisan ini sering disebut ....
A Karya seni rupa dua dimensi
B Karya seni rupa murni
C Karya seni rupa terapan
D Karya seni rupa tiga dimensi

12. Dari pernyataan di bawah ini, manakah yang menggambarkan ciri-ciri dari cat minyak ...
A Memiliki tekstur yang halus, sehingga sulit dipergunakan
B Banyak mDengandung bahan lilin sehingga warnanya mengkilap
C Bamyak mengandung pigmen warna dibanding lilin sehingga warnanya lebih pekat dan
menutup
D Tidak mudah kering dan warnanya tahan lama, serta pengencernya menggunakan
minyak atau thiner

13. Dilihat dari prwujudanya atau bentuknya patung dapat dibedakan menjadi dua macan.
Patung yang merupakan tiruan dari bentuk alam (manusia, binatang dan tumbuhan) patung
ini nyata dalam perwujudanya yang disebut…
A Patung nonfiguratif
B Patung figuratif/realis
C Patung imajinatif
D Patung abstrak

14. Patung, adalah karya seni rupa murni setelah lukisan. Pada masa pra sejarah, patung dibuat
untuk kepentingan ritual dan magis. Dari masa ke masa patung beralih fungsi menjadi benda
yang multi fungsi. Seandainya kalian membuat patung dengan tujuan sebagai hiasan dan
pencurahan perasaan saja, maka patung karya kalian disebut sebagai karya patung yang
memiliki tujuan….
A Sebagai tanda kebesaran raja
B Sebagai monumen
C Dekorasi
D Religius

15. Seni grafis termasuk karya seni rupa dwimatra yang dibuat untuk mencurahkan idi/gagasan
dan emosi seseorang dengan menggunakan teknik cetak, sehingga memungkinkan pelipat
gandaan karyanya. Isstilah seni grafis dekenal juga dengan istilah ....
A Seni mencetak
B Seni dwi matra
C Seni transfaran
D Seni melipat ganda karya

16. Cetakan yang menggunakan klise/acuat/alat cetak yang akan menghasilakan gambar dari
bagian yang menonjol. Apabila alat cetak dioles dengan tinta, bagian yang menonjol itu akan
menerima tinta. Jika klise/alat cetak ieu ditempelakan pada kertas kemudian diangkat, maka
tampaklah gambar pada kertas, ini adalah merupakan teknik cettak....
A Dalam
B Tininggi
C Datar
D Saring

17. Pameran merupakan suatu kegiatan yang dilakukan oleh seseorang atau suatu kelompok
untuk mengkomunikasikan hasil karyanya kepada masyarakat. Pameran bisa dilaksanakan di
mana saja, baik di dalam ruangan atau di luar ruangan. Misalnya, aula sekolah, halaman
sekolah, atau tempat lain yang letaknya di luar sekolah. Langkah-langkah melaksanakan
pameran seni rupa yang diselenggarakan diantaranya yaitu dengan menyusun kepanitiaan
pameran. Panitia pameran yang bertugas memajang atau mengatur karya yang dipamerkan
adalah seksi ....
A Acara
B Penjaga
C Dokumentasi
D Display

18. Salah satu unsur pendukung karya seni rupa murni, adalah tema. Tema adalah jiwa sebuah
karya seni murni. Berbagai hal aspek kehidupan, hubungan antara manusia dengan dirinya,
dengan penciptanya, dengan alam sekitar, dengan benda, dengan khayalannnya, dapat
dijadikan sebagai tema lukisan. Salah satu contoh lukisan di bawah ini yang berisi tema
manusia/pelukis dengan dirinya sendiri, yaitu….
A
B

19.

Apabila kamu akan membuat patung seperti langkah-langkah di atas, berarti menggunakan
teknik....
A Pahat
B Butsir
C Cetak
D Las
20.

Amati gambar di atas, gambar tersebut sedan berkara seni grafis dengan teknik cetak ....
A Tinggi
B Saring
C Dalam
D Datar

21. Teknik bernyanyi ada yang perlu diperhatikan yaitu pengucapan yang jelas pembentukan
mulut sesuai dengan vokal dan konsonan sehingga kalimat lagu yang dikeluarkan akan terasa
jelas kedenhangarannya, tekknik lagu ini disebut ….
A Artikulasi
B Ekspresi
C Komposisi
D Prasering

22. Kecapi Suling, dari Jawa Barat, adalah paduan alat musik petik dengan alat musik tiup.
Permainan alat musik ini dinamiai ....
A Musik Keroncong
B Musik Ensembel
C Musik Karawitan
D Band

23.

Coba nyanyikan dalam hati sebagian lirik lagu di atas lagu tersebut bisa dinyanyikan dengan
dua atau lebih dalam bentuk kelompok vokal. Berasal dari daerah mana lagu tersebut
A Sulawesi Selatan
B Kalimantan Selatan
C Sumatra Utara
D Kalimatan Timur

24.

Musik Indonesia amat beragam ada musik tradisional dan ada musik modern. Alat musik
kolintang berasal dari daerah ....
A Sumatrai Selatan
B Kalimantan Selatan
C Sulawesi Utara
D Kalimatan Timur

25. Setiap lagu mempunyai fungsi tersenidiri diantaranya lagu “Dolanan” identik dengan lagu
anak-anak karena berfungsi untuk…
A Hiburan
B Upacara
C Komersil
D Permainan

26. Pelaksanaan dalam menyani ada beberapa cara diantaranya lagu yang dibuat susul menyusul
disebut lagu…
A Kanon
B Acapella
C Vocal Grup
D Paduan Suara

27.

Perhatikan ga,bar di atas, gambar tersebut seseorang sedang memainkan alat musik yang
disebut pencon, alat musik tersebut dimainkan dengan teknik...
A Dipetik
B Digoyang
C Dipukul
D Ditiup

28.

Di Jawa Barat ada permainan alat-alat musik tradisional secara berkelompok, gambar di atas
adalah permaina alat musik yang disebut ....
A Reog
B Calung
C Karawitan
D Renggong

29. Lagu-lagu rakyat (folksongs) yang tumbuh subur di daerah pedesaan banyak digunakan
sebagai media bermain anak-anak. Masih ingatkah permainan dengan lagu ketika kamu di
Sekolah Dasar? Banyak lagu sering dijadikan nama permainan anak-anak. Pernyataan di
bawah ini mana yang cocok judul lagu dengan asal daerahnya!
A Cublak-Cublak Suweng dari Jawa Timur
B Ampar-Ampar Pisang dari Sumatra
C Ambil-ambilan dari Jawa Barat
D Pok Ame-Ame dari Aceh

30
.

1 2 3 4

5 6 7 8
9 10 11 12
Alat musik di atas berbagai macam cara memainkanya, manakah alat musik yang diainkanya
dengan cara dipetik!
A 3-7–9
B 6 – 11 - 12
C 1 – 2 - 10
D 4–5-8

31. Dalam menyanyikan sebuah lagu perlu penjiwaan yang kuat karena dengan penjiwaan
membawakan sebuah lagu bisa menghayati lirik lagu. Prilaku yang demikian disebut….
A Artikulasi
B Disposisi
C Ekspresi
D Modulasi

32. Tehnik pernafasan yang paling baik digunakan pada waktu bernyanyi adalah....
A Pernafasan bahu
B Pernafasan dada
C Pernafasan perut
D Pernafasan diapragma

33.

Coba perhatikan tangga nada di atas. Tangga nada di atas adala


A Do = C
B Re = E
C Mi = G
D Fa = B

34. Mengubah lagu moderen dapat dilakukan dengan tahapan berikut ini :
1. Membuat Ritmik Lagu
2. Menentukan Tema Lagu
3. Membat Lirik Lagu
4. Membuat Melodi Lagu
5. Menentukan Birama
Susuna tahapan mengubah lagu moderen yang pas adalah ....
A 1, 5, 4, 3, 2
B 2, 3, 1, 5, 4
C 2, 5, 1, 4, 3
D 3, 5, 2, 1, 4
35.

Potongan lagu di atas, dipopulerkan oleh penyanyi yang bernama....


A Nidji
B Tulus
C Afghan
D Tompi

36. Lagu yang berkembang saat ini sangat variatif. Hal ini dipengaruhi oleh perkembangan....
A Zaman yang brkembang
B Alat musik yang semakin canggih seiring perkembangan teknologi
C Masyarakat yang berfariasi keininan dalam bernyanyi
D Para artis yang sanagt berfariasi

37.

Perhatikan gambar di atas, gambar tersebut sedang perunjukan yang berjenis aliran musik ....
A Pop
B Dangdut
C Rock
D Jazz

38. Musik dandut merupakan musik yang pendengarnya berasal dar semua kalangan masyarakat
Indonesia. Lagu dangdut yang biasanya diiringi kendang dan seruling terdengar mengalun
dan mengajak orang yang mendengarnya ikut bergoyang. Penyanyi di bawah ini manakah
yang termasuk penyanyi solo dangdut ....
A

39.

Cherrybelle Giril Band termasuk penyani kelompok vokal yang beraliran ....
A Pop
B Dangdut
C Rock
D Jazz

40.

Gambar di atas berfungsi….


A Melodis
B Melodis, harmonis
C Harmonis
D Ritmis

B. Essay

41. Apa yang kamu pikirkan tentang gambar di bawah ini!

42. Teknik mencetak ada berbagi macam diantaranya dengan cara cetak tinggi. Proses berkarya
dengan cetak tinggi dapat dilakukan dengan mengikuti langkah-langkah. Tuliskan langkah-
langkah dalam pembuatan cetak tinggi!
43. Jenis-jenis pameran bermacam-bermacam, ada berdasarkan karyanya, ada berdasarkan
orangnya/senimanya, dan ada berdasarkan tempatnya. Kalau berdasarkan tempatnya
diantaranya….
44. Musik dan lagu tradisional berfungsi sebagai….
45. Musik merupakan teman kita saat beraktivitas, di mana dengan musik dapat memberikan
kenyamanan serta mampu menambah semangat kita dalam melakukan berbagai aktivitas
sehari-hari, meskipun aktifitas tersebut tergolong berat dan cukup membosankan. Secara
umum, musik berfungsi sebagai media rekreatif/hiburan artinya …

Anda mungkin juga menyukai