Anda di halaman 1dari 2

KERAJINAN BAHAN KERAS

1. Apakah yang dimaksud dengan kerajinan bahan keras?


2. Barang atau hasil karya yang dihasilkan melalui ketrampilan tangan disebut ….
3. Bahan keras yang berasal dari alam ataupun mengalami pengolahan tanpa merubah wujud bahan
tersebut, mudah didapatkan dan relatif murah karena berada di sekitar kita adalah ....
4. Perhatikan teknik kerajinan di bawah ini!
1) Teknik etsa
2) Teknik pilin
3) Teknik slab
4) Teknik bubut
5) Teknik ukir tekan
6) Teknik pijit
Yang merupakan teknik dalam pembuatan kerajinan bahan keras adalah ....
5. Teknik pembuatan produk kerajinan dari bahan keras terdiri dari ….
6. Kerajinan kayu dapat dilakukan menggunakan teknik ….
7. Teknik tuang sekali pakai dibuat untuk ….
8. Metode menyambungkan bahan logam dibawah pengaruh panas dengan pertolongan bahan tambah
logam atau campuran logam disebut dengan teknik….
9. Teknik penyambungan logam dengan cara mencairkan sebagian logam induk dan logam pengisi
dengan atau tanpa tekanan dan menghasilkan sambungan yang kontinu merupakan salah satu teknik
dalam membuat kerajinan dari bahan keras yaitu….
10. Bentuk kerajinan tangan dengan teknik simpul menyimpul menggunakan berbagai macam tali disebut
dengan ….
11. Arti estetika adalah ….
12. Inovasi berarti....
13. Benda hasil kerajinan harus memenuhi rasa batiniah seseorang dalam menikmatinya. Hal itu
merupakan fungsi karya kerajinan sebagai....
14. Ukiran tradisional selain sebagai hiasan juga berfungsi menyimbolkan hal tertentu yang berhubungan
dengan spriritual merupakan fungsi ….
15. Pulau yang menghasilkan rotan adalah ….
16. Contoh bahan keras alami yaitu ….
17. Dalam pembuatan produk kerajinan bahan keras dapat dibagi menjadi …. , yaitu ….
18. Daerah yang terkenal dengan ukiran atau pahatannya yaitu ….
19. Bagaimana ciri umum rotan?
20. Apa yang dimaksud dengan teknik sambung?
21. Perhatikan gambar berikut!

Gambar kerajinan tersebut berbahan dasar ….


22. Anyaman yang memiliki dua arah sumbu yang saling tegak lurus atau miring satu sama dengan
lainnya adalah….
23. Mengapa pembuatan kerajinan tangan dari bambu, kayu, dan rotan sebaiknya berbentuk unik?
24. Jelaskan keuntungan yang diperoleh dalam membuka usaha kerajinan kayu, bamboo, dan rotan?
25. Apa arti penting penguasaan teknik pemrosesan dalam kerajinan tangan dari bamboo, kayu, rotan?
26. Ukiran yang selain hiasan juga berfungsi sebagai pendukung sebuah bangunan merupakan fungsi ….
27. Mengapa pengemasan kerajinan bamboo, kayu, dan rotan harus dilakukan secara hati-hati?
28. Sebutkan alat yang digunakan dalam pembuatan lampu hias dari bamboo!
29. Kegiatan penciptaan, pengubahan, atau penambahan nilai guna suatu barang disebut ….
30. Kerajinan di Indonesia menjadi komoditas Negara yang dapat meningkatkan ….
1. Kerajinan bahan keras adalah salah satu jenis kerajinan yang menggunakan bahan baku padat
atau keras sebagai material utama pembuatnya.
2. Kerajinan
3. bahan keras alami
4. 145
5. macam 6
6. ukir
7. Arca dan patung perunggu
8. Patri
9. Las
10. Macrame
11. Keindahan
12. Menciptakan barang baru
13. benda hias
14. simbolis
15. Kalimantan
16. Batu besi kaca
17. 2 bahan keras alami dan buatan
18. Yogyakarta
19. Berbentuk memanjang bulat seperti silinder atau sigitiga
20. Teknik yang dilakukan dengan cara menayatukan bahan dari dua bagian atau lebih menjadi satu
membentuk benda kerajinan
21. Eceng gondok
22. Anyaman silang tunggal
23. Hasil produk sebaiknya yang unik agar produksi kreasi bisa menjadi trademaker dan dikenal orang
atau diingat orang karena ada sesuai yang berbeda baik dari segi kemasan, bentuk maupun warna
24. Bukan usaha musiman sehinggah tidak ada matinya, bisa dimulai dengan modal yang tidak terlalu
besar, bisa membantu orang lain dengan memberdayakannya
25. Penguasaan teknik tersebut akan menentukan kualitas karya benda kerajinan yang dibuat
26. Konstruksi
27. Karena merupakan kerajinan yang membtuhkan ketelitian tinggi dalam pengerjaannya terutama untuk
memperoleh kualitas yang baik
28. .
29. Proses produksi
30. Devisa

1. d 11 a
2. b 12 c
3c 13 b
4c 14 b
5d 15 c
6c 16 C
7C 17 d
8d 18 b
9a 19 a
10 d 20 b

Anda mungkin juga menyukai