Anda di halaman 1dari 4

Nama : Firman Muhtarom

Nim :2018.20.77.111

Kelas : MPI Mukim 4

SOAL STATISTIKA

Tema: Penyajian Data

Sub Tema: Membuat Tabel Dsitribusi Frekuensi Data Kelompok

1. Buatlah tabel distribusi frekuensi, tabel distribusi frekuensi kumulatif kurang dari, dan tabel
distribusi frekuensi kumulatif lebih dari data kelompok berikut ini!

Data nilai statistika dasar dari 60 mahasiswa adalah berikut:


90,80,70,80,90,85,75,85,95,65,
75,80,90,80,65,55,55,55,65,40,
50,60,40,40,50,60,50,40,55,65,
55,65,75,85,95,95,35,45,55,60,
70,80,90,80,75,65,75,85,75,65,
55,65,75,85,75,65,50,60,70,75.

Selamat Mengerjakan!

Jawaban
35,40,40,40,40,45,50,50,50,50,
55,55,55,55,55,55,55,60,60,60,
60,65,65,65,65,65,65,65,65,65,
70,70,70,75,75,75,75,75,75,75,
75,75,80,80,80,80,80,80,85,85,
85,85,85,90,90,90,90,95,95,95.

 Urutan data dari nilai terkecil ke terbesar


35,40,45,50,55,60,65,70,75,80,85,90,95
 Range = nilai tertinggi – nilai terendah
95 – 35 = 60
 Banyak kelas = 1 + 3,3 × log(n)
1 + 3,3 × log(60) = 1 + 3,3 . 1,78
= 1+ 5,874 = 6,874 = 7
 Panjang kelas = range : banyak kelas
= 60 : 7 = 8,57 = 9
 Batas bawah kelas pertama
Nilai ujian yang terkecil = 35
Maka dibuat batas bawahnya adalah 31

1. Tabel distribusi frekuensi

Kelas ke- Nilai ujian Batas kelas Frekuensi

1 31-35 30,5 – 35,5 1

2 36-45 35,5 – 45,5 5

3 46-55 45,5 – 55,5 12

4 56-65 55,5 – 65,5 12

5 66-75 65,5 – 75,5 12

6 76-85 75,5 – 85,5 11

7 86-95 85,5 – 95,5 7

 Data untuk menentukan tabel distribusi frekuensi kurang dari dan kurang lebih

Data Frekuensi Tepi bawah Tepi atas

31-35 1 30,5 35,5

36-45 5 35,5 45,5

46-55 12 45,5 55,5

56-65 12 55,5 65,5

66-75 12 65,5 75,5

76-85 11 75,5 85,5

86-95 7 85,5 95,5

2. Tabel distribusi frekuensi kumulatif kurang dari


Data Frekuensi kumulatif kurang dari

≤35,5 1

≤45,5 6

≤55,5 18

≤65,5 30

≤75,5 42

≤85,5 53

≤95,5 60
3. Tabel distribusi frekuensi kumulatif lebih dari

Data Frekuensi kumulatif lebih dari

≥30,5 60

≥35,5 59

≥45,5 54

≥55,5 42

≥65,5 30

≥75,5 18

≥85,5 7

Anda mungkin juga menyukai