Anda di halaman 1dari 2

1.

Kajian mengenai pandemi covid-19 ini dapat didekati melalui ilmu Antropologi
Spesialiasasi, yaitu Antropologi Kesehatan.
Sebutkan pada aspek apa dari masyarakat, Pandemi Covid-18 ini dikaji dari
kacamata Antropologi Kesehatan !
Jawab :
Pandemi Covid-18 ini dikaji dari kacamata Antropologi Kesehatan dengan
menggunakan Aspek sosial-budaya.

2. Uraikan bagaimana Ahli Antropologi kesehatan mengkaji pandemi covid-19 tersebut


!
Jawab :
Pandemi sekarang yang muncul di dunia adalah covid-19, Penilitian dibidang
kesehatan belum bisa mengungkapkan penyebab Covid-19 , Kemudian pendekatan
Antropologi masuk dan mengkaji kebiasaan yang beredar ditengah masyarakat
wuhan yang dimana covid-19 pertama kali ditemukan, pendekatan Antropologi
dapat mengungkapkan penyebab terjadinya covid-19 , penyebabnya adalah
kebiasaan masyarakat di wuhan makan binatang liar (kelalawar, unta, ular dan
musang) yang mereka beli di pasar yang menjual satwa liar di wuhan. Covid-19
ditularkan antar manusia melalui kontak jarak dekat , karena itu berbagai tradisi
masyarakat seperti berkumpul dengan orang banyak (mengadakan pernikahan atau
acara) untuk sementara waktu tidak boleh dilakukan.
Karena wabah covid-19 terkait dengan aspek sosial-budaya , maka penanganannya
juga harus mempertimbangkan aspek sosial-budaya . dalam langkah
penanggulangan covid-19 yang saat ini dilakukan, pemerintah telah memperhatikan
aspek sosial budaya, seperti :
a. Himbauan membuat gugus tugas hingga tingkat rukun Tetangga
b. mengkampanyekan penanganan covid-19 dengan gotong royong
c. pemerintah membuat video sosialisasi pencegahan covid-19 dengan
menggunakan konten tradisi seperti lagu daerah
d. bahkan tidak dipilihnya opsi lockdown oleh pemerintah pusat adalah suatu
bentuk perhatian pada aspek sosial.

3. kajian mengenai pandemi covid-19 dapat dilakukan antropolog melalui perspektif


difusi. Sebutkan aspek-aspek disfusi yang dapat digunakan untuk melakukan
kajian ?
Jawab :
Aspek-aspek yang disfusi yang digunakan untuk melakukan kajian adalah :
a. asal pandemi covid-19 ditemukan di wuhan, china
b. Penyebaran covid-19 keberbagai Negara lain
c. Pencegahan Penyebaran cvid-19 dengan menggunakan lockdown atau PSBB

4. Uraikan pandemi covid-19 ini dari perspektif difusi !


Jawab
Pandemi covid-19 ini dari perspektif difusi yaitu penyebaran covid-19 yang pertama
kali ditemukan berasal dari wuhan, penyebarannya melalui droplet (percikan air liur)
kenapa sampai covid-19 tersebar hampir keseluruh dunia ? menurut saya dalam
perspektif difusi itu berawal dari salah satu orang yang posifit covid-19 yang pergi
kedaerah lain sehingga mengakibatkan penularan kepada daerah lain dan didaerah
itu terjadi penyebaran covid-19 seperti halnya yang kita ketahui penyebaran covid-
19 yang terjadi di Indonesia berasal dari Orang Jepang yang bermukim di Malaysia
yang datang ke Indonesia untuk bertemu dengan teman dekatnya yang berprofesi
sebagai guru dansa, sehingga guru dansa tersebut dinyatakan positif corona karena
diketahui penyebaran virus corona berkaitan dengan adanya kontak antara orang
yang satu dengan orang lainnya. Sehingga tidak bisa dipungkiri penyebaran covid-
19 ini sangat cepat keberbagai daerah di Indonesia karena covid-19 ini
penularannya sangat mudah berbeda dengan virus lainnya sehingga untuk
menghindari penyebaran covid-19 sebagian Negara melakukan lockdown dan di
Negara kita Negara Indonesia melakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar
(PSBB) untuk meminalisisir penyebaran Covid-19 yang bertujuan untuk
meminimalisir penyebaran covid-19.

Anda mungkin juga menyukai