Anda di halaman 1dari 6

SILABUS DAN SAP

Universitas Muhammadiyah Sorong Berdasarkan KKNI


Fakultas Ekonomi Prodi Manajemen S1 September 2019
Jl. Pendidikan Km. 8 Nomor. 27
................................................................................................................................................................................................................................................................
SILABUS
MANAJEMEN KARIR
Dosen Pengampu : RAIS DERA PUA RAWI, S.E, M.M

A. Deskripsi
Mata kuliah ini membahas konsep manajemen karir, peran karyawan dalam pengembangan karir, peran manajer dalam pengembangan karir, peran
perusahaan dalam pengembangan karir, plato karir, pengenalan nilai-nilai , prinsip dan cita-cita, ketrampilan dan pengalaman kerja, analisis
lingkungan pekerjaan, perencanaan karir multi jalur, proses perencanaan karir, coaching karir.

B. Model Pembelajaran
Mata kuliah ini diselenggarakan dengan menggunakan 3 model pembelajaran dari model pembelajaran yang tersedia berdasarkan KBK dan KKNI,
yaitu Small Group Discussion, Discovery Learning dan Cooperative Learning. Ketiga pembelajaran ini melibatkan mahasiswa secara aktif
mengembangkan pengetahuan dan membuat mahasiswa menjadi pusat pembelajaran. Metode Small Group Discussion mengharuskan mahasiswa
dalam kelas membentuk kelompok diskusi, membahas bahan diskusi dan secara bergantian menjadi juru bicara dan presentasi. Di luar kelas mereview
materi kuliah sebelumnya. Metode Discovery Learning mengharuskan mahasiswa mencari, mengumpulkan dan menyusun informasi yang ada untuk
mendeskrpsikan suatu pengetahuan Metode Cooperative Learning mengharuskan mahasiswa membahas dan menyimpulkan konsep dan teknik dalam
memecahkan masalah/ tugas yang diberikan dosen secara berkelompok.

C.Buku Acuan Utama


Buku Acuan Utama menggunakan karya Garry Dessler, 2011 “Manajemen Sumber Daya Manusia”,PT. Prenhalindo, Jakarta, Muhammad Trasifin,
“Modul Manajemen Karir”, 2010, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Unnar, Malayu SP Hasibuan, 2010”, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta :
Bumi Aksara. Buku Penunjang : Henry Simamora, 2010,”Manajemen Sumber Daya Manusia”, 2009, Yogyakarta, Penerbit STIE

D.Pelaksanaan Perkuliahan dan Penilaian


Kuliah akan dilaksanakan dalam waktu 14 minggu atau 14 kali pertemuan. Yang terdiri atas 7 pertemuan sebelum ujian tengah semester dan 7
pertemuan sesudah ujian tengah semester. Evaluasi terhadap prestasi mahasiswa dilaksanakan dalam 2 kali ( UTS dan UAS ). Nilai akhir untuk setiap
mahasiswa merupakan akumulasi nilai-nilai sebagai berikut: Tugas Terstruktur (20%), UTS(30%),UAS(50%).

1
SILABUS DAN SAP
Universitas Muhammadiyah Sorong Berdasarkan KKNI
Fakultas Ekonomi Prodi Manajemen S1 September 2019
Jl. Pendidikan Km. 8 Nomor. 27
................................................................................................................................................................................................................................................................
RENCANA PEMBELAJARAN KBK - KKNI
Mata Kuliah : Manajemen Karir : VI Semester
Kode MK :
Prodi :Manajemen : RAIS DERA PUA RAWI, SKS Dosen : 3 SKS
S.E, M.M
Kompetensi : Mahasiswa mampu memahami konsep manajemen karir, peran karyawan dalam pengembangan karir, peran manajer dalam pengembangan
karir, peran perusahaan dalam pengembangan karir, plato karir,pengenalan nila-nila, prinsip, cita-cita, ketrampilan dan pengalaman bekerja,
analisis lingkungan pekerjaan, perencanaan karir multi jalur dan coaching karir.
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
Minggu KemampuanAkhir Materi Bentuk Kriteria (Indikator) Penilaian Bobot
Ke Yang Diharapkan Pembelajaran Pembelajaran Nilai

1 Mahasiswa mampu Konsep Small Group Discussion  Peserta didik aktif berdiskusi 5%
menjelaskan Manajemen Karir.  Dosen : Merancang bahan diskusi tentang terminologi karir, tren dan semua anggota kelompok
pengertian dan perkembangan masalah karir dewasa ini dan pengelolaan karir yang memberikan pendapat.
tujuan manajemen relevan, khususnya ide-ide yang bermanfaat bagi sektor UMKM  Peserta didik menguasai materi
karir serta tren untuk diskusi mahasiswa di kelas .Menjadi moderator dan memberi kuliah yang dibahas pada
perkembangan kesimpulan point penting dari topik diskusi. perkuliahan hari ini.
masalah karir.  Mahasiswa: didalam kelas membentuk kelompok diskusi, membahas
bahan diskusi dan secara bergantian menjadi juru bicara dan
presentasi. Diluar kelas meresume materi kuliah minggu berikutnya.
2 Mahasis mampu Peran Karyawan Discovery Learning  Peserta didik mampu 5%
menjelaskan peran Dalam  Dosen: Memberikan petunjuk tentang peran karyawan dalam mendeskripsikan peran
karyawan dalam Pengembangan pengembangan karir, berbagai jenis kompetensi, sumber-sumber karyawan dalam pengembangan
pengembangan karir Karir informasi karir, sumber pengembangan kompetensi karir dan karir.
menyusun rencana karir individu.  Peserta didik mampu
 Mahasiswa: mencari, mengumpulkan dan menyusun informasi peran menyelesaikan tugas dari dosen.
karyawan dalam pengembangan karir, berbagai jenis kompetensi,
dan sumber-sumber pengembangan kompetensi karir serta rencana
karir individu, dan dibuat dalam bentuk paper 3-5 halaman
3 Mahasiswa mampu Peran Manajer Discovery Learning  Peserta didik aktif mampu 5%
menjelaskan Dalam

2
SILABUS DAN SAP
Universitas Muhammadiyah Sorong Berdasarkan KKNI
Fakultas Ekonomi Prodi Manajemen S1 September 2019
Jl. Pendidikan Km. 8 Nomor. 27
................................................................................................................................................................................................................................................................
langkah-langkah Pengembangan  Dosen: Memberikan petunjuk tentang umpan balik kinerja kepada mendeskripsikan peran manajer
pengembangan karir Karir bawahan dan langkah-langkah pengembangan karir bawahan dalam pengembangan karir
bawahan  Mahasiswa: Mencari, mengumpulkan dan menyusun informasi  Peserta didik mampu
tentang umpan balik kinerja kepada bawahan dan langkah-langakah menyelesaikan tugas tepat
pengembangan karir bawahan, dan dibuat dalam bentuk paper 3-5 waktu.
halaman.
4 Mahasiswa mampu Peran Perusahaan Cooperative Learning  Peserta didik mampu 10%
menjelaskan peran Dalam  Dosen: Menyiapkan suatu tugas berupa paper tentang orientasi menjelaskan mengenai peran
perusahaan dalam Pengembangan karyawan berfokus karir, pelatihan strategis dan menyusun perusahaan dalam
pengembangan karir. Karir rancangan pelatihan yang bersifat strategis dan terkait dengan pengembangan karir.
pengembangan karir.  Peserta didik mampu
 Mahasiswa: membahas dan menyimpulkan tugas yang diberikan menyelesaikan tugas tepat
dosen secara berkelompok yaitu berupa paper singkat yang terdiri waktu.
dari 3 – 4 halaman kemudian dipresentasikan dalam kelas.
5 Mahasiswa mampu Aktivitas Cooperative Learning  Peserta didik mampu 5%
menjelaskn berbagai Perencanaan Dan  Dosen: Menyiapkan suatu tugas berupa paper tentang berbagai menjelaskan mengenai aktivitas
aktivitas Pengembangan aktivitas perencanaan dan pengembangan karir serta penerapannya perencanaan dan pengembangan
perencanaan dan Karir secara riil dalam organisasi karir..
pengembangan karir  Mahasiswa: membahas dan menyimpulkan tugas yang diberikan  Peserta didik mampu
dosen secara berkelompok yaitu berupa paper singkat yang terdiri menyelesaikan tugas tepat
dari 3 – 4 halaman kemudian dipresentasikan dalam kelas. waktu.
6 Mahasiswa mampu Plato Karir Cooperative Learning  Peserta didik mampu 10%
menjelaskan dan  Dosen: menyiapkan suatu tugas berupa paper tentang jenis-jenis menjelaskan mempraktekan cara
mempraktekan cara plato karir, cara mengatasi plato karir.. mengatasi plato karir
mengatasi plato karir  Mahasiswa: membahas dan menyimpulkan tugas yang diberikan  Peserta didik mampu
dosen secara berkelompok yaitu membuat paper singkat yang terdiri menyelesaikan tugas tepat
dari 3-5 halaman kemudian dipresentasikan dalam kelas. waktu.

7 Mahasiswa mampu Solusi atas Cooperative Learning  Peserta didik aktif mampu 5%
mencari alternatif permasalahan  Dosen: menyiapkan tugas berupa paper tentang solusi permasalahan menjelaskan solusi
solusi permasalahan pengembangan pengembangan karir SDM dalam organisasi permasalahan pengembangan
pengembangan karir karir SDM dalam  Mahasiswa: membahas dan menyimpulkan tugas yang diberikan karir SDM dalam organisasi.

3
SILABUS DAN SAP
Universitas Muhammadiyah Sorong Berdasarkan KKNI
Fakultas Ekonomi Prodi Manajemen S1 September 2019
Jl. Pendidikan Km. 8 Nomor. 27
................................................................................................................................................................................................................................................................
SDM organisasi dosen secara berkelompok yaitu berupa paper singkat yang terdiri  Peserta didik mampu
dari 3-4 halaman dan dipresentasikan dalam kelas. menyelesaikan tugas tepat
waktu.
8 Ujian Tengah Semester / UTS
9 Mahasiswa mampu Pengenalan Minat Small Group Discussion  Peserta didik aktif berdiskusi 5%
mengenali nilai-nilai, Dan Bakat  Dosen: merancang bahan diskusi tentang pengenalan nilai-nilai, dan semua anggota kelompok
prinsip, cita-cita, Bekerja prinsip, cita-cita, ketrampilan dan pengalaman bekerja, untuk diskusi memberikan pendapat.
ketrampilan dan mahasiswa di kelas, menjadi moderator dan memberi kesimpulan  Peserta didik menguasai materi
pengalaman bekerja serta point penting dari topik diskusi. kuliah yang dibahas pada
 Mahasiswa: didalam kelas membentuk kelompok diskusi, membahas perkuliahan hari ini.
bahan diskusi dan secara bergantian menjadi juru bicara dan
presentasi.
10 Mahasiswa mampu Analisis Cooperative Learning  Peserta didik mampu 10%
mengenali profil Lingkungan  Dosen: menyiapkan suatu tugas berupa paper tentang analisis mengidentifikasi peluang dan
tempat kerja, profil Pekerjaan lingkungan pekerjaan yang meliputi profil organisasi tempat bekerja, pengembangan karir dalam
pekerjaan serta profil pekerjaan dan identifikasi peluang dan pengembangan karir perusahaan
peluang dan yang ada di lingkungan pekerjaannya. Tugas diselesaikan oleh  Peserta didik mampu
pengembangan karir mahasiswa secara berkelompok dan memonitor hasil belajar menyelesaikan tugas tepat
di lingkungan kerja kelompok mahasiswa waktu.
 Mahasiswa: membahas dan menyimpulkan tugas yang diberikan
dosen secara berkelompok yaitu membuat laporan dari hasil
kunjungan ke perusahaan..
11 Mahasiswa mampu Perencanaan Karir Discovery Learning  Peserta didik mampu 10%
memahami Multi Jalur  Dosen: memberikan petunjuk tentang jalur karir tradisional, jalur mendeskrpsikan perencanaan
perencanaan karir karir jaringan, jalur ketrampilan lateral, jalur karir ganda, menambah karir multi jalur.
multi jalur nilai karir, demosi dan agen bebas  Peserta didik mampu
 Mahasiswa: mencari, mengumpulkan dan menyusun informasi jalur menyelesaikan tugas tepat
karir tradisional, jalur karir jaringan, jalur ketrampilan lateral, jalur waktu.
karir ganda, menambah nilai karir, demosi dan agen
bebas,untukdideskripsikan dan dibuat dalam bentuk paper 3-5
halaman.
12 Mahasiswa mampu Perencanaan Karir Discovery Learning  Peserta didik aktif 5%

4
SILABUS DAN SAP
Universitas Muhammadiyah Sorong Berdasarkan KKNI
Fakultas Ekonomi Prodi Manajemen S1 September 2019
Jl. Pendidikan Km. 8 Nomor. 27
................................................................................................................................................................................................................................................................
membuat  Dosen: memberikan petunjuk tentang bagaimana proses perencanaan mendeskripsikan perencanaan
perencanaan karir karir secara sistematis dan komprehensip menggunakan berbagai karir yang berorientasi
konsep yang telah dipelajari sebelumnya kewirausahaan.
 Mahasiswa: mencari, mengumpulkan dan menyusun informasi
berbagai ide inovatif dalam proses perencanaan karir yang Peserta didik mampu
berorientasi kewirausahaan, untuk dideskripsikan dan dibuat dalam menyelesaikan tugas tepat waktu
bentuk paper 3-5 halaman. .
13 Mahasiswa mampu Coaching Karir Cooperative Learning  Peserta didik mampu 10%
menjelaskan  Dosen: menyiapkan tugas berupa paper singkat tentang proses menjelaskan proses coaching
coaching karir coaching karir untuk karyawan.. Tugas diselesaikan oleh mahasiswa karir untuk karyawan.
secara berkelompok dan memonitor hasil belajar kelompok  Peserta didik mampu menyelesai
mahasiswa. kan tugas tepat waktu..
 Mahasiswa: membahas dan menyimpulkan tugas yang diberikan
dosen secara berkelompok yaitu membuat paper singkat yang terdiri
dari 3 – 4 halaman kemudian dipresentasikan dalam kelas.
14 Mahasiswa mampu Coaching Karir Cooperative Learning  Peserta didik mampu 5%
menjelaskan  Dosen: menyiapkan suatu tugas berupa paper tentang proses coching menjelaskan coaching karir
coaching karir karir untuk karyawan. Tugas diselesaikan oleh mahasiswa secara untuk karyawan..
berkelompok dan memonitor hasil belajar kelompok mahasiswa.  Peserta didik mampu
 Mahasiswa: membahas dan menyimpulkan tugas yang diberikan menyelesaikan tugas tepat
dosen secara berkelompok yaitu membuat paper singkat yang terdiri waktu.
dari 3 - 5 halaman kemudian dipresentasikan di dalam kelas.

15 Mahasiswa mampu Role Play : Cooperative Learning  Peserta didik dapat 10%
mempraktekan Coaching Karir  Dosen: menyiapkan tugas berupa paper tentang bagaimana mempraktekan coaching karir
proses coaching karir mempraktekan proses coaching karir untuk karyawan . Tugas ini untuk karyawan
untuk karyawan diselesaikan oleh mahasiswa secara berkelompok dan memonitor  Pesrta didik menyelesaikan tugas
hasil belajar. tepat waktu.
 Mahasiswa: membahas dan menyimpulkan tugas yang diberikan
dosen secara berkelompok yaitu membuat paper singkat yang terdiri
dari 3-5 halaman kemudian dipresentasikan didalam kelas.

5
SILABUS DAN SAP
Universitas Muhammadiyah Sorong Berdasarkan KKNI
Fakultas Ekonomi Prodi Manajemen S1 September 2019
Jl. Pendidikan Km. 8 Nomor. 27
................................................................................................................................................................................................................................................................
Ujian Akhir Semester (UAS)

Disiapkan oleh, Diperiksa oleh, Disahkan oleh,

(RAIS DERA PUA RAWI, SE, MM.) (AHMAD JAMIL, SE, MM.) (RAIS DERA PUA RAWI,.SE.MM)
Dosen Ketua Prodi Dekan

Anda mungkin juga menyukai