Anda di halaman 1dari 1

Pemanfaatan Limbah Kelapa Sawit Menjadi Sabun

Latar Belakang :

Saya berasal dari daerah Provinsi Riau yang komoditas utama dan unggulannya ialah Pertanian dan
Perkebunan. Dalam hal ini di riau sendiri juga banyak ditanam tanaman kelapa sawit yang kemudian di
oleh menjadi minyak goreng. Dikarenakan banyak nya ditemukan kebun kelapa sawit ini lah saya
memilih judul PKM ini.

Alasan ketertarikan

Sejauh ini masyarakat hanya mengenal bahwa kelapa sawit ini hanya bisa digunakan untuk pembuatan
minyak goreng saja, namun pada kenyataanya kelapa sawit itu sendiri juga bisa dimanfaatkan untuk hal
lainnya, salah satunya ialah pembuatan sabun, pupuk, serta biodisel.

Solusi

Jadi untuk mengurangi keberadaan limbah dari olahan kelapa sawit ini, kita bisa mengurangi nya dan
memanfaatkan nya menjadi sebuah inovasi dalam hal ini dalam pembuatan sabun dengan
memanfaatkan ilmu kimia terapan.

Anda mungkin juga menyukai