Anda di halaman 1dari 18

BAB III

MASALAH DAN POTENSI

3.1. Masalah
Daftar peta permasalahan ini didapat dari hasil musrenbangdes
penyusunan RPJM Desa Banyulegi yang menghadirkan masing-masing
perwakilan dusun yang berkompeten dan mewakili unsur-unsur yang ada di
dalamnya dengan menggunakan alat kaji Potret Desa, Diagram Venn Hubungan
Kelembagaan serta Kalender Musim. Sebagai data tambahan, upaya observasi
dan wawancara dengan para pihak terkait juga dilakukan, sehingga
dimungkinkan tidak ada masalah, potensi dan usulan perencanaan
pembangunan desa yang terlewatkan/tidak terakomodasi.

Semua pandangan yang muncul diinventarisir, dicoding, dan diskoring,


untuk kemudian diurutkan berdasarkan nilai permasalahan yang mendapat
skoring terbanyak di masing-masing bidang. Karena begitu banyaknya masalah
yang masuk maka diupayakan reduksi data, sehingga masalah di sini benar-
benar masalah pokok dan penting.
Di bawah ini adalah daftar masalah yang secara kualitatif dirasakan oleh
masyarakat yang bersumber dari potret desa, kalender musim dan bagan
kelembagaan yang dikelompokkan menurut bidang penyelenggaraan
pemerintahan desa, pelaksanaan pembangunan desa, pembinaan
kemasyarakatan dan pemberdayaan masyarakat desa.

Tabel : Bidang dan Permasalahan

No Bidang Masalah
1. Penetapan dan penegasan batas Desa;
belum jelas
2. Pendataan Desa; selalu beubah-ubah dan
kurang optimal
3. Penyusunan tata ruang Desa; kurang
maksimal
4. Penyelenggaraan musyawarah Desa; kurang
maksimal
Bidang 5. Pengelolaan informasi Desa; kurang optimal
1 Penyelenggaraan
Pemerintahan 6. Penyelenggaraan perencanaan Desa; kurang
optimal
7. Penyelenggaraan evaluasi tingkat
perkembangan pemerintahan Desa; kurang
maksimal
8. Penyelenggaraan kerjasama antar Desa;
belum ada
9. Pembangunan sarana dan prasarana kantor
Desa; belum maksimal

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 17


1. Pembangunan, pemanfaatan dan
pemeliharaan infrastruktur dan lingkungan
Desa, yaitu jalan, tembok penahan jalan,
belum memadai
2. Pembangunan, pemanfaatan dan
pemeliharaan sarana dan prasarana
kesehatan, yaitu : gedung Poskesdes,
peralatan dan perlengkapan posyandu belum
memadai
3. Pembangunan, pemanfaatan dan
Bidang
pemeliharaan sarana dan prasarana
2 Pelaksanaan
pendidikan dan kebudayaan, yaitu : APE
Pembangunan
untuk anak TK, gedung PAUD,halaman
sekolah masih minim
4. Pengembangan usaha ekonomi produktif
serta pembangunan, pemanfaatan dan
pemeliharaan sarana dan prasarana
ekonomi, yaitu : saluran drainase, dam, jalan
pertanian belum memadai
5. Pelestarian lingkungan hidup, yaitu :
penanaman pohon, tanaman obat belum
maksimal
1. Pembinaan lembaga kemasyarakatan; yaitu ;
pembinaaan administrasi belum maksimal
2. Penyelenggaraan ketentraman dan
ketertiban; yaitu : pos kampling dan peralatan
keamanan belum memadai
3. Pembinaan kerukunan umat beragama; yaitu
Bidang : kegiatan hari besar agama belum optimal
3 Pembinaan 4. Pengadaan sarana dan prasarana olah raga;
Kemasyarakatan yaitu : peralatan dan sarana olah raga masih
minim
5. Pembinaan lembaga adat; yaitu : bersih desa
belum optimal
6. Pembinaan kesenian dan sosial budaya
masyarakat; yaitu : pembinaan dan peralatan
belum maksimal
1. Pelatihan usaha ekonomi, pertanian,
perikanan dan perdagangan; yaitu : seperti
pengelolaan pertanian belum ada
2. Pelatihan teknologi tepat guna; yaitu : seperti
Bidang pembuatan pupuk organik belum maksimal
4 Pemberdayaan
3. Pendidikan, pelatihan, dan penyuluhan bagi
Masyarakat
kepala Desa, perangkat Desa, dan Badan
Pemusyawaratan Desa; belum maksimal
4. Peningkatan kapasitas masyarakat; belum
maksimal

3.1.1 Isu/ masalah Utama

Berdasarkan hasil pengkajian potensi dan masalah maupun penggalian


informasi dan aspirasi dari berbagai pihak, maka dapat dijelaskan gambaran

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 18


permasalahan kunci yang dihadapi berikut prioritas penanggulangan masalah
serta gambaran potensi unggulan beserta prioritas rencana pengembangannya.
Adapun prioritas potensi dan masalah dapat dijelaskan sebagaimana tabel di
bawah ini.

Tabel Bidang dan Permasalahan Utama

TINDAKAN YANG
NO MASALAH PENYEBAB POTENSI
LAYAK
1 2 3 4 6
1 PENYELENGGARA
AN
PEMERINTAHAN
DESA      
1.1 Penetapan dan Penegasan Batas Desa
1 APBDes
Belum ada
Batas desa tidak SDM Pengukuran Ulang
pembatas desa
jelas. Tenaga Batas Desa
yang permanen
kerja
2 Banyak tanda
Luas tanah kas Swadaya
batas tanah kas Pengadaan Patok
desa/tanah milik Tenaga
desa/tanah milik Desa
desa kurang jelas kerja
desa tidak
Belum ada Pembangunan
Batas desa tidak Tenaga
3 pembatas desa Gapura/Tugu
jelas. kerja
yang permanen Perbatasan
4 Belum ada tanda
Pembangunan
Kesulitan mengenali pengenal gang Tenaga
gapuro masuk
alamat/gang jalan jalan yang Swadaya
gang-gang jalan
permanen
Belum ada Pembangunan
Batas dusun tidak Tenaga
5 pembatas dusun Gapura/Tugu
jelas. kerja
yang permanen Perbatasan dusun
Aset desa legalisasi Belum ada
kurang kuat dokumen yang Lahan Legalisasi aset
6 mempunyai Tenaga desa
kekuatan hukum SDM
yang tetap
1.2 Pendataan Desa (Monografi)
Data penduduk
Data penduduk Aparatur
1 sering tidk sesuai Sensus Penduduk
tidak diupdate lengkap
dengan di lapangan
Data ekonomi sering
Data ekonomi Aparatur
2 tidk sesuai dengan Sensus Ekonomi
tidak diupdate lengkap
di lapangan
3 Pendataan Sensus Pertanian
Data pertaniansering
pertanian tidak Aparatur
tidk sesuai dengan
dilakukan secara lengkap
di lapangan
detail
4 Pendataan
Data perternakan
perternakan Aparatur Sensus
sering tidk sesuai
tidak dilakukan lengkap Peternakan
dengan di lapangan
secara detail

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 19


Pendataan
Data perdagangan
perdagangan Aparatur Sensus
5 sering tidk sesuai
tidak dilakukan lengkap Perdagangan
dengan di lapangan
secara detail
Data penduduk Pendataan Aparatur
Sensus KK Miskin /
kurang mampu perdagangan lengkap
6 Rumah Tangga
sering tidk sesuai tidak dilakukan
Miskin
dengan di lapangan secara detail
1.3 Penyusunan Tata Ruang Desa (Data Demografi)
Peta desa belum
Aparatur
dilengkapi
lengkap
Peta Desa yang ada potensi, Pembuatan Peta
1 Banyak
belum lengkap masalah, Desa
pemuda
keadaan
potensial
penduduk, dll
Mendesian Belum Aparatur
desa/menata ruang mempunyai lengkap
Pembuatan Maket
2 secar utuh Maket desa Banyak
Desa
kadangkala sulit pemuda
untuk dilakukan potensial
Gambar peta Aparatur
Termakan usia
lembaga sudah lengkap
dan masih Pembuatan Peta
3 rusak dan sudah APBDes
menggunakan Lembaga Desa
tidak sesuai dengan
aturan lama
ketentuan baru
1.4 Penyelenggaraan Musyawarah Desa
Perdes yang dibuat Belum ada
Aparatur Bimtek
desa kadangkala Bimtek
1 lengkap Penyusunan
tidak sesuai Penyusunan
Perdes
ketentuan Perdes
2 Tidak ada biaya Anggaran
Penyusunan Perdes Aparatur
penyusunan penyusunan
sering terlambat lengkap
Perdes Perdes
Aparatur
RPJMDes dan Bimtek Bimtek
lengkap
RKPDes yang dibuat Penyusunan Penyusunan
3 Banyak
Tim penyusun RPJMdes dan RPJMdes dan
kader
kurang lengkap RKPDes RKPDes
potensial
Penyusunan Tidak ada biaya Aparatur Penyusunan
RPJMDes sering penyusunan lengkap RPJMdes dan
4 terlambat RPJMDes Banyak RKPDes
kader
potensial
Penyusunan Belum ada Aparatur
Bimtek
APBDes kadangkala Bimtek lengkap
5 Penyusunan
tidak sesuai dengan Penyusunan
APBDes
RKPDes APBDes
6 Penyusunan Tidak ada biaya Aparatur
Penyusunan
APBDes sering penyusunan lengkap
APBDes
terlambat APBDes
7 Pelaksanaan Tidak ada APDes Anggaran untuk
Musrenbangdes anggaran untuk Banyak kegiatan
kurang optimal dan kegiatan warga Musrenbangdes
Usulan-usulan Musrenbangdes potensial
kegiatan sering tidak
sinkron dengan
kehendak

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 20


masyarakat
Tidak ada
Pelaksanaan APDes Anggaran untuk
anggaran untuk
Musyawarah tingkat Banyak kegiatan
8 kegiatan
dusun kurang warga Musyawarah
Musyawarah
optimal potensial tingkat dusun
tingkat dusun
Tidak ada
Pelaksanaan Rapat anggaran untuk
Rapat Kerja
Kerja Pemerintah kegiatan Rapat APDes
Pemerintah Desa
9 Desa dan Lembaga Kerja Lembaga
dan Lembaga
Desa kurang Pemerintah lengkap
Desa
maksimal Desa dan
Lembaga Desa
1.5 Pengelolaan Informasi Desa
Banyak masyarakat Informasi di
menerima informasi desa belum Aparatur Pembuatan Papan
1
penting terlambat dikelola dengan lengkap Informasi
baik
Kritik dan saran
masyarakat secara
langsung secara Belum ada kotak Pembuatan Kotak
2 APBDes
tertulis sering tidak saran Saran
terbaca aparatur
desa
Kegiatan Kades dan Kendaraan dinas Kendaraan Dinas
3 Perangkat sering jumlahnya APBDes Kades dan
terlambat terbatas Perangkat
Banyak rumah Anggaran untuk
sosialisasi belum
4 warga yang tidak APBDes sosialisasi IMB
optimal
mempunyai IMB Rumah Desa
Banyak Papan Pengadaan Papan
Nama ( Bor ) Nama ( Bor )
Pemerintahan Desa Swadaya Pemerintahan
5 dan Lembaga dan termakan usia
APBDes Desa dan
Kader Desa yang Lembaga dan
sudah rusak Kader Desa
1.6 Penyelenggaraan Perencanaan Desa
Panitia Pilkades dan Anggaran
Anggaran
pengangkatan Pilkades dan
Pelaksanaan
perangkat desa pengangkatan
1 APBDes Pilkades dan
kesulitan membuat perangkat
pengangkatan
RAB sesuai Perangkat Desa
perangkat Desa
ketentuan belum ada
Kades dan
Belum ada Anggaran
Perangkat Desa
pelatihan pelatihan
kadangkala
peningkatan Peningkatan
2 kesulitan APBDes
Kapasitas Kapasitas Kades
menerjemahkan
Kades dan dan Perangkat
ketentuan/aturan –
Perangkat Desa Desa
aturan baru
Administrasi desa
Belum ada Bimtek
desa belum terarsip
Bimtek terkait Administrasi
3 dengan baik dan APBDes
administrasi Pemerintahan
belum sesuai
desa Desa
dengan ketentuan
4 Bendahara kesulitan Penghasilan Tim Penghasilan Tetap
RPJMDes Banyulegi 2020-2025 21
Tetap Kepala
untuk mengeluarkan
Desa dan
penghasilan tetap Penyusun Kepala Desa dan
Perangkat belum
Kades dan RPJMDes Perangkat
dimasukkan
perangkat
dalam RPJMDes
Tunjangan
Bendahara Kinerja Kinerja Kepala
enggan untuk Desa dan Tim Tunjangan Kinerja
5 mengeluarkan Perangkat Desa Penyusun Kepala Desa dan
tunjangan Kades belum tertera RPJMDes Perangkat Desa
dan perangkat secara jelas
dalam RPJMDes
Kepala Desa dan Belum ada
Tunjangan
Perangkat desa tunjangan
Komunikasi Kepala
6 kesulitan melakukan Komunikasi APBDes
desa dan
komunikasi jarak Kepala desa dan
Perangkat Desa
jauh Perangkat Desa
Kepala Desa dan
Perangkat desa
Belum ada
sering kurang
tunjangan Tunjangan
7 semangat APBDes
Perjalanan Perjalanan Dinas
menghadiri kegiatan
Dinas
yang jaraknya jauh
dari kantor desa
Kepala Desa dan
Perangkat desa
Belum ada
sering kurang Tunjangan
tunjangan
8 semangat APBDes Pembinaan
pembinaan
melakukan Masyarakat
Masyarakat
Pembinaan
Masyarakat
Kinerja Kepala Desa Tidak insentif
dan Perangkat desa tahunan bagi Tunjangan
10 APBDes
sering kurang Kepala desa dan Tahunan
optimal perangkat
Kepala Desa
Kinerja Kepala Desa
dan Perangkat
dan Perangkat desa
desa sibuk
sering kurang Tunjangan Hari
9 mencari APBDes
maksimal dan Tua
penghasilan
kurang sepenuh hati
tambahan untuk
dalam bekerja
hari tua
Kepala Desa dan
Perangkat desa, bila
Belum ada
mengalami sakit Tunjangan
10 tunjangan APBDes
kebingungan Kesehatan
kesehatan
masalah biaya
pengobatan
Pakaian dinas Seragam Kades
Perangkat dan Swadaya dan Perangkat
11 Lembaga desa termakan usia
APBDes Desa serta
sudah kusam Lembaga Desa
Banyak perangkat
yang belum bisa Belum ada Honor Akunting /
membuat Swadaya
12 honor untuk Pendamping
administrasi sesuai APBDes
pendamping adminitrasi Desa
peraturan baru

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 22


Aparatur Pengadaan jasa
Peralatan dan
Pelayanan terhadap desa Operasional
perlengkapan
masyarakat lengkap pemeliharaan
13 kantor tidak
tersendat-sendat Rutin peralatan
dapat berfungsi
dan perlengkapan
optimal
Kantor Desa
Perangkat desa Anggaran untuk Swadaya
Pengadaan
kebingungan menjamu tamu APBDes
14 anggaran Tamu
menjamu tamu belum
Desa
dianggarkan
Belum ada
Kinerja Lembaga APBDes Tunjangan dan
operasional
15 Desa kurang APBD operasional
untuk kegiatan
maksimal Swadaya Lembaga desa
Lembaga Desa
1.7 Penyelenggaraan evaluasi tingkat perkembangan pemerintahan Desa
Lembaga desa Pemerintahan Aparatur
kesulitan untuk desa belum desa
melakukan evaluasi membuat lengkap Laporan bulanan
1 perkembangan laporan perlengka perkembangan
pemerintahan desa perkembangan pan pemerintahan desa
pemerintahan kantor
desa memadai
Lembaga
Data laporan kadang Tidak ada dana Anggaran untuk
desa
2 kala tidak sesuai untuk kegiatan kegiatan
lengkap
dengan lapangan monitoring Monitoring
APBDes
Pelaksanaan Kegiatan audit
Kader
kegiatan kadangkala jarang dilakukan
3 potensial Anggaran audit
tidak sesuai dengan
APBDes
RAB
1.8 Penyelenggaraan Kerjasama antar Desa
Belum ada Swadaya Penyelenggaraan
Kegiatan antar desa kerjasama Lembaga Kerjasama Antar
1 tidak berjalan lancar dengan desa desa Desa terkait
lain prasarana
Kegiatan Belum ada
Banyak
perdagangan tidak kerjasama
pedagang Kerjasama bidang
2 berkembang hanya dengan desa
Lembaga perdagangan
menjangkau 1 desa lain terkait
desa
saja perdagangan
Belum ada Lembaga
kerjasama desa
Kegiatan pertanian Kerjasama bidang
3 dengan desa Petani
kurang berkembang pertanian
lain terkait
pertanian
1.9 Pembangunan sarana dan Prasarana kantor Desa
Beberapa bagian cuaca dan swadaya
gedung kantor desa beberapa bagian tenaga Rehab/pemelihara
1 ada yang sudah kerja an Gedung Desa
usia bangunan
rusak APBDes dan Lembaga
udah tua
Beberapa bagian cuaca dan swadaya
gedung Serba Pembangunan/Reh
beberapa bagian tenaga
2 Guna,ada yang kerja ab Gedung Serba
usia bangunan
sudah rusak APBDes Guna
udah tua
3 Halaman balai dan Halaman tidak swadaya Pembangunan
kantor desa kurang tertata dengan tenaga Taman desa
nyaman baik kerja
RPJMDes Banyulegi 2020-2025 23
APBDes
swadaya Pembangunan
Halaman balai dan Paving halaman
tenaga Paving halaman
4 kantor desa tidak balai dan kantor
kerja balai dan kantor
nyaman desa rusak
APBDes desa
Pagar balai desa swadaya
tidak memadai, Bangunan lama tenaga Pembangunan
5 sehingga keamanan dan belum ada kerja pagar dan gapuro
dan kenyaman gapuronya APBDes balai desa
sangat kurang
Kendaraan
perangkat dan tempat parkir tenaga
masyarakat di kantor Pengadaan tempat
6 yang ada kurang kerja
desa tidak tertata parkir
memadai APBDes
baik
Target kegiatan
listrik PLN sering Pengadaan/Peraw
12 desa sering APBDes
padam atan Genset
terlambat
Pelayanan terhadap ATK dan
Pengadaan ATK
masyarakat perlengkapan
14 APBDes dan perlengkapan
kadangkala kantor desa
kantor desa
terhambat sangat minim
Kinerja pesuruh Tidak ada honor Honor Pesuruh
16 desa tidak maksimal APBDes
untuk pesuruh Desa
Belum APBDes
terakomodir Swadaya
Ada beberapa dalam PKD,
Pelaksanaan
kegiatan desa tidak padahal
17 Pembangunan
bisa dilaksanakan kegiatan
Desa lainnya
tersebut sangat
dibutuhkan
masyarakat
BIDANG
2 PELAKSANAAN
PEMBANGUNAN
Pembangunan, pemanfaatan dan pemeliharaan infrasruktur dan
2.1
lingkungan Desa
Beberapa jalan di
Pelebaran/Peningk
Dsn.Banyulegi Jalan masih
atan/pemeliharaan
sempit dan kurang berupa tanah, APBD
jalan dalam bentuk
lancar, sehingga adapula yang Tenaga
1 seperti aspal
transportasi kurang yang sudah kerja
(hotmix,lapen),Pavi
lancar dan ditelford dalam Swadaya
ng, rabat beton,dll
membahayakan kondisi rusak
Dsn.Banyulegi
pengguna jalan
Beberapa jalan di
Pelebaran/Peningk
Dsn Banyulegi Jalan masih
atan/pemeliharaan
sempit dan kurang berupa tanah, APBD
jalan dalam bentuk
lancar, sehingga adapula yang Tenaga
2 seperti aspal
transportasi kurang yang sudah kerja
(hotmix,lapen),Pavi
lancar dan ditelford dalam Swadaya
ng, rabat beton,dll
membahayakan kondisi rusak
Banyulegi
pengguna jalan
3 Beberapa jalan di Jalan masih APBD Pelebaran/Peningk
Dsn Ngarus.sempit berupa tanah, Tenaga atan/pemeliharaan
dan kurang lancar, adapula yang kerja jalan dalam bentuk
sehingga yang sudah Swadaya seperti aspal

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 24


transportasi kurang
(hotmix,lapen),Pavi
lancar dan ditelford dalam
ng, rabat beton,dll
membahayakan kondisi rusak
Dsn.Ngarus
pengguna jalan
Berem Jalan
Tanah berem
Dsn.Banyulegi Pembangunan /
jalan labil dan
rawan longsor, Tenaga pemeliharaan TPT
4 belum ada
sehingga kerja Jalan
bangunan
membahaykan Dsn.Banyulegi
penahan tanah
pengguna jalan
Berem Jalan Dsn Tanah berem
Glagah rawan jalan labil dan Pembangunan /
Tenaga
5 longsor, sehingga belum ada pemeliharaan TPT
kerja
membahaykan bangunan Jalan Dsn.Glagah
pengguna jalan penahan tanah
Berem Jalan Dsn Tanah berem
Balong rawan jalan labil dan Pembangunan /
Tenaga
6 longsor, sehingga belum ada pemeliharaan TPT
kerja
membahaykan bangunan Jalan Dsn.Balong
pengguna jalan penahan tanah
Pengadaan/pemeli
Bila malam , jalan Penerangan Tenaga haraan
7 umum di Semua jalan umum kerja penerangan Jalan
dusun rawan/ gelap belum ada swadaya Umum semua
dusun
Banyak RTM Dsn
Keluarga RTM
Banyulegi bertempat
tidak mempunyai Tenaga Rehap Rumah
tinggal di rumah
8 dana untuk kerja Tidak Layak Huni
kurang layak huni,
merehab tempat Swadaya Dsn.Banyulegi
sehingga rawan
tinggal
penyakit
Banyak RTM di
Keluarga RTM
semua dusun
tidak mempunyai Tenaga Rehap Rumah
bertempat tinggal di
9 dana untuk kerja Tidak Layak Huni
rumah kurang layak
merehab tempat Swadaya semua dusun
huni, sehingga
tinggal
rawan penyakit
Air di jalan Belum ada
Pembangunan /
Dsn.Banyulegi, bila saluran drainase
pemeliharaan
hujan airnya yang memadai Tenaga
10 Saluran Drainase
meluber dijalan, dan kerja
jalan
sehingga merusak keterbatasan
Dsn.Banyulegi
jalan dana desa
Air di jalan di Belum ada
Dsn.Balong bila saluran drainase Pembangunan /
hujan airnya yang memadai Tenaga pemeliharaan
11
meluber dijalan, dan kerja Saluran Drainase
sehingga merusak keterbatasan jalan Dsn.Balong
jalan dana desa
Bangunan Pembangunan/reh
Lahan
(Pendopo,pagar dan ab dan
Usia bangunan Tenaga
12 gapuro) rusak dan pemeliharaan
sudah tua kerja
tidak memadai Punden
swadaya
Dsn.Banyulegi
Bangunan sudah Pembangunan/pe
Pos kampling rusak Linmas
13 tua dan dana meliharaan Pos
parah APBDes
terbatas Kampling
14 Kantor Bangunan Babinkanti Pembuatan kantor
RPJMDes Banyulegi 2020-2025 25
Babinkantibmas dan gedung kantor bmas Babinkantibmas
Babinsa rusak sudah tua dan Babinsa
Beberapa
Beberapa Lahan Pembangunan/pe
infrastruktur desa
infrastruktur Tenaga meliharaan
15 lainnya kurang
desa lainnya kerja infrastruktur desa
berfungsi dengan
rusak swadaya lainnya
baik
Pembangunan, Pemanfaatan dan Pemeliharaan sarana dan prasarana
kesehatan
Lapangan olah raga Pembangunan/Pe
Sarana
tidak bisa APBD meliharaan
prasarana
1 dimanfaatkan untuk APBDes (drainase,TPT,pag
lapangan tidak
olah raga secara Swadaya ar,rumput,dll)
lengkap
maksimal lapangan olah raga
Kadangkala warga
Pipa,bak,tandon
kesulitan
sudah tidak Pengadaan/pemeli
mendapatkan air APBD
memadai serta haraanpipanisasi/b
2 bersih, bila air lancar APBDes
tidak ak/tandon/meterisa
kadangkala warga Swadaya
perhitungan si
menggunakan air
penggunaan air
seenaknya.
Air hujan di Banyak
Lahan
Dsn.Pucuk tidak halaman/pekara Pembuatan
3 APBD
meresap ketanah ngan penduduk Biopori/Resapan
ABDes
secara cepat di plester
Tim kesehatan Belum
kesulitan untuk mempunyai
Swadaya Pengadaan/Peraw
mengangkut pasien kendaraan
4 Tenaga atan Mobil
kesehatan untuk
kesehatan Kesehatan Keliling
mengangkut
pasien
Pelayanan Jumlah Postu Pengadaan
5 kesehatan kurang Peralatan Tenaga Peralatan
maksimal kesehatan minim kesehatan Kesehatan
Pelayanan
kesehatan di Postu Jumlah tenaga APBDes Pengadaan
6
Ds.Pucuk kurang kerja terbatas Swadaya Tenaga Kesehatan
maksimal
Perawatan bayi Tenaga Bantuan Peralatan
Peralatan bayi
7 kadangkala kurang kerja bayi Desa
yang ada minim
optimal Swadaya Banyulegi
Kegiatan posyandu Pemeliharaan/reha
Peralatan Kader
balita di b peralatan
8 posyandu balita Posyandu
Dsn.Banyulegi posyandu Balita
jumlahnya minim Swadaya
kurang maksimal Dsn.Banyulegi
Kegiatan posyandu Pengadaan,
Posyandu tidak Kader
di Dsn.Banyulegi perawatan dan
9 ada wahana Posyandu
kurang diminati operasional Tapos
bermain edukatif Swadaya
anak-anak Dsn.Banyulegi
Kegiatan posyandu Posyandu tidak Kader Pengadaan,
10 kurang diminati ada wahana Posyandu perawatan dan
anak-anak bermain edukatif Swadaya operasional Tapos
Pembangunan, Pemanfaatan dan pemeliharaan sarana dan prasarana
pendidikan dan kebudayaan
3 Kegiatan pendidikan Belum Lahan Pembangunan/pe
keagamaan/TPA di mempunyai Swadaya meliharaan
Dsn.Banyulegi tidak gedung Tenaga Fasilitas

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 26


berjalan maksimal Pendidikan
kerja Keagamaan TPA
Ds.Banyulegi
Kegiatan
Pembangunan/pe
Kegiatan pendidikan pendidikan usia Lahan
meliharaan
4 usia dini tidak dini (PAUD) APBDes
Gedung PAUD
berjalan maksimal numpang di Swadaya
desa Banyulegi
rumah warga
Kegiatan pendidikan Gedung
Beberapa Rehab/pemelihara
TK tidak optimal dan TK
5 bagian gedung an Gedung TK
membahayakan Swadaya
TK sudah rusak DW Ds.Banyulegi
murid APBDes
Tidak ada Program
program Peningkatan Mutu
Mutu dan akses
Peningkatan Murid TPA dan Akses
6 pendidikan TPA
Mutu dan Akses Guru TPA Pendidikan Siswa
masih rendah
Pendidikan TPA Desa
Siswa TPA Banyulegi
Murid
Kegiatan belajar Sarana APE Bantuan Sarana
PAUD dan
7 mengajar PAUD dan PAUD dan TK APE PAUD dan
TK
TK kurang optimal jumlahnya minim TK Desa Banyulegi
Swadaya
Pembangunan/pe
Tidak ada
Kegiatan pelatihan Lahan meliharaan
mempunyai
8 dan Olahraga tidak Swadaya Fasilitas pelatihan
gedung yang
berjalan maksimal APBDes dan Olahraga dan
memadai
seragam
Jemaat banyak yang Jemaat
Bangunan sudah Renovasi Tempat
9 beribadah di tempat banyak
tua Ibadah
ibadah APBDes
Pagar Tempat Kurang Tenaga
ibadah sudah rusak perawatan kerja Renovasi Pagar
10
karena dana APBDes Tempat Ibadah
terbatas
Sarana dan Bantuan Dana
Umat aktif
11 prasarana ibadah Dana terbatas Sarana dan
APBDes
kurang memadai Prasarana Ibadah
Pembangunan ekonomi produktif serta pembangunan pemanfaatan
dan pemeliharaan sarana dan prasarana ekonomi
Belum
Lahan
mempunyai
Banyak
Pengelolaan tempat khusus
warga Pembentukan dan
Kegiatan-kegiatan mengelola
potensial Pembangunan/pe
1 produktif yang ada di Pengelolaan
Banyak meliharaan
desa belum Kegiatan-
kegiatan Gedung BUMDes
maksimal kegiatan
produktif
produktif yang
skala desa
ada
Pelestarian lingkungan hidup
Penanaman
Berem jalan belum Lahan/ber
Belum ada tanaman produktif
dimanfaatkan untuk em jalan
1 tanaman sepanjang jalan
penghijauan Swadaya
produktif desa dan lahan
produktif APBDes
kosong
2 Bahu jalan kelihatan Tidak ada Banyak Kerja bakti
kumuh dan tidak kegiatan masal warga membersihkan
terawat dengan baik untuk potensial bahu jalan

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 27


membersihkan
lingkungan
bahu jalan
Belum ada Banyak
Pengelolaan Pelatihan
pelatihan waga
3 Lingkungan hidup Pelestarian
pelestarian potensial
belum maksimal Lingkungan Hidup
lingkungan hidup KPMD
Kader Pelestarian
Biaya Operasional
Lingkungan Hidup Tidak ada biaya
4 APBDes Kader Pelestarian
belum bekerja operasional
Lingkungan Hidup
optimal
BIDANG
PEMBINAAN
3
KEMASYARAKATA
N
A Sosial Budaya
Penyuluhan dan Penyuluhan dan
Masyarakat
pembinaan yang pembinaan
sangat tokoh dan
dilakukan aparatur masyarakat
1 menghormati pemuka
desa, kadang kala dengan melibatkan
tokoh dan agama
kurang direspon tokoh dan pemuka
pemuka agama
masyarakat agama
Pembinaan umat Dana terbatas
beragama yang
Umat Bantuan Dana
biasanya sering
2 beragama Pembinaan Umat
dilakukan akhir –
aktif Beragama
akhir ini menjadi
jarang dilakukan
Organisasi –
Pembinaan
organisasi tidak Kurangnya APBDes
3 Organisasi
berjalan lancar dan pembinaan Swadaya
Keagamaan
hampir bubar
Kegiatan PHBN dan
Dana desa APBDes PHB Nasional /
4 PHBK kurang
terbatas Swadaya PHB Keagamaan
maksimal
Belum
Banyak
mempunyai
warga
wadah untuk
Kegiatan-kegiatan potensial Pembentukan
mengelola
5 produktif desa belum Banyak pengurus BUM
Kegiatan-
dikelola dengan baik kegiatan Des
kegiatan
produktif
produktif yang
skala desa
ada di desa
Kegiatan organisasi Dana
Dana Organisasi Bantuan Dana
kemasyarakatan Organisasi
6 Kemasyarakatan Organisasi
tidak berjalan Kemasyar
sangat minim Kemasyarakatan
maksimal akatan
Belum ada
Organisasi
pembinaan Pembinaan
kemasyarakatan
7 Pembinaan APBDes Organisasi
tidak berjalan
Organisasi Kemasyarakatan
maksimal
Kemasyarakatan
Belum ada
Kegiatan bulan
anggaran untuk
bhakti gotong- Swadaya Bulan bhakti
8 Kegiatan bulan
royong tidak berjalan APBDes Gotong royong,
bhakti gotong-
optimal
royong
9 Budaya masyarakat Tidak ada Budaya Pameran Pekan

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 28


banyak yang tidak promosi tentang masyaraka
Budaya
diketahui budaya t
Masyarakat
masyarakat luas masyarakat APBDes
Belum ada
anggaran
Kegiatan adat khusus untuk Swadaya Bantuan Dana
10
kurang maksimal kegiatan adat APBDes Operasional Adat
Dana desa
terbatas
Belum ada
Kegiatan adat
anggaran Pembinaan
seperti bersih
kegiatan adat Swadaya Adat(bersih
11 desa/dusun,
seperti bersih APBDes desa/dusun,ruwata
ruwatan,dll tidak
desa/dusun, n,dll)
berjalan optimal
ruwatan,dll
Kegiatan seni di
Pucuk tidak Tidak ada
Swadaya Pembinaan
12 berkembang dan pembinaan
APBDes Kesenian Lokal
tidak berjalan kesenian lokal
optimal
Usaha-usaha
BUMDes yang Banyak
Jumlah usaha
direncanakan belum kegiatan
yang dikelola Pembentukan unit
16 bisa produktif
BUMDes usaha
mengembangkan skala desa
jumlahnya minim
BUMDes secara
maksimal
BUMDes yang Banyak
Modal yang
direncanakan belum warga
dimiliki BUMDes Suntikan dana
17 bisa melayani potensial
jumlahnya modal BUM Des
masyarakat secara Swadaya
terbatas
maksimal APBDes
Biaya
Warga kesulitan Padi Bantuan peralatan
18 penggilingan
menggilingkan padi melimpah penggilingan padi
padi mahal
Petani kesulitan Banyak
Harga benih
19 mendapatkan benih petani Bantuan Benih
unggul mahal
unggul APBDes
Petani kesulitan Banyak
Harga pupuk
mendapatkan pupuk petani Bantuan Pupuk
20 dan obat-obatan
dan obat-obatan APBDes dan Obat-Obatan
pertanian mahal
pertanian
Peralatan yang
Petani kesulitan
dimiliki petani Banyak Pengadaan alat
mengolah dan
21 sangat minim petani pertanian dengan
mengelola kegiatan
jumlahnya dan APBDes teknologi tinggi
pertanian
masih tradisional
Petani kesulitan
Banyak
mengelola lahan Tidak ada Penyuluhan
22 petani
pertanian secara penyuluhan Pertanian
maksimal
Kelompok Balita
Makanan Balita APBDes
30 pertumbuhannya PMT balita
kurang bergizi Swadaya
kurang optimal
Sebagian besar Asupan gizi
APBDes
31 lansia banyak yang kelompok Lansia PMT LANSIA
Swadaya
sakit kurang
32 Kelompok ibu hamil Tidak APBDes Bantuan Transport
RPJMDes Banyulegi 2020-2025 29
dari keluarga mempunyai dan biaya periksa
mampu jarang sekali biaya untuk kehamilan untuk
Swadaya
memeriksakan memeriksakan keluarga kurang
kehamilannya kehamilannya mampu
Kadangkala ASI
tidak mencukupi Asupan gizi ibu
APBDes
33 kebutuhan anak, menyusui PMT ibu menyusui
Swadaya
karena ASI tidak kurang
lancar
Belum ada
Kinerja kader
bantuan Bantuan kader
posyandu
operasional dan APBDes posyandu
34 lansia,balita dan
honor untuk Swadaya lansia,balita dan
tapos, kurang
lansia,balita dan tapos
maksimal
tapos
Belum ada
Anak yatim-piatu
anggaran untuk APBDes Bantuan untuk
35 tidak terurus dengan
mengurus anak Swadaya anak yatim-piatu
baik
yatim-piatu
Kegiatan PAUD dan Operasional Bantuan
APBDes
37 TK tidak PAUD dan TK, Operasional PAUD
Swadaya
berkembang minim dan TK
Siswa (SD, SMP dan
Bantuan
SMA) dari keluarga
perlengkapan
miskin kesulitan Pendapatan APBDes
38 sekolah SD, SMP
membeli orang tua kecil Swadaya
dan SMA bagi
perlengkapan
siswa miskin
sekolah
Siswa (SD, SMP dan
SMA) dari keluarga Pendapatan APBDes Bantuan Beasiswa
38
miskin kesulitan orang tua kecil Swadaya Bagi Siswa Miskin
biaya sekolah
Belum ada
Jumlah penduduk sosialisasi
APBDes Program Keluarga
40 desa berkembang Program
Swadaya Berencana
pesat Keluarga
Berencana
Belum ada
Kinerja Kader APBDes
41 lomba Kader Lomba Kader PKK
PKK,lamban Swadaya
PKK
Dana APBDes Bantuan
Kegiatan PKK
42 operasional PKK Kader PKK operasional
lancar
minim Swadaya kegiatan PKK
Jenasah di Perlengkapan Pengadaan
Tenaga
Dsn.Banyulegi pemakaman Perlengkapan
43 kerja
terurus secara jenasah ada Pemakaman
Swadaya
maksimal semua Jenazah
Jenasah di Perlengkapan Pengadaan
Tenaga
Dsn.Ngarus terurus pemakaman Perlengkapan
44 kerja
secara maksimal jenasah semua Pemakaman
Swadaya
ada Jenazah
Jenasah di Perlengkapan Pengadaan
Tenaga
Dsn.Glagah terurus pemakaman Perlengkapan
45 kerja
secara maksimal jenasah Semua Pemakaman
Swadaya
ada Jenazah
Jenasah di Penjaga makam Penjaga Honorarium
46 Dsn.Balong terurus belum diberi makam Penjaga dan
secara maksimal honor Swadaya Pemelihara Makam
RPJMDes Banyulegi 2020-2025 30
Penderita penyakit
khusus seperti Belum ada
Anggaran
kusta, sakit jiwa, dll bantuan APBDes
47 kesehatan khusus
tidak tertangani anggaran untuk Swadaya
(kusta,jiwa,dll)
secara maksimal penyakit khusus

B Penyelenggaran ketentraman dan ketertiban


Siskampling sudah Linmas sudah Linmas Pelaksanaan
1
tidak berjalan efektif tidak aktif APBDes Siskamling
Linmas tidak bisa
Peralatan Pengadaan
menjalankan Linmas
2 keamanan perlengkapan/peral
tugasnya secara APBDes
sangat minim atan keamanan
maksimal
Linmas tidak bisa Operasional
Dana
menjalankan Linmas kegiatan
3 operasional
tugasnya secara APBDes keamanan dan
Linmas minim
maksimal ketertiban
Banyak pemuda Pemuda
Organisasi Pembinaan
yang tidak APBDes
4 pemuda tidak organisasi
mempunyai kegiatan
aktif Kepemudaan
positif
4 BIDANG
PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
A Peningkatan Kapasitas Masyarakat
Wwarga belum
Kurangnya
mengetahui Pemuda/i, Pelatihan Ibu Ibu
ketrampilan bagi Ibu
1 strategi APBDes,al PKK dan Ibu ibu
ibu PKK dan Ibu ibu
pengembangan am lainnya
lainya
wisata
Kurangnya
Pemuda yang Pemuda/i, Pelatihan Sablon
ketrampilan bagi
2 potensial dan APBDes,al dan Pelatihan
Pemuda dan Karang
siap dilatih am lainnya
Taruna
Penjahit belum Penjahit
Hasil kerja penjahit
bisa menjahit APBDes Pelatihan Menjahit
3 dan bordir kurang
dan bordir yang Swadaya dan Bordir
sesuai mode terbaru
baik
Kurangnya Bahan
Banyak masyarakat
pengetahuan makanan Pelatihan
yang belum bisa
tentang dan Pembuatan Aneka
4 mengolah makanan
pengolahan minuman Makanan dan
dan minuman yang
makanan dan banyak Minuman
beraneka ragam
minuman

3.2. Potensi
Desa Banyulegi memiliki potensi yang sangat besar, baik sumber
daya alam, sumber daya manusia maupun kelembagaan / organisasi. Sampai
saat ini, potensi sumber daya yang ada belum benar-benar optimal
diberdayakan.

3.2.1. Sumber Daya Alam


Desa : Banyulegi
Kecamatan : Dawarblandong
RPJMDes Banyulegi 2020-2025 31
Kabupaten : Mojokerto
Propinsi : Jawa Timur
No Uraian Sumber Daya Alam Volume Satuan
1 Lahan persawahan 144 ha
2 Sumber air 1
3 Lahan Tegalan 222 ha
4 Pemukimn 30,50 ha

3.2.2. Sumber Daya Manusia


Desa : Banyulegi
Kecamatan : Banyulegi
Kabupaten : Mojokerto
Propinsi : Jawa Timur

No Uraian Sumber Manusia (SDM) Volume Satuan


1. Penduduk dan keluarga
a.Jumlah penduduk laki-laki 1.460 orang
b. Jumlah penduduk perempuan 1.511 orang
c. Jumlah Penduduk 2.971 orang
2 Mata Pencaharian utama penduduk
  a. Pertanian, peternakan 410 orang
  b. Pedagang 20 0rang
  c. PNS 45 orang
  d. Pensiunan 19 orang
  e. Buruh 25 orang
  f. Lainnya 607 orang
Tenaga kerja berdasarkan latar belakang
3 pendidikan
  a. Lulusan S-1 keatas 117 orang
b. Lulusan SLTA 619 0rang
  c. Lulusan SLTP 490 orang
  d. Lulusan SD 765 orang
  e. Putus sekolah 10 orang
  f. Lainnya 605 orang
4 …..

3.2.3. Kelembagaan / Organisasi

Desa : Banyulegi
Kecamatan : Banyulegi
Kabupaten : Mojokerto
Propinsi : Jawa Timur
No Uraian Sumber Daya Kelembagaan/Organisasi Volume Satuan
1. BPD 7 Orang
2. LPMD 10 Orang
3. PKK 10 Orang
4. KPMD 5 Orang
5. BUMDES 0 Orang
6. DHARMA WANITA 10 Orang

3.2.4. Potensi Prasarana dan Sarana


RPJMDes Banyulegi 2020-2025 32
Desa : Banyulegi
Kecamatan : Banyulegi
Kabupaten : Mojokerto
Propinsi : Jawa Timur
No Uraian Sumber Daya Pembangunan Volume Satuan
1. Aset prasarana umum
a. Jalan 0,7 h
b. Jembatan 1 buah
2 Aset Prasarana pendidikan
  a. Gedung Paud 1 unit
  b. Gedung TK 1 unit
  c. Gedung SD 1 unit
  d. Taman Pendidikan Alqur'an 5 kelompok

3 Aset prasarana kesehatan


  a. Posyandu 5 kelompok
  b. Polindes 1 unit
  c. Sarana Air Bersih 5 unit
4 Aset prasarana ekonomi
  a. Pasar desa 0 unit
  b.
  ….
5 Kelompok Usaha Ekonomi Produktif
  a. Jumlah kelompok usaha 1 kelompok
  b. Jumlah kelompok usaha yang sehat 1 kelompok
  ….

3.2.5. Potensi Sumber Daya Sosial Budaya

Desa : Banyulegi
Kecamatan : Dawarblandong
Kabupaten : Mojokerto
Propinsi : Jawa Timur
No Uraian Sumber Daya Sosial Budaya Volume Satuan
1. Budaya gotong-royong 5 kelompok
2. Pengajian rutin 5 kelompok
3 Kerja Bhakti 5 kelompok
Demikian masalah dan potensi yang berhasil dihimpun dalm tahap
pengkajian keadaan desa. masalah dan potensi ini kemudian akan menjadi dasar
dalam merumuskan visi, misi dan kebijakan pembangunan di Desa Banyulegi
selama 6 tahun kedepan.

RPJMDes Banyulegi 2020-2025 33


RPJMDes Banyulegi 2020-2025 34

Anda mungkin juga menyukai