Anda di halaman 1dari 23

MO D U L

KEGIATAN
PEKAN
RAMADHAN
Tahun 2021 M / 1442 H

Nama :
Kelas :
No Absen :

KKG SDPN 252 Setiabudi


Kata Pengantar
Modul kegiatan Ramadhan ini, disusun sebagai upaya
bimbingan rohani dan pendidikan untuk peserta didik juga
panduan kegiatan selama bulan Ramadhan. Buku ini
dihadirkan dengan model, struktur, dan juga tampilan yang
dibuat semenarik mungkin, demi menjaga semangat anak
untuk berkegiatan keagamaan di sekitar rumah. Ditambah
dengan kondisi pandemi Covid-19 yang masih melanda negeri
kita, kegiatan keagamaan di sekolah pun menjadi cukup sulit
dilaksanakan. Pandemi Covid-19 ini memang telah membuat
kita mesti menjaga jarak dengan sesama manusia, sebagai
upaya pencegahan penyebaran pandemi. Tapi tidak ada
satupun anjuran dokter yang mengharuskan kita menjaga
jarak dari Allah SWT. Justru sudah seharusnya kita lebih
mendekatkan diri kepada Allah SWT. Maka kehadiran buku
kegiatan ini sebagai upaya mendekatkan kembali peserta
didik dengan Masjid, dan tentu saja kepada Allah SWT.
Semoga ini menjadi usaha terbaik untuk mencetak generasi
yang beriman dan bertakwa kepada Allah SWT, berakhlak
mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, dan juga mandiri. Amin
ya rabbal ‘alamin.
Bandung, April 2021 M
Ramadhan 1442 H

Penyusun
Target Ramadhanku
Ramadhan Tahun .................. H
Bismillaah, tahun ini aku ingin bersungguh-sungguh mengisi
bulan Ramadhanku dengan sebaik-baiknya agar lebih baik
dari Ramadhan di tahun-tahun sebelumnya, ini adalah
Target yang ingin kucapai selama bulan Ramadhan :
Warnailah 1 bintang setiap kali kamu
Jagoan menyelesaikan 1 hari puasa. Di akhir
Ramadhan, berapa jumlah bintangmu ?

Puasa

Jumlah bintang =
www.rumahbunda.com
HARI KE - 1

Materi : Keutamaan Ramadhan

RAMADHAN ADALAH BULAN


DITURUNKANNYA AL QUR’AN SETAN-SETAN DIBELENGGU,
PINTU-PINTU NERAKA DITUTUP
Bulan ramadhan adalah bulan yang mulia. DAN PINTU-PINTU SURGA DIBUKA
Bulan ini dipilih sebagai bulan untuk berpuasa KETIKA RAMADHAN TIBA
dan pada bulan ini pula Al Qur’an diturunkan.
(Q.S Al-Baqarah 185 Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
ُ ‫َاب ْاﻟ َﺠ ﱠﻨ ِﺔ َو ُﻏ ﱢﻠ َﻘ ْﺖ أ َ ْﺑﻮ‬
‫َاب اﻟ ﱠﻨ ِﺎر‬ ُ ‫ﺎن ُﻓ ﱢﺘ َﺤ ْﺖ أ َ ْﺑﻮ‬
ُ ‫إ ِ َذا َﺟﺎ َء رَﻣَ َﻀ‬
‫و َُﺻ ﱢﻔﺪ َِت ﱠ‬
ُ‫اﻟﺸﻴَﺎﻃِ ﻴﻦ‬
”Apabila Ramadhan tiba, pintu surga dibuka, pintu
neraka ditutup, dan setan pun dibelenggu.”
Al Qodhi ‘Iyadh mengatakan, “Hadits di atas dapat
bermakna, terbukanya pintu surga dan tertutupnya
BULAN RAMADHAN ADALAH pintu Jahannam dan terbelenggunya setan-setan
SALAH SATU WAKTU sebagai tanda masuknya bulan Ramadhan dan
DIKABULKANNYA DO’A mulianya bulan tersebut.”
Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
‫ﺣﺘﱠﻰ ﻳُ ْﻔﻄِ ﺮَ َواﻹ َِﻣﺎ ُم‬ ‫ﺛَﻼَﺛَ ٌﺔ ﻻ َ ﺗُﺮَ ﱡد دَﻋْ َﻮﺗُﻬُ ُﻢ ﱠ‬
َ ‫اﻟﺼﺎﺋ ُِﻢ‬
ِ‫ْاﻟ َﻌﺎدِلُ َودَﻋْ َﻮ ُة ْاﻟ َﻤ ْﻈﻠُﻮم‬ TERDAPAT MALAM YANG
“Tiga orang yang do’anya tidak tertolak: PENUH KEMULIAAN DAN
orang yang berpuasa sampai ia berbuka, KEBERKAHAN
pemimpin yang adil, dan do’a orang yang Pada bulan ramadhan terdapat suatu
dizholimi”. An Nawawi rahimahullah malam yang lebih baik dari seribu bulan
menjelaskan, “Hadits ini menunjukkan bahwa yaitu lailatul qadar (malam kemuliaan).
disunnahkan bagi orang yang berpuasa untuk Pada malam inilah –yaitu 10 hari terakhir
berdo’a dari awal ia berpuasa hingga di bulan Ramadhan- saat diturunkannya Al
akhirnya karena ia dinamakan orang yang Qur’anul Karim.Al-Qadr 1-3
berpuasa ketika itu.” An Nawawi rahimahullah
mengatakan pula, “Disunnahkan bagi orang
yang berpuasa ketika ia dalam keadaan
berpuasa untuk berdo’a demi keperluan
akhirat dan dunianya, juga pada perkara
yang ia sukai serta jangan lupa pula untuk
mendoakan kaum muslimin lainnya.”

Membuat Paper Bunting /


Dekorasi bendera Ramadhan
PETUNJUK PENGGUNAAN

Silahkan ayah/ bunda cetak file paper bunting dibawah ini pada
Kegiatanku : kertas ukuran A4
Siapkan gunting, benang, lem dan paku
Setelah di print, rangkailah dekorasi bendera tersebut
Setelah dirangkai dekorasi bendera ini bisa dipasang dikamar atau
diruangan manapun ya
Selamat belajar dan berkarya !
Niat Puasa Sejak Malam Hari
Rasulullah saw bersabda : "Barangsiapa yang tidak berniat untuk puasa
Ramadhan sejak malam, maka tidak ada puasa baginya."HR. Abu Daud

Akan tetapi, niat TIDAK PERLU DILAFALKAN, tidak ada satupun hadits shahih
maupun dhaif mengenai niat puasa yang diucapkan Rasulullah. Cukup niat didalam
hati atau memasang alarm dan menyiapkan makan sahur sudah termasuk niat.
Adapun untuk memperkuat niat dalam hati ada Lafal niat yang umum dilafalkan
Tapi jika kalian tidak hafal dengan Lafal niatnya, Jangan khawatir puasa kamu
tetap sah kok
HARI KE - 2

Materi : Pengertian, Syarat, Rukun


dan Batalnya Puasa

APA ITU PUASA ?


Puasa adalah menahan diri dari
makan dan minum serta
melakukan perkara-perkara yang SYARAT WAJIB PUASA
dapat membatalkan puasa mulai Beragama Islam
dari terbit fajar hingga Baligh (telah mencapai umur dewasa)
terbenamnya matahari Berakal sehat
(Q.S Al-Baqarah 185 Mampu mengerjakannya

RUKUN PUASA
HAL-HAL YANG MEMBATALKAN
Niat mengerjakan puasa pada tiap- PUASA
tiap malam dibulan Ramadhan (puasa
wajib) atau hari yang hendak berpuasa Memasukkan sesuatu ke dalam rongga anggota
(puasa sunat). Waktu berniat adalah badan
mulai dari terbenamnya matahari Muntah dengan sengaja
hingga terbit fajar Makan minum dengan sengaja
Meninggalkan sesuatu yang dapat Kedatangan haid atau nifas (sehabis
membatalkan puasa mulai terbit fajar melahirkan)
hingga terbenam matahari Gila walaupun sekejap
Mabuk atau pingsan
Murtad atau keluar dari agama Islam
(berpindah keyakinan)

Kegiatanku :
Menyimak dan mempelajari Tahsin Huruf Hijaiyyah
via youtube ( link akan dibagikan melalui WA grup)

Menebalkan do'a berbuka puasa dan


menghafalkannya (Pilih salah satu do'a yang
akan dihafalkan)
Doa Berbuka Puasa
Apakah kamu sudah hafal doa saat berbuka puasa ?
Nah berikuti ini adalah doa yang shahih yang diajarkan oleh Rasulullah
sallalahu'alaihi wasallam. Tebalkan lalu hafalkan ya !

Adab Berbuka Puasa

membaca do'a menyegerakan berbuka dengan


berbuka kurma
Doa Berbuka Puasa
Apakah kamu sudah hafal doa saat berbuka puasa ?
Nah berikuti ini adalah doa yang shahih yang diajarkan oleh Rasulullah
sallalahu'alaihi wasallam. Tebalkan lalu hafalkan ya !

Artinya : Ya Allah karena


Mu aku berpuasa, dengan
Mu aku beriman, kepada
Mu aku berserah dan
dengan rezeki Mu aku
berbuka (puasa) dengan
rahmat Mu, ya Allah
Tuhan Maha Pengasih

Adab Berbuka Puasa

membaca do'a menyegerakan berbuka dengan


berbuka kurma
HARI KE - 3

Materi : Tarikh Kulafaul Rasyidin

Khulafaur Rasyidin adalah masa kepemimpinan Islam setelah wafatnya Rasulullah.


Empat orang sahabat yang tergolong sangat dekat dengan beliau melanjutkan
perjuangan dan perkembangan agama Allah SWT: Abu Bakar, Umar bin Khattab,
Utsman bin Affan, Ali bin Abi Thalib. Berlangsung selama 30 tahun kepemimpinan,
keempatnya memiliki pencapaian yang berbeda-beda, baik dalam pemerintahan,
kemapanan ekonomi, hingga soal ekspansi Islam ke negara-negara lain.
Secara bahasa, Khulafaur Rasyidin berasal dari dua kata, al-khulafa (bentuk jamak
khilafah) yang berarti pengganti dan ar-rasyidin yang berarti benar, halus, bijaksana.
Bila digabungkan, Khulafaur Rasyidin bermakna pemimpin pengganti Rasulullah yang
arif dan bijaksana. Perlu dicatat, jabatan empat tokoh Khulafaur Rasyidin bersifat
demokratis, tidak turun temurun seperti kepemimpinan Raja Romawi dan Persia pada
masa itu.
Berikut ini adalah biografi singkat Kulafaul Rasyidin dalam sejarah Islam :

1. Abu Bakar Ash-Shiddiq (11-13 Hijriah)

Namanya sebelum masuk Islam adalah Abu


Ka’bah, yang kemudian diganti Rasul menjadi
Abdullah (Abdullah Abi Quhafah At-Tamimi). Selama dua tahun tiga bulan
Beliau lahir tahun 573 M, artinya lebih muda kepemimpinan Abu Bakar, beberapa
3 tahun dibandingkan Rasulullah. Abu Bakar pencapaian yang didapat diantaranya:
sendiri adalah julukan yang berarti pelopor Menanamkan budaya musyawarah
pagi hari, karena beliau termasuk laki-laki dalam menyikapi suatu masalah.
yang pertama kali masuk Islam. Kata As- Membangun pemerintah yang tertib,
Shiddiq di belakangnya beliau peroleh baik di pusat dan di daerah.
karena selalu membenarkan apa yang Menyusun dan menulis mushaf Al-
dikatakan Nabi Muhammad. Gelar ini muncul Quran.
sejak Abu Bakar tanpa pikir panjang Memberantas nabi palsu, Musailamah
langsung mempercayai peristiwa besar Al-Kazab
yang membuat gempar seisi Quraisy, Isra
Miraj (Suntiah dan Maslani, 2017: 69).
2. Umar bin Khattab (13-23 Hijriah)

Berasal dari suku Adi, nama Pencapaian yang diperoleh Umar bin
lengkapnya adalah Umar bin Khattab selama menjadi Khulafaur Rasyidin
Khattab bin Nufail. Ia lahir empat yakni:
tahun sebelum Rasul. Umar bin Meluasnya daerah ekspansi Islam ke
Khattab masuk Islam di tahun beberapa wilayah seperti Suriah,
kelima kenabian. Beliau menjadi Mesir, dan Persia.
salah satu sahabat terdekat Mencanangkan kepengurusan
sekaligus pelindung utama nabi. administrasi negara yang terdiri dari
Tak mengherankan, secara fisik Khalifah, Wali (gubernur), dan dewan-
perawakannya tegap dan kuat. dewan negara.
Wataknya keras, pemberani, dan Mendirikan Baitul Mal (lembaga
tak kenal takut. Meski begitu, keuangan negara).
ucapannya halus dan fasih. Mendirikan percetakan mata uang.

3. Utsman bin Affan (23-36 Hijriah

Utsman bernama lengkap Utsman bin


Affan bin Abil Ash bin Umayyah. Ia
masuk Islam atas ajakan Abu Bakar, Sebagai Khalifah, pencapaian beliau yang
saat usianya 30 tahun. Latar belakang paling terkenal diantaranya:
keluarganya terpandang, secara Menyeragamkan cara baca Al-Quran,
ekonomi juga sangat berkecukupan. dan mengumpulkan serta menyusunnya
Tetapi kepribadiannya sederhana dan dalam satu mushaf.
terkenal tak tanggung-tanggung dalam Menertibkan tugas administrasi
menyalurkan hartanya di jalan Islam. kepemerintahan.
Utsman mendapat gelar Dzun Nurain, Membangun sistem militer angkatan
karena menikahi dua putri Rasulullah, laut.
Ruqayyah dan Ummu Kultsum Membangun bendungan.
(berurutan setelah salah satunya
meninggal).
4. Ali bin Abi Thalib (36-41 Hijriah)

Ali bin Abi Thalib adalah Beberapa prestasi yang diperoleh Ali bin
putra paman terdekat Abi Thalib saat beliau menjadi Khulafaur
nabi, Abi Thalib. Ia Rasyidin antara lain:
dilahirkan sepuluh tahun Menyebarkan Islam hingga ke daerah
Barat India.
sebelum Nabi Muhammad Mengganti pusat pemerintahan Islam,
diangkat menjadi Rasul. Ali dari Madinah ke Kuffah.
menjadi orang pertama Mengganti pejabat-pejabat yang dinilai
kurang cakap.
yang masuk Islam dari Memajukan ilmu nahwu, atau bidang
kalangan anak-anak, saat Bahasa Arab.
itu usianya baru 10 tahun.

Kegiatanku :
Tuliskan ke 4 nama
Khulafaul Rasyidin dan
siapakah yang paling ingin
kamu contoh, kemukakan
alasannya !

Menyimak dan mempelajari Tahsin QS Al-Fatihah


Via youtube ( link akan dibagikan melalui WA grup)
Hayo siapa yang masih susah dibangunkan saat sahur ?
Sahur memiliki banyak keutamaan lho ! Sahur akan
mendatangkan berkah, dengan sahur kita akan lebih
bersemangat menjalankan puasa. Bahkan Allah Ta'ala dan
para malaikat bershalawat kepada orang yang sahur lho !

SAHUR
Rasulullah sallalahu alaihi wassalam bersabda yang
artinya :"Sahur adalah makanan yang penuh berkah. Maka
janganlah kalian tinggalkan makan sahur itu. Walaupun
hanya dengan seteguk air. Karena sesungguhnya Allah dan
para malaikat-Nya bershalawat atas orang yang makan
sahur". (HR.Ahmad)
Yuk gambar menu sahur kalian didalam
kotak ini!
Jangan lupa bersyukur kepada Allah
swt atas nikmat makan sahur. Jangan
lupa untuk berterima kasih kepada ibu
yang telah menyiapkan sahur dengan
bersusah payah
HARI KE - 4

Materi : Shalat Tarawih dan Idul fitri

Shalat Tarawih

Shalat sunnah Tarawih adalah solat malam yang dilaksanakan pada bulan
Ramadhan, hukumnya sunnah muakkad, boleh dikerjakan sendiri atau
berjamaah., dilakukan setelah shalat isya sampai waktu fajar.
Tatacara pelaksanaan Shalat Tarawih pada dasarnya sama dengan
melaksanakan shalat wajib dan shalat sunah lainnya. Tiap-tiap dua rakaat
diakhiri dengan salam, Tarawih hendaknya diteruskan dengan shalat Witir.
Terdapat dua pendapat perihal jumlah rakaat saat menjalankan ibadah
salat Tarawih yakni 8 rakaat + 3 rakaat witir dan 20 rakaat + 3 rakaat
witir. Meski demikian, kedua pendapat tersebut mempunyai dalil yang
sama-sama kuat.
Salah satu perbedan yang mendasar adalah dalam hal NIAT. Berikut ini
adalah niat Sholat yang sering digunakan masyarakat khususnya Indonsesia
saat hendak melaksanakan shalat Tarawih :

Bacaan niat Shalat


Tarawih sebagai makmum
Bacaan niat Shalat
"Ushalli sunnatat-tarowihi rak'ataini
mustaqbilal qiblati makmuuman lillaahi Tarawih sebagai Imam
ta'aalaa".
Artinya : Saya berniat mengerjakan "Ushalli sunnatat-tarowihi rak'ataini
sholat Sunnah Tarawih dua raka'at mustaqbilal qiblati imaaman lillaahi
dengan menghadap kiblat, makmum ta'aalaa".
karena Allah Ta'ala Artinya : Saya berniat mengerjakan
sholat Sunnah Tarawih dua raka'at
dengan menghadap kiblat, makmum
karena Allah Ta'ala
Shalat Idul Fitri Dua raka'at berjamaah, dengan
7 takbir di raka'at pertama
Shalat Idul Fitri yaitu solat yang dikerjakan 2 (selain takbiratul ihram) dan 5
rakaat pada hari Raya Idul Fitri, setiap tanggal 1 takbir di rokaat kedua (selain
Syawal. Hukum shakat Idul Fitri adalah sunah
muakkad, yaitu sunat yang sangat dianjurkan bagi takbir intiqol atau takbir
laki-laki dan perempuan, mukim atau musafir. Dan berpindah dari rukun yang satu
waktu pelaksanaannya mulai dari matahari terbit ke rukun yang lain). Adapaun
sampai condong ke barat. Pada saat memulai tata caranya adalah sebagai
shalat 'Id tidak disunnahkan adzan maupun iqamah, berikut :
bilal cukup mengucapkan "Ashsholaatu jami'ah" yang
artinya "marilah kita kerjakan solat berjamaah".
Tata cara pelaksanaan Shalat
Ketika imam sampai di mesjid, muraqi Idul Fitri
(pengantar khatib) segera berdiri
Imam segera menuju mihrab (tempat
memberi aba-aba dimulainya shalat,
imam) lalu niat solat disertai takbiratul
dengan lafaz : Shallu sunnatal li'idil fitri
ihram, Niat sebagai imam adalah :"Ushalli
rok'ataini jaami'atan rahimakumullaah".
sunnatal li'idil fitri rok'ataini lillahitaala".
(Niat solat sunnah 'Idul Fitri 2 rakaat
(Saya berniat solat sunnah 'Idul Fitri 2
berjamaah).
rakaat karena Allah ta'ala).
Setelah takbiratul ihram, dilanjutkan
membaca do'a iftitah, kemudian Setelah selesai melakukan takbir ke-7,
melakukan takbir sebanyak 7 kali pada dilanjutkan membaca ta'awwudz, surat Al-
raka'at pertama, dan 5 kali pada rakaat Fatihah dan surat yang disunnahkan : QS
kedua. Lalu membaca tasbih disela-sela Qaf atau Al-'A'la pada rakaat pertama
takbir :" Subhanallah walhamdulillah dan QS AL-qAMAR ATAU QS Al-Ghasyiyah
walaa ilaa ha illallah wallahu akbar". pada rakaat ke 2

Selesai melaksanakan solat, muraqi segera Khatib menuju mimbar, kemudian muraqi
berdiri untuk memberi aba-aba dimulainya membaca do'a "Allahumma Qowwil islaama ..
khutbah, disusul dengan membaca Selesai do'a khatib mengucapkan
shalawat sambil menyerahkan tongkat. salamkemudian duduk.

Kemudian khatib melaksanakan khutbah


Lalu muraqi membaca takbir 3 kali :Allahu
pertama, selesai khutbah, khatib duduk
Akbar 3x Laailaaha illawlaah hu allahu
sejenak disusul muraqi membaca shalawat :
akbar Allahu Akbar wa lillaahilhamd 3x
'Allahumma shalli 'alaa sayyidina muhammad
wa'alaa alii sayyidina muhammad
Selesai duduk, khatib melanjtkan dengan
khutbah kedua sampa selesai.
Kegiatanku :
Menyimak dan mempelajari Tahsin QS Al-Kaafiruun
via youtube ( link akan dibagikan melalui WA grup)

Lengkapilah
huruf-huruf
hijaiyyah berikut !
HARI KE - 5

Kegiatanku :
Evaluasi Via Google Form

Membuat
amplop lebaran

Alhamdulllah, Allah Ta’ala telah memberi


kemudahan adik-adik untuk meyelesaikan
modul kegiatan pekan Ramadhan ini. Semoga ilmu yang
adik adik dapat bisa bermanfaat.
Barakallahu fikum

Referensi :
Google.com
Familiakreativa
Rumahbunda.com
M E M B U A T
Amplop Lebaran
Adik-adik, apakah kalian sering mendapatkan hadiah uang saat Lebaran tiba? Jangan
lupa untuk ditabung dan menyisihkannya untuk sedekah, ya! Nah, bagaimana jika kali ini
kalian belajar membuat amplop Lebaran sendiri?
www.rumahbunda.com

www.rumahbunda.com

Anda mungkin juga menyukai