Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBALAJARAN

Satuan Pendidikan : MTsN 4 Buol


Mata Pelajaran : Bahasa inggris
Kelas / Semaster : VII / 2 (Genap)
Tahun Pelajaran : 2019/2020

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan Pembalajaran ini mengacu pada kompetensi dasar yang harus dicapai

KD 3.8 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur Menafsirkan fungsi sosial dan unsur
kebahasaan dalam lirik lagu terkait kebahasaan dalam lirik lagu
kehidupan remaja SMP/MTs

KD 4.8 Menangkap makna secara kontekstual Menangkap makna secara kontekstual


terkait dengan fungsi sosial dan unsur terkait dengan fungsi sosial dan unsur
kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan kebahasaan lirik lagu
remaja SMP/MTs

B. Metode dan teknik pembelajran


 Metode : Daring
 Teknik : Messenger
 Penugasan : pemberian tugas melalui online
C. Media, alat dan sumber pembelajaran
 Media : messenger
 Alat : HP smartphone
 Sumber : Buku Guru, buku bahasa inggris When English Rings a bell
D. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Daring

1. Kegiatan pendahuluan
 Salam sapa, pembukaan dan doa.
 Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
 Materi yang akan dipelajari oleh siswa adalah Teks deskriptif lisan dan tulis, tentang orang,
binatang, dan benda.
 Memberitahukan tujuan pembelajaran
2.Fungsi social
 Mengembangkan nilai-nilai kehidupan dan karakter yang positif
3. Kegiatan inti

 Kegiatan literasi secara kelompok peserta didik mengumpulkan berbagai informasi dengan
penuh tanggung jawab, cermat, dan kreatif yang dapat mendukung jawaban dari pertanyaan
pertanyaan yang diajukan di modul pembelajaran yang telah di bagikan.
 Menangkap makna secara kontekstual terkait dengan fungsi sosial dan unsur kebahasaan
lirik lagu
4.Kegiatan penutup
 Peserta didik diminta refleksi terhadap proses pembelajaran terkait dengan materi pendekatan
dan model pembelajaran yang digunakan.
 Memberi tugas kepada peserta didik
 Berdoa dan memberi salam.

E. Penilaian Pembalajaran
Adapun Penilaian Pembelajaran yang dilakukan meliputi Penilaian : Penilaian Sikap Penilaian
Pengetahuan berupa tes tertulis dan lisan, Penilaian kinerja dan Penilaian Portofolio.
TAYADUN, 19 JUNI 2020
KEPALA SEKOLAH GURU MATA PELAJARAN

ABD. RAHMAN CANGI, S.Pd, M.Pd ELVIRA SYAMSUDIN, S.Pd.


NIP:197209102002121002 NIP:

Anda mungkin juga menyukai