Anda di halaman 1dari 7

ANALISA ZONING

Existing Site(Input) Analisa Site(Proses) Hasil (Output)

TUJUAN Berdasarkan fungsi dari dasar pertimbangan


terbentuklah diagram fasilitas yang nantinya
Menentukan zona bangunan
akan memenuhi perencaan Playground.
sesuai dengan hubungan antar D F
ruang. Fungsi bangunan dan sifat I A
S
bangunan maupun ruang luar A
I Z M
G L
O A
R I
T N K
DASAR PERTIMBANGAN A
A I R
Pada perencanaan playground ini , M S
area dikelompokkan menjadi 3 N O
1
bagian agar memudahkan untuk G
menentukan schematic zoning dan
massa bangunan ANALISA
1. Fungsi Utama KLIMATOLOGI
2. Fungsi Penunjang
3. Fungsi Service

Z M
O I
N K
I R
N O
G
ANALISA KONTUR

Existing Site(Input) Analisa Site(Proses) Hasil (Output)

Site ini adalah lahan persawahan yang Dari hasil survey kontur pada site ini cenderung Dari hasil data tersebut maka akan
masih aktif. Untuk bentuk site tetap datara hanya memiliki sedikit kemiringan di arah dilakukan pengurugan dengan membuat
mengikuti batasan-batasan sesuai Utara site. Kemiringan pada kontur sekitar 1 meter kemiringan yang lebih dan juga
dengan yang ada dilapangan. dari batas belakang site. pengurugan dilakukan untuk
mendapatkan perkerasan tanah yang
bagus mengingat site ini adalah
persawahan yang memiliki tanah
lembek.
ANALISA SIRKULASI & PENCAPAIAN

Existing Site(Input) Analisa Site(Proses) Hasil (Output)

Tapak berlokasi di Jl.Mengwi Gulingan Dari akses tersebut dapat dilalui mobil dan motor Sirkulasi jalan yang tidak terlalu padat
99, Gulingan, Kec.Mengwi, Kab.Badung, karena lebar jalan cukup untuk 2 mobil yang membuat site ini lbih mudah dilalui
Bali. Lokasi tapak dapat dicapai dari 2 berpapasan dan sirkulasinya pun termasuk lancar karena akses dan site terletak di pinggir
arah jalan utama yaitu dari arah timur sehingga pengunjung mudah mencapai site ini. jalan sehingga mudah untuk
dan barat, jika dari utara site bisa dicapai pencapaiannya sehingga pada desain
dari jalan daerah Desa Bah, rata-rata nanti parkir akan dibuat luas dan sistem
pencapaian dengan lebar jalan ± 6m. Dari Pura Taman Ayun entrance menggunakan 2 pintu masuk
Akses jalan di sebelah barat segingga tidak terjadi kemacetan bila
site yaitu terletak pada Pura pengunjung dating dari arah mana saja
Taman Ayun dengan lebar jalan
± 6m dan sirkulasi kendaraan
lumayan padat karena di
kawasan Obyek Wisata.

Dari SD Negeri 1 Gulingan


Akses jalan di sebelah timur site
yaitu terletak pada SD Negeri 1
Gulingan dengan lebar jalan ± 6m
dan sirkulasi kendaraan lumayan
padat karena sirkulasi para murid
datang untuk bersekolah.
ANALISA TATA HIJAU

Existing Site(Input) Analisa Site(Proses) Hasil (Output)

Pada site ini adalah lahan persawahan Pada site ini merupakan lahan persawahan yang Solusi dari tata hijau pada site ini adalah
yang mana tidak terlalu banyak adanya mana vegetasi dalam site ini terdapat pohon-pohon akan ditambahkan beberapa pohon
vegetasi di site. peneduh existing yang besar. Sedangkan pada peneduh yang menyesuaikan dengan
fungsi yang akan dibangun vegetasi sangat desain nantinya yang akan dirancang.
dibutuhkan untuk pendukung fungsi tersebut. Selain pohon akan ada juga tanaman-
tanaman yang dapat mendukung dari
fungsi.

Pohon Pisang Rumput Liar Kelapa Bambu


ANALISA VIEW, MATAHARI, ANGIN DAN KEBISINGAN

Existing Site(Input) Analisa Site(Proses) Hasil (Output)

Pada site ini data dilakukan dari tinjauan Analisis dilakukan untuk mendapatkan data view, Dari hasil tersebut pada sekeliling site
langsung ke lokasi site. arah matahari, arah datangnya angin. Dan diperlukan pohon-pohon yang besar dan
kebisingan sehingga pada pembuatan desain dapat rindang yang fungsinya sebagai
menyesuaikan dengan data tersebut. penghalang sinar matahari yang
berlebihan dan angin yang masuk ke
dalam site.
Daerah matahari terbit
yaitu pada sebelah
timur site dimana
pada timur site
terdapat pepohonan
dan sungai.

Daerah matahari
terbenam berada pada
barat site dimana
terdapat pepohonan

Daerah selatan site


SITE merupakan jalan
utama sehingga Berikut merupakan data geologi site baha
kebisingan tertinggi Berdasarkan informasi dari
pada daerah tersebut. balai3.denpasar.bmkg .go.id.
ANALISA UTILITAS

Existing Site(Input) Analisa Site(Proses) Hasil (Output)

Pada site ini terdapat beberapa fasilitas Pada analisa utilitas di site ini mencakup keperluan Utilitas yang tersedia pada site nantinya
utilitas yang dapat digunakan untuk fungsi yang akan dibangun pada site ini yaitu taman sangat dibutuhkan untuk memenuhi
keperluan penunjang sehari-hari bermain, terdapat utilitas penunjang yang terdapat kelengkapan pada desain yang dimana
nantinya. pada site diantaranya : site akan di desain menjadi plaground

Anda mungkin juga menyukai