Anda di halaman 1dari 22

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
P U T U S A N

R
Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr

si
ne
ng
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

do
gu
Pengadilan Negeri Jakarta Utara yang memeriksa dan memutus perkara perdata
pada tingkat pertama, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara gugatan

In
A
antara:
ah

1. ANI FLORA UGUY, perempuan, lahir di Manado, tanggal 04 April 1948,

lik
Kewarganegaraan Indonesia, beralamat di Jl. Fg om M HB B Ancol Selatan RT.008
RW.006 Kel. Sunter Agung, Kec. Tanjung Priok, Jakarta Utara, pemegang Kartu
am

ub
Tanda Penduduk Nommor (NIK) 3172024404480006, selanjutnya disebut sebagai:
PENGGUGAT I;
ep
2. ERNIE MEGGIE, perempuan, lahir di Manado, 29 Maret 1970, beralamat di jalan
k

Gandaria Selatan I F2/11 RT.002 RW.024 Kel. Pengasinan, Kec. RawaLumbu,


ah

Bekasi Timur, pemegang Kartu Tanda Penduduk (NIK) 3275056903700010,


R

si
selanjutnya disebut sebagai: PENGGUGAT II;
3. DENI WENS KARISOH, laki-laki, lahir di Jakarta, tanggal 24 Juni 1977, beralamat di

ne
ng

jalan Lingkungan V RT.021 RW.005 Kel. Kadooan, Kec. Madidir, pemegang Kartu
Tanda Penduduk (NIK) 7172022406770001, selanjutnya disebut sebagai:

do
gu

PENGGUGAT III;
4. RONNY MELKY KARISOH, laki-laki, lahir di Jakarta, tanggal 15 Mei 1978, beralamat di
jalan Lingkungan I Kel. Rowonangko, Kec. Tondano Timur, pemegang Kartu Tanda
In
A

Penduduk Nomor (NIK) 71020505780001, selanjutnya disebut sebagai:


PENGGUGAT IV;
ah

lik

Kesemuanya dalam hal ini diwakili oleh kuasanya Rachmad Gunawan Lubis, SH. dan
Zulham Mulyadi Nasution, SH., Advokat dan Konsultan Hukum pada Kantor Hukum
m

ub

“RACHMAD GUNAWAN LUBIS & REKAN”, beralamat kantor di Green Palace Tower Tulip
11 CB Jalan Kalibata Raya No. 1 Jakarta Selatan, berdasarkan Surat Kuasa Khusus
ka

tertanggal 29 Februari 2016,


ep
ah

melawan:
R

es

1. NONYA JOHANNES (isteri Alm. Johannes), perempuan, terakhir bertempat tingggal di


M

ng

daerah Pinrang, Sulawesi Selatan, tetapi selanjutnya tidak diketahui dimana lagi
on

Halaman 1 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
alamat jelasnya, setidak-tidaknya didalam wilayah Negara Republik Indonesia,

R
selanjutnya disebut sebagai: TERGUGAT I;

si
2. JEANE JOHANNES (anak kandung Alm. Johannes), perempuan, terakhir bertempat

ne
ng
tingggal di daerah Pinrang, Sulawesi Selatan, tetapi selanjutnya tidak diketahui
dimana lagi alamat jelasnya, setidak-tidaknya didalam wilayah Negara Republik
Indonesia, selanjutnya disebut sebagai: TERGUGAT II;

do
gu
3. JONNY JOHANNES (anak kandung Alm. Johannes), laki-laki, terakhir bertempat
tingggal di daerah Pinrang, Sulawesi Selatan, tetapi selanjutnya tidak diketahui

In
A
dimana lagi alamat jelasnya, setidak-tidaknya didalam wilayah Negara Republik
Indonesia, selanjutnya disebut sebagai: TERGUGAT III;
ah

4. ONG JOHANNES (anak kandung Alm. Johannes), laki-laki, terakhir bertempat tingggal

lik
di daerah Pinrang, Sulawesi Selatan, tetapi selanjutnya tidak diketahui dimana lagi
alamat jelasnya, setidak-tidaknya didalam wilayah Negara Republik Indonesia,
am

ub
selanjutnya disebut sebagai: TERGUGAT IV;
ep
Pengadilan Negeri tersebut;
k

Setelah membaca berkas perkara;


ah

Setelah mendengar Kuasa para Penggugat;


R

si
TENTANG DUDUK PERKARA

ne
ng

Menimbang, bahwa para Penggugat dengan surat gugatan tanggal 21 Maret 2016,

do
gu

yang diterima dan didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Jakarta Utara pada
tanggal 21 Maret 2016 dengan Register Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.JKT.UTR., telah
mengajukan gugatan sebagai berikut:
In
A

1. Bahwa PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan


PENGGUGAT IV adalah Ahli waris yang sah dari Almarhum Bapak Eddy W
ah

lik

Karisoh yang telah meninggal Dunia pacla tanggal 3 Juli 2006 di Jakarta Utara;
1. Bahwa TERGUGAT I, TERGUGAT II, TERGUGAT III, dan TERGUGAT IV adalah istri
m

ub

dan anak kandung dari Alm. Johannes BA, yang semasa hidupnya berprofesi sebagai
seorang Pendeta yang pernah bertugas di Gereja Pantekosta Jakarta Pusat,
ka

terakhir bertempat tinggal di Jakarta pada sekitar tahun 2002;


ep

3. Bahwa Alm. Johannes semasa hidupnya ada pernah menguasai dan me ma k a i


ah

se b i d a n g t a n a h n e g a r a b e ru ku ra n 6 x 1 2 M2 ya n g diatasnya terdapat
R

bangunan rumah papan beratap rumbia yang terletak di Ancol Selatan RT.008,
es

RW 006 Nomor 10 Sunter Agung Kecamatan Tanjung Priok Kota Jakarta Utara
M

ng

selanjutnya disebut "Tanah Objek Perkara", tanpa pernah mengalami


on

Halaman 2 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
gangguan dari pihak manapun;

R
3. Bahwa Alm. EDDY W KARISOH beserta dengan PENGGUGAT I, PENGGUGAT II,

si
PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT IV dahulu pernah mengontrak dirumah Alm.

ne
ng
Johannes BA, pada sekitar tahun 1980 dan menempati objek perkara tersebut
tanpa gangguan dari pihak manapun sampai dengan terjadinya transaksi jual
beli secara lisan atas Objek Perkara tersebut diatas;

do
gu
4. Bahwa sekitar tahun 2002 Alm. JOHANNES BA, menawarkan Tanah objek perkara
tersebut agar dibeli oleh Alm. EDDY W KARISOH senilai Rp. 50.000.000,- (Lima

In
A
Puluh Juta Rupiah) dengan alasan Alm. JOHANNES BA ingin kembali ke
kampung halamannya di Pinrang Sulawesi Selatan;
ah

lik
5. Bahwa kemudian Alm. EDDY W KARISOH setuju untuk membeli tanah objek perkara
tersebut dan menyerahkan uang panjar yang diminta oleh Alm. JOHANNES BA
sebesar Rp. 20.000.000,- (Dua Puluh Juta Rupiah), yang kemudian dibuatkan
am

ub
kuitansi tanda terima uang panjar tertanggal 21 Januari 2002 yang
ditandatangani oleh Alm. JOHANNES BA;
ep
6. Bahwa selanjutnya dibuatlah kesepakatan antara Alm. EDDY W KARISOH
k

dengan Alm. Johannes BA mengenai sisa pelunasan tanah o b j e k p e r ka r a , d i m a n a


ah

p e m b a y a ra n p e l u n a s a n se b e s a r R p . 30.000.000,- (Tiga Puluh Juta Rupiah)


R

si
akan dibayarkan seluruhnya oleh Alm. EDDY W KARISOH kepada Alm.

ne
JOHANNES BA setelah dikeluarkannya surat keterangan tanah objek
ng

perkara dari kantor Kecamatan Sunter Agung Jakarta Utara;


7. Bahwa selanjutnya Alm. JOHANNES BA mengurus surat keterangan tanah objek

do
gu

perkara, dan sambil menunggu Surat keterangan tanah objek perkara selesai, Alm.
JOHANNES BA berpamitan untuk pulang ke Pinrang sebentar karena ada urusan
In
keluarga, akan tetapi sekitar 2008 diperoleh kabar dari TERGUGAT II, bahwa Alm.
A

Johannes BA telah meninggal dunia di Pinrang Sulawesi Selatan;


8. B a h w a selanjutnya Alm. EDDY W. KARISOH bersama dengan
ah

lik

PENGGUGAT I pada sekitar tahun 2006 mendirikan bangunan rumah


p e r m a n e n b e r l a n t a i 2 d i a t a s t a n a h O b j e k P e r ka r a s e h u b u n g a n dengan
m

ub

membutuhkan tempat tinggal yang nyaman dan layak untuk keluarga, akan
tetapi tidak dapat mengurus terbitnya IMB yang sah karena belum memiliki
ka

ep

alas hak yang sah atas tanah objek perkara tersebut;


10. Bahwa sampai dengan meninggalnya : Alm. Bapak Eddy W Karisoh pada
ah

Agustus tahun 2006 clan Alm. Bapak JOHANNES BA sekitar tahun 2008, maka
R

jual beli atas tanah objek perkara tersebut belum sempat terlunasi sehingga
es
M

sangat menimbulkan kekhawatiran dan kerugian pada Ahli waris Alm. EDDY W
ng

on

Halaman 3 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
KARISOH i.c PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT

R
IV sebagai pembeli yang beritikad baik yang sangat menghendaki agar jual

si
beli tersebut terselesaikan d a n h a k n y a d a p a t d i a k u i k e a b s a h a n n y a

ne
ng
s e b a g a i P i h a k y a n g menguasai atau memakai secara sah tanah negara
yang diperoleh dari JOHANNES BA tersebut;
11. Bahwa selanjutnya TERGUGAT II sekitar tanggal 4 Agustus 2010, ada

do
pernah
gu meminta uang pelunasan tanah objek perkara tersebut
dikarenakan mendapat cerita dari JOHANNES BA semasa hidupnya

In
A
tentang adanya sisa pelunasan uang jual beli tanah Objek Perkara, dan
kemudian menagih sisa pelunasan pembayaran pelunasan objek perkara
ah

tersebut kepada PENGGUGAT III, dan dikarenakan itikad baik dan serta atas

lik
persetujuan dari PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, dan PENGGUGAT IV, maka
selanjutnya PENGGUGAT III mentransfer uang sejumlah Rp.10.000.000,- ke
am

ub
nomor Rekening 152.000.562.6219 Bank Mandiri cabang Pinrang atas nama
TERGUGAT II;
ep
12. Bahwa kemudian PENGGUGAT III mencari keberadaan TERGUGAT I, TERGUGAT
k

II, TERGUGAT III, dan TERGUGAT IV, untuk melunasi kewajiban hutang yang
ah

telah ditinggalkan oleh Alm. Bapak Eddy W Karisoh namun tidak


R

si
d i k e t e m u k a n a l a m a t y a n g j e l a s d i d a e r a h Pinrang, dan tidak ada lagi
komunikasi pertelepon;

ne
ng

13. Bahwa PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan


PENGGUGAT IV sebagai pembeli yang beritikad baik dan sangat

do
gu

berkepentingan hukum untuk mendapat perlindungan atas haknya


terhadap objek perkara dan bangunan yang berada diatasnya pada saat
sekarang ini;
In
A

14. Bahwa oleh sebab itu PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan
PENGGUGAT IV bermaksud untuk menyelesaikan pelunasan pembayaran
ah

lik

dan serta untuk mensahkan jual beli atas tanah objek p e rka ra ya n g
di ma ksud ma ka PEN GGU GAT I, P E N GGU GAT II, PENGGUGAT III, dan
m

ub

PENGGUGAT IV selaku ahli waris dari Alm. Bapak Eddy Karisoh, memohon
kepada Pengadilan Negeri Jakarta Utara a g a r d a p a t d i s a h k a n s e b a g a i
ka

pembeli yang beritikad baik, dan PENGGUGAT I, PENGGUGAT II,


ep

PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT IV be rmaksud a kan meni tip kan sisa
ah

pembayara n tana h sebe sa r Rp . 20.000.000,- ( Dua Puluh Juta Rupiah);


R

kepada Kantor Pengadilan Negeri Jakarta Utara;


es

Bahwa karena gugatan PENGGUGAT ini dimajukan berdasarkan pada f a k t a - f a k t a


M

ng

hukum dan bukti-bukti yang dapat dipertanggung jawabkan


on

Halaman 4 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dihadapan hukum, baik saksi-saksi maupun bukti surat- surat kiranya cukup

R
beralasan hukum bagi PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan

si
PENGGUGAT IV untuk memohon kepada majelis hakim Pengadilan Negeri

ne
ng
Jakarta Utara yang memeriksa dan menga dili perka ra a quo ag ar dapa t
me mbe rika n pu tu san hu ku m yang dapat dijalankan terlebih dahulu (uit voerbaar
bij vooroad);

do
gu
Berdasarkan uraian-uraian yang PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan
PENGGUGAT IV kemukakan di atas, dengan hormat PENGGUGAT I, PENGGUGAT II,

In
A
PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT IV memohon kepada Yang Terhormat Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Jakarta Utara agar berkenan kiranya menentukan
ah

suatu hari persidangan, untuk itu dengan memanggil PENGGUGAT I,

lik
PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT IV dialamat kuasa hukum yang
tersebut diatas dan memanggil TERGUGAT I, TERGUGAT II, TERGUGAT III, dan
am

ub
TERGUGAT IV, yang berperkara dalam Gugatan ini melalui p a n g g i l a n umum
ataupun melalui surat kabar guna untuk hadir di persidangan,
ep
selanjutnya memeriksa dan mengadili perkara gugatan ini dengan memberi
k

keputusan hukum sebagai berikut :


ah

1. Mengabulkan Gugatan PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan


R

si
PENGGUGAT IV untuk seluruhnya:
1. Menyatakan menurut hukum Alm. EDDY W KARISOH yang diwakili oleh ahli

ne
ng

warisnya yakni PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT


IV tersebut diatas sebagai pembeli yang beritikad baik dan harus dilindungi

do
gu

haknya menurut hukum;


2. Me n ya ta ka n Al m. Jo h a n n e s B A , ya n g d i w a ki l i o l e h T E R GU GAT I,
TERGUGAT II, TERGUGAT III, dan TERGUGAT IV, tersebut diatas sebagai penju al
In
A

yan g sah dan be rha k a tas sisa pe mba yaran se juml ah Rp . 20.000.000,-;
3. Me n ya ta ka n p e rb u a t a n p a ra A h l i Wa r i s Al m . Jo h a n n e s ya n g t i d a k
ah

lik

men ye le sa i kan p ro se s tra n sa ksi j u al b el i ke p a da P EN GGU GAT I,


PENGGUGAT II PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT IV adalah perbuatan
m

ub

wanprestasi;
2. Menyatakan TERGUGAT I, TERGUGAT II, TERGUGAT III, dan TERGUGAT IV, wajib
ka

melaksanakan prestasi dengan mengakui keabsahan objek jual beli


ep

perkara tersebut menurut hukum dan mengambil sisa uang


ah

pembayaran pada kas kepaniteraan Pengadilan Negeri Jakarta Utara setelah


R

putusan ini berkekuatan hukum tetap;


es

6 . M e mb e r i ka n h a k k e p a d a a h l i w a r i s A l m . ED D Y W K A R I S O H a t a u
M

ng

PENGGUGAT I, PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT IV untuk


on

Halaman 5 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
melanjutkan proses Penerbitan Sertifikat Hak Milik dan dokumen lainnya yang

R
diperlukan sebagai alas hak atas Objek perkara tersebut;

si
6 . Me mb e b a n k a n se l u ru h b i a ya p e r ka ra ini ke p a d a P E N GG U G AT I,

ne
ng
PENGGUGAT II, PENGGUGAT III, dan PENGGUGAT IV;
Atau :
Apabila Pengadilan berpendapat lain, demi peradilan yang baik,

do
gu
Penggugat memohon keadilan yang seadil-adilnya (ex aequo et bono).

In
A
Menimbang, bahwa pada hari sidang yang telah di tentukan, untuk Penggugat I,
Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV datang menghadap Kuasanya tersebut, dan
ah

untuk para Tergugat tidak datang menghadap ataupun mengirimkan wakilnya yang sah,

lik
meskipun telah dipanggil secara patut sebagaimana relas panggilan melalui panggilan
umum tertanggal 11 April 2016, tertanggal 25 Mei 2016, dan tertanggal 20 Juni 2016,
am

ub
sehingga dengan demikian para Tergugat dianggap tidak mempergunakan haknya untuk
membela kepentingannya dan pemeriksaan perkara dilanjutkan dengan tanpa hadirnya
ep
Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV;
k
ah

Menimbang, bahwa kemudian persidangan dilanjutkan dengan membacakan


R

si
gugatan para Penggugat, dan Kuasa para Penggugat menyatakan ada perbaikan pada
gugatannya sebagai berikut:

ne
ng

I. Pada halaman 1 tertulis:


HASRUL BENNY HARAHAP, S.H., M.HUM.

do
gu

Sehingga diperbaiki menjadi: ZULHAM MULYADI NASUTION, S.H.


II. Pada halaman 2 tertulis:
PARA AHLI WARIS ALM. JOHANNES BA
In
A

1. NONYA JOHANNES (Istri alm. Johannes), perempuan, Terakhir bertempat tinggal di


daerah Pinrang, Sulawesi Selatan tetapi selanjutnya tidak diketahui dimana lagi
ah

lik

dimana alamat jelasnya setidak-tidaknya didalam wilayah Negara Republik


Indonesia;
m

ub

2. JEANE JOHANNES (Anak kandung alm. Johannes), perempuan, Terakhir bertempat


tingggal di daerah Pinrang, Sulawesi Selatan tetapi selanjutnya tidak diketahui
ka

dimana lagi dimana alamat jelasnya setidak-tidaknya didalam wilayah Negara


ep

Republik Indonesia; untuk selanjutnya disebut “TERGUGAT”;


ah

3. JONNY JOHANNES (Anak kandung alm. Johannes), laki-laki, Terakhir bertempat


R

tinggal di daerah Pinrang, Sulawesi Selatan tetapi selanjutnya tidak diketahui dimana
es

lagi dimana alamat jelasnya setidak-tidaknya didalam wilayah Negara Republik


M

ng

Indonesia;
on

Halaman 6 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
4. ONG JOHANNES (Anak kandung alm. Johannes), laki-laki, Terakhir bertempat tinggal

R
di daerah Pinrang, Sulawesi Selatan tetapi selanjutnya tidak diketahui dimana lagi

si
dimana alamat jelasnya setidak-tidaknya didalam wilayah Negara Republik

ne
ng
Indonesia;
Sehingga diperbaiki menjadi:
1. JOHANNES, BA., laki-laki, lahir di Ujung Pandang, tanggal 23 September 1931,

do
gu
pekerjaan Pendeta, dahulu beralamat di Jalan T. Pelajar No. 128/130 B, RT/RW.-B/17
Kel. Melayu, Kecamatan Wajo, Kotamadya Ujung Pandang, Propinsi Sulawesi Selatan,

In
A
yang saat ini telah meninggal dunia berdasarkan keterangan lisan dari salah satu
anaknya, berdasarkan ketentuan Hukum Acara Perdata maka kedudukannya digantikan
ah

oleh Ahli Warisnya, yaitu:

lik
1.1. NONYA JOHANNES (istri alm Johannes), perempuan, bertempat tinggal di Jalan T.
Pelajar No. 128/130 B, RT/RW.-B/17 Kel. Melayu, Kecamatan Wajo, Kotamadya
am

ub
Ujung Pandang, Propinsi Sulawesi Selatan, tetapi selanjutnya tidak diketahui lagi
dimana alamat jelasnya setidak-tidaknya masih berada didalam wilayah Negara
ep
Republik Indonesia, untuk selanjutnya disebut: TERGUGAT I;
k

1.2. JEANE JOHANNES (anak kandung alm. Johannes), perempuan, bertempat tinggal
ah

di Jalan T. Pelajar No. 128/130 B, RT/RW.-B/17 Kel. Melayu, Kecamatan Wajo,


R

si
Kotamadya Ujung Pandang, Propinsi Sulawesi Selatan, tetapi selanjutnya tidak
diketahui lagi dimana alamat jelasnya setidak-tidaknya masih berada didalam

ne
ng

wilayah Negara Republik Indonesia, untuk selanjutnya disebut: TERGUGAT II;


1.3. JONNY JOHANNES (anak kandung alm. Johannes), laki-laki, bertempat tinggal di

do
gu

Jalan T. Pelajar No. 128/130 B, RT/RW.-B/17 Kel. Melayu, Kecamatan Wajo,


Kotamadya Ujung Pandang, Propinsi Sulawesi Selatan, tetapi selanjutnya tidak
diketahui lagi dimana alamat jelasnya setidak-tidaknya masih berada didalam
In
A

wilayah Negara Republik Indonesia, untuk selanjutnya disebut: TERGUGAT III;


1.4. ONG JOHANNES (anak kandung alm. Johannes), laki-laki, bertempat tinggal di
ah

lik

Jalan T. Pelajar No. 128/130 B, RT/RW.-B/17 Kel. Melayu, Kecamatan Wajo,


Kotamadya Ujung Pandang, Propinsi Sulawesi Selatan, tetapi selanjutnya tidak
m

ub

diketahui lagi dimana alamat jelasnya setidak-tidaknya masih berada didalam


wilayah Negara Republik Indonesia, untuk selanjutnya disebut: TERGUGAT IV;
ka

ep

Menimbang, bahwa guna memperkuat dalil-dalil gugatannya Penggugat


ah

mengajukan bukti foto copy surat-surat yang bermeterai cukup dan diberi tanda P-1
R

sampai dengan P-15 sebagai berikut:


es

1. P-1: Foto copy kwitansi tanda terima uang dari EDDY W KARISOH/ANI FLORA UGUY,
M

ng

Jl. Ancol Selatan RT.008 RW.006 No. 10 Sunter Agung Tanjung Priok, Jakarta
on

Halaman 7 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Utara, yang menerima JOHANNES, BA., uang sejumlah dua puluh juta rupiah (Rp.

R
20.000.000,-), tertanggal 21 Januari 2002.

si
2. P-2: Foto copy Form aplikasi setoran/transfer/kliring/inkaso Bank Mandiri sebesar Rp.

ne
ng
10.000.000,- (sepuluh juta rupiah) dari pengirim DENI WENS KARISOH, alamat
BITUNG, Penerima JEANE YOHANES, TERTANGGAL 04/08/10.
3. P-3: Foto copy Surat dari Edy Karisoh kepada Bpk. Yohanes BA. tertanggal 21 Januari

do
gu
2002.
4. P-4: Foto copy Surat Nikah No.67 tertangggal 18 October 1971.

In
A
5. P-5: Foto copy Akte Perkawinan No. Enam puluh tiga, tertanggal 19 Oktober 1971.
6. P-6: Foto copy Kartu Tanda Penduduk atas nama ANI FLORA UGUY, NIK:
ah

3172024404480006, tertanggal 07-02-2012.

lik
7. P-7: Foto copy Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang Pajak Bumi dan Bangunan
Perdesaan dan Perkotaan Tahun 2013 tertanggal 25 Feb 2013, dan untuk Tahun
am

ub
2007 tertanggal 02 Jan 2007, untuk Tahun 2012 tertanggal 02 Jan 2012, untuk
Tahun 2015 tertanggal 02 Jan 2015 dan untuk Tahun 2016 tertanggal 11 Jan 2016,
ep
letak obyek pajak Jl. Ancol Selatan II 10 RT.008 RW.06 Sunter Agung Jakarta
k

Utara atas nama YOHANES beralamat di Jl. Ancol Selatan II 10 RT.0008 RW.06
ah

Sunter Agung Jakarta Utara.


R

si
8. P-8: Foto copy Surat Tanda Terima Setoran (STTS), Penerimaan SPPT PBB Pemerintah
Kota Jakarta Utara, tertanggal 17/05/2013.

ne
ng

9. P-9: Foto copy Surat Pernyataan Ahli Waris alm Bpk. Eddy W Karisoh, tertanggal 20 Juli
2014,

do
gu

10. P-10: Foto copy Kutipan Akta Kelahiran No. 841/DISP/JS/1991 tertanggal 6 Juli 1991.
11. P-11: Foto copy Kartu Tanda Penduduk Kabupaten Minahasa atas nama RONNY
MELKY KARISOH, NIK: 7102021505780001 tertanggal 25-07-2012.
In
A

12. P-12: Foto copy Kartu Tanda Penduduk Kota Bekasi atas nama ERNIE MEGGIE, NIK:
3275056903700010 tertanggal 09-03-2013.
ah

lik

13. P-13: Foto copy Kartu Tanda Penduduk Kota Bitung atas nama DENI WENS KARISOH,
NIK: 7172022406770001 tertanggal 16-06-2012.
m

ub

14. P-14: Foto copy SERTIFIKAT KEMATIAN, tertanggal 3-8-6.


15. P-15: Foto copy Kartu Keluarga WNI No. 705.583, atas nama Kepala Keluarga: EDDY
ka

W. KARISOH.
ep

Bahwa bukti foto copy surat-surat tersebut di atas telah disesuaikan dengan aslinya
ah

dipersidangan dan telah sesuai dengan aslinya, kecuali bukti surat bertanda P-2, P-10, P-
R

es

11, P-12, P-13, P-14, P-15 yang merupakan foto copy dari foto copy (tidak ada aslinya);
M

ng

on

Halaman 8 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa disamping bukti foto copy surat-surat sebagaimana di atas,

R
Penggugat juga mengajukan 5 (lima) orang saksi, yaitu:

si
1. DADANG SURYANTO, di bawah sumpah di persidangan menerangkan pada pokoknya

ne
ng
sebagai berikut:
- bahwa saksi kenal dengan Penggugat bu Ani Flora Uguy maupun pak Johannes.
- bahwa saksi pernah bertemu dengan pak Johannes sekitar tahun 1986 karena tempat

do
gu
tinggal saksi satu wilayah RT.08 RW.05.
- bahwa saksi tidak tahu pak Johannes tinggal disitu sama keluarganya atau tidak.

In
A
- bahwa dulu bangunan rumah yang ditinggali pak Johannes berupa bangunan yang
sederhana, kemudian saksi mendengar dibeli pak Edy Karisoh dan sekarang menjadi
ah

bangunan rumah yang bagus.

lik
- bahwa saksi tidak tahu mengenai jual beli rumah tersebut dan berapa harganya.
- bahwa saksi tidak tahu keberadaan pak Johannes berada dimana, hanya mendengar
am

ub
dari cerita orang katanya sudah meninggal dunia.
- bahwa setahu saksi dari dulu sampai dengan sekarang tidak pernah ada orang yang
ep
protes atau keberatan terhadap keberadaan pak Edy Karisoh dan keluarganya di
k

rumah/tanah yang ditempati/ditingggali sekarang tersebut.


ah

Atas keterangan saksi tersebut, Kuasa Penggugat menyatakan benar dan tidak
R

si
berkeberatan;

ne
ng

2. UJANG SUPANDI, di bawah sumpah di persidangan menerangkan pada pokoknya


sebagai berikut:

do
gu

- bahwa saksi kenal dengan Edy Karisoh karena teman kerja, dan saksi tidak kenal
dengan Johannes.
- bahwa setahu saksi Edy Karisoh dengan keluarganya mulai tinggal di rumahnya yang
In
A

sekarang kira-kira sudah sekitar 30 tahun sejak tahun 1986 sampai dengan sekarang.
- bahwa setahu saksi Edy Karisoh hanya mempunyai satu istri yaitu Ani Flora Uguy.
ah

lik

Atas keterangan saksi tersebut, Kuasa Penggugat menyatakan benar dan tidak
berkeberatan;
m

ub

3. EDDY YANTO, di bawah sumpah/janji di persidangan menerangkan pada pokoknya


ka

sebagai berikut:
ep

- bahwa saksi kenal dengan pak Edy Karisoh karena saksi sering lewat didepan
ah

rumahnya.
R

- bahwa pak Edy Karisoh dan keluarganya sejak sekitar tahun 1970an mereka tinggal di
es

daerah situ menempati rumahnya yang lama.


M

ng

on

Halaman 9 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- bahwa kemudian pak Edy Karisoh dan keluarganya pindah dan menempati rumah

R
yang dulu ditempati oleh pak Johannes, akan tetapi saksi tidak tahu sejak tahun

si
berapa.

ne
ng
- bahwa sekarang pak Edy Karisoh sudah meninggal dunia, tahun berapa saksi tidak
tahu.
- bahwa setahu saksi pak Edy Karisoh mempunyai isteri bu Ani Flora Uguy.

do
gu
- bahwa setahu saksi sampai dengan saat ini tidak pernah ada orang yang protes atau
keberatan terhadap pak Edy Karisoh dan keluarganya dalam menempati tanah dan

In
A
rumah yang dulu ditempati pak Johannes.
Atas keterangan saksi tersebut, Kuasa Penggugat menyatakan benar dan tidak
ah

berkeberatan;

lik
4. MARITJE GIMON, di bawah sumpah/janji di persidangan menerangkan pada pokoknya
am

ub
sebagai berikut:
- bahwa saksi kenal dengan pak Edy Kasiroh dan istrinya Ani Flora Uguy serta anak-
ep
anaknya karena dulu mereka pernah sama-sama saksi mengontrak rumah.
k

- bahwa saksi juga kenal dengan pak Johannes dan istrinya dan tahu sebagian anak-
ah

anaknya karena satu kampung dengan saksi.


R

si
- bahwa setelah mengontrak kemudian pak Edy Karisoh dan keluarganya membeli
rumah yang ditempati pak Johannes di RT.08 yang ditempati sampai sekarang, dan

ne
ng

tidak ada orang lain yang keberatan.


- bahwa pak Edy Kasiroh sekarang sudah meninggal dunia, dan meninggalnya sudah di

do
gu

rumahnya yang baru tersebut.


Atas keterangan saksi tersebut, Kuasa Penggugat menyatakan benar dan tidak
berkeberatan;
In
A

5. ZULKIFLI BUTAR BUTAR, di bawah sumpah di persidangan menerangkan pada


ah

lik

pokoknya sebagai berikut:


- bahwa saksi kenal dengan Edy W Karisoh dan istrinya bu Ani Flora Uguy, dan kenal
m

ub

juga dengan pak Johannes.


- bahwa dahulu pak Johannes tinggal sendirian di rumah yang sekarang ditempati bu
ka

Ani Flora Uguy di wilayah RT.008, dan waktu itu pak Johannes sering pulang kampung
ep

di Makasar.
ah

- bahwa pak Edy W Karisoh dan istrinya serta keluarganya tinggal di rumah yang
R

dulunya milik pak Johannes berdasarkan jual beli tertanggal 21 Januari 2002, awalnya
es

sekitar tahun 1990an pak Edy W Karisoh menyewa rumah itu pada pak Johannes.
M

ng

on

Halaman 10 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- bahwa setahunya saksi dari ada pembicaraan mengenai jual beli yaitu rumah pak

R
Johannes dibeli oleh pak Edy W Karisoh, sehingga saksi ikut menandatangani surat

si
kwitansinya, akan tetapi saksi tidak melihat serah terima uangnya dan penandatangan

ne
ng
kwitansinya oleh pak Johannes.
- bahwa dahulu keadaan rumah pak Johannes sangat sederhana, setelah dibeli oleh
pak Edy W Karisoh kemudian dibangun permanen berlantai dua.

do
gu
- bahwa rumah itu berdiri diatas tanah garapan atas nama pak Johannes dan belum
bersertifikat, sedangkan rumah-rumah di sekitar rumah itu sudah ada yang

In
A
bersertifikat.
- bahwa sejak tahun 1990an sampai dengan sekarang tidak ada orang yang keberatan
ah

atau mensengketakan tanah dan rumah yang ditempati pak Edy W Karisoh dan

lik
keluarganya itu.
- bahwa di kelurahan tidak ada catatan tentang tanah garapan, catatan di kelurahan
am

ub
Sunter Agung dan Sunter Jaya masih jadi satu.
- bahwa batas-batas tanah/rumah yang ditempati pak Edy W Karisoh tersebut adalah
ep
sebelah Utara: Warto, sebelah Selatan: Jalan Cemara I, sebelah Timur: punya orang
k

bernama Akik dan sebelah Barat: Teguh.


ah

Atas keterangan saksi tersebut, Kuasa Penggugat menyatakan benar dan tidak
R

si
berkeberatan;

ne
ng

Menimbang, bahwa selanjutnya di persidangan Penggugat mengajukan


kesimpulannya tertanggal 30 Agustus 2016;

do
gu

Menimbang, bahwa untuk menyingkat putusan, maka segala sesuatu yang termuat
dalam berita acara persidangan, dianggap telah termuat dan menjadi bagian yang tak
In
A

terpisahkan dari putusan ini;


ah

lik

Menimbang, bahwa akhirnya Penggugat menyatakan tidak ada hal-hal yang


diajukan lagi dan mohon putusan;
m

ub

TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM


ka

ep

Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Penggugat I, Penggugat II,


ah

Penggugat III dan Penggugat IV pada pokoknya adalah sebagaimana tersebut di atas;
R

es

Menimbang, bahwa oleh karena ternyata Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan
M

ng

Tergugat IV meskipun telah dipanggil dengan patut tidak datang menghadap dan pula tidak
on

Halaman 11 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
menyuruh orang lain menghadap sebagai wakil/kuasanya sedangkan tidak ternyata tidak

R
datangnya itu disebabkan oleh suatu halangan yang sah, maka oleh karena itu Tergugat I,

si
Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV harus dinyatakan tidak hadir dan pemeriksaan

ne
ng
perkara ini dilanjutkan dengan tanpa hadirnya Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan
Tergugat IV (Verstek);

do
guMenimbang, bahwa dipersidangan Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan
Penggugat IV mengajukan bukti berupa foto copy surat-surrat yang diberi tanda P-1

In
A
sampai dengan P-15 dan 5 (lima) orang saksi yaitu DADANG SURYANTO, UJANG
SUPANDI, EDDY YANTO, MARITJE GIMON dan ZULKIFLI BUTAR BUTAR sebagaimana
ah

dalam duduk perkara di atas;

lik
Menimbang, bahwa dari bukti surat P-1 berupa kwitansi yang intinya
am

ub
berisi/menerangkan pembayaran sejumlah Rp. 20.000.000,- (dua puluh juta rupiah) untuk
uang muka dari harga 1 (satu) unit rumah yang terletak diatas tanah ukuran 116 meter
ep
sesuai SK PBB. dengan harga Rp. 50.000.000,- sisa sebanyak Rp. 30.000.000,- diangsur
k

sampai bulan Mei 2002, dari EDDY W KARISOH/ANI FLORA UGUY, Jl. Ancol Selatan
ah

RT.008 RW.006 No.10 Sunter Agung Tanjung Priok Jakarta Utara, yang diterima oleh
R

si
JOHANNES, BA., dengan disaksikan oleh Zulkifli B. wakil RW.06 Sunter Agung dan Erna
Yohanes, kemudian bukti surat P-2 intinya berisi/menerangkan tentang kiriman/transfer

ne
ng

sebesar Rp. 10.000.000,- (sepuluh juta rupiah) dari Deny Wens Karisoh di Bitung ditujukan
kepada rekening Jeane Yohanes di Bank Mandiri Pinrang;

do
gu

Menimbang, bahwa sedangkan dalam bukti surat P-3 intinya adalah


pernyataan/janji Edy Karisoh kepada Bpk. Yohanes BA tentang pelunasan pembelian
In
A

tanah yang akan dilaksanakan setelah akte jual beli dibuatkan oleh Bpk. Yohanes BA,
dengan saksi atas pernyataan ini Zulkifli B. wakil RW.06 Sunter Agung Jaya;
ah

lik

Menimbang, bahwa dari bukti surat bertanda P-4, P-5, P-9, P-14 dan P-15 intinya
m

ub

berisi/menerangkan bahwa Eddy Karisoh menikah dengan Annie Uguy pada tanggal 18
Oktober 1971 di Tondano, Identitas Ani Flora Uguy, Eddy W Karisoh meninggal dunia pada
ka

tanggal 3 Juli 2006 di Jakarta, Eddy W Karisoh meninggalkan ahli waris Ani Flora Uguy
ep

(istri/Penggugat I), Ernie Meggie (anak ke 1 (satu)/Penggugat II), Deni Wens Karisoh (anak
ah

ke 2 (dua)/Penggugat III) dan Ronny Melky Karisoh (anak ke 3 (tiga)/Penggugat IV);


R

es

Menimbang, bahwa dari bukti surat bertanda P-7 dan P-8 intinya
M

ng

berisi/menerangkan tentang pembayaran pajak PBB untuk tahun 2007, tahun 2012, tahun
on

Halaman 12 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2013, tahun 2015 dan tahun 2016 atas obyek rumah dan tanah Jl. Ancol Selatan II 10

R
RT.008 RW.06 Sunter Agung Tanjung Priok Jakarta Utara atas nama wajib pajak

si
YOHANES yang beralamat di Jl. Ancol Selatan II 10 RT.008 RW.06 Sunter Agung Jakarta

ne
ng
Utara.;

Menimbang, bahwa mengenai bukti surat bertanda P-6, P-10, P-11, P-12 dan P-

do
gu
13 adalah mengenai identitas dari pada Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan
Penggugat IV;

In
A
Menimbang, bahwa pada petitum gugatan No. 2. Penggugat I, Penggugat II,
ah

Penggugat III dan Penggugat IV menghendaki agar Penggugat I, Penggugat II, Penggugat

lik
III dan Penggugat IV dinyatakan sebagai pembeli yang beritikad baik dan harus dilindungi
haknya menurut hukum, dipertimbangkan sebagai berikut dibawah ini;
am

ub
Menimbang, bahwa sebelumnya Majelis Hakim perlu mengemukakan bahwa
ep
terdapat beberapa Yurisprudensi Putusan Mahkamah Agung RI yang kaidahnya
k

mempunyai makna dan maksud bahwa Pembeli yang beritikad baik adalah pembeli yang
ah

pada saat pembeliannya telah melakukan cara-cara atau prosedur yang ditentukan oleh
R

si
peraturan/ketentuan yang berlaku (jual belinya telah dilakukan sesuai ketentuan yang
berlaku), diantaranya sebagaimana kaidah dari Yurisprudensi Putusan MA No. 1816

ne
ng

K/Pdt/1989 tanggal 22 Oktober 1992 dan Putusan MA no. 3604 K/Pdt/1985 tanggal 17
Nopember 1987;

do
gu

Menimbang, bahwa berdasarkan ketentuan dalam Kitab Undang Undang Hukum


Perdata (BW), yaitu:
In
A

- pasal 1457. “Jual-beli adalah suatu persetujuan dengan mana pihak yang satu
mengikatkan dirinya untuk menyerahkan suatu barang, dan pihak yang lain untuk
ah

lik

membayar harga yang dijanjikan”.


- pasal 1458. “Jual-beli dianggap telah terjadi antara kedua belah pihak, segera setelah
m

ub

orang-orang itu mencapai kesepakatan tentang barang tersebut beserta harganya,


meskipun barang itu belum diserahkan dan harganya belum dibayar”.;
ka

ep

Menimbang, bahwa memperhatikan kalimat dalam bukti surat P-1 berupa kwitansi
ah

yang berbunyi: “Telah terima dari EDDY W KARISOH / ANI FLORA UGUY, Jl. Ancol
R

Selatan RT.008 RW.006 No. 10 Sunter Agung Tanjung Priok Jakarta Utara, Uang sejumlah
es

Dua Puluh Juta Rupiah, Untuk pembayaran Uang Muka dari harga 1 (satu) unit rumah
M

ng

yang terletak diatas tanah ukuran 116 meter, sesuai SK PBB, dengan harga Rp.
on

Halaman 13 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
50.000.000,- sisa sebanyak Rp. 30.000.000,- diangsur sampai bulan Mei 2002”, Jakarta,

R
21 Januari 2002, yang menerima Johannes BA;

si
ne
ng
Menimbang, bahwa saksi Dadang Suryanto menerangkan bahwa saksi pernah
bertemu dengan pak Johannes sekitar tahun 1986 karena tempat tinggal saksi satu
wilayah RT.08 RW.05, dulu bangunan rumah yang ditinggali pak Johannes berupa

do
gu
bangunan yang sederhana, kemudian saksi mendengar dibeli pak Edy Karisoh dan
sekarang menjadi bangunan rumah yang bagus, dan saksi tidak tahu keberadaan pak

In
A
Johannes berada dimana, hanya mendengar dari cerita orang katanya sudah meninggal
dunia. Kemudian saksi Eddy Yanto menerangkan bahwa pak Edy Karisoh dan keluarganya
ah

pindah dan menempati rumah yang dulu ditempati oleh pak Johannes, akan tetapi saksi

lik
tidak tahu sejak tahun berapa. Dan saksi Maritje Gimon juga menerangkan bahwa saksi
kenal dengan pak Johannes dan istrinya dan tahu sebagian anak-anaknya karena satu
am

ub
kampung dengan saksi, dan pak Edy Karisoh dan keluarganya membeli rumah yang
ditempati pak Johannes di RT.08 yang ditempatinya sampai sekarang. Kemudian saksi
ep
Zulkifli Butar Butar juga menerangkan bahwa saksi kenal dengan Edy W Karisoh dan
k

istrinya bu Ani Flora Uguy, dan kenal juga dengan pak Johannes, dahulu pak Johannes
ah

tinggal sendirian di rumah yang sekarang ditempati bu Ani Flora Uguy di wilayah RT.008,
R

si
dan waktu itu pak Johannes sering pulang kampung di Makasar, rumah itu berdiri diatas
tanah garapan atas nama pak Johannes dan belum bersertifikat, pak Edy W Karisoh dan

ne
ng

istrinya serta keluarganya tinggal di rumah yang dulunya milik pak Johannes berdasarkan
jual beli tertanggal 21 Januari 2002, awalnya sekitar tahun 1990an pak Edy W Karisoh

do
gu

menyewa rumah itu pada pak Johannes;

Menimbang, bahwa kemudian saksi-saksi tersebut juga menerangkan bahwa


In
A

sampai dengan sekarang tidak ada orang yang keberatan ataupun mensengketakan
penempatan rumah tersebut oleh pak Edy W Karisoh dan keluarganya itu (Penggugat I,
ah

lik

Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV);


m

ub

Menimbang, bahwa meskipun dalam jual beli tersebut pembayaran baru dilakukan
sebagian dan belum lunas seluruhnya sebagaimana pada bukti P-1, dan P-2, akan tetapi
ka

dengan adanya fakta sebagaimana pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas maka


ep

menurut Majelis hal itu menunjukkan bahwa jual beli rumah tersebut telah terjadi antara
ah

kedua belah pihak yaitu Eddy W Karisoh/Ani Flora Uguy sebagai pembeli dengan
R

Johannes BA sebagai penjual, karena telah tercapai kesepakatan tentang barang dan
es

harganya, bahkan telah dibayar sebagian dan rumah telah sekian lama secara nyata
M

ng

on

Halaman 14 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
diserahkan/ditempati pembeli, dan hingga sekarang tanpa ada keberatan dari orang lain,

R
oleh karenanya jual beli tersebut telah dilakukan sesuai dengan ketentuan yang berlaku;

si
ne
ng
Menimbang, bahwa dengan pertimbangan-pertimbangan di atas, oleh karena
proses jual beli/pembeliannya telah dilakukan sebagaimana prosedur yang ditentukan oleh
peraturan/ketentuan yang berlaku (jual belinya telah dilakukan sesuai ketentuan yang

do
gu
berlaku), maka petitum gugatan No. 2. di atas dapat dikabulkan;

In
A
Menimbang, bahwa sebelum mempertimbangkan mengenai petitum gugatan
selanjutnya, kiranya Majelis perlu mempertimbangkan tentang pemahaman dari jual beli
ah

yang dilakukan dalam perkara ini sebagai berikut;

lik
Menimbang, bahwa kembali memperhatikan kalimat dalam bukti surat P-1 berupa
am

ub
kwitansi yang berbunyi: “Telah terima dari EDDY W KARISOH / ANI FLORA UGUY, Jl.
Ancol Selatan RT.008 RW.006 No. 10 Sunter Agung Tanjung Priok Jakarta Utara, Uang
ep
sejumlah Dua Puluh Juta Rupiah, Untuk pembayaran Uang Muka dari harga 1 (satu) unit
k

rumah yang terletak diatas tanah ukuran 116 meter, sesuai SK PBB, dengan harga Rp.
ah

50.000.000,- sisa sebanyak Rp. 30.000.000,- diangsur sampai bulan Mei 2002”, Jakarta,
R

si
21 Januari 2002, yang menerima Johannes BA”., maka dapat dipahami bahwa jual beli
yang terjadi adalah jual beli mengenai rumahnya, bukan tanahnya atau berikut tanahnya,

ne
ng

sebab tanahnya tersebut statusnya adalah tanah negara, sebagaimana didalilkan oleh
Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV sendiri dalam posita gugatan

do
gu

No.3. bahwa alm. Johannes semasa hidupnya ada pernah menguasai dan memakai
sebidang tanah negara berukuran 6 x 12 M2 yang diatasnya terdapat bangunan rumah
papan beratap rumbia yang terletak di Jl. Ancol Selatan RT.008 RW.06 Nomor 10 Sunter
In
A

Agung Kecamatan Tanjung Priok Kota Jakarta Utara, tanpa pernah mengalami gangguan
dari pihak manapun, dan sesuai pula dengan keterangan saksi Zulkifli Butar Butar bahwa
ah

lik

rumah itu berdiri diatas tanah garapan atas nama pak Johannes dan belum bersertifikat;
m

ub

Menimbang, bahwa namun membaca posita-posita gugatan yang lainnya, Majelis


melihat tampaknya Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV memahami
ka

jual beli tersebut adalah jual beli rumah dan tanahnya, padahal sebagaimana
ep

pertimbangan di atas tanahnya adalah tanah negara. Apabila jual beli tersebut adalah jual
ah

beli rumah dan tanahnya maka mengenai tanahnya tersebut pasti ada surat keterangan
R

mengenai statusnya;
es
M

ng

on

Halaman 15 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa kiranya Majelis perlu memberikan pemahaman bahwa secara

R
umum UUPA membedakan tanah menjadi:

si
1. Tanah Hak

ne
ng
Tanah hak adalah tanah yang telah dibebani sesuatu hak diatasnya, tanah hak juga
dikuasai oleh negara tetapi penggunaannya tidak langsung sebab ada hak pihak
tertentu diatasnya.

do
gu
2. Tanah Negara

In
A
Tanah negara adalah tanah yang langsung dikuasai negara. Langsung dikuasai artinya
tidak ada hak pihak lain diatas tanah itu, tanah itu disebut juga tanah negara bebas;
ah

lik
Menimbang, bahwa dalam pasal 1 angka 3 Peraturan Pemerintah No. 24 Tahun
1997 tentang Pendaftaran Tanah dinyatakan bahwa Tanah Negara atau tanah yang
am

ub
dikuasai langsung oleh Negara adalah tanah yang tidak dipunyai dengan sesuatu hak atas
tanah, kemudian dalam pasal 1 angka 4 dinyatakan Hak pengelolaan adalah hak
ep
menguasai dari Negara yang kewenangan pelaksanaannya sebagian dilimpahkan kepada
k

pemegangnya;
ah

si
Menimbang, bahwa untuk melegalkan penguasaan tanah Negara tersebut perlu
adanya permohonan hak atas tanah negara, pemberian hak atas tanah adalah penetapan

ne
ng

pemerintah yang memberikan suatu hak atas tanah negara. Suatu hak atas tanah
selalu/harus dibuktikan dengan suatu surat yang didalamnya menyebutkan sesuatu hak

do
atas tanah tersebut (atau suatu sertifikat);
gu

Menimbang, bahwa oleh karena tanah tersebut adalah tanah negara sehingga
In
A

tidak dapat diperjual belikan, namun masyarakat ataupun orang perorangan dapat
memanfaatkannya dan memohon suatu alas hak tertentu dengan cara mengajukan
ah

lik

permohonan kepada Negara sesuai dengan ketentuan yang berlaku;


m

ub

Menimbang, bahwa kemudian mengenai petitum gugatan No. 3. Agar almarhum


Johannes BA. yang diwakili oleh Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV
ka

dinyatakan sebagai penjual yang sah dan berhak atas sisa pembayaran sejumlah Rp.
ep

20.000.000,-, dipertimbangkan sebagai berikut dibawah ini;


ah

Menimbang, bahwa seseorang dikatakan sebagai penjual yang sah apabila ia


R

es

adalah seorang pemilik sesuatu barang yang sah pula. Dari keterangan saksi-saksi yang
M

diajukan oleh Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV yaitu Dadang
ng

on

Halaman 16 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Suryanto, Eddy Yanto, Maritje Gimon dan Zulkifli Butar Butar, sebagaimana dalam

R
pertimbangan di atas, dan dari bukti surat-surat yang diajukan bertanda P-7 dan P-8

si
intinya berisi/menerangkan tentang pembayaran pajak PBB untuk tahun 2007, tahun 2012,

ne
ng
tahun 2013, tahun 2015 dan tahun 2016 atas obyek pajak rumah dan tanah Jl. Ancol
Selatan II 10 RT.008 RW.06 Sunter Agung Tanjung Priok Jakarta Utara, dan obyek tersebut
adalah atas nama YOHANES yang beralamat di Jl. Ancol Selatan II 10 RT.008 RW.06

do
gu
Sunter Agung Jakarta Utara, maka Majelis berpendapat bahwa Johannes BA (Yohanes)
adalah pemilik dari rumah yang terletak diatas tanah di Jl. Ancol Selatan II 10 RT.0008

In
A
RW.06 Sunter Agung Tanjung Priok Jakarta Utara yang sekarang ditempati keluarga Eddy
W Karisoh;
ah

lik
Menimbang, bahwa mengenai bukti surat P-2 berupa form transfer/pengiriman
uang sebesar Rp. 10.000.000,- (sepuluh juta rupiah) dari Deni Wens Karisoh (Penggugat
am

ub
III) yang dimaksudkan untuk cicilan pembayaran jual beli dimaksud kepada bpk. Yohanes
melalui Jeane Yohanes (ahli waris bpk. Yohanes/Tergugat II), sehingga apabila dikaitkan
ep
dengan nilai/jumlah uang/harga jual beli sebesar Rp. 50.000.000,- (lima puluh juta rupiah)
k

dan sudah dibayar pada awalnya sebesar Rp. 20.000.000,- (dua puluh juta rupiah)
ah

sebagaimana dalam bukti surat P-1, maka jumlah uang yang sudah dibayarkan kepada
R

si
Yohannes adalah Rp. 20.000.000,- (dua puluh juta rupiah) + Rp. 10.000.000,- (sepuluh juta
rupiah) = Rp. 30.000.000,- (tiga puluh juta rupiah), jadi sisanya yang belum dibayarkan

ne
ng

sejumlah Rp. 20.000.000,- (dua puluh juta rupiah);

do
gu

Menimbang, bahwa oleh karena alm. Johannes BA (Yohanes) adalah pemilik dari
rumah yang terletak diatas tanah ukuran 116 meter, sesuai SK PBB, terletak di Jl. Ancol
Selatan II 10 RT.0008 RW.06 Sunter Agung Tanjung Priok Jakarta Utara yang sekarang
In
A

ditempati keluarga Eddy W Karisoh, dan sebagaimana di atas, jual beli telah dilakukan
sesuai ketentuan yang berlaku, serta sisanya yang belum dibayarkan sejumlah Rp.
ah

lik

20.000.000,- (dua puluh juta rupiah), maka mengenai petitum gugatan No. 3 di atas dapat
dikabulkan pula;
m

ub

Menimbang, bahwa kemudian mengenai petitum gugatan No. 4. Agar Menyatakan


ka

perbuatan para ahli waris al. Johannes yang tidak menyelesaikan proses transaksi jual beli
ep

kepada Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV adalah perbuatan
ah

wanprestasi, dipertimbangkan sebagai berikut;


R

es

Menimbang, bahwa dari pertimbangan-pertimbangan dan bunyi kalimat pada bukti


M

ng

surat P-1 diatas, maka telah terjadi kesepakatan antara Eddy W Karisoh/Ani Flora Uguy
on

Halaman 17 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dengan Johannes BA tentang jual beli rumah yang terletak diatas tanah ukuran 116 meter,

R
sesuai SK PBB, terletak di Jl. Ancol Selatan II 10 RT.0008 RW.06 Sunter Agung Tanjung

si
Priok Jakarta Utara, namun transaksi jual beli tersebut belum selesai (belum lunas)

ne
ng
pembayarannya sedangkan barang sudah diserahkan, sehingga masih ada kewajiban dari
pihak pembeli (dalam hal ini pihak Eddy W Karisoh/Ani Flora Uguy atau ahli warisnya/
Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV) untuk menyelesaikan

do
gu
kewajibannya membayar melunasi harga rumah tersebut, dan pihak penjual (dalam hal ini
Johannes BA atau ahli warisnya) menerima pembayaran pelunasan harga rumah tersebut

In
A
dari pihak pembeli;
ah

Menimbang, bahwa dari bukti surat P-3 maka ada kesepakatan antara Edy

lik
Karisoh dengan bpk. Yohanes BA bahwa sisa uang pembelian akan dilunaskan setelah
akte jual beli dibuat oleh bpk. Yohanes BA., sedangkan didalam bukti surat P-1 disepakati
am

ub
angsuran pembayaran dilakukan sampai bulan Mei 2002, akan tetapi hingga saat ini
ternyata bpk Yohanes BA atau ahli warisnya (pihak penjual) belum menyelesaikan proses
ep
transaksi jual beli (belum melakukan kewajibannya/prestasinya) kepada pihak pembeli
k

(pihak Eddy W Karisoh/Ani Flora Uguy atau ahli warisnya /Penggugat I, Penggugat II,
ah

Penggugat III dan Penggugat IV) sebagaimana dalam bukti surat P-3 tersebut, maka
R

si
terhadap para ahli waris alm. Johannes BA. (Yohanes) dapat dinyatakan sebagai telah
melakukan perbuatan wanprestasi, dengan demikian mengenai petitum gugatan No. 4.

ne
ng

dapat dikabulkan pula;

do
gu

Menimbang, bahwa selanjutnya pada petitum gugatan No. 5. agar Menyatakan


Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV, wajib melaksanakan prestasi dengan
mengakui keabsahan jual beli perkara tersebut menurut hukum dan mengambil sisa uang
In
A

pembayaran pada kas kepaniteraan Pengadilan Negeri Jakarta Utara setelah putusan ini
berkekuatan hukum tetap, dipertimbangkan sebagai berikut;
ah

lik

Menimbang, bahwa dalam pertimbangan mengenai petitum No. 2 dan No. 4. telah
m

ub

dipertimbangkan bahwa jual beli telah dilakukan menurut ketentuan yang berlaku dan para ahli
waris alm. Johannes BA. (Yohanes) / Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV
ka

telah melakukan perbuatan wanprestasi, oleh karenanya jual beli tersebut adalah sah dan para
ep

ahli waris alm. Johannes BA. (Yohanes) / Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV
ah

wajib melaksanakan prestasi yang belum dilaksanakannya berdasarkan kesepakatan jual beli
R

antara Edy Karisoh dengan Yohanes BA tertanggal 21 Januari 2002 (bukti surat P-3);
es
M

ng

Menimbang, bahwa mengenai tuntutan agar Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan
on

Halaman 18 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Tergugat IV mengambil sisa uang pembayaran pada kas kepaniteraan Pengadilan Negeri

R
Jakarta Utara pada petitum gugatan No. 5. diatas maka harus diperhatikan ketentuan

si
mengenai hal itu yang terdapat pada pasal 1404 KUHPerdata yang menyatakan bahwa “Jika

ne
ng
kreditur menolak pembayaran, maka debitur dapat melakukan penawaran pembayaran
tunai atas apa yang harus dibayarnya, dan jika kreditur juga menolaknya, maka debitur
dapat menitipkan uang atau barangnya kepada pengadilan. Penawaran demikian, yang

do
gu
diikuti dengan penitipan, membebaskan debitur dan berlaku baginya sebagai pembayaran,
asal penawaran itu dilakukan menurut undang-undang; sedangkan apa yang dititipkan

In
A
secara demikian adalah atas tanggungan kreditur”;
ah

Menimbang, bahwa kemudian pasal 1405 KUHPerdata menyatakan bahwa:

lik
Agar penawaran yang demikian sah, perlu:
am

ub
1. bahwa penawaran itu dilakukan kepada seorang kreditur atau kepada seorang yang
berkuasa menerimanya untuk dia; ep
2. bahwa penawaran itu dilakukan oleh orang yang berkuasa untuk membayar;
k
ah

3. bahwa penawaran itu mengenai seluruh uang pokok yang dapat dituntut dan bunga
R
yang dapat ditagih serta biaya yang telah ditetapkan, dan mengenai sejumlah uang

si
untuk biaya yang belum ditetapkan, tanpa mengurangi penetapan kemudian;

ne
ng

4. bahwa ketetapan waktu telah tiba jika itu dibuat untuk kepentingan kreditur;

5. bahwa syarat yang menjadi beban utang telah terpenuhi;

do
gu

6. bahwa penawaran itu dilakukan di tempat yang menurut persetujuan pembayaran harus
dilakukan, dan jika tiada suatu persetujuan khusus mengenai itu, kepada kreditur pribadi
In
A

atau di tempat tinggal yang sebenarnya atau tempat tinggal yang telah dipilihnya;
ah

7. bahwa penawaran itu dilakukan oleh seorang notaris atau jurusita, masing-masing
lik

disertai dua orang saksi;


m

ub

Menimbang, bahwa dari bunyi pasal 1404 dan pasal 1405 KUHPerdata diatas
ka

maka tuntutan agar Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV mengambil sisa uang
ep

pembayaran pada kas kepaniteraan Pengadilan Negeri Jakarta Utara tidak dapat terpenuhi
ah

karena tidak terpenuhinya syarat yang ditentukan dalam pasal 1404 dan pasal 1405
R

KUHPerdata tersebut di atas;


es
M

ng

on

Halaman 19 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa dengan demikian mengenai petitum gugatan No. 5 dapat

R
dikabulkan pula dengan perubahan redaksional;

si
ne
ng
Menimbang, bahwa selanjutnya mengenai petitum gugatan No. 6. agar
Memberikan hak kepada ahli waris alm. Eddy W Karisoh atau Penggugat I, Penggugat II,
Penggugat III dan Penggugat IV untuk melanjutkan proses penerbitan sertifikat Hak Milik

do
gu
dan dokumen lainnya yang diperlukan sebagai alas hak atas obyek perkara tersebut,
dipertimbangkan sebagai berikut;

In
A
Menimbang, bahwa diatas telah dipertimbangkan bahwa ahli waris alm. Eddy W
ah

Karisoh atau Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV dinyatakan

lik
sebagai pembeli yang beritikad baik dan harus dilindungi haknya menurut hukum, jual beli
telah dilakukan menurut ketentuan yang berlaku, dan tanah yang ditempati rumah yang
am

ub
diperjual belikan tersebut adalah tanah negara sehingga tidak dapat diperjual belikan,
namun masyarakat ataupun orang perorangan dapat memanfaatkannya dan memohon
ep
suatu alas hak tertentu dengan cara mengajukan permohonan kepada Negara sesuai
k

dengan ketentuan yang berlaku;


ah

si
Menimbang, bahwa dengan demikian ahli waris alm. Eddy W Karisoh atau
Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV dapat melanjutkan proses

ne
ng

pengurusan dokumen-dokumen yang diperlukan guna kelengkapan persyaratan


pengajuan permohonan kepada Negara untuk memperoleh suatu alas hak tertentu atas

do
gu

tanah ditempat dimana rumah yang dibelinya dari alm. Johannes BA (Yohanes) tersebut
sesuai dengan ketentuan yang berlaku;
In
A

Menimbang, bahwa dengan demikian mengenai petitum gugatan No. 6. diatas


dikabulkan dengan perubahan redaksional;
ah

lik

Menimbang, bahwa dengan demikian gugatan Penggugat I, Penggugat II,


m

ub

Penggugat III dan Penggugat IV dikabulkan seluruhnya, oleh karenanya maka Tergugat I,
Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV sebagai pihak yang kalah dalam perkara dihukum
ka

untuk membayar biaya perkara ini;


ep
ah

Mengingat ketentuan-ketentuan dalam peraturan-peraturan yang bersangkutan;


R

es

MEN GAD I LI :
M

ng

on

Halaman 20 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1. Menyatakan Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV yang telah dipanggil

R
dengan patut tidak hadir;

si
2. Mengabulkan gugatan Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV

ne
ng
untuk seluruhnya dengan verstek;
3. Menyatakan menurut hukum alm. Eddy W Karisoh yang diwakili oleh ahli warisnya yakni
Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV tersebut di atas sebagai

do
gu
pembeli yang beritikad baik dan harus dilindungi haknya menurut hukum;
4. Menyatakan alm. Johannes BA, yang diwakili oleh Tergugat I, Tergugat II, Ttergugat III

In
A
dan Tergugat IV tersebut di atas sebagai penjual yang sah dan berhak atas sisa
pembayaran sejumlah Rp. 20.000.000,- (dua puluh juta rupiah);
ah

5. Menyatakan perbuatan para ahli waris alm. Johannes yang tidak menyelesaikan proses

lik
transaksi jual beli kepada Penggugat I, Penggugat II, Penggugat III dan Penggugat IV
adalah perbuatan wanprestasi;
am

ub
6. Menghukum Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV untuk melaksanakan
prestasi yang belum dilaksanakannya berdasarkan surat pernyataan dari Edy Karisoh
ep
kepada Bpk. Yohanes BA. tertanggal Jakarta, 21 Januari 2002, yang disetujui Bpk.
k

Yohanes BA. dan disaksikan oleh Zulkifli B. Wakil RW.06 Sunter Agung Jaya;
ah

7. Memberikan hak kepada ahli waris alm. Eddy W Karisoh atau Penggugat I, Penggugat
R

si
II, Penggugat III dan Penggugat IV untuk melanjutkan proses pengurusan dokumen-
dokumen yang diperlukan guna kelengkapan persyaratan pengajuan permohonan

ne
ng

kepada Negara untuk memperoleh suatu alas hak tertentu atas tanah tempat dimana
rumah yang dibelinya dari alm. Johannes (Yohanes) BA tersebut sesuai dengan

do
gu

ketentuan yang berlaku;


8. Menghukum para ahli waris alm. Johannes (Yohanes) BA / Tergugat I, Tergugat II,
Tergugat III dan Tergugat IV untuk membayar biaya perkara yang hingga kini ditaksir
In
A

sebesar Rp. 7.041.000,- (tujuh juta empat puluh satu ribu rupiah);
ah

lik

Demikian diputuskan dalam sidang pemusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan


Negeri Jakarta Utara, pada hari Selasa, tanggal 20 September 2016, oleh kami,
m

ub

HARIMURTI, SH. MH., sebagai Hakim Ketua, SUPENO, SH., MHum., dan SUTEDJO
BOMANTORO, SH. MH., masing-masing sebagai Hakim Anggota, putusan mana pada
ka

hari: Selasa, tanggal 11 Oktober 2016 diucapkan dalam persidangan terbuka untuk umum
ep

oleh Hakim Ketua dengan didampingi oleh para Hakim Anggota tersebut, dibantu PARMIN,
ah

SH. MH., Panitera Pengganti, dan dihadiri oleh Kuasa Penggugat I, Penggugat II,
R

Penggugat III dan Penggugat IV, tanpa hadirnya Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan
es

Tergugat IV.
M

ng

on

Halaman 21 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Hakim-hakim Anggota: Hakim Ketua,

si
ne
ng
1.SUPENO, SH, MHum. HARIMURTI, SH.MH.-

do
gu
2. SUTEDJO BOMANTORO, SH. MH.

In
A
ah

lik
Panitera Pengganti,
am

ub
PARMIN, SH. MH.
ep
k

Biaya-biaya:
ah

- PNBP .................................. Rp. 30.000,-


R

si
- ATK ..................................... Rp. 75.000,-
- Panggilan ............................ Rp. 6.900.000,- ,-

ne
ng

- PNBP Pggln Penggugat...... Rp. 5.000,-


- PNBP Pggln Tergugat ......... Rp. 20.000,-

do
gu

- Redaksi ............................... Rp. 5.000,-


- Meterai ................................ Rp. 6.000,-
Jumlah ................................... Rp. 7. 041.000,- (tujuh juta empat puluh satu ribu rupiah);
In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on

Halaman 22 dari 22 Putusan Perdata Gugatan Nomor 156/Pdt.G/2016/PN.Jkt.Utr.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22

Anda mungkin juga menyukai