Anda di halaman 1dari 1

PRAKTIKUM EKOTOKSIKOLOGI PERAIRAN

1. Diketahui ambang atas dan ambang bawah dari hasil uji toksisitas akut (LC 50-96 jam)
logam Timbal (Pb) terhadap ikan kerapu adalah 0,1 dan 1. Carilah 5 konsentrasi yang
harus dilakukan pada uji definitif !
2. Data persentase mortalitas benih ikan kakap setelah pemaparan Pb selama 96 jam

Ulangan Konsentrasi ppm


0 0,25 0,63 1,58 3,97 9,96
1 0 0 5 20 70 100
2 0 0 5 40 60 100
3 0 0 5 50 60 100
rerata 0 0 5 36,67 63,333 100

Tabel analisis Probit (LC50-96 jam)logam Pb terhadap benih ikan kakap

d n r p X Y XY
konsentrasi ∑ hewan mortalitas % Log Probit
uji mortalitas konsentrasi mortalitas
0,25
0,63
1,58
3,97
9,96

Dengan metode probit dari Finney (1978). Carilah nilai a, b dan m dengan
menggunakan rumus persamaan :
1
b=∑ XY − ¿ ¿ ¿
n
1
a= ¿)
n

m=5−a /b

Anda mungkin juga menyukai