Anda di halaman 1dari 5

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER IV

MATA KULIAH MANAJEMEN PEMASARAN DAN KEHUMASAN RUMAH


SAKIT
Dosen : Rima Melinda Sembiring, SKM, MKM

(A)
1. Menurut Kotler dan Amstrong, nilai dalam pemasaran berkaitan dengan …
a. Pemetaan pelanggan
b. Nilai dan hubungan pelanggan
c. analisa pelanggan
d. tujuan penjualan

2. Memahami pasar, merancang strategi sampai dengan menangkap nilai merupakan


bagian dari ..
a. Tujuan pemasaran
b. Maksud pemasaran
c. Proses pemasaran
d. Hasil pemasaran

3. Berikut merupakan bagian dari proses menciptakan nilai bagi pelanggan, kecuali
a. Memahami pasar
b. Membangun program
c. Membangun hubungan
d. Menangkap nilai

4. Yang termasuk ke dalam konsep inti pasar adalah sebagai berikut, kecuali …
a. Penawaran pasar
b. Permintaan pasar
c. Lingkungan pasar
d. Pertukaran pasar

5. Bentuk kebutuhan manusia yang terbentuk oleh budaya dan kepribadian seseorang,
merupakan pengertian dari …
a. Kebutuhan
b. Keinginan
c. Permintaan
d. Semua jawaban salah

6. Kepuasan yang didukung oleh daya beli, akan berubah menjadi …


a. Kebutuhan
b. Permintaan
c. Keserakahan
d. Ambisi

7. Penawaran pasar dapat berupa …


a. Produk fisik
b. Produk terwujud
c. A dan B benar
d. A dan B salah

8. Sebuah tingkatan dimana kinerja produk sesuai dengan ekspektasi pembeli, disebut
dengan …
a. Value
b. Customer Satisfaction
c. Total Quality Manajemen
d. Mutu

9. Proses dimana manusia memutuskan untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan


melalui hubungan pertukaran disebut dengan …
a. Pertukaran
b. Penawaran
c. Pemasaran
d. Pembelian

10. Perdagangan antara dua belah pihak dimana paling sedikit melibatkan dua macam nilai
disebut dengan …
a. Transaksi
b. Hubungan pemasaran
c. Exchange
d. Pasar

11. Yang bukan merupakan konsep dalam merancang dan melaksanakan strategi
pemasaran adalah …
a. Konsep produksi
b. Konsep penjulan
c. Konsep pemasaran
d. Konsep analisa hasil

12. Konsep pemasaran dimana terlalu memfokuskan diri pada operasi mereka sendiri dan
kehilangan pandangan terhadap tujuan yang sebenarnya, merupakan bagian dari konsep

a. Konsep produksi
b. Konsep penjulan
c. Konsep pemasaran
d. Konsep analisa hasil

13. Konsep pemasaran yang menganggap bahwa konsumen tidak akan membeli produk
kecuali jika produk tersebut dijual dalam skala penjualan dan promosi yang besar
merupakan pengertian dari ..
a. Konsep produksi
b. Konsep penjulan
c. Konsep pemasaran
d. Konsep analisa hasil

14. Berikut merupakan customer behavior kecuali …


a. Enlightened customer
b. Satisfaction customer
c. Informationalised customer
d. Empowered customer

15. Individu dan rumah tangga yang tujuan pembeliannya adalah untuk memenuhi
kebutuhan sendiri atau untuk konsumsi disebut dengan …
a. Konsumen organisasional
b. Konsumen akhir
c. Konsumen kelompok
d. Konsumen organisasi

16. Berikut yang merupakan evaluasi kepuasan produk oleh konsumen adalah …
a. Tangibles
b. Emphatic
c. Assurance
d. Durability

17. Kegiatan yang mencakup pengetahuan, kemampuan, kesopanan dan sifat dapat
dipercaya yang dimiliki oleh para staf, bebas dari bahaya, merupakan pengertian dari

a. Tangibles
b. Emphatic
c. Assurance
d. Durability

18. Sekumpulan konsuemn yang memiliki tingkat minat tertentu terhadap penawaran pasar
tertentu disebut dengan …
a. Potential market
b. Avalaible market
c. Served market
d. Penetrated market

19. Sekumpulan konsumen yang benar-benar membeli produk disebut dengan …


a. Potential market
b. Avalaible market
c. Served market
d. Penetrated market

20. Berikut yang merupakan strategi cakupan pasar kecuali …


a. Strategi pasar gabungan
b. Strategi pasar keseluruhan
c. Strategi multipasar
d. Startegi pasar tunggal

21. Konsentrasi usaha di suatu daerah tertentu yang relative dan masih dekat dengan lokasi
perusahaan disebut dengan …
a. Strategi pasar local
b. Strategi pasar regional
c. Strategi pasar nasional
d. Strategi pasar international

22. Strategi memasuki pasar dimana proses memasuki pasar segera setelah pelopor pasar
memulainya disebut dengan …
a. First in strategi
b. Early entry strategi
c. Laggard market entry strategy
d. Semua salah

23. Riset pasar yang bertujuan untuk memecahkan masalah pragmatis dan spesifik
mengenai pemahaman yang lebih baik terhadap pasar, disebut dengan …
a. Riset dasar
b. Riset terapan
c. A dan B benar
d. A dan B salah

24. Permintaan konsumen dimana sebagian besar konsumen mempunyai kebutuhan yang
kuat terhadap sesuatu yang tidak ada di dalam bentuk nyata …
a. Permintaan negative
b. Permintaan latent
c. Permintaan semu
d. Permintaan menurun

25. Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan riset pasar, kecuali …
a. Keterbatasan sumber daya
b. Waktu yang kurang tepat
c. Keputusan
d. Biaya yang sedikit

26. Riset pasar tidak perlu dilakukan jika …


a. Pasar kecil – laba besar
b. Pasar besar – laba kecil
c. Pasar kecil – laba kecil
d. Pasar besar – laba besar
27. Sekelompok orang yang mempunyai system nilai sama berdasarkan pada pengalaman
hidup dan situasi disebut dengan …
a. Kelas social
b. Sub budaya
c. Budaya
d. Masyarakat

28. Kecenderungan bagi manusia untuk menyaring sebagian besar informasi yang mereka
hadapi disebut dengan …
a. Motivasi
b. Ingatan selektif
c. Distorsi selektif
d. Perhatian selektif

29. Orang yang pandangannya atau sarannya mempengaruhi keputusan membeli disebut
dengan …
a. Pemrakarsa
b. Decider
c. Influencer
d. Buyer

30. Keadaan dimana permintaan lebih besar dari penawaran, sehingga perusahaan merasa
tidak mampu memenuhi permintaan yang lebih besar disebut dengan …
a. Permintaan tidak sehat
b. Permintaan berkelebihan
c. Permintaan penuh
d. Permintaan latent

Anda mungkin juga menyukai